Anda di halaman 1dari 1

gen-z sadar pajak yuk!

Pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh orang pribadi atau
badan yang bersifat memaksa berdasarkan Undang-Undang, dengan tidak mendapatkan
imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan negara bagi sebesar-besarnya
kemakmuran rakyat.

Dasar Hukum Perpajakan di Indonesia


Undang-Undang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan yang diatur dalam UU No. 6/1983
dan diperbarui oleh UU No. 16/2000. ... Undang-undang penagihan pajak dan surat paksa yang
diatur dalam UU No. 19/1997 dan diganti menjadi UU No. 19/2000.

Penting Fungsi Hadiah


Pajak adalah pungutan wajib dari rakyat untuk negara.
Fungsi pajak yakni guna membiayai pengeluaran- Pajak yang akan diterima oleh wajib pajak
Pajak mempunyai peranan yang pengeluaran. Manfaat pajak digunakan untuk melakukan
atas hadiah yang didapatkannya adalah
sangat penting dalam kehidupan pembangunan hingga membayar gaji pegawai negeri.
PPh Pasal 4 ayat 2 dengan tarif pajak
bernegara, khususnya di dalam sebesar 25%. Tarif pajak tersebut dikenai
pelaksanaan pembangunan karena Penghasilan atas penghasilan dari jumlah bruto hadiah
pajak merupakan sumber dan bersifat final. ... Pihak yang menerima
pendapatan negara untuk penghasilan adalah orang pribadi wajib
Penghasilan menurut Undang-undang
pajak dalam negeri.
membiayai semua pengeluaran pajak penghasilan memiliki arti yang
termasuk pengeluaran luas, yaitu bahwasanya pajak dikenakan
pembangunan. ... Pemerintah dapat atas setiap tambahan kemampuan
ekonomis yang diterima atau diperoleh
mengatur pertumbuhan ekonomi Wajib Pajak dari manapun asalnya yang
melalui kebijaksanaan pajak. dapat dipergunakan untuk konsumsi atau
menambah kekayaan Wajib Pajak.

Jenis Pajak
Pajak berdasarkan sifatnya Pajak tidak langsung adalah pajak
yang diberikan kepada wajib pajak bila melakukan peristiwa 125

atau perbuatan tertentu. Contohnya seorang baru akan 100


dikenakan pajak PPN apabila membeli suatu barang. Pajak
langsung adalah pajak yang dikenakan pada wajib pajak secara 75

berkala baik perorangan maupun badan usaha, contohnya


50
pajak penghasilan (PPh) dan pajak bumi dan bangunan (PBB).
67%
Pajak berdasarkan pemungutnya Pajak negara adalah pajak 25
yang dipungut oleh negara atau pemerintah pusat seperti PPN,
PPh, dan PPnBM. Pajak daerah adalah pajak yang 0
A B C D E
pemungutannya dilakukan oleh pemerintah daerah seperti
PBB, pajak kendaraan bermotor, pajak restoran, dan BPHTB.
Pajak adalah sumber penerimaan utama daerah selain transfer
dari pemerintah pusat.

"GEN-Z SADAR PAJAK, BANTU


PEMULIHAN EKONOMI NASIONAL."

AYO! BAYAR PAJAK!!!

Anda mungkin juga menyukai