Anda di halaman 1dari 28

Apa Yang dimaksud RADIASI..?

Radiasi dapat diartikan sebagai


energi yang dipancarkan dalam
bentuk partikel atau gelombang.
Pengertian tentang radiasi dan
gelombang dapat dijelaskan pada
kejadian berikut.
Sultan Hamjar, Amd. Rad.,SKM.,M.Adm.Ks
 Berdasarkan kejadian tersebut dapat dilihat bahwa
untuk mengangkat sesuatu diperlukan energi. Karena
itu, terangkatnya daun memperlihatkan bahwa
gelombang mempunyai energi, dan energi tersebut telah
bergerak dari lokasi jatuhnya kerikil ke lokasi
terangkatnya daun. Hal yang sama juga berlaku untuk
berbagai jenis gelombang dan radiasi lain.

Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes


 Salah satu karakteristik dari semua radiasi adalah
radiasi mempunyai panjang gelombang, yaitu jarak
dari suatu puncak gelombang ke puncak
gelombang berikutnya.

 Radiasi terdiri dari beberapa jenis, dan setiap jenis


radiasi tersebut memiliki panjang gelombang
masing-masing.

Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes


Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes
Ditinjau dari massanya, radiasi dapat dibagi menjadi radiasi elektromagnetik dan radiasi partikel.
1.Radiasi elektromagnetik adalah radiasi yang tidak memiliki massa.
2.Radiasi partikel adalah radiasi berupa partikel yang memiliki massa,

Jika ditinjau dari "muatan listrik"nya, radiasi


dapat dibagi menjadi radiasi pengion dan radiasi
non-pengion.
Radiasi pengion adalah radiasi yang apabila menumbuk atau
menabrak sesuatu, akan muncul partikel bermuatan listrik
yang disebut ion. Peristiwa terjadinya ion ini disebut ionisasi.
Ion ini kemudian akan menimbulkan efek atau pengaruh pada
bahan, termasuk benda hidup. Radiasi pengion disebut
juga radiasi atom atau radiasi nuklirTermasuk ke dalam
radiasi pengion adalah sinar-X, sinar gamma, sinar kosmik,
serta partikel beta, alfa dan neutron.
Radiasi non-pengion adalah radiasi yang tidak dapat
menimbulkan ionisasi. Termasuk ke dalam radiasi non-pengion
adalah gelombang radio, gelombang mikro, inframerah, cahaya
tampak dan ultraviolet.
Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes
Bagaimana cara kita mengetahui adanya
RADIASI…?

 Radiasi hanya dapat diketahui dengan


menggunakan alat, yang disebut monitor radiasi.
Monitor radiasi terdiri dari detektor radiasi dan
rangkaian elektronik penunjang. Pada umumnya,
monitor radiasi dilengkapi dengan alarm yang akan
mengeluarkan bunyi jika ditemukan radiasi. Bunyi
alarm semakin keras apabila tingkat radiasi yang
ditemukan semakin tinggi. Monitor radiasi
umumnya digunakan hanya untuk mengetahui ada
atau tidaknya radiasi.

Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes


Monitor radiasi yang digunakan untuk
mengukur jumlah radiasi atau dosis yang
diterima oleh seseorang disebut dosimeter
perorangan
monitor radiasi yang digunakan untuk
mengukur kecepatan radiasi atau laju dosis
di suatu area dikenal dengan survaimeter
Film Badge
 Dosimeter perorangan ini disebut TLD

Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes


Apakah RADIASI AMAN..?

 Setiap tindakan yang kita ambil mungkin relatif lebih aman, atau
sebaliknya, relatif lebih berbahaya dari tindakan alternatif
lainnya. Sebagai contoh, untuk mendeteksi suatu penyakit apakah
kanker atau bukan, kita dapat menggunakan sinar-X. Penggunaan
sinar-X itu sendiri mengandung risiko, namun jika kanker dibiarkan
tak terdeteksi, hal tersebut dapat berakibat fatal. Dalam hal ini,
risiko penggunaan sinar-X untuk mendeteksi kanker jauh lebih kecil
daripada risiko membiarkan kanker tak terdeteksi. Hal ini
seringkali disebut sebagai pertimbangan manfaat-risiko.
 Karena itu, kita tidak dapat mengatakan bahwa radiasi aman, atau
sebaliknya, radiasi berbahaya. Yang bisa kita lakukan adalah
mengambil risiko yang sekecil-kecilnya untuk mendapatkan
keuntungan yang sebesar-besarnya. Tidak ada salahnya kita
menggunakan radiasi, jika manfaat yang akan kita dapat jauh lebih
besar daripada risikonya.

Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes


Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes
Suatu cabang ilmu yang
mempelajari tentang efek
radiasi pada sistem biologi
termasuk sel-sel hidup dan
organisme terhadap tubuh
manusia

Sultan Hamjar, AMR.,SKM.,M.Adm.Kes


Radiasi
12
Kosmik

Alam Radiasi Terestrial

Radiasi Internal
Sumber
Radiasi Zat Radioaktif

Pesawat Sinar-X
Buatan
Akselerator

Reaktor
13

1.Sumber Radiasi Kosmik


• partikel dan sinar yang berenergi tinggi (1017 eV)
• menghasilkan radionuklida cosmogenic
(C-14, Be-7, Na-22 dan H-3).
• bergantung kepada ketinggian
• dipengaruhi oleh medan magnet bumi.
Karena medan magnet bumi di daerah kutub
lebih kuat, maka radiasi yang diterima dikutub
lebih kecil daripada di daerah katulistiwa.
14

2. Sumber Radiasi Terestrial


• secara natural dipancarkan oleh radionuklida
di dalam kerak bumi,
• disebut primordial dengan waktu paro
berorde milyar (109) tahun.
• ada sejak terbentuknya bumi
• Radiasi terestrial terbesar berasal dari Radon
(Rn-222) dan Thoron (Rn-220)
• bergantung kepada konsentrasi sumber
radiasi di dalam kerak bumi
15
16

3. Sumber Radiasi di Dalam Tubuh


• berada di dalam tubuh manusia sejak dilahirkan
• atau masuk ke dalam tubuh manusiamelalui
makanan, minuman, pernafasan, atau luka.
• terutama diterima dari radionuklida C-14,H-3,
K-40, radon.
• sumber lain seperti Pb-210 dan Po-210 banyak
berasal dari ikan dan kerang-kerangan.
• Buah-buahan biasanya mengandung unsur K-40.
Sumber Radiasi Buatan
17

1.Zat Radioaktif
• Pembuatan
• reaksi inti antara nuklida yang tidak radioaktif
dengan neutron (reaksi fisi di dalam reaktor atom),
• aktivasi neutron,
• penembakan nuklida yang tidak radioaktif dengan
partikel atau ion cepat
• bisa memancarkan jenis radiasi alpha, beta, gamma
dan neutron.
18

Pemancar • 1 Al27 +0n1  11Na24 + 


Alpha 3

Pemancar • Si31 +0n1


1
 P32 + –
1 5
Beta 4

Pemancar
Gamma • 27 Co59 + 0 n1 
2
8
Ni60 + – + 

Pemancar • 95Am241  93Np


237 +

Neutron • 4Be9 +   12
6C + n
Sumber Radiasi Buatan
19

Pembangkit Radiasi Pengion


• alat yang digunakan untuk mempercepat partikel
bermuatan (ion).
• untuk memproduksi zat radioaktif dengan proton
berenergi tinggi, sinar-X berenergi tinggi dengan
elektron yang dipercepat,
• Contoh :
• akselerator linier (LINAC = linear accelerator)
• cyclotron
Sumber Radiasi Buatan
20

Cyclotron terbesar di dunia (CERN di Swiss)


(Panjang 26 km)

linear accelerator cyclotron


21
22

Batang Tabung Arus elektron


Tembaga Filamen

Anoda Katoda
Target Focusing Cup
Tungste Window
Sinar-X
n

Tabung Sinar-X
Anoda Target Focusing Cup Katoda

Pendingin
Filament
Windows
Sinar-X kV

Mekanisme pembangkitan Sinar-X


Sumber Radiasi
24
Buatan
Jenis Sinar-X

sinar-X karakteristik bremsstrahlung.


memiliki spektrum energi
diskrit (tidak kontinu)
spektrum energi
khas sesuai material kontinu (dari yang
targetnya terendah sampai
maksimum )
akan hilang dari spektrum
sinar-X setelah melalui filter
25
27

Sumber radiasi :
sumber radiasi alam dan sumber radiasi
buatan.
Sumber radiasi alam:
radiasi kosmik, terestrial dan internal.
Sumber radiasi buatan :
radionuklida, pesawat sinar-X dan
akselerator.

Anda mungkin juga menyukai