Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL PROGRAM ACARA TELEVISI

DAKWAH MILENIAL

Oleh :

Dyah muttamimah

Nim 3419077
Nama Program Acara

Dakwah Milenial

Format Acara

Kegiatan Keagamaan (Program acara yang dikemas sedemikian rupa dengan topik utama soal
agama entah itu khotbah, dakwah dan lain sebagainya dengan bentuk variety show.)

Genre

Religi

Durasi

Lama acara adalah 30 menit termasuk dua kali jeda iklan. Tiap jeda iklan berlangsung selama

3-4 menit.

Waktu Siaran

06.00 – 06.30 WIB

Tayang

Harian. Tayang setiap hari Senin sampai Jum’at

Lokasi

 Indoor: di dalam studio TV


Target Audience

1. Jenis kelamin: Pria dan Wanita


2. Umur: Semua umur
3. SES: Jangkauan masyarakat yang berusia 12-25TH
4. Orang-orang yang kurang mengetahui agama

Program Objective atau Latar belakang

Setiap orang pada dasarnya butuh siraman rohani untuk membersihkan hati dan pikiran. pikiran-
pikiran dan hati yang kotor tersebut butuh untuk dibersihkan. Umumnya mereka memilih untuk
melakukan ibadah seperti solat, berpuasa, berziarah dan mengikuti pengajian. Tiap orang
tentunya memiliki caranya tersendiri untuk membersihkan diri serta hatinya. Kebanyakan
masyarakat merasa kebingungan dalam mencari tempat menanyakan hal-hal yng berbau
keagamaan. Terutama para remaja yang masih cenderung labil dengan isi hati dan pikirannya.
Dalam acara ini berdasarkan dari pengalaman orang yang saya dengar bahwa mereka terutama
anak remaja sering kebingungan mencari tempat untuk menanyakan hal-hal yang berkaitan
dengan agama. Oleh karena itu, program acara televisi ini menayangkan siaran pengajian bagi
para masyarakat untukk membersihkan hati serta pikirannya. Orang biasanya akan bertanya
kepada para ustad, kyai atau para ulama. Acara ini akan menarik pemirsanya yang ingin mencari
pencerahan terhadap hati dan pikirannya serta memiliki niat dalam memperbaiki diri. Selain itu,
alasan orang mengikuti pengajian adalah ingin memperbaiki diri melalui sarana pengajian
tersebut setelah mendengar tausiyah dari ustad tadi yang ceramah.
Tujuan

 Membantu memudahkan masyarakat dalam mencari tempat untuk bertanya mengenai


keagamaan
 Memberikan informasi keagamaan berupa tausyiah
 Memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk ikut serta langsung dalam pengajian

Show treatment atau sinopsis acara

Program berformat acara keagammaan ini berisikan informasi umum yang dikemas dalam sajian
yang bermanfaat dan menarik. Program ini memiliki beberapa segmen dipandu oleh artis yang
memiliki pemahaman mengenai agama. Artis tersebut mempresentasikan sedikit mengenai
pembahasan yang akan dibahas pada tema yang sudah ditentukan. Disetiap episode objek
pembahasanya akan berubah, namun artis yang menjadi presenter akan tetap dan tidak diganti
sebab artis tersebut sesuai dengan pembawaanya. Artis yang cocok untuk menjadi presenter pada
program acara ini Misalnya, yaitu Irfan Hakim. Acara akan dibawakan dengan cara semi formal
sehingga atribut atau kelengkapan juga menyesuaikan.

Acara ini membahas tentang dakwah milenial yang akan disampaikan oleh pendakwah muda
milenial yang sekiranya disukai banyak anak remaja milenial. Tidak hanya itu, pendakwah selain
melakukan dakwah berupa ceramah, pendakwah juga dapat menjawab serta berdiskusi langsung
dengan audience meliputi Tanya jawab. Tak hanya itu, audience juga dapat melakukan Tanya
jawab langsung kepada pendakwah tersebut jika ada kesempatan.

Outline segmen acara

Segmen 1

 Opening oleh presenter


 Prolog (narasi tentang pembahasan yang akan dibahas)
 Membahas tema yang akan diangkat
 Pemaparan tausyiah
 Tanya jawab dengan audience
 Durasi: 15 menit
Iklan

Segmen 2

 Opening oleh presesenter


 Membahas pembahasan lanjutan dari tema yang tadi
 Pemaparan tausyiah dari pertanyaan audience
 Durasi: 10

menit

Iklan

Segmen 3

Ending

. Program Acara “Dakwah Milenial”

· Closing program oleh presenter

· Credit title

· Durasi: 5 menit
Budget atau Anggaran

Pengeluaran

A. Pra-Produksi
1. Kamera@ Rp 500.000,- X 3 = Rp 1.000.000,-
Kaset kamera@ Rp 25.000,- X 5 = Rp125.000,-
Proposal = Rp100.000,-
Konsumsi = Rp200.000,-
Transportasi = Rp500.000,-
Pendakwah
= Rp350.000,- +
Dana Taktis
= Rp 2.275.000,-
Total
B.Produksi
Lighting = Rp. 300.000,-
Host = Rp. 5.000.000,-
Konsumsi = Rp. 250.000,-
Transportasi = Rp. 200.000,-
Dana Taktis = Rp. 350.000,- +

Total = Rp. 6.100.000,-


C. Pasca-Produksi
Convert mini DV ke DVD = Rp 150.000,-
Editing = Rp 200.000,-
Transportasi = Rp 200.000,-
Konsumsi = Rp 250.000,-
Dana Taktis
=Rp350.000,- +
Total
= Rp 1.150.000,-
Total Pengeluaran
Rpproduksi
Pra 2.050.000, - + Rp 2.600.000
+ Produksi +Rp 1.150.000, -= Rp 10.100.000,-
+ Pasca Produksi

Pemasukan
Berasal dari iklan yang dipasang di program acara ini
Perkiraan hasil

Masyarakat akan antusias menyaksikan acara ini karena sangat menarik, bermanfaat, dan
memiliki informasi yang dibutuhkan. Peminatnya tidak hanya kalangan orangtua tetapi juga
remaja. Diharapkan acara ini akan mendapat rating yang baik sehingga terus bisa diproduksi
dan memiliki nilai inspiratif bagi pemirsanya.

Anda mungkin juga menyukai