Anda di halaman 1dari 6

KARTU SOAL UJIAN SEKOLAH

Nama Sekolah : SMK Asshodiqiyah Soal : Utama


Mata Pelajaran : Teori Kejuruan Farmasi Bentuk Tes : Essay
Tahun Pelajaran : 2019 – 2020 Penyusun : Handika D. Yanotama, Apt.

KD
NO. SOAL BUKU SUMBER
Menghitung nilai persediaan barang
dan biaya obat dalam resep
1 PELAYANAN KEFARMASIAN

RUMUSAN BUTIR SOAL

INDIKATOR SOAL Diketahui harga rifampisin Rp. 1000,- /tab (1 tab = 450
siswa dapat Menghitung nilai mg), INH + pyridoksin Rp. 900,- / tab ( 1 tab = 100 mg
persediaan barang dan biaya obat INH + 10 mg pyridoksin), SL Rp. 1000,-/gram, harga
dalam resep embalase Rp. 1000,-/ resep dan biaya tuslah Rp. 1000,-/
tiap Resep. Biaya yang harus dibayarkan pasien untuk
membeli obat tersebut sebesar...

KUNCI JAWABAN
Perhitungan biaya resep yang ditimbulkan.
a. Rifampicin 15 tab x Rp. 1000 = Rp. 15.000
b. INH dan Pyridoxin
 INH 15 tab x900 =Rp.13500
 pyridoxin 15
c. lactosum 1,5 gram x Rp. 1000 = Rp. 1500
d. embalase resep Rp. 1000
e. tuslah resep Rp. 1000
jadi total harga resep adalah

No
Digunakan Untuk Tanggal Jml. Siswa Tingkat Kesukaran Daya Pembeda Ket.
.
1. Ujian Sekolah SMK Asshodiqiyah 20

KARTU SOAL UJIAN SEKOLAH


Nama Sekolah : SMK Asshodiqiyah Soal : Utama
Mata Pelajaran : Teori Kejuruan Farmasi Bentuk Tes : Essay
Tahun Pelajaran : 2019 – 2020 Penyusun : Handika D. Yanotama, Apt.

KD
NO. SOAL BUKU SUMBER
Menerapkan pembuatan sediaan infusa
dan/atau aqua aromatika
2 DASAR KEFARMASIAN

RUMUSAN BUTIR SOAL

INDIKATOR SOAL 1. Apakah yang dimaksud dengan sediaan infusa?


siswa dapat Menerapkan pembuatan
sediaan infusa dan/atau aqua aromatika

KUNCI JAWABAN
sediaan infusa adalah sediaan cair yang dibuat dengan mengektraksi (menyari) simplisia nabati dengan air pada suhu 90 derajat ccelcius selama 15 menit.
jadi total harga resep adalah

No
Digunakan Untuk Tanggal Jml. Siswa Tingkat Kesukaran Daya Pembeda Ket.
.
1. Ujian Sekolah SMK Asshodiqiyah 20

KARTU SOAL UJIAN SEKOLAH


Nama Sekolah : SMK Asshodiqiyah Soal : Utama
Mata Pelajaran : Teori Kejuruan Farmasi Bentuk Tes : Essay
Tahun Pelajaran : 2019 – 2020 Penyusun : Handika D. Yanotama, Apt.

KD
NO. SOAL BUKU SUMBER
Memahami pemakaian obat yang
berhubungan dengan penyakit pada
3 FARMAKOLOGI
jantung dan pembuluh darah

RUMUSAN BUTIR SOAL

INDIKATOR SOAL Sebutkan mekanisme kerja dari obat-obat golongan ACEI pada pengobatan penyakit hypertensi dan sebutkan 2 contoh obat
siswa dapat Memahami pemakaian tersebut!
obat yang berhubungan dengan
penyakit pada jantung dan pembuluh
darah

KUNCI JAWABAN
Mekanisme kerja obat-obat golongan ACEI adalah dengan menghambat keluarnya enzim pengubah angiotensin sehingga angiotensin 1 tidak berubah menjadi
angiotensin 2. Dengan tidak terjadinya angiotensin 2 maka tekanan darah tidak akan meningkat. Contoh obat ini adalah captopril, lisinopril.

No
Digunakan Untuk Tanggal Jml. Siswa Tingkat Kesukaran Daya Pembeda Ket.
.
1. Ujian Sekolah SMK Asshodiqiyah 20

KARTU SOAL UJIAN SEKOLAH


Nama Sekolah : SMK Asshodiqiyah Soal : Utama
Mata Pelajaran : Teori Kejuruan Farmasi Bentuk Tes : Essay
Tahun Pelajaran : 2019 – 2020 Penyusun : Handika D. Yanotama, Apt.

KD
NO. SOAL BUKU SUMBER
Menerapkan pembuatan sediaan obat
bentuk larutan
4 PELAYANAN KEFARMASIAN

RUMUSAN BUTIR SOAL

INDIKATOR SOAL Sebutkan 4 faktor yang mempengaruhi pelarutan suatu zat!


siswa dapat Menerapkan pembuatan
sediaan obat bentuk larutan

KUNCI JAWABAN
Faktor yang mempengaruhi pelarutan obat adalah sebagai berikut :
a. Suhu
b. Ukuran zat terlarut
c. Volume pelarut
d. Kecepatan pengadukan

No
Digunakan Untuk Tanggal Jml. Siswa Tingkat Kesukaran Daya Pembeda Ket.
.
1. Ujian Sekolah SMK Asshodiqiyah 20
KARTU SOAL UJIAN SEKOLAH
Nama Sekolah : SMK Asshodiqiyah Soal : Utama
Mata Pelajaran : Teori Kejuruan Farmasi Bentuk Tes : Essay
Tahun Pelajaran : 2019 – 2020 Penyusun : Handika D. Yanotama, Apt.

KD
NO. SOAL BUKU SUMBER

RUMUSAN BUTIR SOAL

INDIKATOR SOAL

KUNCI JAWABAN
a.

No
Digunakan Untuk Tanggal Jml. Siswa Tingkat Kesukaran Daya Pembeda Ket.
.
1. Ujian Sekolah SMK Asshodiqiyah 20

Anda mungkin juga menyukai