Anda di halaman 1dari 3

UJIAN PRAKTIK KOMPETENSI KEPERAWATAN

CATATAN TINDAKAN I

NAMA PESERTA UJIAN : Yogi ari firnanda


NO UJIAN :
ASAL SEKOLAH : SMK TBI Pati
HARI/TGL/WAKTU : Selasa, 8 Juni

KASUS :
Ny, S berusia 60 tahun dirawat di ruang Melati RS. Bintang Medika sejak 4 hari yang lalu . Dari hasil catatan pemeriksaan
sebelumnya diperoleh data Tekanan darah pasien adalah 120/90 mmHg Suhu 37 o C , Nadi 80 X/menit , Pernafasan 20 X/menit ,
kaki dan tangan kanan mengalami kelemahan, terpasang infus NaCl 12 tpm pada tangan kiri.
Pada saat dilakukan pengkajian, pasien mengatakan bahwa belum mandi selama dirawat dirumah sakit. Pasien mengatakan
badan terasa lengket dan rambut gatal. Pasien mengeluh merasa lembab, gatal dan tidak nyaman pada alat kelaminnya. Pasien
menyampaikan ingin BAB dan BAK tetapi belum bisa ke kamar mandi
Ny. S tampak kurang nyaman, badan tampak bekeringat, rambut berminyak dan berketombe. Tercium bau badan yang kurang
sedap. Gigi dan mulut tapak kotor dan tercium bau mulut. Kuku tangan tampak panjang dan terdapat kotoran. Linen dan selimut
tampak kotor bekas makanan pasien.

PENGELOMPOKKAN DATA
Subjektif

1. Kaki dan tangan mengalami


kelemahan
2 gatal pada alat kelamin
3. Ingin BAB dan BAK belumm bisa
4.
5.

Objektif
1. Badan terlihat lengket bau dan
rambut berminyak
2. Gigi dan mulut kotor
3. Kuku tangan panjang dan kotor
4.
5.
6.
7.
MASALAH KEPERAWATAN UTAMA
1. Memandikan pasien

INSTRUKSI KERJA
1. Mandikan Pasien
2. Bantu BAB /BAK
3. Lakukan Perineal hygiene
4. Cuci rambut pasien
5. Bantu oral hygiene
6. Bantu perawatan kuku
7. Bantu mobilisasi pasien
8. Ganti linen pasien

CATATAN EVALUASI
Subjektif
1. Pasien mengatakan bisa melakukan
bab dan bak
2. Pasien mengatakan tampak bersih
dan nyaman
3

Objektif
1. Pasien tampak bersih dan nyaman
2. Kuku tampak bersih dan rapi
3 . Rambut wangi dan nyaman
4. Gigi dan mulut tampak bersih dan
wangi
5
6
7
8

Analisa

Problem
: gangguan integritas
Etiologi.
:badan terasa lengket dan rambut gatal,
rambut bau gk enak,gigi dan mulut
kotor dan mencium bau mulut
Symtom

Perencanaan
………………
.., .......................2020
Peserta Ujian

(............................................)

Mengetahui
Asesor
(...............................................)

Anda mungkin juga menyukai