Anda di halaman 1dari 9

HOOK

JENIS – JENIS ALAT BANTU ANGKAT, ANGKUT DAN IKAT BEBAN

Yang dimaksudkan penyambung adalah lubang sambung bagian


atas untuk disambungkan pada wire rope sling ataupun rantai.
Berikut ini adalah jenis hook berdasarkan jenis
penyambungnya:
1. Clevis Hook
Hook jenis ini digunakan hanya pada rantai, tidak bisa pada
wire rope sling, tetapi hook atau ganco jenis ini lebih flexible
karena dapat dipasang langsung dengan mata rantai tanpa
perlu dipasangkan dengan connecting link / Hammerlock
terlebih dahulu sehingga lebih menghemat biaya pembelian
connecting link / hammerlock tersebut
2. Eye Hook
Hook jenis ini dapat dipasangkan dengan wire rope sling
ataupun chain sling / rantai, tetapi hook atau ganco jenis ini
membutuhkan connecting link / hammerlock jika disambungkan
dengan rantai atau chain sling
JENIS – JENIS ALAT bantu ANGKAT, ANGKUT
DAN IKAT BEBAN
JENIS – JENIS HOOK
Jenis Hook Berdasarkan Bentuk Dan Kegunaannya :
1. Sling Hook
Hook jenis ini adalah hook yang
digunakan pada wire rope atau chain
sling. Sling hook ini diaplikasikan di
general industri atau semua industri
yang membutuhkan wire rope sling dan
chain sling untuk alat pengangkatan
2. Grab Hook
Adalah jenis hook yang digunakan
sebagai pemendek rantai agar rantai
sesuai dengan kebutuhan. Grab hook
digunakan dalam berbagai macam
industri yang menggunakan rantai
sebagai alat pendukung kegiatan
JENIS – JENIS HOOK
Jenis Hook Berdasarkan Bentuk Dan Kegunaannya

3. Foundry Hook
Foundry hook digunakan pada
aplikasi pengecoran, yaitu khusus
pada industri konstruksi
4. Sorting Hook
Sorting hook merupakan hook yang
digunakan pada aplikasi
pengangkatan pipa – pipa, karena
bentuknya sesuai dengan bentuk
pipa
5. Barrel Hook
Hook ini digunakan pada aplikasi
pengangkatan drum – drum (barrel)
JENIS – JENIS HOOK
Jenis Hook Berdasarkan Bentuk Dan Kegunaannya

6. Sliding Chocker Hook


Adalah hook untuk mengikat atau
pengunci barang yang akan
diangkat dengan posisi choker
(mencekik/mengikat) agar tidak
jatuh. Banyak digunakan pada
industri yang mengaplikasikan lifting
equipment
7. Anchor Line Hook
Digunakan untuk winch line dalam
menambatkan kapal. Hook ini hanya
digunakan pada industri perkapalan
JENIS – JENIS HOOK
Jenis Hook Berdasarkan Bentuk Dan Kegunaannya
8. Swivel Hook
Hook dengan penyambung yang
memiliki poros, sehingga dapat
berputar saat mengangkat barang.
Didesain dengan poros sebagai alat
penyeimbang beban saat berputar
dan menjaga wire rope tidak cepat
rusak
9. Twisted Hook
Adalah hook yang memiliki bentuk
agak sedikit berputar, yang berfungsi
untuk aplikasi logging dalam
pengangkatan dan pendistribusian
kayu
JENIS – JENIS HOOK
Jenis Hook Berdasarkan Bentuk Dan Kegunaannya

10. Clamp Hook / Tractor Hook


Adalah jenis hook yang
menggunakan penyambung
berbentuk shackle. Hook ini
digunakan pada traktor atau truk
pengangkut kayu (logging). Hook ini
digunakan untuk mengikat kayu
balok yang akan diangkat atau
dipindahkan
11. Shurlock Hook
Adalah hook yang mempunyai
pengunci otomatis sebagai
pengamanan dalam mengangkat
barang
JENIS – JENIS HOOK
Jenis Hook Berdasarkan Pengamannya
Jenis hook berdasarkan pengamannya :
1. Hook with safety (safety hook)
Hook ini memiliki keunggulan
pengunci yang lebih kokoh dan
disertai dengan magnet,
sehingga dapat terkunci dengan
baik
2. Hook with safety latch (safety
latch)
Pengunci pada hook ini terlihat
kurang kokoh, tetapi dari segi
standar keamanan sudah teruji
sebelum diproduksi
Alternatif safety latch

Gambar Mata Kait Tunggal Lidah Penguncian Lain pada Kait

Anda mungkin juga menyukai