Anda di halaman 1dari 18

Presentasi Produk

KUR Pertanian Bank Mandiri

© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.


KREDIT USAHA RAKYAT (KUR)

Definisi KUR
Merupakan kredit modal kerja dan/atau investasi kepada debitur
yang mempunyai usaha produktif dan layak, yang sumber
dananya bersumber dari Bank Pelaksana, dengan subsidi bunga
dari Pemerintah.

Tujuan KUR
• Meningkatkan dan memperluas penyaluran KUR kepada
usaha produktif
• Meningkatkan kapasitas daya saing usaha mikro, kecil dan
menengah
• Mendorong pertumbuhan ekonomi dan penyerapan tenaga
kerja.

© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.


Perkembangan Penyaluran KUR Bank Mandiri
• Sejak awal penyaluran KUR tahun 2008 sampai dengan Tahun 2021 posisi 30 Juni, Bank Mandiri telah menyalurkan
Rp 135,35 Triliun kepada 2.042.030 debitur.
• Setiap tahun, realisasi penyaluran KUR Bank Mandiri selalu mencapai target yang ditentukan pemerintah. Untuk
penyaluran KUR di Tahun 2021 posisi 30 Juni Bank Mandiri telah mencapai 63,5 % dari target Tahun 2021 atau
sebesar Rp 19,68 Triliun kepada 200.339 debitur.

Proporsi Penyaluran per Sektor Ekonomi tahun


2021 (posisi 30 Juni'21)
Pertambangan; Penyaluran KUR pada Awal Tahun 2021 posisi 30 Juni 2021
Jasa Produksi; 0.02% masih didominasi oleh sektor produksi dengan 58,03%,
20,06% Pertanian; 27,73% sedangkan Sektor Perdagangan dengan 41,97%.
KUR Sektor Produksi Tahun 2021 posisi 30 Juni 2021
sebesar 11,42 Triliun dari total penyaluran KUR Tahun 2021
Perikanan; 2,10%
yaitu sebesar Rp 19,68 Triliun.
Perdagangan; 41,97%
Sektor Pertanian menyumbang 27,73% (Rp. 5,4 T), sektor
Industri Pengolahan; Perikanan 2,10% (Rp. 412,7 M), sektor Industri Pengolahan
8,11% 8,11% (Rp. 1,59 T), Sektor Pertambangan 0,02% (Rp. 4,6 M)
dan sektor Jasa Produksi menyumbang 20,06% (Rp. 3,94 T).
Pertanian Perikanan Industri Pengolahan
Perdagangan Jasa Produksi Pertambangan

3
3
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Kriteria Debitur KUR

Calon penerima KUR harus mempunyai usaha produktif dan layak yang telah berjalan
minimum 6 (enam) bulan.

Usaha yang memberikan laba sehingga mampu


membayar bunga dan seluruh hutang pokok
kredit sesuai jangka waktu dan memberikan sisa
Usaha keuntungan untuk pengembangan usahanya
Produktif

Usaha untuk menghasilkan barang dan / atau


jasa untuk memberikan nilai tambah dan Usaha
meningkatkan pendapatan bagi pelaku usaha. Layak

Calon penerima KUR dapat sedang menerima kredit secara bersamaan yaitu, KUR
pada penyalur yang sama, KPR, Kredit/leasing kendaraan bermotor roda dua untuk
tujuan produktif, Kredit dengan jaminan Surat Keputusan Pensiun, Kartu Kredit,
Kredit Resi Gudang, dan Kredit konsumsi untuk keperluan rumah tangga.
4
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
KREDIT USAHA RAKYAT (KUR)
Fasilitas kredit bagi para pelaku UMKM untuk memenuhi kebutuhan modal kerja/investasi
Limit s.d Rp.10 Juta
Tenor Maks 36 bulan utk KMK & maks 60 bulan utk KI
Bunga 6% eff p.a
KUR
SUPER Agunan Tidak dipersyaratkan agunan tambahan
MIKRO Kriteria lain Untuk pekerja yang kena PHK atau Ibu Rumah Tangga dgn usaha produktif

Limit > Rp.10 Juta s.d Rp.50 Juta

Tenor Maks 36 bulan utk KMK & maks 60 bulan utk KI


Bunga 6% eff p.a
KUR
MIKRO Agunan Tidak dipersyaratkan agunan tambahan

Limit > Rp.50 Juta s.d Rp.500 Juta

Tenor Maks 48 bulan utk KMK & maks 60 bulan utk KI


Bunga 6% eff p.a

KUR Agunan 1. Limit kredit s.d Rp.100 juta : tidak dipersyaratkan agunan tambahan
KECIL 2. Limit kredit > Rp.100 juta s.d Rp.500 juta : dipersyaratkan agunan berupa berupa SHM/
SHGB/ SHGU/ Hak Milik Rusun/BPKB dengan nilai agunan min 70% dan maks < 100% dari
limit kredit
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
C
h 5C
Prinsip Penilaian
a
Cr
Penilaian atas karakter, integritas, kejujuran dan itikad baik dari debitur bersangkutan.
Character ha Penilaian dilakukan melalui analisa aspek manajemen & legal
ca
Ctr
Penilaian atas kemampuan debitur untuk memenuhi kewajibannya atas modal sendiri.
Capital h
ea Penilaian dilakukan melalui analisa aspek keuangan
acr
C tr Penilaian atas kemampuan debitur menjalankan usahanya sehingga menghasilkan laba
Capacity eah yang optimal. Penilaian dilakukan melalui analisa aspek keuangan, pemasaran, teknis
produksi, dan aspek terkait lainnya.
car
tr Penilaian atas hal-2 yang berada di luar kontrol debitur seperti prospek sektor ekonomi,
Condition e a persaingan, pengaruh tingkat suku bunga, kondisi politik, bencana alam, dll. Penilaian
dilakukan melalui analisa aspek lingkungan bisnis dan industri.
rc
t
Penilaian atas jaminan yang diserahkan oleh debitur berupa jaminan kebendaan.
Collateral e
r

6 © PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.


Ketentuan calon penerima KUR

1. Mempunyai usaha produktif, layak, dan berjalan minimal 6 bulan

2. Warga Negara Indonesia (WNI)

3. Minimal berusia 21 tahun atau sudah menikah pada saat pengajuan permohonan kredit.

Tidak sedang menerima kredit produktif, kecuali KUR pada penyalur yang sama, KPR, Kredit/leasing
4. kendaraan bermotor roda dua untuk tujuan produktif, Kredit dengan jaminan Surat Keputusan
Pensiun, Kartu Kredit, Kredit Resi Gudang, dan Kredit konsumsi untuk keperluan rumah tangga

Jika sedang memiliki fasilitas kredit, harus dalam kolektibilitas Lancar berdasarkan informasi Debitur
5.
pada SLIK OJK (akan dilakukan oleh Bank)

7
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Persyaratan Dokumen KUR

Dokumen Pribadi Surat Keterangan Usaha Surat Lunas


✓ E-KTP Calon Debitur & Pasangan Nomor Induk Berusaha (NIB) atau surat Surat keterangan Lunas/ Roya, dan
✓ Kartu Keluarga keterangan usaha Mikro dan Kecil yang cetakan rekening dari pinjaman kredit
diterbitkan oleh RT/RW, produktif sebelumnya (jika di SLIK OJK
✓ Surat Nikah (apabila telah menikah)
kelurahan/desa, atau pejabat yang masih tercatat memiliki baki debet
✓ NPWP (untuk KUR Kecil) kredit produktif).
berwenang dan/atau surat keterangan
yang dipersamakan lainnya sesuai
dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan.

Atau untuk petani dapat berupa data


CPCL dan RDKK yang telah divalidasi
oleh Dinas Pertanian setempat

Selain dokumen di atas, calon debitur juga dipersyaratkan melakukan pengisian Form Aplikasi Pengajuan KUR

8 8
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Contoh Form Aplikasi Pengajuan KUR

Klik icon untuk melihat detail form aplikasi


9 9
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Proses Pengajuan KUR
1

Pengajuan Permohonan
2
Dokumen: KTP, KK, Surat Nikah, SKU

3 Kunjungan Nasabah
Petugas Bank Mengunjungi Calon Debitur
untuk Verifikasi Dokumen dan Lahan

4
Analisa Kredit
Cek SLIK dan proses kredit di sistem
 3 hari setelah dokumen lengkap Tanda Tangan PK

Dasar Karakter Petani Kemampuan Bayar


(Rekomendasi dari Offtaker/ Poktan/ Bumdes, dll) (Luas lahan, Kondisi lahan, Proyeksi Panen)
Penilaian
10
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
TERIMA KASIH

© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.


Value Chain Financing – Manfaat Bagi Pihak Pihak yang Terkait

Perusahaan Inti

⁻ Kualitas hasil panen terjaga


⁻ Jaminan ketersediaan bahan baku produksi
⁻ Menekan harga bahan baku produksi karena
tidak melalui tengkulak

⁻ Penyaluran kredit disesuaikan ⁻ Meningkatkan kesejahteraan


dengan kebutuhan petani anggotanya
⁻ Pembiayaan diwujudkan dalam ⁻ Menjembatani penyediaan
bentuk bibit, pupuk, dan pembiyaaan
saprotan lainnya
Petani Kelompok Tani
⁻ Petani memiliki jaminan
pembelian atas hasil panennya
12
12
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Ketentuan Calon Offtaker

Memiliki legalitas badan usaha Pengalaman di bidang usaha minimal 2 tahun

Telah memiliki rekening operasional di Bank Penyalur Tidak termasuk dalam Daftar Hitam Bank Indonesia

Memiliki infrastruktur yang mendukung bisnis Menyampaikan data Calon Petani Calon Lahan (CPCL)

Memiliki kontrak pembelian (PO) dengan Menyiapkan Rencana Definitif Kebutuhan (RDK) untuk

perusahaan pembeli 1 musim tanam

© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.


Skema Kerjasama Penyaluran KUR Tani Padi
Bank Mandiri telah melakukan kerjasama dengan PT Mitra Desa Pamarican (PT MDP) untuk penyaluran KUR Tani Padi di Kab. Ciamis.
PT MDP merupakan Rice Millling Unit (RMU) yang berperan sebagai offtaker.

Skema KUR Tani Cost Structure KUR Tani Yarnen

Offtaker

Peran Offtaker
Peran Gapoktan/Poktan
1. Merekomendasikan petani binaan yang menyetorkan gabah ke Offtaker
Kelompok tani dan Gapoktan/Koperasi tani berfokus pada
2. Membeli hasil panen dari petani
peningkatan produktivitas petani (melakukan
3. Berkolaborasi dengan dinas pertanian, akademisi maupun praktisi dalam peningkatan produktivitas
pendampingan) dan mendapatkan kepastian hasil panen
maupun operasional pabrik
dengan diserap oleh Offtaker
4. Mengolah hasil panen lebih lanjut sehingga bernilai lebih tinggi
5. Memasarkan hasil petani dan olahan lebih lanjut ke berbagai pasar seperti pasar tradisional,
modern retail, penjualan online, dan dapat berorientasi ekspor

© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.


FITUR KUR Tani Padi

FITUR KETERANGAN

Tujuan Kredit Memenuhi kebutuhan modal kerja untuk budidaya padi


Pemberian limit kredit per hektar ditentukan berdasarkan cost structure
yang telah diverifikasi dan divalidasi oleh Dinas Pertanian masing-
Limit Kredit masing wilayah.
Maks pembiayaan Rp 12,811,000,- /Ha per petani.
atau Maks 2 Ha Per Petani dengan limit maks sebesar Rp. 25 Juta.
Jangka waktu Maksimal 5 bulan
Jenis Kredit KUR Super Mikro atau KUR Mikro (sesuai limit kredit)
Sistem Pembayaran Bullet payment (pokok dan bunga dibayar saat jatuh tempo/yarnen)

Sifat Kredit Non Revolving


- Minimal 21 tahun atau sudah menikah.
- Tidak terdapat Batasan usia maksimal Calon debitur. (Calon debitur
Usia Calon Debitur
usia sampai dengan 75 tahun saat kredit lunas dipersyaratkan
asuransi jiwa)
Agunan Tidak dipersyaratkan adanya jaminan
Biaya Prov dan
Tanpa biaya Provisi dan Administrasi
Admin
15
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Skema Kerjasama Penyaluran KUR kepada Petani Jagung

Offtaker

PKS dengan offtaker

Setelah Panen
Petani menyerahkan hasil panen jagung kepada Poktan/ c. Offtaker memotong hasil penjualan sejumlah kewajiban kredit
a. Trader. petani debitur dan diserahkan kepada Bank Mandiri.
Poktan menjual jagung kepada offtaker dengan harga sesuai
b. kesepakatan. d. Offtaker menyerahkan hasil panen yang sudah dipotong
kewajiban kredit kepada Poktan/ Trader.
Poktan/ Trader menyerahkan hasil penjualan panen
e. kepada petani setelah dipotong kewajiban kreditnya.

16
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
Komponen Pembiayaan KUR Tani Jagung
Per 1 siklus musim tanam, per 1 Hektar lahan

No Jenis Kebutuhan Total Kebutuhan (Rp) No Jenis Kebutuhan Total Kebutuhan (Rp)

Bahan dan Sarana Tenaga Kerja


1 Benih Jagung Hybrida 1.550.000 1 Pengolahan Tanah 1.750.000
2 Penanaman 750.000
2 Seed treatment 120.000
3 Pemupukan 750.000
3 Herbisida 743.000
4 Penyiangan 750.000
4 Insektisida 190.000
5 Panen 750.000
5 Pupuk 185.000
6 Pascapanen 1.500.000
Subtotal Biaya Bahan dan Sarana 2.788.000
Subtotal Biaya Tenaga Kerja 6.250.000

Cost structure yang dibutuhkan petani dalam satu siklus tanam per 1 Ha lahan maksimal
adalah sebesar Rp.9.038.000,- dibulatkan menjadi Rp. 9.000.000,-

© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. 17


FITUR KUR Jagung

FITUR KETERANGAN

Tujuan Kredit Memenuhi kebutuhan modal kerja untuk budidaya jagung


Pemberian limit kredit per hektar ditentukan berdasarkan cost structure
yang telah diverifikasi dan divalidasi oleh Dinas Pertanian masing-
Limit Kredit masing wilayah.
Maks pembiayaan Rp 9.000.000,- /Ha per petani.
atau Maks 2 Ha Per Petani dengan limit maks sebesar Rp. 18 Juta.
Jangka waktu Maksimal 6 bulan
Jenis Kredit KUR Super Mikro atau KUR Mikro (sesuai limit kredit)
Sistem Pembayaran Bullet payment (pokok dan bunga dibayar saat jatuh tempo/yarnen)

Sifat Kredit Non Revolving


Usia Calon Debitur Minimal 21 tahun atau sudah menikah.
Agunan Tidak dipersyaratkan adanya jaminan
Biaya Prov dan
Tanpa biaya Provisi dan Administrasi
Admin

18
© PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.

Anda mungkin juga menyukai