Anda di halaman 1dari 36

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

PARAGRAPH WRITING

PRODI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS


FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIMED

0
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2017
Mata Kuliah : PARAGRAPH WRITING
Kode Mata Kuliah :
Tujuan Mata Kuliah :

Jumlah SKS : 4 SKS


Semester/Tahun Ajaran : Ganjil / 2017-2018
Waktu Pertemuan : Rabu/ 08.00-09.40 & Rabu/ 11.20-13.00
Ruangan : LB & 69.1.08
Nama Dosen : Anggraini Thesisia Saragih. S.Pd.,M.Hum
Alamat Rumah : Jl.Batang Kuis Pasar 8 No.20A Tg.Morawa
Nomor HP : 081376288350
Alamat E-mail : anggrainisaragih@yahoo.com

A. CAPAIAN PEMBELAJARAN
Mahasiswa mampu menguasai teoritis dan aplikasi tentang menulis dasar yaitu menulis paragraph beserta ciri-ciri dan unsur kebahasaan.
Penyusunan tersebut melalui langkah-langkah metodologis, perumusan maalah menulis paragraph, pengembangan keterampilan menulis

1
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

paragraph dengan metode dan media bervarian termasuk learning logs dan blog, serta pembuatan hasil tulisan ilmiah dalam bentuk
learning blog, 6 tugas KKNI dan presentasi hasil tulisan

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pembelajaran mata kuliah Paragraph Writing bertujuan agar mahasiswa dapat menghasilkan tulisan ilmiah dasar yang pendek dan sederhana
sebagai awal pembelajaran menulis selanjutnya. Mata pelajaran Paragraph Writing adalah mata kuliah yang menjadi dasar mahasiswa
untuk memahami unsur-unsur pembentuk tulisan ilmiah dari artikel, jurnal dan skripsi terutama berkaitan dengan 6 penugasan KKNI.
Kompetensi mengembangkan penulisan ilmiah sangat dibutuhkan untuk kelanjutan mata kuliah menulis selanjutnya dan sebagai dasar
yang kuat untuk pengetahuan mengenai proses menulis akademik yang akan dihadapi mahasiswa dalam proses menulis skripsinya.
Ketika mahasiwa telah menyelesaikan kuliahnya dan bekerja maka pengetahuan menulis akan berkembang dan tentunya berguna untuk
kepentingan proses kognitif. Proses menulis membutuhkan keterampilan dan penguasaan ilmu pengetahuan sehingga menjadi produk
tulisan yang baik, kreatif, dan dapat diterima orang lain yang memperoleh manfaat dari tulisan yang dibuat. Sehingga manfaat tulisan,
proses menulis yang dimulai dari Paragraph Writing ini akan berguna bagi mahasiswa sekarang dan nantinya ketika mereka sudah berada
di masyarakat.

2
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

C. INDIKATOR PENCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Mahasiswa dapat menjelaskan definisi paragraph dan unsur paragraph yaitu ide utama, kalimat utama, kalimat pendukung, kalimat
penutup
2. Mahasiswa dapat menuliskan beberapa paragraph sederhana didalamnya terdapat unsure paragraph
3. Mahasiswa dapat menentukan thesis statement untuk dipilih dalam tulisan
4. Mahasiswa dapat membuat tulisan paragraph dengan beberapa thesis statement yang dibuat individu
5. Mahasiswa dapat memilih transition signal yang sesuai dengan isi paragraph
6. Mahasiswa dapat menuliskan ide yang ada dengan beberapa bentuk paragraph
7. Mahasiswa dapat menuliskan paragraph yang padu dan koheren
8. Mahasiswa dapat menuliskan semua pengalaman belajar baik kegiatan belajar dan hasil belajar dalam bentuk learning logs
9. Mahasiswa dapat membuat blog kelas yang berisi kumpulan hasil tulisan mahasiswa
10. Mahasiswa membuat membuat learning log dan learning blog sebagai media pembelajaran menulis .

3
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

D. MATERI KAJIAN
1. What is a paragraph
2. How to make the media of handmade learning log for writing experiencess
3. How to make learning blog to collect all the result of students writing
4. How to make learning blog to collect all the result of students writing
5. The Organization of Paragraph
6. Defintion of an main idea
7. Definition of thesis statement
8. Definition of topic and topic sentence
9. Definition of thesis statement
10. Definition of opening paragraph
11. Definition of supporting paragraph
12. Definition of closing/ending paragraph
13. How to write the suitable transition signal for joining every paragraph
14. The cohesive devices and the cohesion paragraph
15. How about the process of writing from planning, drafting, editing (reflection and revision), result of writing

4
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

16. Writing simple paragraph/ every part of paragraph with learning logs
17. Writing paragraph based on the existing topic from lecturer
18. Writing paragraph with suitable transition signals
19. Writing paragraph with different types of paragraph
20. Discussion with learning logs and leaning blog about 6 task in KKNI

E. STRUKTUR DAN PENGORGANISASIAN MATERI KAJIAN

TUJUAN MK TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI KULIAH INDIKATOR KEBERHASILAN

Mampu memahami definisi Mahasiswa dapat memahami dan 1. What is a paragraph 1. Mahasiswa dapat menyebutkan
paragraph serta unsur menulis paragraph perbagian definisi paragraph secara
kebahasaanya individu serta mengembangkan
definisi sesuai dengan
pemikirannya sendiri
2. Mahasiswa dapat menuliskan
contoh paragraph .

5
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

3. Mahasiswa menuliskan
pengalaman belajar serta
kelebihan dan kekurangan
pemahamannya mellaui
learning logs yang dibuat
individu
Mampu memahami Mahasiswa dapat memahami dan 2 .What is Paragraph Organization 1. Mahasiswa dapat menyebutkan
organisasi paragraph yang menuliskan organisasi paragraph organisasi paragraph secara
membentuk paragraph individu
2. Mahasiswa dapat menuliskan
paragaraph sederhana
berdasarkan organisasi
paragraph
3. Mahasiswa dapat
mempresentasikan hasil
tulisannya secara kelompok
4. Mahasiswa yang lain dapat
memberi masukan dan kritikan
untuk temannya
5. Mahasiswa menuliskan tugas
rutin yang diberikan dosen.
6. Mahasiswa membahas materi
CBR yang berkaitan dengan
organisasi paragraph.

6
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

Mampu memahami unsur Mahasiswa dapat memahami 1. Definition of an main idea 1.Mahasiswa mampu
paragraph yaitu topic, topic unsur-unsur paragraph dan menuliskan 2. Definition of thesis statement mengungkapkan pemahaman
sentence, main idea, thesis menjadi paragraph utuh, padu dan 3. Definition of topic and topic unsur-unsur paragraph
statement, opening koheren sentence 2.Mahasiswa menulis setiap bagian
paragraph, supporting 4. Definition of thesis statement paragraph dengan bimbingan dosen
paragraph, cocluding 5. Definition of opening paragraph 3. Mahasiswa menuliskan opening
paragraph 6. Definition of supporting paragraph dengan topik tertentu
paragraph 4. Mahasiswa menuliskan
7. Definition of closing/ending supporting paragrapraph dengan
paragraph topik yang diberikan dosen
5. Mahasiswa menuliskan
conluding/ending paragraph
6. Mahassiwa menentukan main
idea untuk dikembangkan menjadi
paragraph sederhana
7.Mahasiswa menentukan thesis
statement sebagai kelengkapan
opening paragraph
8 Presentasi hasil tulisaan sederhana
mengenai bagian/unsur paragraph
dilakukan perkelompok
9. Pengalaman pembelajaran dan
proses menulis dilakukan di
learning logs dan learning blog

7
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

10 CJR dilakukan dalam meringkas


artikel di jurnal dengan penulis
paragraph utuh dan koheren

Mampu memahami penaut Mahasiswa dapat menyatukan 1.How to write the suitable 1. Mahasiswa membuat paragraph
setiap bagian aragraph bagian-bagian paragraph sederhana tadi transition signal for joining every yang padu dan koheren dengan
dengan cohesive devices dengan alat penaut ( cohesive devices0 paragraph cohesive devices dan transition
dan transition signal yang sesuai dan berterima 2.The cohesive devices and the signal yang sesuai
cohesion paragraph 2. presentasi hasil tulisan secar
individu
Mampu memahami proses Mahasiswa dapat melakukan tahapan How about the process of writing 1.Mahasiswa membuat paragraph
menulis secara umum penulisan dengan urutan sesuai dan from planning, drafting, editing dengan topik diberikan dosen
hasil yang tepat (reflection and revision), result of dengan melakukan tahapan menulis
writing yang tepat
2.Mahasiwa mempresentasikan
hasil tulisan di depan kelas
3. mahasiswa mencatat revsis dan
refleksi yang dilakukan bersama
dosen dalam blog kelas dan learning
log
4. mahasiswa melukan penelitian
sederhana ( mini reseach) dengan
proses menulis dengan urutan yang
sesuai

8
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

Mampu memahami Mahasiswa dapat melakukan proses Writing paragraph with different 1.Mahasiswa secara berkelompok
penulisan dengan jenis menulis dengan paragraph narasi, types of paragraph menulis beberapa jenis paragraph
paragraph berbeda argumentasi, dan sebagainya berbeda
2. Mahasiswa mempresentasikan
hasil tulisa di depann kelas
3.Mahasiswa mencatat revisi dan
refleksi kedalam learning blog dan
blog kelas
4. Mahassiwa mengembangkan ide
yang diperoleh dari penelitian
sederhana ( mini reseach) dalam
bentuk tulisan di learning blog
Mampu melakukan diskusi Mahasiswa dapat melakukan kegiatan FGD or Seminar Paragraph 1.Mahasiswa secara paralel
dalam bentuk seminar atau manajemen dan projek bersama dalam Writing membuat FGD atau Seminar
FGD secara paralel kelas pelaksanaan FGD atau Seminar Mata bersama
Kuliah Paragraph Writing berisikan 6 2.Mendokumentasikan dalam blog
penugasan KKNI melalui learning logs 3.Melaksanakan sebagai Project
dan Learning Blog Paragraph writing

F. BAHAN AJAR DAN SUMBER BELAJAR


(Mohon dimasukkan hasil penelitian/pengabdian masyarakat)

9
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

• Langan, John.2001. English Skill: Seventh Edition. New York: McGraw-Hill Higher Education.
• Blass, Laurie dan Meredith, Pike-Baky. 2006. Mosaic 1: Writing. New York: Mc GrawHill.
• Fawcet, Susan dan Alvin, S. 1992. Evergreen with Readings: A Guide to Writing. Boston: Houghton Mifflin.
Foresman, Scott. 1997. Literature and Integrated Studies: Grade 11 Reading, writing & Grammar SkillBook Student Edition. Illinois: Scott
Foresman.
• Oshima, Alice dan Hogue, Ann. 1997. Introduction to Academic Writing. New York: Longman.
• Saragih, Anggraini dan Amrin, Saragih. 2015. Writing: Revised Edition. Medan: Unimed Press.
• Pardiyono. 2006. 12 Writing Clues for Better Writing Competence. Yogyakarta: Andi.
• http://www.schools.nsw.edu.au/
• http://tjlibraries.monticelli.org/about/devices.html
• Owl.english.purdue.edu/owl/resource/609/01/
• Jurnal Metalingua dan jurnal Bahas
• Koran dan Artikel-Artikel
Saragih, A. 2017.Learning logs dan Learning blog untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis pada Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa
Inggris. Medan: UNIMED (penelitin KDBK 2017)

10
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

G. METODE DAN PERANGKAT PENDUKUNG PEMBELAJARAN

Paragraph Writing diawali penyajian materi teoritis dan praktis dengan memberikan penekanan pada aspek metodologis dan wawasan menulis
dan prosesnya dengan metode inquiri, discovery, poblem based learning, dan kontesktual. Penggunaan metode inquiri ditekankan kepada
mahasiswa untuk mempertanyakan dan mencari sumber ide tentang proses menulis jenis tulisan ilmiah baik yang bersumber dari buku-buku
referensi di Perpustakaan Daerah, Digilib Unimed dan internet. Mengidentifikasi masalah dan menemukan solusi terhadap kekurangan
mengembangkan ide dan pikiran dalam bentuk tulisan di lingkungan kampus maupun lingkungan sekitar yang berada di wilayah Medan seperti
pelajar sekolah menengah pertama dan atas, kemudian menciptakan suatu produk tulisan yang mudah dimengerti dan menjadi masukan bagi
siapapun yang sulit untuk mempelajari proses menulis yang diharapkan bisa diterima stake holders. Paragraph writing juga menggunakan media
learning logs dan learning blog dalam mengerjakan 6 penugasan KKNI agar mahasiswa terlatih menulis dan hasil tulisan yang padu dan koheren
meningkat.

H. RANCANGAN PERKULIAHAN SETIAP PERTEMUAN

PERTEMUAN INDIKATOR AKTIVITAS PERKULIAHAN SIKAP/KARAKTER DAMPAK


YANG DIHARAPKAN (OUTCOMES)

11
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

I Mahasiswa mampu rkenalan dan pembacaan RPS, Kontrak 1) etika berkomunikasi, Pembelajaran
melaksanakan dan Kuliah, pembuatan Learning Logs 2) Kejujuran, dilaksanakan sesuai
mematuhi kontrak kuliah secara individu, pembuatan Learning 3) tangung jawab, peraturan yang ada
dan RPS Blog dilakukan oleh admin yang 4) kerja sama,
memahamo penggunaan internet dan IT 5) ketangguhan,
dan komting kelas yang membantu 6) kepedulian,
memasukkan data 6 penugasan 7) kedisiplinan,
8) ketekunan,
9) kemandirian, dan
10) keberinisiatifan.
II Mahasiswa mampu 1. Dosen menjelaskan tentang definisi 1) etika berkomunikasi, Pengetahuan awal
menuliskan satu paragraph paragraph 2) tangung jawab, tentang definisi proses
sederhana 2. Dosen membuat diskusi kelas 3) kerja sama, menulis
mengenai pemahaman mahasiswa 4) ketangguhan,
3. Dosen menugaskan mahasiswa 5) ketekunan,
membuat 1 paragraph sederhana 6) kemandirian, dan
secara bebas 7) keberinisiatifan.
4. Dosen menampilakan beberapa hasil
tulisan
5. Dosen meminta beberapa mahasiswa
untuk memberikan komentar
6. Dosen memberikan tugas rutin
kepada mahasiswa

12
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

III Mahasiswa mampu 1. Dosen memberi sebuah contoh 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
mengidentifikasi tentang paragraph dan essay 2) tangung jawab, teks
organisasi paragraph 2. Mahasiswa mendeskripsikan 3) kerja sama,
ciri-ciri serta organisasi suatu 4) ketangguhan,
paragraph sederhana 5) ketekunan,
3. Dosen menugaskan secara 6) kemandirian, dan
kelompok menuliskan organisasi 7) keberinisiatifan
paragraph dengan contoh yang
disediakan dosen
IV Mahasiswa mampu 1. Dosen menjelaskan tentang topik 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
menjelaskan perbedaan dalam suatu paragraph 2) tangung jawab, teks
topik dan topic sentence 2. Mahasiswa menuliskan topic dari 3) kerja sama,
video yang ditonton 4) ketangguhan,
5) ketekunan,
6) kemandirian, dan
7) keberinisiatifan
V Mahasiswa mampu 1. Dosen menjelaskan tentang main etika berkomunikasi, 2) Keterampilan menulis
menuliskan perbedaan dari idea, posisi main idea setiap tangung jawab, teks
main ide dan topic sentence paragraph, topic sentence kerja sama,
dalam kalimat 2. Mahasiswa mengembangkan topic ketangguhan,
video menjadi ide utama ketekunan,
3. Mahasiswa menuliskan topic dalam kemandirian, dan
kalimat utama /topic sentence keberinisiatifan
4. Mahasiswa wajib membawa kamus
bilingual untuk mata kuliah ini

13
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

VI Mahasiswa mampu 1. Dosen menjelaskan tentang opening 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
menuliskan opening paragraph 2) tangung jawab, teks
paragraph dalam teks tulis 2. Mahasiswa membuat daftar kalimat 3) kerja sama,
yang akan disusun menjadi opening 4) ketangguhan,
paragraph 5) ketekunan,
3. Mahasiswa menuliskan opening 6) kemandirian, dan
paragraph 7) keberinisiatifan
VII Mahasiswa mampu 1. Dosen menjelaskan tentang thesis etika berkomunikasi, 2) Keterampilan menulis
menuliskan thesis statement statement tangung jawab, teks
yang tepat berdasarkan topic 2. Mahasiswa mengidentifikasi posisi kerja sama,
dan main idea thesis statement dari bebrapa ketangguhan,
contoh paragraph ketekunan,
3. Mahasiswa melaksanakan diskusi kemandirian, dan
kelompok membahas fungsi dan keberinisiatifan
posisi thesis statement
4. Mahasiswa menulis thesis
statement dari pengembangan topic
sebelumnya
VIII Mahasiswa mampu 1. Dosen menjelaskan tentang etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
menuliskan kalimat supporting sentences/ kalimat tangung jawab, teks
pendukung sesuai main idea pendukung dalam paragraph kerja sama,
dan topic yang disediakan 2. Mahasiswa mengidentifikasi kalimat ketangguhan,
dalam paragraph pendukung edari ketekunan,
bebrapa contoh paragraph kemandirian, dan
keberinisiatifan

14
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

3. Mahasiswa melaksanakan diskusi


kelompok membahas fungsi dan posisi
paragraph pendukung
4. Mahasiswa menulis paragraph
pendukung dari pengembangan topic
sebelumnya
IX Mahasiswa mampu 1. Dosen menjelaskan tentang 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
menuliskan concluding/ ending paragraph 2) tangung jawab, teks
concluding/ending 2. Mahasiswa mengidentifikasi kalimat 3) kerja sama,
paragraph sesuai main idea dalam paragraph akhir dari bebrapa 4) ketangguhan,
dan topic yang disediakan contoh paragraph 5) ketekunan,
3. Mahasiswa melaksanakan diskusi 6) kemandirian, dan
kelompok membahas fungsi dan posisi 7) keberinisiatifan
paragraph pendukung
4. Mahasiswa menulis paragraph akhir
dari pengembangan topic sebelumnya
X Mahasiswa mampu menulis 1. Dosen membuat diskusi tentang 1) etika berkomunikasi, Keterampilan
pengalaman belajar dan penggunaan media learning log dan 2) tangung jawab, menggunakan IT
menggunakan IT berupa learning blog perkelompok 3) kerja sama, Keterampilan berfikir
blog 2. Dosen memminta mahasiswa 4) ketangguhan, dan berencana
menampilkan tulisan dalam 5) ketekunan,
learning log dan learning blog 6) kemandirian, dan
3. Beberapa mahasiswa 7) keberinisiatifan
mempresentasikan hasil tulisan
berbentuk paragraph

15
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

4. Dosen dan mahasiswa


menyimpulkan refleksi
pembelajaran dengan melakukan
kunjung karya terhadap hasil
learning log secara individu

XI Mahasiswa mampu 1. Dosen menugaskan mahasiswa etika berkomunikasi, 2) Keterampilan menulis


menuliskan bagian-bagian membuat paragraph utuh dan tangung jawab, akademik
paragraph dengan kalimat sederhana dimana didalamnya kerja sama,
yang tepat terdapat opening paragraph, ketangguhan,
supporting paragraph dan ketekunan,
concluding paragraph dengan topik kemandirian, dan
yang ditentukan dosen keberinisiatifan
2. Hasil tulisan dibuat dalam kertas
karton untuk dilakukan kunjung
karya
3. Kritikan dan masukan dari
mahasiswa menjadi refleksi untuk
dosen
XII Mahasiswa mampu 1. Mahasiswa dan dosen pergi ke etika berkomunikasi, 2) Keterampilan berfikir
menuliskan kritikan (CBR) perpusda untuk mencari buku yang tangung jawab, kritis dan keberanian
Terhadap buku yang dibaca akan dibuat tugas menjadi CBR kerja sama,
2. Buku dibagi menjadi kelompok ketangguhan,
namun pengerjaannya secara ketekunan,
individu kemandirian, dan

16
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

3. Buku yang dibaca kemudian dinilai keberinisiatifan


kelebihan dan kekurangannya
4. Mahasiswa melihat definisi
paragraph, organisasi paragraph dan
unsur-unsur kebahsaan suatu
paragraph untuk menjadi acuan
tugas CBR
5. Hasil tulisan CBR dimuat dalam
blog kelas
XIII Mahasiswa mampu menulis 1. Dosen menugaskan mahasiswa 1) etika berkomunikasi, Keterampilan
paragraph di luar kelas untuk ke digilib untuk menulis 2) Kejujuran, menggunakan sarana
paragraph sederhana tentang topik 3) tangung jawab, pembelajaran selain di
yang diberikan dosen 4) kerja sama, kelas
2. Penugasan belajar diluar kelas agar 5) ketangguhan,
menghindari suasana jenuh dan 6) kepedulian,
agar bervariasi 7) kedisiplinan,
3. Hasil tulisan paragraph akan di 8) ketekunan,
revisi dosen dan dimuat di blog 9) kemandirian, dan
kelas 10) keberinisiatifan.
XIV Dapat meyelesaikan materi 1. Mahasiswa mengumpulkan tugas etika berkomunikasi, 2) Keterampilan
CBR dan menampilkan CBR Kejujuran, membaca kritis
secara individu 2. Dosen menilai CBR dan hasil tangung jawab,
penilaian dimasukkan kedalam blog kerja sama,
kelas ketangguhan,
kepedulian,

17
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

kedisiplinan,
ketekunan,
kemandirian, dan
keberinisiatifan.
XV Dapat menuliskan paragraph 1. Dosen menjelaskan tentang 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
dengan transition signal transition signals 2) Kejujuran, akademik
yang sesuai 2. Dosen meminta mahasiswa 3) tangung jawab,
menuliskan paragraph sederhana 4) kerja sama,
berisi transition signal 5) ketangguhan,
6) kepedulian,
7) kedisiplinan,
8) ketekunan,
9) kemandirian, dan
berinisiatifan.
XVI Mahasiswa mampu menulis 1. Dosen meminta mahasiswa melakukan etika berkomunikasi, 2) Keterampilan menulis
hasil ringkasan artikel di CJR Kejujuran, artikel di Jurnal
jurnal terakreditasi dan tidak 2. Mahasiswa menuliskan ringkasan tangung jawab, Internasional
terakreditasi artikel di 2 jurnal yaitu jurnal kerja sama,
terakreditasi dan jurnal tidak ketangguhan,
terakreditasi kepedulian,
3. MID SEMESTER kedisiplinan,
ketekunan,
kemandirian, dan
keberinisiatifan.

18
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

XVII Mahasiswa mampu 1. Dosen menjelaskan tentang etika berkomunikasi, 2) Keterampilan menulis
mengidentifikasi transition transition signals Kejujuran, genre tulis
signal dalam paragraph 2. Hasil tulisan diletak di bog kelastangung jawab,
3. Presentasi menjelaskan tentang kerja sama,
transition signal ketangguhan,
kepedulian,
kedisiplinan,
ketekunan,
kemandirian, dan
keberinisiatifan.
XVIII Mahasiswa menuliskan ide 1. Dosen meminta mahasiswa etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
befrkaitan dengan Merekayasa Ide tentang materi Kejujuran, di media sosial
penggunaan learning log paragraph dan unsur-unsurnya tangung jawab,
dan learning blog dalam 2. Rekayasa ide dilakukan sebagai kerja sama,
proses menulis project tulisan ketangguhan,
3. Setelah memperoleh ide kemudian kepedulian,
diletak di blog kelas kedisiplinan,
4. Dosen menilai rekaya ide secara ketekunan,
individu kemandirian, dan
keberinisiatifan.
XIX Mahasiswa mampu 1. Mahasiswa mengembangkan tulisan 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
menuliskan transition signal dengan membawa contoh beberapa 2) Kejujuran, genre tulis
dalam tulisan sederhana tulisan menggunakan transition 3) tangung jawab,
signal 4) kerja sama,
5) ketangguhan,

19
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2. Mahasiswa mendiskusikan temuan 6) kepedulian,


tentang transition signal secara 7) kedisiplinan,
kelompok 8) ketekunan,
9) kemandirian, dan
berinisiatifan.
XX Mahasiswa mampu 1. Rekayasa Ide perindividu etika berkomunikasi, 2) Keterampilan berfikir
memaparkan ide yang mahasiswa akan dipresentasikan di Kejujuran, imajinatif dan kreatif
menjadi imajinasi untuk depan kelas tangung jawab, dalam situasi apapun
memecahkan masalah di 2. Dosen memberi tanggapan terhadap kerja sama,
depan kelas tulisan mahasiswa ketangguhan,
kepedulian,
kedisiplinan,
ketekunan,
kemandirian, dan
keberinisiatifan.
XXI Mahasiswa mampu 1. Dosen akan menjelaskan tentang 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
menghasilkan tulisan proses menulis yang utuh dan padu 2) Kejujuran, akademik
paragraph dengan 4 tahap 2. Mahasiswa membuat catatan di 3) tangung jawab,
penulisan yaitu planning, learning log masing-masing untuk 4) kerja sama,
drafting, editing dan result dikembangkan menjadi tulisan 5) ketangguhan,
of writing dengen topik yang sama di kelas 6) kepedulian,
3. Mahasiswa melakukan 7) kedisiplinan,
perencannan, draft, pengeditan 8) ketekunan,
hingga hasil akhir berupa tulisan 9) kemandirian, dan
yang tepat berinisiatifan.

20
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

4. Perencanaan dilaksanakan bersama


dosen terutama kepada topik yag
akan ditulis
5. Drafting dilakukan secara individu
dengan menulis di learning logs
masing-masing
6. Pengeditan dibagi 2 yaitu refleksi
dilaksanakn mahasiswa dengan
dosen, dan evaluasi tulisan
dilaksanakan dosen mata kuliah
untuk masukan/saran terhadap
mahasiswa perindividu
7. Hasil tulisan yang telah rampung
kemudian diletakkan di learnong
blog/ blog kelas
8. Pemberian Tugas Rutin berkaitan
dengan proses menulis
XXII Mahasiswa mampu 1. Dosen menampilkan contoh 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
menuliskan cohesive paragraph berisi paragraph yang 2) Kejujuran, akademis
devices dan coherence padu dan paragraph yang tidakpadu 3) tangung jawab,
dalam paragraph yang akan 2. Mahasiswa mengidentifikasi kedua 4) kerja sama,
dikembangkan paragraph 5) ketangguhan,
3. Mahasiswa memaparkan 6) kepedulian,
pemahamnanya terhadap contoh 7) kedisiplinan,
8) ketekunan,

21
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

yang tersediadengan berdiskusi 9) kemandirian, dan


secara kelompok berinisiatifan.
4. Hasil diskusi kemudian dibahs
bersama dosen
XXIII Mahasiswa menuliskan 1. Dosen meminta mahaiswa berlatih etika berkomunikasi, 2) Keterampilan menulis
paragraph yang utuh dan menulis paragraph utuh dan padu Kejujuran, akademis
padu dengan cohesive 2. Hasil tulisan akan dievaluasi oleh tangung jawab,
devices dan coherence yang dosen kerja sama,
sesuai isi paragraph 3. Penilaian ditentukan kepada ketangguhan,
masin-masing ketepatan menggunakann cohesive kepedulian,
devices dalam paragraph kedisiplinan,
4. Tugas rutin berkaitan dengan ketekunan,
menulis utuh dan padu kemandirian, dan
keberinisiatifan.
XXIV Mahasiswa mampu 1. Dosen meminta mahasiswa 1) etika berkomunikasi, Keterampilan meneliti/
melaksanan mini reseach di melaksanakan Mini Research 2) Kejujuran, PTK
luar kelas sebagai penelitian 2. Mini Reseach dibuat pertopik yaitu 3) tangung jawab,
awal proses menulis siswa SD, Siswa
SMP dan siswa SMA
3. Yang akan diamati dan diteliti 4) kerja sama,
seperti proses menulis di sekolah 5) ketangguhan,
menggunakan learning logs dan 6) kepedulian,
learning blog 7) kedisiplinan,
4. Hasil tulisan akan dibahas 8) ketekunan,
dikemudian hari 9) kemandirian, dan

22
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

berinisiatifan.
XXV Mahasiswa mampu menulis 1. Mahasiswa berlatih menulis etika berkomunikasi, 2) Keterampilan meneliti
hasil mini reseach secara paragraph Kejujuran,
akademik 2. Mahasiswa berlatih menulis hasil tangung jawab,
mini reseach kerja sama,
3. Hasilnya akan dipresentasikan di ketangguhan,
depan kelas kepedulian,
4. Mahasiswa melaksanakan keaktifan kedisiplinan,
di kelas berkaitan dengan topik ketekunan,
yang dipilih nantinya kemandirian, dan
keberinisiatifan.
XXVI Mahasiswa mampu 1. Dosen memberikan contoh 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menuis
menjelaskan jenis-jenis beberapa jenis paragraph seperti 2) Kejujuran, genre tulis
paragraph yang berbeda teks narasi, teks argumentasi, dan 3) tangung jawab,
sebagainya 4) kerja sama,
2. Dosen meminta mahasiswa 5) ketangguhan,
mengembangkan ide menggunakan 6) kepedulian,
jebis paragraph berbeda 7) kedisiplinan,
3. Dosen membagi mahasiswa secara 8) ketekunan,
grup untuk penentuan jenis tulisa 9) kemandirian, dan
4. Mahasiswa berlatih menulis di luar berinisiatifan.
kelas
5. Aktifitas perkuliahan dilkasanakan
di digilib UNIMED

23
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

XXVII Mahasiswa mampu menulis 1. Dosen menentukan topik yang akan 1. Kemandirian Keterampilan menulis
paragraph dengan topik dikembangkan mahasiswa 2. ketangguhan genre tulis
ditentukan dosen 2. Dosen akan melatih mahasiswa
menulis utuh dan padu
3. Hasil tulisan akan diletak di blog
kelas
XXVIII Mahasiswa mampu menulis 1. Dosen menentukan topik yang akan 1) etika berkomunikasi, Keterampilan meulis
paragraph dengan topik dikembangkan mahasiswa 2) Kejujuran, genre tulis
ditentukan dosen 2. Dosen akan melatih mahasiswa 3) tangung jawab,
menulis utuh dan padu 4) kerja sama,
3. Hasil tulisan akan diletak di blog 5) ketangguhan,
kelas 6) kepedulian,
7) kedisiplinan,
8) ketekunan,
9) kemandirian, dan
berinisiatifan.
XXIX Mahasiswa mampu menulis 1. Dosen menentukan topik yang akan 1) etika berkomunikasi, Keterampilan menulis
paragraph utuh dan padu dikembangkan mahasiswa 2) Kejujuran, genre tulis
dengan topik diberikan 2. Dosen akan melatih mahasiswa 3) tangung jawab,
dosen menulis utuh dan padu 4) kerja sama,
3. Hasil tulisan akan diletak di blog 5) ketangguhan,
kelas 6) kepedulian,
7) kedisiplinan,
8) ketekunan,
9) kemandirian, dan

24
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

berinisiatifan.
XXX Mahasiswa mampu Pelaksanaan FGD/ Seminar Paragraph 1) etika berkomunikasi, Keterampilan
melaksanakan Writing 2) Kejujuran, manajerial dan
FGD/Seminar Paragraph 3) tangung jawab, kerjasama tim
Writing secara paralel 4) kerja sama,
5) ketangguhan,
6) kepedulian,
7) kedisiplinan,
8) ketekunan,
9) kemandirian, dan
berinisiatifan.
XXXI Mahasiswa mampu Pengumpulan Project Kelas etika berkomunikasi, Keterampilan tampil di
melaksanakan Project kelas Kejujuran, depan umum
tangung jawab,
kerja sama,
ketangguhan,
kepedulian,
kedisiplinan,
ketekunan,
kemandirian, dan
keberinisiatifan.
XXXII Mahasiswa mampu UAS ( FINAL SEMESTER) Kejujuran, Keterampilan berfikir
menuliskan paragraph tangung jawab,
didalam soal ujian yang ketangguhan,
telah ditentukan dosen kedisiplinan,

25
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

ketekunan,
kemandirian

I. TUGAS

JENIS TUGAS DESKRIPSI BENTUK KOMPETENSI YANG TAGIHAN TANGGAL


TUGAS DINILAI PENGUMPULAN
1. Tugas berkaiatan 1. Kemampuan 1. Hasil tulisan paragraph 26 Agustus 2017
dengan menyebutkan sederhana
pemahaman definisi paragraph
definisi paragraph 2. Kemampuan
Tugas Rutin (TR)
menuliskan satu
paragraph bebas
dengan topik yang
diberikan dosen

26
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2. Tugas berkaitan 3. Kemampuan 2. Hasil diskusi tentang September 2017


dengan menuliskan organisasi paragraph
pemahaman organisasi serta dipresentasikan
organisasi paragraph serta individu didepan
paragraph mengembangkanny kelompoknya
a individu masing-masing serta
mampu memberi
masukan terhadap isi
tulisan temannya
3. Tugas berkaitan 4. Kemampuan 3. Menentukan main idea September 2017
dengan menentukan topik dari beberapa paragraph
pemahaman tulisan serta yang acak
menulis main idea menuliskan main 4. Menuliskan paragraph
dan topic tulisan idea sederhana dengan main
idea yang sudah disusun
4. Tugas berkaitan 5. Kemampuan 5. Menentukan lokasi thesis September 2017
dengan menulis thesis statement pada
pemahaman statement pada paragraph yang acak
menulis thesis proses menulis 6. Menuliskan thesis
statement paragraph statment yang sesuai
pada tulisan indivisu
5. Tugas berkaitan 6. Kemampuan 7. Satu paragraph pembuka September 2017
dengan opening menulis opening yang topiknya ditentukan
paragraph paragraph yang dosen
baik dan benar

27
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

6. Tugas berkaitan 7. Kemampuan 8. Satu paragraph September 2017


dengan supportng menulis supporting pendukung yang
paragraph paragraph yang topiknya kelanjutan dari
baik dan benar topik sebelumnya
7. Tugas berkaitan 8. Kemamapuan 9. Satu paragraph penutup September 2017
dengan closing / menulis yang topikbya kelanjutan
ending paragraph closing/ending dari tugas sebelumnya
paragraph yang
baik dan benar
8. Tugas berkaitan 9. Kemampuan 10. Satu paragraph utuh Oktober 2017
dengan menulisakan terdiri dari main idea,
menuliskan paragraph utuh topic, topic sentences,
learning logs yang diperoleh dari opening paeagraph,
berisi pengalaman learning logs thesis statement,
pembelajaran supporting paragraph,
paragraph utuh closing/ ending
paragraph dalam blog
kelas
9. Tugas berkaitan 10. Kemampuan 11. Hasil tulisan yang Oktober 2017
dengan menulis paragraph terdapat transition
pemahaman yang didalamnya signals yang sesuai
pengorganisasian terdapat transition 12. Presentasi hasil tulisan
transition signals signals yang sesuai. ke depan kelas
sebagai pegikat 13. Revisi hasil tulisan
antar paragraph individu

28
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

10. Tugas berkaitan 11. Kemampuan 14. Hasil tulisan dalam diary Oktober 2017
dengan diary menulis paragraph sahabat
sahabat yang berkaitan 15. Hasil revisi dari
dengan email/surat dari teman
environment/ yang berbeda universitas
lingkungan 16. Revisi hasil tulisan yang
diletak dalam blog kelas
11. Tugas berkaitan 12. Kemampuan 17. Hasil tulisan beberapa Oktober 2017
dengan jenis-jenis menuliskan beberpa paragraph dalam blog
paragrpah paragraph sesuai kelas secara
jenisnya berkelompok
masing-masing
12. Tugas berkaitan 13. Kemampuan 18. Hasil tulisan paragraph November 2017
dengan paragraph menulis paragraph sesuai topik yang
yang koheren dan yang padu dan ditentukan dan berbentuk
alat kohesinya koheren dengan diary sahabat untuk
topik yang direvisi teman dari
ditentukan dosen universitas berbeda
13. Tugas berkaitan 14. Kemampuan 19. Hasil tulisan dipresentasi November 2017
dengan learning menuliskan secara individu dalam
logs dan diary pengalaman pribadi kelompok
sahabat ketika proses 20. Masukan dan tanggapan
belajar mengajar dari teman-teman
dalam paragraph Hasil akhir tulisan dimasukkan
padu dan koheren ke dlaam blog kelas

29
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

1. Tugas berkaitan 1. Kemampuan 1. Hasil tulisan kelebihan Agustus 2017


dengan memberi memberikan 10 dan kekurangan buku
masukan terhadap jenis kelebihan dari perpusda di blog
Critical Book Report kekurangan dan serta kekurangan kelas
(CBR) kelebihan sebuah buku 2. Buku berjenis cerita
buku anak, novel dan
informasi tekhnologi

1. Tugas berkaitan 1. Kemampuan 1. Hasil ringkasan jurnal September 2017


dengan membuat membuat ringkasan terakreditasi dan tidak
ringkasan terhadap format berbentuk paragraph padu terakreditasi dalam blog kelas
Critical Research/Jurnal jurnal ilmiah yang dan koheren sebanyak 5 secara berkelompok
Review (CJR) teakreditasi dan tidak lembar HVS tentang jurnal 2.Presentasi hasil tulisan secara
terakreditasi terakreditasi dan tidak berkelompok
terakreditasi yang dibaca

1. Tugas berkaitan 1. Kemampuan 1. Penelitian sederhana Oktober 2017


dengan penelitian menentukan masalah dengan mengikuti format
sedehana yang yang ditemukan dalan penelitian secafa umum
berkaitan dengan kehidupan sehari hari 2. Topik penelitian
Mini Riset (MR) proses menulis yang diperoleh dari ditentukan dosen
paragraph kegiatan learningl ogs 3. Hasil tulisan ilmiah dijilid
2. Kemampuan membuat dan diedit oleh dosen
dalam format
penelitian

30
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

1. Tugas berkaitan 1. Kemampuan 1. Hasil tulisan rekaya ide Novenber 2017


dengan mencipta mengembangkan ide dalam menangani
ide dan yang diperoleh dari permaslaahan yang
menuliskannya learning logs dalam berhubungan dengan
dalam paragraph bentuk tulisan penelitian sebelumnya
sederhana tentang paragraph yang padu 2. Hasil tulisan harus
Rekayasa Ide (RI) topik yang dan koheren original
ditentukan dosen 2. Kemampuan 3. Hasil tulisan dimasukkan
mempresebtasikan ide kedalam bog kelas
dalamm diskusi
kelompok kelas
3. Membuat tulisan dalam
blog kelas
1. Tugas berkaitan 1. Kemampuan 1. Pelaksanaan seminar November 2017
dengan membuat seminar mata kuliah paragraph
pelaksanaan mata kuliah writing
Project (PR)
learning logs dan Paragraph Writing 2. Pengorganisasian
diary seluruh kelas kegiatan oleh panitia
paralel

J. EVALUASI HASIL BELAJAR


a. Ketentuan Umum

31
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

1) Mahasiswa tidak dapat mengikuti ujian ahkir jika tidak memenuhi 75 % kehadiran.
2) Mahasiswa diberi nilai 0 (nol) jika terbukti memiliki tugas atau karya yang sama dengan mahasiswa lainnya.

b. Penilaian Mata Kuliah (Pengetahuan dan Keterampilan)


Konversi Nilai
No. Indikator Penilaian
Formatif (F)
NF1
1. Tugas Rutin (TR)
NF2
2. 0,2 CBR + 0,3 CJR + 0,5 RI
NF3
3. 0,4 MR + 0,6 PR
Ujian Pengetahuan + Keterampilan (Tugas Praktek 1 dan 2 + Ujian Tulis) = NF4a
(Tengah Semester)
NF4
4. Ujian Pengetahuan + Keterampilan (Tugas Praktek 3 dan 4 + Ujian Tulis) = NF4b
(Akhir Semester)
F4 = 0,5 F4a + 0,5 F4b

NA = 0,1 F1 + 0,1 F2 + 0,15 F3 + 0,65 F4

c. Penilaian Sikap

32
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

Ada 10 indikator penilaian sikap (karakter/soft skills): 1) etika berkomunikasi, 2) Kejujuran, 3) tangung jawab, 4) kerja sama, 5) ketangguhan, 6)
kepedulian, 7) kedisiplinan, 8) ketekunan, 9) kemandirian, dan 10) keberinisiatifan. Masing-masing indikator diberi bobot anatar 1 s-d 4

Jika mahasiswa dinilai oleh 80% dosen dalam kategori “kurang” pada akhir semester akan diberi surat peringatan maksimal sebanyak 3 kali (SP
1, SP 2, dan SP3) hingga yang bersangkutan diberhentikan serta diberi surat keterangan dan daftar nilai selama mahasiswa tersebut
kuliah.

Jika mahasiswa dinilai oleh 80% dosen dalam kategori “kurang” dan berturut-turut selama 4 semester maka mahasiswa diberi kesempatan untuk
melanjutkan kuliah dengan syarat yang bersangkutan tidak akan mendapat ijazah hanya diberi surat keterangan.

d. Rentangan Nilai

NILAI MATA KULIAH NILAI SIKAP


Rentang Nilai Huruf Bobot Tingkat Retang Nilai Kategori
Kompetensi
90 - 100 A 4 Sangat Kompeten 3,51 – 4,00 Sangat Baik (SB)
80 - 89 B 3 Kompeten 2,51 – 3,50 Baik (B)
70 - 79 C 2 Cukup Kompeten 1,51 – 2,50 Kurang Baik (KB)
0 - 69 E 0 Tidak Kompeten 0,00 – 1,50 Sangat Kurang Baik (SKB)

33
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

Pertemuan : SKS :
LEMBAR KERJA ___
Hari/Tanggal: MATA KULIAH ____________________ Kode :
……………………………. Waktu :
Materi:

Indikator Capaian:

34
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Semester I
MK PARAGRAPH WRITING 2017
PRODI PENDIIDKAN BAHASA INGGRIS
FAKULTAS BAHASA DAN SENI - UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

Soal:

Jawaban:
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
Nama : Nilai :
NIM :
Prodi/Fakultas : ………………………/FBS Paraf Dosen:
Kelas :

35

Anda mungkin juga menyukai