Anda di halaman 1dari 7

SOAL UTS APOTEKER JANUARI 2015

1. UTS SKPF ( Dosen : Ibu Imma)


Tipe soal : Pilihan ganda dengan disertai alasan, esay pendek dan esay panjang
Soal berdasarkan kasus yang dijadikan bahan presentasi setiap minggunya ( Untuk
apoteker Januari 2015, Ibu Imma memberikan kasus : Croup, Malaria, OA/RA, PCOS
dan gangguan hormonal, alergi dan syok anafilaksis)
Pertanyaannya dalam bentuk kasus (cek kerasionalan obat yang diberikan,
pengetahuan2 umum, misalnya peringatan atau efek samping penggunaan obat
tertentu, tapi obatnya yang udah dibahas di kelas juga)
2. UTS SKMF (Dosen : Ibu Tri Suciati)
2 soal essay
a. Hitung tonisitas, dapar, sama melengkapi tabel (tabelnya tentang formula gitu
ntar isi kegunaan dari eksipien yang digunakan buat apa)
b. Ada preformulasi suatu zat aktif  disuruh nentuin bentuk sediaan, formulanya
apa aja (misal pake dapar, pengisotonis, dll), sama cara produksinya (prosedur da
ruang-ruangnya)
3. UTS Farsos ( Dosen : Pak Tutus dan Pak Kusnandar)
a. Pak Tutus (Beda banget sama soal yang dikasih ke apoteker agustus 2014)
- Peran apoteker dalam farmasi sosial
- Perbedaan farmasi klinik, farmasi sosial, dan farmasi industri
- Tantangan apoteker dalam farmasi rural
- Contoh kontribusi riset apa yang mau dilakukan dalam farmasi rural
- Siapa saja yg mendapat keuntungan dari advokasi farmasi
- Contoh (aplikasi) advokasi farmasi
b. Pak Kus (Sama banget kayak soal yang dikasih ke apoteker agustus 2014)
- Alasan dilakukannya studi farmakoepidemiologi
- Sumber data studi farmakoepidemiologi
- Kasus obat-efek samping, jelaskan tahapan mulai dari pelaporan hingga
diperoleh kausalitas antar keduanya
- Definisi pharmacovigilance berdasarkan WHO, mengapa studi
pharmacovigilance harus dilakukan, beda drug monitoring dan drug
surveillance
- Alur pelaporan dan informasi obat dari pasien hingga ke badan regulator
(gambar diagram yang di slide)
4. UTS DRP (Dosen : Ibu Yossi Agustina)
Ada 8 soal
- 3 aktivitas utama logistik
- Macam2 channel structure (berdasarkan fungsi, number of participant, metode
delivery, dan organization arrangement)
- Jenis 2 gudang (berdasarkan sisi service)
- Hitungan inventory (cari qo, ss, reorder point, tingkat pelayanan, dan ongkos
total) kalo yg januari 2015 soalnya sama banget kayak yg di slide
- Hitungan cari koordinat untuk gudang pake metode gravitasi
- Hitungan cari jumlah truk yang dibutuhkan
- Hitungan transportation ang matriks2
- Tipe-tipe pelayanan customer service
5. UTS FARIND (Dosen : Pak Yeyet dan Pak Basuki)
a. Pak Yeyet (esay)
- Tujuan dan manfaat CPOB bagi industri farmasi
- Pemilihan lokasi untuk bikin industri farmasi
- Aspek inspeksi diri dalam CPOB
- Contoh pertinggal dan baku pembanding
- Kriteria obat untuk BE di Indonesia dan kriteria obat untuk UDT sebagai
biowaiver
- Langkah2 dalam pengembangan formula
b. Pak Basuki
Soalnya isian pendek atau singkat (Cuma beberapa soal yg inget karena soalnya
cukup banyak)
- Kriteria personil
- Definisi biofilm dan mengapa ga boleh ada biofilm
- Syarat air murni
- Metode pengambilan sampel dalam validasi pembersihan, definisi holding
time
- Pengaturan kondisi lingkungan produksi
- Kualifikasi ada apa aja (yg ada 4)dan target atau sasaran kualifikasi
operasional apa aja
- Validasi proses, kalo ganti vendor pake validasi proses yang apa
- Strategi dalam pemilihan vendor
- Contoh keluhan apa aja dan bagaimana menangani keluhan
6. UTS UU (Dosen : Bu Dina, Pak Asep)
a. Bu Dina
- Tentang UU No.36/2009 (upaya pemerintah dalam meningkatkan kesehatan
masyarakat Indonesia)
- Obat generik (alasan pemerintah untuk menggunakan obat generik)
- Upaya pemerintah untuk melindungi perusahaan dan produk farmasi dalam
negeri
- Upaya pemerintah untuk melindungi konsumen terhadap produk, sediaan
farmasi, kosmetik
- Ada kasus tentang industri farmasi yg hampir bangkrut tapi masih bisa
melakukan produksi, bagaimana upaya anda sebagai apoteker untuk
mengembalikan kejayaan industri farmasi tersebut
b. Pak Asep
Tujuan Kontranas, peran Apoteker untuk mendukung tercapainya Kontranas
7. UTS ID ( Dosen : Bu Jessie, Bu Imma)
a. Bu Jessie
- Perhitungan kecepatan aliran infus
- Cara menentukan BUD untuk sediaan racikan steril dan nonsteril
- Prinsip2 umum peracikan
- Kenapa technecium digunakan dalam pemanfaatan sediaan radiofarmasi
b. Bu Imma
Analisis resep (kayak tugas bu imma saat di kelas tipe soalnya)
8. UTS PF (Dosen : Ibu Ida Lisni dan Ibu Pratiwi)
Maaf lupa soalnya apa aja, tapi esay semua dan dari slide kebanyakan

SOAL UAS APoTeker JANuari 2015


1. Manfar (Dosen : Bu Susilawati, Pak Sukma, Pak Leo)
a. Bu Susi
- Jelaskan klasifikasi rumah sakit pemerintah
- Sebutkan tahapan dalam pengelolaan perbekalan farmasi
- Jelaskan mengenai perencanaan dalam pengelolaan perbekalan farmasi
- Jelaskan mengenai distribusi dalam pengelolaan perbekalan farmasi
- Apa yang dimaksud dengan formularium dan sistem formularium
- Jelaskan mengenai tata kelola sistem formularium
- Jelaskan mengenai tugas seorang apoteker dalam pemantauan dalam
medication safety patient
b. Pak Sukma
- Sebut dan jelaskan tipe2 kepemilikan dalam organisasi bisnis
- Termasuk ke dalam manajemen apakah product, price, place, dan promotion
serta apakah peran dari masing2 faktor tersebut
- Termasuk ke dalam manajemen apakah pengendalian, pemasaran,
perencanaan serta bagaimana aplikasi dari manajemen tersebut dalam industri
farmasi
- Sebut dan jelaskan teknik-teknik dalam mengelola persedian
- Sebut dan jelaskan mengenai jenis pendanaan dan sumber dana
- Jelaskan mengapa upaya marketing dapat mengalami kegagalan
- Jika anda menjadi seorang manajer dalam pengelolaan SDM di suatu
perusahaan, maka langkah-langkah apa saja yang akan anda lakukan terhadap
SDM yang anda miliki?
- Jelaskan mengenai berikut ini
 Break event point
 Just In Time
 Reorder point
 Cek dan Giro
 Customer satisfaction
 Rasio profitabilitas
 Asa ada satu lagi poin yang disuruh jelasin tapi lupa tentang apa hehehe(ada
7 aja yg disuruh jelasin, tapi maaf cuma inget 6 poin itu)
c. Pak Leo
- Apakah peran strategi pemasaran dalam praktek kefarmasian
- Bagaimana mengevaluasi pasar farmasi
- Analisa SWOT dalam manajemen pemasaran praktek kefarmasian
- Menurut anda apa yang harus dilakukan oleh apoteker independen dalam
menghadapi persaingan dengan
apotek jaringan multi nasional dan para dokter yang memberikan obat kepada
pasien secara langsung?
- Perhitungan finansial (ngisi tabel yang dikasih di soal, ngitung BEP,
PBP,NPV)
2. UAS SKMF (Bu Wiwik dan Bu Iin)
a. Bu Wiwik
Dikasih monografi suatu sediaan, ada jurnal-jurnal terkait sediaan yang dikasih
juga
Soal : Pengembangan produk terkait sediaan yang diberikan dengan membuat
rancangan formula, proses produksi (dalam bentuk flowchart), dan spesifikasi
sediaan beserta analisis secara ringkas
Apt Jan 15 sediaan yang dikasih : tablet bisoprolol fumarat 2,5 mg
b. Bu Iin
- Teknik2 audit
- Beda QC dan QA
- Studi kasus : di suatu perusahaan produksi injeksi vit C, waktu filling mulai
pukul 08.00, kemudian mesin filling mati pada pukul 11.00, padahal baru 50%
yang difilling. Mesin filling dibenerin dan baru bisa dipakai lagi jam 12.30.
a. Apa yang sebaiknya dilakukan oleh apoteker penanggung jawab produksi
terhadap kasus tersebut?
b. Apakah filling dapat dilanjutkan? Jika bisa, bagaimana cara mengurangi
kontaminasi? Jika tidak, apakah sediaan yang belum difilling masih dapat
digunakan?
3. UAS PF (Bu Lia dan Bu Sri Hartini)
a. Bu Lia
- Studi kasus tentang TB (dikasih tau kondisi pasiennya, minum obat apa aja,
hasil tes labnya gimana), disuruh analisis SOAP
- Dasar adanya program pemantauan ROM di fasilitas kesehatan?
- Jika anda seorang apoteker dan timbul kecurigaan jika salah satu pasien anda
mengalami ROM, Apa yang akan anda lakukan? Buat diagram manajemen
penanganan ROM
- Apa yang dimaksud dengan sistem rujukan medis? Mengapa sistem rujukan
medis diperlukan?
- Apa yang anda ketahui tentang SJSN? Mengapa di Indonesia perlu
diberlakukan program tersebut?
- Apa peran apoteker di rumah sakit dalam unit berikut ini :
1. Penyiapan sediaan IV admixture
2. Pusat informasi obat
b. Bu Sri Hartini
- Sebutkan dan jelaskan hal-hal apa saja yang perlu diperhatikan daam
kolaborasi
- Konseling ke pasien yang menderita gagal ginjal
- Visite mandiri apoteker
- Menghitung klirens (dikasih data Scr, usia pasien, jenis kelamin pasien, sama
data BUN)
- Jelaskan mengenai medication error
- Analisis resep (obatnya amoksisilin 500 mg, fludane, sama ambroksol),
obatnya dikasih ke laki2 usia 60 tahun. Disuruh konseling juga
4. UAS FARIND (Bu Ninet dan Pak Asep)
a. Bu Ninet
- Apa itu harmonisasi regulasi ASEAN dalam kosmetik dan manfaat apa yang
diperoleh oleh Indonesia dari adanya regulasi harmonisasi ASEAN tersebut
- Sebutkan dan jelaskan 2 uji yang telah disepakati dalam harmonisasi ASEAN
terhadap kosmetik yang akan diedarkan
- Persyaratan bangunan dalam CPKB
- Mengapa perlu dilakukan audit internal dan bagaimana regulasi mengenai
klaim berdasarkan harmonisasi ASEAN?
b. Pak Asep
- Terangkan mengenai produksi bersih (clean production)
- Terangkan mengenai K3
- CPOTB, dari bahan baku sampai sediaan jadi
5. UAS ID (Pak Rahmat dan Pak Tomi)
a. Pak Rahmat
- Analisis resep (ada 2 obat racikan (luminal, pct, ctm, sefadroksil disuruh
dibikin sirup dan ketokonazol krim, krim kortikosteroid,dan salep
oksitetrasikilin disuruh bikin sediaan racikan topikal) dan satu obat bukan
racikan yaitu metilprednisolon)
- Parameter pengadaan obat emergensi, dan berikan satu contoh obat emergensi
dan parameternya
- Hitungan tonisitas menggunakan metode ekivalensi NaCl dan delta TF
- Apa itu believing in your medicine dan give the best medicine for patient
b. Pak Tomi
- Jelaskan tahapan konseling
- Jelaskan siapa saja yang diberi konseling
- Jelaskan pengetahuan dan kompetensi apa saja yang harus dimiliki apoteker
dalam konseling
- Studi kasus tentang hipertensi, dan ditanya peran apoteker untuk kasus
tersebut
6. UAS SKPF (Bu Leiza dan Bu Harlina)
a. Bu Leiza
Total soal : 14
Pilihan ganda (ada yang disuruh pake alasan dan ada yang enggak) dan isian
singkat tentang konseling, pemilihan obat, efek samping penggunaan obat (waktu
itu ditanya 8 efek samping penggunaan kortikosteroid)
b. Bu Harlina
Total soal : 11
Pilihan ganda dan isian singkat tentang tanda dan gejala penyakit yg jadi kasus
buat dibahas di kelas, dosis obat, pemilihan obat, konseling.
7. UAS FARSOS (Pak Tomi dan Kak Zulfan)
a. Pak Tomi
- Apa yang dimaksud dengan input dan macam2 input dalam farmakoekonomi
- Apa yang dimaksud dengan output dan macam2 output dalam
farmakoekonomi
- Jelaskan mengenai macam-macam metode analisis dalam farmakoekonomi
- Hitungan manajemen obat publik
b. Kak Zulfan
- Mengapa suatu negara harus memiliki universal health coverage? Jelaskan!
- Bagaimana kriteria sistem kesehatan yang baik?
- Bagaimana peran dan posisi farmasis dalam menyukseskan JKN?
8. UAS UU (Pak Murtjana)
- 60 soal pilihan ganda (beberapa soal dari soal2 kuis yang bapak kasih di kelas,
jadi kalau bisa soal2 kuisnya diinget, kalo perlu difoto) hehehe
- Soal essay :
1. Perbedaan PBF pada permenkes no.1148 tahun 2011 dengan permenkes
no.34 tahun 2014
2. Bagaimana distribusi atau penyaluran narkotika golongan III menurut UU
No.35 tahun 2009?
3. Bagaimana CDOB dapat menjamin mutu obat dan tidak terjadinya
peredaran obat palsu?
4. Apa saja persyaratan bagi perusahaan yang ingin mendapat izin edar
produk alkes impor?
9. UAS DRP (Pak Iim)
- Ada 7 soal masing2 soal point a dan b (jadi total soalnya ada 14) essay
(kebanyakan dari slide)

Anda mungkin juga menyukai