Anda di halaman 1dari 8

KEPEMIMPINAN STRATEGIS DAN BERFIKIR SISTEM

PJ. Mata Kuliah : Dr. dra.Dumillah Ayuningtyas M.A.R.S

PROJECT “DARI, OLEH, UNTUK KITA”

KELOMPOK 5

Agnes Nina Eureka 2006559496


Arif Prima 2006505285
Grara Vema Tuzauna 2006505594
Jihan Fitra Hara 2006505745
Siti Riri Shafira 2006506262

PROGRAM MAGISTER ILMU KESEHATAN MASYARAKAT


FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS INDONESIA
TAHUN 2020
PENDAHULUAN

Latar Belakang

Dalam kehidupan sehari-hari biasanya banyak barang yang tidak kita perlukan. Dari

membeli terlalu banyak barang/ makanan, salah beli atau menumpuk barang. Hal ini

seharusnya bisa kita bagikan, namun sulit mengingat kita tidak mengetahui apa yang

dibutuhkan orang lain dan rasa senggan. Sehingga adanya portal pemberian ‘dari, oleh, untuk

kita’ bisa mewadahi pemberian dan pengambilan seperlunya antar individu.

Tidak hanya itu, dalam situasi pandemic Covid-19 ini banyak sekali halangan kita ntuk

memenuhi kebutuhan kita sehari-hari mulai dari banyaknya toko-toko terdekat yang tutup,

akses keluar komplek yang sulit sampai dengan ketakutan untuk ke pasar atau minimarket, ini

menyebabkan sosialisasi antar rukun tangga yang mulai merenggang dan keinginan untuk

mengkonsumsi semuatu yang di inginkan menjadi terhalang.

Dengan adanya program ini di harapkan dapat membantu tetangga atau warga rukun

tangga dengancara berbagi kesesama dan untuk mengurangi aktifitas luar luar yang tidak di

butuhkan. Dengan adanya program ini sosialisasi antar masyarakatpun ikut membaik dengan

saling berbagi sesama dengan mengambil sesuatu barang yang kita butuhkan, lalu

menggantinya dengan barang kita yang berlebih.

Dengan program ini kita juga dapat belajar untuk lebih menghargai makanan dan

orang-orang sekitar, belajar untuk tidak mubazhir dan belajar untuk saling membantu sesama

dalam susah maupun senang.


DESKRIPSI PROJECT

Metode

Metode project yang kami lakukan adalah bentuk sosial untuk membantu sesama dengan

mengajak masyarakat yang berkecukupan untuk membantu masyarakat kita yang tidak

mampu dalam bentuk kebutuhan pokok dengan meletakkan barang-barang dimeja/rak

sehingga masyarakat yang tidak berkecukupan bisa langsung mengambil sendiri di meja/rak

yang sudah terisi bahan-bahan pokok sehari-hari sesuai kebutuhan yang mereka perlukan.

Selain itu program ini dapat membantu dalam suasana pandemic Covid-19, dimana untuk

mengikuti protocol kesehatan yang ada dengan tidak mengunjungi tempat-tempat keramaian

atau tempat yang berpotensi untuk penularan virus corona. Hal ini sangat membantu

pemerintah terutama perumahan yang berada di perkotaan dengan mengurangi interaksi

langsung antara masyarakat.

Timline

Tanggal Kegiatan
9 Oktober 2020 Diskusi bersama kelompok terkait judul project yang

akan dilakukan
10 Oktober 2020 Konsul perwakilan salah satu anggota kelompok

dengan bu tyas via emas


3 November 2020 Kembali melanjutkan diskusi terkait hasil konsul

dengan bu tyas
4 November 2020 Konsul kedua dengan bu tyas untuk semua anggota

kelompok dari hasil diskusi kelompok untuk

menindaklanjuti project yang akan dijalankan


1 Desember 2020 Kembali melanjutkan diskusi untuk melakukan

pembagian tugas project


2-20 Desember 2020 Melakukan Kegiatan project
21-23 Desember 2020 Menyusun laporan kegiatan project dan penyatuan

video selama pelaksanaan project


Mekanisme Pelaksanaan Project

Mekanisme pelaksanaan project ini dilakukan di wilayah RT kampung/komplek

masing-masing anggota kelompok kami tinggal. Kemudian setiap masing-masing anggota

kelompok menyediakan meja/rak yang diletakkan di tempat masing-masing anggota tinggal

yang dijadikan project, setelah itu diisi dengan bahan kebutuhan pokok sehari-hari. Pada rak

tersebut diberikan quotes “Dari, Oleh Untuk Kita”, “Ambil barang sesuai dengan kebutuhan

yang diperlukan”, “Ambil barang ini bagi orang-orang yang membutuhkan”. Sebelum

pelaksanaan project ada tahap-tahap yang dilakukan yaitu:

1. Meminta izin kepada pa RT untuk melaksanakan project yang akan dilakukan diwilayah

tersebut

2. Mempersiapkan kebutuhan-kebutuhan pokok yang ditaro dirak dan peralatan yang

mendukung project

3. Melaksanakan project sampai waktu yang disepakati kelompok.

4. Melakukan wawancara atau tanggapan warga sekitar terkait adanya project tersebut

Data pendukung
PEMBAHASAN
PENUTUP

A. Simpulan

Dalam pelaksanaan terdapat berbagai kedala diantaranya

1. masih banyaknya masyarakat yang kurang sadar dengan motto project yaitu ‘dari

kita untuk kita’ dalam hal memberi/meletakkan barang, masyarakat masih banyak

hanya mengambil saja jadi hari makin hari makanan yang ada di rak/meja makin

berkurang.

2. Saat sosialisasi, masyarakan masih banyak yang susah untuk memahami dengan

project ini, sehingga dari pak RT sendiri kesulitan untuk merealisasikan

terjalannya program dengan baik.

3. Ketika dari masyarakatnya sudah mulai terbiasa dengan adanya program ini,

kendala yang datang selanjutnya dari pencuri sekitar komplek, disaat tidak

adanya orang-orang di sekitar tempat tersebut, mereka menggambil bahan-bahan

itu untuk kepentingannya sendiri

Kesimpilan

1. Program ini sangat di terima dan di apresiasi oleh masyarakat kususnya di tempat

kita melaksanakan program ini, tapi dengan lamanya proses warga untuk

mengerti cara jalan prject ini, jadi sangat membutuhkan waktu lama untuk bisa

melihat kesuksesan dari project ini.

2. Antusias warga juga sangat menjadi kunci dari kesuksesan project ini, tapi untuk

menjaga dari hal-hal yang tidak di inginkan seperti kehilangan barang, sangat di

butuhkan pengawasan seksama baik itu dari kita, RT, maupun masyarakat

komplek itu sendiri.


B. Saran

Saran yang dapat kami berikan selaku kelompok yang mengajukan project ini

yaitu dalam suasana yang sulit Covid 19 yang menyerang Indonesia dan seluruh

Negara di Dunia, jangan sampai kesulitan ini membuat hubungan silaturrahmi

antar sesama warga berkurang. Dengan adanya program ini di harapkan

hubungan yang baik antar masyarakat baik dengan cara saling bantu membantu

baik itu jasa mauoun materi.

Dengan adanya program ini di harapkan mubazir dalam hal makanan berkurang

dengan cara memberi makanan kita yang berlebih kepada sesame.

APLIKASI / IMPLEMENTASI

Menyediakan meja/rak yang diisi dengan bahan kebutuhan pokok sehari-hari,

kemudian project ini dilakukan di wilayah RT kampung/komplek masing-masing anggota

kelompok kami.

RINCIAN IDE

Ide dilakukan dengan melibatkan warga-warga kampung/perumahan, dengan

menyediakan rak/meja di tempat yang sering dilalui. Pada rak tersebut diberikan quotes

“Dari, Oleh Untuk Kita”, “Ambil barang sesuai dengan kebutuhan yang diperlukan”, “Ambil

barang ini bagi orang-orang yang membutuhkan”

Kriteria Uraian
1. Aspek manfaat (memberi Meningkatkan penyebaran barang, mengurangi

manfaat bagi barang/makanan yang menjadi sampah.

lingkungan/komunitas/organisasi)
2. Aspek keberlangsungan Bertahan lama.

(sustainability)
3. Aspek mampu kelola (dapat Sangat mudah dikelola, tidak perlu disediakan SDM
diduplikasi/replikasi) untuk menjalankannya
4. Hemat biaya/energi Biaya ringan-sedang (rak), bisa ditangani dengan

menggunakan rak/ meja bekas yang tidak terpakai.


5. Nilai inovatif atau kebaruan Belum lazim ditemukan dan masih banyak barang/

juga akan menjadi nilai tambah makanan oleh-oleh yang dibuang begitu saja karena

dari kegiatan atau projek. kurang suka. Dengan fasilitas ini dapat disalurkan

kepada yang perlu.

Anda mungkin juga menyukai