Anda di halaman 1dari 115

TUGAS 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN 3 KARANGSOKO
Kelas : III (Tiga)
Tema : 5 (Cuaca)
Subtema : 1 (Satu)
Pembelajaran : 1 (Satu)
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,
dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
(mendengar, melihat, membaca dan menanya) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis,
dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca teks, siswa dapat mengidentifikasi informasi mengenai
keadaan cuaca dengan benar.

2. Dengan menuliskan pokok-pokok informasi dari teks, siswa dapat


menggunakan kosakata baku mengenai keadaan cuaca dalam kalimat yang
efektif.
3. Dengan kegiatan mengeksplorasi lingkungan, siswa dapat
mengidentifikasi pecahan sebagai bagian dari sesuatu yang utuh dari benda
konkret dengan tepat.
4. Dengan kegiatan mengamati benda, siswa dapat menyajikan pecahan
sebagai bagian dari sesuatu yang utuh menggunakan benda konkret.
5. Dengan kegiatan mengamati benda, siswa dapat menyajikan pecahan
sebagai bagian dari sesuatu yang utuh menggunakan benda konkret

C. PENDAHULUAN,METODE DAN MODUL PEMBELAJARAN


1. Pendekatan : Saintific
2. Metode : Ceramah, Tana jawab,diskusi
3. Model : Inkuiri
4. Sinteks :
a. Tahap Orientasi
b. Merumuskan Permasalahan.
c. Tahap Merencanakan Pemecahan Masalah.
d. Tahap Pengumpulan Data.
e. Menguji Hipotesis.
f. Menarik Kesimpulan.

D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, 20 menit
menanyakan kabar dan mengecek kehadiran siswa
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang siswa. Siswa yang diminta membaca do’a
adalah siswa siswa yang hari ini datang paling awal.
(Menghargai kedisiplikan siswa/PPK).
3. Siswa diingatkan untuk selalu mengutamakan sikap
disiplin setiap saat dan menfaatnya bagi tercapainya
cita-cita.
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Guru memberikan penguatan
tentang pentingnya menanamkan semangat
Nasionalisme.
5. Sebelum membacakan buku guru menjelaskan tujuan
kegiatan literasi dan mengajak siswa mendiskusikan
pertanyaan-pertanyaan berikut:
Siapa yang pernah menonton berita di televisi tentang
prakiraan cuaca?
Adakah yang tahu, apakah prakiraan cuaca itu?
Siapa yang tahu, ada jenis cuaca apa saja di negara
Indonesia?
6. Guru menginformasikan tujuan pembelajaran yang
ingin dicapai
7. Guru mengajak Siswa membaca senyap buku bacaan
yang mereka bawa. Kegiatan membaca senyap dapat
dilakukan selama 10 menit untuk penguatan program
literasi. Jika ada siswa yang tidak membawa buku
bacaan, guru dapat meminjamkan buku-buku bacaan
yang ada di kelas atau dari perpustakaan sekolah.

Inti Ayo Membaca 180 menit


 Siswa Membaca bacaan tentang keadaan cuaca di
buku siswa.
 Guru juga bercerita tentang keadaan cuaca hari ini.
Cuaca semalam atau kemarin juga dapat
disampaikan.
 Guru bertanya jawab dengan siswa tentang keadaan
cuaca. (Communication and Collaborative)
*“Bagaimana keadaan cuaca hari ini?”

*“Apakah kamu merasakan hangatnya sinar

matahari?”

“Bagaimana keadaan cuaca semalam?”

Ayo Mengamati

 Siswa menonton video siaran televisi tentang


prakiraan cuaca atau mengamati gambar keadaan
cuaca.

 Guru dan siswa mengamati gambar bersama dan


menyampaikan simbol-simbol yang ada

 guru menguatkan konsep tentang cuaca dengan


menyempurnakan hasil kesimpulan siswa dalam
menyebutkan pengertian cuaca.

Cuaca adalah keadaan udara pada suatu tempat. Oleh sebab


itu, sering

terjadi pada suatu tempat udara berawan atau hujan turun


lebat, tetapi di

tempat yang lain cuaca terang benderang. Cuaca dapat


diperkirakan dari

hasil pengamatan cuaca yang dilakukan secara terus


menerus oleh Badan

Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yang


berpusat di Jakarta.

Badan Meterologi dan Geofisika bertugas menyelidiki dan


mencatat keadaan

udara seperti suhu udara, temperatur udara, tekanan udara,


keadaan awan,

dan curah hujan. Badan Meterologi Klimatologi dan


Geofisika memiliki stasiunstasiun

pengamatan cuaca yang tersebar di berbagai tempat di


Indonesia. Ilmu yang mempelajari cuaca dinamakan
Meteorologi (LITERASI)

 Siswa berdiskusi dan mencari jawaban yang tepat


mengenai gambar keadaan Cuaca yang ada. (Critical
Thinking and Problem Formulation)

Penutup Fase: Memberi Evaluasi 10

1. Kesimpulan
Siswa bersama guru membuat kesimpulan dari kegiatan belajar yang
telah dilakukan
2. Umpan Balik
Guru bertanya kepada siswa hal yang belum dipahami
3. Evaluasi
Siswa diberi soal evaluasi untuk mengukur kemampuan siswa.
4. Refleksi
Siswa diminta untuk menyampaikan kesan terhadap apa saja yang
telah didapatkan pada pembelajaran yang telah dilakukan dan pesan
untuk pembelajaran selanjutnya dan guru memberikan apresiasi
kepada kelompok yang memiliki nilai yang bagus
5. Tindak lanjut
Guru memberi tugas rumah untuk mengamati cuaca
6. Penutup
Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa
’ dan salam
E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN
Sumber :
 Kementerian pendidikan dan kebudayaan RI. 2017. Buku Guru SD/MI Kelas III Tema
5 Cuaca. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi. Cetakan ke-2. Jakarta:
Kemdikbud.
 Kementerian pendidikan dan kebudayaan RI. 2017. Buku Siswa SD/MI Kelas III
Tema 5 Cuaca. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi. Cetakan ke-2.
Jakarta: Kemdikbud
Media : Teks bacaan,
F. TEKNIK , INSTRUMEN DAN PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap
Penilaian yang dilakukan meliputi penilaian sikap religius dan sosial. Sikap religius
yang diamati meliputi toleransi sedangkan sikap sosial yang diamati meliputi percaya
diri dan tanggung jawab.

INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL KI-1


KELAS III-A SEMESTER 2
TAHUN AJARAN 2020/2021

Aspek yang diukur


Berdoa
Toleransi
Berpe Sebelum dan
dalam Jumlah
No Nama Siswa Ketaataan rilaku Sesudah Nilai
Beribadah Skor
Beribadah syuku Melakukan
r
Kegiatan

1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
7. Danang
8. Dandi
9. Cintya
10. Zaki

Teknik : Non-tes
Bentuk : Observasi
Instrumen : Rubrik Penilaian
b. Penilaian Pengetahuan
Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan bentuk soal evaluasi berupa tes
tulis.
Aspek yang diukur
Berdoa
Ketaa Berpe Sebelum dan Toleransi dalam
Jumlah
No Nama Siswa taan rilaku Sesudah Beribadah Nilai
Skor
Berib syuku Melakukan
adah r
Kegiatan

1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
7. Danang
8. Dandi
9. Cintya
10. Zaki

Teknik : Tes
Bentuk : Pilihan Ganda, Essay, dan Uraian
Instrumen : Lembar Evaluasi
Keterangan KI-1 :
A. Ketaatan Beribadah
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Melakukan ibadah tepat


 Jika 4 indikator terpenuhi SB
waktu

2 Melakukan ibadah sesuai


 Jika 3 indikator terpenuhi B
ajaran agama

3 Perilaku patuh dalam


melaksanakan ajaran  Jika 2 indikator terpenuhi PB
agama yang dianutnya

4 Mau mengajak teman


seagamanya untuk
 Jika 1 indikator terpenuhi K
melakukan ibadah
bersama

B. Berperilaku syukur
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Tidak mengeluh SB
 Jika 4 indikator terpenuhi

2 Selalu menerima
penugasan dengan sikap  Jika 3 indikator terpenuhi B
terbuka

3 Suka memberi atau


 Jika 2 indikator terpenuhi PB
menolong teman

4 Bersyukur atau
 Jika 1 indikator terpenuhi K
pemberian orang lain

C. Berdoa Sebelum dan Sesudah Melakukan Kegiatan


No. Indikator Kriteria Predikat

1 Mengajak teman berdoa


 Jika 4 indikator terpenuhi SB
saat memulai kegiatan

2 Berdoa ketika pelajaran


 Jika 3 indikator terpenuhi B
selesai

3 Mengingatkan teman
 Jika 2 indikator terpenuhi PB
untuk selalu berdoa

4 Berdoa dengan penuh  Jika 1 indikator terpenuhi K


penghayatan
D. Berdoa Sebelum dan Sesudah Melakukan Kegiatan
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Mengajak teman berdoa


 Jika 4 indikator terpenuhi SB
saat memulai kegiatan

2 Berdoa ketika pelajaran


 Jika 3 indikator terpenuhi B
selesai

3 Mengingatkan teman
 Jika 2 indikator terpenuhi PB
untuk selalu berdoa

4 Berdoa dengan penuh


 Jika 1 indikator terpenuhi K
penghayatan

E. Toleransi dalam Beribadah


No. Indikator Kriteria Predikat

1 Menghormati teman
 Jika 4 indikator terpenuhi SB
yang berbeda agama

2 Berteman tanpa
 Jika 3 indikator terpenuhi B
membedakan agama

3 Bertindak menghargai
perbedaan dalam  Jika 2 indikator terpenuhi PB
beribadah

4 Tidak menjelekkan ajaran


 Jika 1 indikator terpenuhi K
agama lain

Keterangan :
SB : Sangat Baik
B : Baik
PB : Perlu Bimbingan
K : Kurang

Mengetahui, Trenggalek, 25 November 2020

Dr. DHINA LUVITASARI, M.Pd PRIYO AGIL DARIYANTO


NIP. 198504292010012024 NIM. 837673019
Lampiran :
1. Silabus
2. Bahan ajar (handout)
3. Lembar kerja siswa
4. Media pembelajaran
5. Instrumen penilaian
6. Lembar kerja refleksi
7. Dokumentasi
8. APKG 1
9. APKG 2
Lampiran 1
SILABUS

SATUAN PENDIDIKAN : SDN 3 KARANGSOKO


KELAS : III (TIGA)
TEMA 5 : CUACA
SUBTEMA 1 : KEADAAN CUACA
PEMBELAJARAN :1
ALOKASI WAKTU : 6 x 35 menit

KOMPETENSI INTI:
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga,
KI 2 :
teman, dan guru.
Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, mendengar, melihat, membaca dan bertanya berdasarkan rasa
KI 3 : ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah.
Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
KI 4 :
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
Materi
Mata Kegiatan Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Indikator Pembelajara PPK Penilaian
Pelajaran Pembelajaran Waktu Belajar
n
Bahasa 3.3 Menggali 3.3.1 Menemukan  Mengident  Membaca  Religius Sikap : 6x35 menit  Kemente
Indonesia informasi kata mengenai ifikasi ciri- cerita tentang  Nasionalis  Jujur rian
tentang keadaan cuaca ciri keadaan cuaca  Mandiri  Disiplin pendidik
perubahan cuaca dengan tepat. Keadaan dan  Gotong  Tanggung Jawab an dan
Cuaca menuliskan Royong  Santun kebuday
dan 3.3.2
 Menyebut pokok-pokok  Integritas  Peduli aan RI.
pengaruhnya Mengidentifik kan dan informasi  Percaya Diri 2017.
terhadap asi informasi membuat terkait cerita  Kerja Sama Buku
kehidupan mengenai kesimpula  Menyusun Guru
manusia yang keadaan cuaca n tentang teks Jurnal: SD/MI
disajikan dalam dengan benar Keadaan percakapan  Catatan pendidik Kelas III
bentuk lisan, 4.3.1 Menentukan Cuaca terkait dengan tentang sikap pesera
keadaan cuaca Tema 5
tulis, visual, pokok-pokok didik saat di sekolah Cuaca.
dan/atau informasi maupun informasi Buku
eksplorasi mengenai dari orang lain Tematik
lingkungan. keadaan cuaca Terpadu
Penilaian Diri :
dengan benar. Kurikulu
 Peserta didik mengisi
4.3 Menyajikan m 2013
daftar cek tentang
hasil penggalian 4.3.2 Mampu sikap peserta didik Edisi
bercerita saat di rumah, dan di Revisi.
informasi
dengan sekolah Cetakan
tentang konsep
informasi, ke-2.
perubahan
cuaca dan intonasi Pengetahuan Tes Tertulis Jakarta:
pengaruhnya suara, dan  Mengidentifikasi Kemdikb
terhadap ekspresi yang tentang teks ud
kehidupan tepat. wawancara.  Kemente
manusia  Mengidentifikasi
dalam bentuk perubahan cuaca rian
tulis
pendidi
menggunaka
n kosakata kan dan
baku dan
kebuday
kalimat
efektif. aan RI.
Matematik 3.4 Mengeneralisasi 3.4.1  Menuliska  Melakukan 2017.
a ide pecahan Mengidentifik n aktivitas,
sebagai bagian asi pecahan Lambang mengidentifika Buku
dari keseluruhan Pecahan siserta
sebagai Siswa
menggunakan Dengan menyajikan
benda-benda bagian dari SD/MI
Benda pecahan
konkret benda konkret konkret sebagai bagian
dengan tepat. Kelas III
4.4 Menyajikan dari benda-
pecahan sebagai benda konkret. Tema 5
bagian dari 4.4.1 Menyajikan
pecahan Cuaca.
Keseluruhan
menggunakan menggunakan Buku
benda-benda benda konkret
dengan benar Tematik
konkret.
Terpadu
Kurikulu
m 2013
Edisi
Revisi.
Cetakan
ke-2.
Jakarta:
Kemdik
bud

SBdP 3.2 Mengetahui 3.2.1 Memahami  Mempera  Bernyanyi sambil


bentuk dan bentuk pola irama gakan pola menunjukkan pola
irama yang sama
variasi pola sederhana pada irama pada lagu.
irama dalam sebuah lagu. sederhana  Membca pola
pada lagu irama sederhana
lagu. 3.2.2 pada lagu.
4.2 Menampilkan Mengidentifikasi  Mengidentifikasi
bentuk dan variasi bentuk pola irama pola irama
irama melalui sederhana pada
sederhana pada lagu.
lagu.
sebuah lagu.
4.2.1 Memperagakan
pola irama
sederhana.
4.2.1 Membuat pola
sederhana dengan
percaya diri
Lampiran 2

BAHAN AJAR

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak
mulia.
B.TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan membaca teks, siswa dapat mengidentifikasi informasi mengenai keadaan cuaca
dengan benar.

2. Dengan menuliskan pokok-pokok informasi dari teks, siswa dapat menggunakan


kosakata baku mengenai keadaan cuaca dalam kalimat yang efektif
3. Dengan kegiatan mengeksplorasi lingkungan, siswa dapat mengidentifikasi pecahan
sebagai bagian dari sesuatu yang utuh dari benda konkret dengan tepat.
4. Dengan kegiatan mengamati benda, siswa dapat menyajikan pecahan sebagai bagian dari
sesuatu yang utuh menggunakan benda konkret.
5. Dengan kegiatan mengamati benda, siswa dapat menyajikan pecahan sebagai bagian dari
sesuatu yang utuh menggunakan benda konkret

A. Bahasa Indonesia

*) Pengertian cuaca, cuaca adalah keadaan udara yang terjadi di suatu tempat dalam waktu
yang singkat. 

Artinya, cuaca dapat berubah-ubah dengan cepat. Misalnya pada pagi hari langit terlihat
cerah, akan tetapi pada siang hari tiba-tiba saja berubah menjadi mendung.

*) Beberapa macam cuaca antara lain adalah:

1. Cuaca cerah
2. Cuaca cerah berawan
3. Cuaca mendung
4. Cuaca hujan

*) Terdapat tiga jenis awan, dikelompokkan berdasarkan bentuknya, yaitu:


1. Awan berbentuk serat
Awan ini disebut awan cirrus. Warnanya putih seperti kapas, dapat ditembus matahari, dan
awan ini tidak menimbulkan hujan.

2. Awan berbentuk gumpalan

Awan ini disebut awan cumulus. Bentuknya berupa gumpalan. Menandakan cuaca akan


panas dan cerah.

Awan ini bisa mengumpul dan berkembang menjadi awan mendung yang
disebut cumulonimbus.

3. Awan berbentuk lapisan

Awan ini disebut awan stratus. Berwarna kelabu. Menandakan akan turun hujan
rintik/gerimis.

*) Cuaca mempengaruhi aktivitas/kegiatan manusia


Bila cuaca buruk, orang akan memilih untuk berdiam/beraktivitas di dalam rumah. Nelayan
pun tidak akan melaut bila hujan deras.

B.Matematika

1. Garis bilangan adalah garis untuk meletakkan bilangan.


2. Pada garis bilangan:
 bilangan yang lebih besar terletak di sebelah kanan.
 bilangan yang lebih kecil terletak di sebelah kiri.
Contoh:
85 berada di sebelah kanan 84.
45 berada di sebelah kiri 46.

3. Garis bilangan berguna untuk melihat urutan bilangan.


Contoh:
Bilangan di antara bilangan 224 dan 229 adalah 225, 226, 227, dan 228.

4. Urutan bilangan dapat berupa bilangan loncat.  Urutan bilangan pada barisan bilangan
disebut suku
Contoh:   3, 6, 9, 12, 15 disebut pola bilangan loncat 3 suku ke-1 adalah bilangan 3, suku
ke-2 bilangan 6.

5. Pola bilangan dapat disajikan dalam bentuk pola bangun datar.


Pola tersebut dinamakan barisan geometri
Contoh:
C.Seni Budaya dan Prakarya.

1. Poster

Apa itu poster? Poster adalah sebuah karya dua dimensi, isinya berupa ajakan untuk
melakukan kebaikan. Misalnya, ajakan untuk menjaga dan melestarikan lingkungan;
menghemat air; hemat listrik; gemar membaca buku; membuang sampah di tempat sampah;
menjaga sungai tetap bersih; gemar menabung; dan sebagainya.

2. Teknik potong, lipat, dan Sambung

Bagian ini kita belajar tentang teknik potong, lipat, dan sambung yang kita praktikkan
untuk membuat boneka dari kain flannel.

Untuk membuat boneka, bisa kita gunakan kain flanel.

Warna kain kita sesuaikan dengan boneka apa yang hendak kita buat. Misalnya, untuk
membuat boneka katak, kita pilih warna hijau. Adapun untuk membuat boneka kupu-kupu,
kita bisa gunakan warna kain yang lebih beragam, misalnya kuning, biru, merah, putih,
oranye, dan sebainya.
Lampiran 3

LEMBAR KEGIATAN
SISWA

NAMA :

KELAS :

Jawablah pertanyaan berdasarkan teks diatas.


1. Apa isi bacaan di atas?
2. Mengapa cuaca berubah ubah dengan cepat?
3. Di mana terdapat awan?
4. Apa yang di sebut bilangan?
5. Apa yang akan dilakukan ketika datangnya hujan?
LEMBAR KEGIATAN
KELOMPOK
KELOMPOK :

Anggota Kelompok :

1..........................................

2...........................................

3.....................

Tulislah pertanyaan sebanyak-banyaknya mengenai perubahan cuaca. Pertanyaanmu harus dapat


menjawab rasa ingin tahumu !
Lampiran 4

MEDIA PEMBELAJARAN

Teks Bacaan
KISI-KISI SOAL EVALUASI

Satuan Pendidikan : SDN 3 KARANGSOKO Bentuk Soal : Pilihan Ganda Uraian dan Essay
Tema : 5 CUACA Jumlah Soal : 10 soal
Subtema : 1 Perubahan Cuaca Alokasi Waktu : 50 menit
Pembelajaran :1 Penyusun : Priyo Agil Dariyanto
No.
K Kelas/ Ranah No.
Ur Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Bentuk Soal
I Smt. Kognitif Soal
ut
3.3 Menggali informasi Wawancara Melalui soal siswa mengetahui
1 3 III/II Pilihan Ganda C2 5
tentang perubahan pengertian wawancara.
cuaca dan pengaruhnya
Bahasa yang Melalui soal siswa mengetahui
terhadap kehidupan
Mengetahui, III/II digunakan ketika Trenggalek,
bahasa yang digunakan25 November2020
ketika
2 3 Essay C1 8
manusia yang disajikan
wawancara. wawancara.
dalam bentuk lisan,
tulis, visual, dan/atau Hal-hal yang perlu
Melalui soal siswa mengetahui
eksplorasi lingkungan. dipersiapkan
3 3 III/II hal-hal yang perlu dilakukan Uraian C2 10
Dr.DHINA LUVITASARI, M.Pd sebelum PRIYO AGIL DARIYANTO
sebelum melakukan wawancara.
NIP. 198504292010012024 wawancara. NIM. 837673019

Negara agraris. Melalui soal siswa mengetahui

4 3 III/II negara indonesia merupakan Pilihan Ganda C1 1


negara agraris.

3.1 Mengidentifikasi karakteristik Dataran tinggi.

ruang dan pemanfaatan


Melalui soal siswa mengetahui
sumber daya alam untuk
5 3 III/II tanaman yang hidup di dataran Pilihan Ganda C1 3
kesejahteraan masyarakat
tinggi.
dari tingkat kota/kabupaten
sampai tingkat provinsi.

Mata Pencaharian Melalui soal siswa mengetahui

6 3 III/ II penduduk di mata pencaharian penduduk di Essay C2 7


sekitar pantai. sekitar pantai.

3.8 Menjelaskan pentingnya Peduli terhadap


Lembar Evaluasi
Nama : ...........................
SOAL
No : ............................
A. Berilah tanda silang pada jawaban yang benar !
Kelas : ............................
1. Berikut ini yang bukan cuaca yang ada di daerah negara Indonesia adalah ….
a. Hujan
b. Panas
c. Berawan
d. Salju

2. Cuaca yang ada pada muka bumi bersifat ….


a. Berubah – ubah
b. Tetap
c. Plinpan
d. Tergantung keinginan Tuhan

3. Apabila akan terjadi hujan maka biasanya di atas langit akan dimulai dengan terlihat
banyaknya ….
a. Angin
b. Awan mendung
c. Kilat petir
d. Bintang kecil

4. Perhatikan gambar dibawah berikut ini!

Gambar diatas menunjukkan bahwa sedang terjadi ….


a. Hujan lebat
b. Cuaca Panas
c. Terjadi air terjun
d. Musim gugur

5. Ketika cuaca cerah Ari dapat mencangkul di sawahnya dekat rumah. Ketika cuaca
hujan Ari memilih untuk tidak pergi ke sawah.
Hal ini menandakan bahwa cuaca itu dapat ….
a. Mempengaruhi semangat orang
b. Membuat menjadi malas bekerja
c. Mempengaruhi akitivitas kegiatan manusia
d. Mempercepat pekerjaan para petani
B. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !

1. Keadaam udara pada tempat dan waktu tertentu dinamakan ….

2. Manusia dapat beraktivitas dengan mudah ketika cuaca ….

3. Bencana banjir bisa terjadi jika cuacanya sering ….

4. Lambang pecahan dari seperdelapan adalah ….

5.

Nilai pecahan dari kotak warna biru adalah ….


RUBRIK PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL KI-1
KELAS III-A SEMESTER 2
TAHUN AJARAN 2020/2021

Aspek yang diukur


Berdoa
Toleransi
Ketaa Sebelum dan
Berperil dalam Jumlah
No Nama Siswa taan Sesudah Nilai
aku Beribadah Skor
Berib Melakukan
syukur
adah
Kegiatan

1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
7. Danang
8. Dandi
9. Lalisa
10. Rose
RUBRIK PENILAIAN SIKAP SOSIAL KI-2
KELAS III SEMESTER 2
TAHUN AJARAN 2020/2021

Aspek yang diukur


Berdoa
Sebelum Toleransi
Ketaata Berper
dan dalam Jumlah
No Nama Siswa an ilaku Nilai
Sesudah Beribadah Skor
Beribad syuku
ah r Melakukan
Kegiatan

1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
7. Danang
8. Dandi
9. Lalisa
10. Rose
Keterangan KI-1 :
F. Ketaatan Beribadah
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Melakukan ibadah tepat


 Jika 4 indikator terpenuhi SB
waktu

2 Melakukan ibadah sesuai


 Jika 3 indikator terpenuhi B
ajaran agama

3 Perilaku patuh dalam


melaksanakan ajaran  Jika 2 indikator terpenuhi PB
agama yang dianutnya

4 Mau mengajak teman


seagamanya untuk
 Jika 1 indikator terpenuhi K
melakukan ibadah
bersama

G. Berperilaku syukur
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Tidak mengeluh SB
 Jika 4 indikator terpenuhi

2 Selalu menerima
penugasan dengan sikap  Jika 3 indikator terpenuhi B
terbuka

3 Suka memberi atau


 Jika 2 indikator terpenuhi PB
menolong teman

4 Bersyukur atau
 Jika 1 indikator terpenuhi K
pemberian orang lain

H. Berdoa Sebelum dan Sesudah Melakukan Kegiatan


No. Indikator Kriteria Predikat

1 Mengajak teman berdoa


 Jika 4 indikator terpenuhi SB
saat memulai kegiatan

2 Berdoa ketika pelajaran


 Jika 3 indikator terpenuhi B
selesai

3 Mengingatkan teman
 Jika 2 indikator terpenuhi PB
untuk selalu berdoa

4 Berdoa dengan penuh  Jika 1 indikator terpenuhi K


penghayatan

I. Toleransi dalam Beribadah


No. Indikator Kriteria Predikat

1 Menghormati teman
 Jika 4 indikator terpenuhi SB
yang berbeda agama

2 Berteman tanpa
 Jika 3 indikator terpenuhi B
membedakan agama

3 Bertindak menghargai
perbedaan dalam  Jika 2 indikator terpenuhi PB
beribadah

4 Tidak menjelekkan ajaran


 Jika 1 indikator terpenuhi K
agama lain

Keterangan :
SB : Sangat Baik
B : Baik
PB : Perlu Bimbingan
K : Kurang
Keterangan KI 2:
A. Jujur
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Tidak mau
menyontek dan  Jika 4 indikator SB
tidak mau terpenuhi
berbohong

2 Mengerjakan sendiri
tugas yang diberikan
guru tanpa  Jika 3 indikator B
menjiplak tugas terpenuhi
orang lain

3 Mau mengakui  Jika 2 indikator PB


kesalahan terpenuhi
4 Mengembalikan
barang yang  Jika 1 indikator K
dipinjam atau terpenuhi
ditemukan

B. Disiplin
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Mengikuti peraturan  Jika 4 indikator SB


yang ada di kelas terpenuhi
2 Hadir di sekolah tepat  Jika 3 indikator B
waktu terpenuhi
3 Memakai seragam  Jika 2 indikator PB
lengkap dan rapi terpenuhi
4 Menunjukkan perhatian
terhadap kebersihan  Jika 1 indikator K
kelas (piket kelas) dan terpenuhi
kebersihan lingkungan
C. Tanggung Jawab
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Menyelesaikan tugas yang  Jika 4 indikator SB


diberikan terpenuhi
2 Melaksanakan peraturan  Jika 3 indikator B
sekolah dengan baik terpenuhi
3 Mengumpulkan
tugas/pekerjaan rumah tepat  Jika 2 indikator PB
waktu terpenuhi

4 Berpartisipasi dalam kegiatan  Jika 1 indikator K


sosial di sekolah terpenuhi

D. Santun
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Menghormati orang lain  Jika 4 indikator SB


terpenuhi
2 Menggunakan cara bicara  Jika 3 indikator B
yang santun terpenuhi
3 Menghormati guru dan  Jika 2 indikator PB
warga sekolah lainnya terpenuhi
4 Berbicara atau bertutur kata  Jika 1 indikator K
yang baik dan halus terpenuhi

E. Peduli
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Meminjamkan alat kepada


teman yang mengalami  Jika 4 indikator SB
kesulitan terpenuhi

2 Menjaga keasrian, keindahan,


dan kebersihan lingkungan  Jika 3 indikator B
sekolah terpenuhi

3 Melerai teman yang  Jika 2 indikator PB


berselisih terpenuhi
4 Membawa teman yang sakit  Jika 1 indikator K
ke UKS/menolong teman
yang sakit terpenuhi

F. Percaya Diri
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Berani tampil di depan kelas  Jika 4 indikator SB


terpenuhi
2 Berani mengemukakan  Jika 3 indikator B
pendapat terpenuhi
3 Mengajukan diri untuk
mengerjakan tugas atau awal  Jika 2 indikator PB
soal di papan tulis terpenuhi

4 Berani bertanya  Jika 1 indikator K


terpenuhi

Keterangan :
SB : Sangat Baik
B : Baik
PB : Perlu Bimbingan
K : Kurang

ABSENSI KELAS III


SDN 3 KARANGSOKO
TAHUN AJARAN 2020/2021

No Nama Siswa Keterangan Jumlah

S I A

1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
No Nama Siswa Keterangan Jumlah

S I A

7. Danang
8. Dandi
9. Lalisa
10. Rose
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN KI-3
SOAL EVALUASI
KELAS III SEMESTER 2
TAHUN AJARAN 2020/2021

Bahasa Indonesia IPS IPA

Nama PG UR PG UR PG UR ES
No. SKOR NILAI
siswa 3.3 SKOR 3.1 3.8 3.8 3.8 SKOR
3.3 3.1 3.1 3.8
5 3 1 3 2 2 4 1 1

1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
7. Danang
8. Dandi
9. Lalisa
10. Rose
RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN KI-4
KELAS III SEMESTER 2
TAHUN AJARAN 2020/2021
1. PENILAIAN : UNJUK KERJA
2. Bahasa Indonesia : Lembar membuat daftar pertanyaan.

N Kriteria 1 Kriteria 2
Nama Siswa Skor Nilai
o.
1 2 3 4 1 2 3 4

1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
7. Danang
8. Dandi
9. Lalisa
10
Rose
.
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1

1 Daftar Siswa mampu Siswa mampu Siswa mampu Siswa belum


pertanyaan membuat sebagian membuat sebagian mampu
membuat semua
kecil daftar membuat daftar
daftar pertanyaan daftar pertanyaan
pertanyaan dengan pertanyaan
dengan tepat. dengan tepat. tepat. dengan tepat.

2 Kosa kata Siswa menggunakan Siswa menggunakan Siswa Siswa belum


baku kosa kata baku pada kosa kata baku menggunakan kosa mampu
semua pertanyaan. dalam sebagian kata baku dalam menggunakan
besar daftar sebagian kecil kosa kata baku
pertanyaan. daftar pertanyaan. dalam daftar
pertanyaan.

Keterangan:

Kriteria Skor Skor Maksimal = 4


1 : Perlu bimbingan
2 : Cukup ∑ Skor diperoleh
3 : Baik Nilai = × 100
4 : Baik Sekali Skor maksimal
3. PENILAIAN : UNJUK KERJA
Bahasa Indonesia : Lembar menuliskan daftar pertanyaan tentang identifikasi
Cuaca

Kriteria 1 Kriteria 2
No Nama Siswa Nilai
T BT T BT

1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
7. Danang
8. Dandi
9. Lalisa

Keterangan :

Belum Terlihat
Kriteria Terlihat (√)
(√)

Identifikasi cuaca

Kemandirian dan ketepatan


identifikasi perubahan cuaca

Skor Maksimal = 3

∑ Skor diperoleh
Nilai = × 100
Skor maksimal
4. PENILAIAN: UNJUK KERJA
Matematika : Lembar mengidentifikasi lambang
bilangan

Skor aspek yang


dinilai
Almire Ivana Lituhayu Jumlah Keteranga
No. Peran ekonomi
Arthomessia Elka Skor n
terhadap
kesejahteraan
1. Abizah
2. Abin
3. Abdul
4. Anita
5. Bela
6. Burzain
7. Danang
8. Dandi
9. Lalisa
10. Rose

Keterangan :
Sangat baik Perlu Pendampingan
Kriteria
4 1
Siswa sudah menjawab semua Siswa tidak dapat menjawab
pertanyaan tentang pengaruh pertanyaan tentang pengaruh
Mengidentifikasi lambang bilangan
ekonomi terhadap ekonomi terhadap
kesejahteraan masyarakat. kesejahteraan masyarakat.

Kriteria Skor

1 : Perlu Bimbingan
4 : Sangat Baik

Skor Maksimal = 4
∑ Skor diperoleh
Nilai = × 100
Skor maksimal

Lampiran 7

DOKUMENTASI
Lampiran 8

APKG 1 PembelajaranTerpadu

ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU (APKG 1)


LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN
PEMBELAJARAN TERPADU

1. NAMA GURU / MAHASISWA :    ………………..


2.  NIM :    …………………
3.  TEMPAT MENGAJAR :    …………………
…………………
4.   KELAS / SEMESTER :   ………………….
5.  MATA PELAJARAN :    1. ……..
                                                                2. ……..
3. ………

6.  TEMA 3 :   …………….
7.   WAKTU :    ………… ….
8.    TANGGAL :   …………….

PETUNJUK
Baca dengan cermat rencana pembelajaran terpadu yang akan digunakan oleh guru/mahasiswa.
Kemudian,nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan menggunakan butir
penilaian di bawahini.

1. Menentukan tema, bahan pembelajaran


Dan merumuskan tujuan/indikator 1 2 3 4 5
1.1 Kesesuaian tema penghubung dengan
Kompetensi dasar 3 mata pelajaran
Menggunakan bahan pembelajaran
1.2
yang
Sesuai dengan Standar Isi dan
Kompetensi
1.3 Merumuskan tujuan/indikator

Rata-rata butir 1 = A
2. Mengembangkan dan mengorganisasikan
materi, media pembelajaran, dan sumber belajar
Mengembangkan dan
2.1
mengorganisasikan
Materi dari 3 mata pelajaran
2.2 Menentukan dan mengembangkan alat
bantu/media pembelajaran
2.3 Memilih sumber belajar

Rata-rata butir 2 = B
3. Merencanakan skenario kegiatan
Pembelajaran terpadu
3.1 Menentukan jenis kegiatan pembeljaran
Terpadu

Menyusunlangkah-langkah
3.2
pembelajaran
Terpadu

Menentukana lokasi waktu


3.3
pembelajaran
Terpadu

Menentukancara-cara memotivasi
3.4
siswa

Rata-rata butir 3 = C

4. Merancang pengelolaan kelas


Menentukan cara-cara pengorganisasian siswa
agar dapat berpartisipasi dalam pembelajaran
Terpadu
Rata-rata butir 4 = D

5. Merencanakan prosedur, jenis, dan


Menyiapkan alat penilaian
Menentukan prosedur dan jenis
5.1
penilaian

5.2 Membuatalat-alatpenilaiandankunci
jawaban
Rata-rata butir 5 = E

6. Tampilan dokumen rencana pembelajaran


Terpadu
6.1 Kebersihandankerapian

6.2 Penggunaanbahasatulis

Rata-rata butir 6 = F
7. TampilanLembarPetaJaring-jaringTematik
KreativitastampilanPetaJaring-jaringTematik

Rata-rata butir 7 = G

NILAI APKG 1 = R

R = Rata-rata Butir

Treggalek, 25 November 2020


Mengetahui:
Tutor,

Dr.DHINA LUVITASARI,
M.Pd
NIP. 198504292010012024
Lampiran 9

APKG 2 PembelajaranTerpadu

ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU (APKG 2)


LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN
PEMBELAJARAN TERPADU

1. NAMA GURU / MAHASISWA :    …………………


2.  NIM :    …………………..
3.  TEMPAT MENGAJAR :    ………………….
…………………..
4.   KELAS / SEMESTER :   ……………………
5.  MATA PELAJARAN :    1. …………….
                                                                2. ………
3. ……………
6.  TEMA 3 :   …………………..
7.    TANGGAL :   …………………..
8. KELOMPOK BELAJAR : ……………………
9. UPBJJ-UT : .………………….
PETUNJUK
1. Amatilah dengan cermat pembelajaran yang sedang berlangsung
2. Pusatkan perhatian Andapada kemampuan guru dalam mengelola pembelajaranserta dampaknya
pada diri siswa
3. Nilailah kemampuan guru tersebut dengan menggunakan butir-butir penilaian di bawah ini
4.Khusus untuk butir 3, yaitu mendemonstrasikan kemampuan khusus dalam pembelajaran yang
sedangdiajarkan

1. Melakukanpembelajaran 1 2 3 4 5
a. Melaksanakan tugas rutin kelas

b. MemulaI kegiatan pembelajaran

c. Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai


dengankemampuan/tujuan/ indikator,
siswa, situasi,&lingkungan
d. Melaksanakan kegiatanpem belajaran
secara individual, kelompok, atau klasikal
e. Menggunakansumber belajar yang sesuai
Dengan kemampuan/tujuan, siswa, situasi,
Dan lingkungannya
f. Menggunakan media belajar yang sesuai
Dengan tujuan, siswa, situasi, dan lingkungan
g. Menggunakan waktu pembelajaran secara
Efisien

h. Mengakhiri kegiatanpembelajaran

Rata-rata butir 1 = P
2. Mengelola interaksi kelas
a. Menunjukkan perhatiansertasikap
bersahabat,terbuka, dan penuhperhatian
Kepada siswa
b. Memicu dan memelihara keterlibatansiswa

c. Melakukan komunikasi secara efektif

Rata-rata butir 2 = Q
3. Mendemonstrasikan kemampuan khusus dalam
Pembelajaran terpadu untuk 3 mata pelajaran
tertentu
Secara bersamaan (isi yang sesuai dengan RPP
Pembelajaran Terpadu yang sedang di nilai)
a. Bahasa Indonesia
1) Mendemonstrasikan penguasaan materi
bahasa Indonesia
2) Memberikan latihan ketrampilan berbahasa

3) Mengembangkan kemampuan siswa untuk


Berkomunikasi dan bernalar
Rata-rata butir 3a = R
b. Matematika
1) Menanamkan konsep matematika melalui
Kegiatan manipulatif
2) Menguasaisimbol-simbolmatematika

3) Memberikan latihan penggunaan konsep


Matematik adalam kehidupan sehari-hari
Rata-rata butir 3b = R

c. IPA
1) Mendemonstrasikan pembelajaran IPA
Melalui pengalaman langsung
2) Meningkatkan keterlibatan siswa melalui
Pengalaman langsung
3) Menampilkan penguasaan IPA

Rata-rata butir 3c = R
d. IPS
1) Mengembangkan pemahaman konsep waktu

2) Mengembangkan pemahaman konsep ruang

3) Mengembangkan pemahaman konsep


 kelangkaan(scarcity)
Rata-rata butir 3d = R
e. PKn
1) Ketepatan menggunakan istilah-istilah
Khususdan konsep dalam Pendidikan
Kewarganegaraan
2) Penguasaanmateri
Pendidikan  Kewarganegaraan
3) MenerapkankonsepPendidikan
Kewarganegaraan dalam kehidupansehari-
Hari
Rata-rata butir 3e = R
f. SBdP
1) Mendemonstrasikan penguasaan materi seni
budaya Dan keterampilan
2) Memberikan latihan keterampilan seni
Budaya
3) Mengembangkan kemampuansiswa untuk
Membuat karya seni sendiri
Rata-rata butir 3f = R
g. PJOK
1) Mendemonstrasikan penguasaan materi
tentang Pendidikan jasmani
2) Memberikan latihan kesehatan jasmani

3) Menerapkan konsep pendidikan jasamani


Dalam kehidupan sehar-hari

4. Melaksanakan penilaian proses dan hasil belajar


a. Melaksanakan penilaianselama proses
pembelajaran
b. Melaksanakan penilaian hasil belajar pada
Akhir Pembelajaran
Rata-rata butir 4 = S

5. Kesan umum pelaksanaan pembelajaran


a. Pekaterhadap kemampuan berbahasa

b. Penampilan guru dalam pembelajaran

c. Keefektifan pembelajaran terpadu

Rata-rata butir 5 = T

Catatan singkat pengamat tentang kekuatan dan kelebihan kemampuan


mengajar guru dalam pembelajaran terpadu, serta saran perbaikan.
Nilai APKG 2 = K
K = 
                
K =  Rata-rata butir
 
                                                                                                
NILAI APKG 2 = K

K = Rata-rata Butir

Trenggalek, 25 November 2020


Mengetahui:
Teman Sejawat,

TATIK S

LEMBAR PENILAIAN SIMULASI PEMBELAJARAN TERPADU

IDENTITAS
1.   NAMA GURU / MAHASISWA :    ………………
2.  NIM :    ………………
3. MATA PELAJARAN :   1. …………….
                                                                2. …………….
3. ……………
4.   TEMA 5 :   …………..
5.  KELAS / SEMESTER :   ……………

SKALA WAKTU
ASPEK YANG DIAMATI PENILAIAN TAMPILA
1 2 3 4 5 N
A.  PENDAHULUAN/KEGIATAN AWAL
1.      Menarikperhatian/motivasi
2.      Memberikanacuan
3.      Membuatkaitan
Rata-rata KW : N1+N2+N3
                             3
B.  PENYAJIAN/KEGIATAN INTI
1.      Penjelasankonsep/data/fakta/prinsipdengan 
contoh/ilustrasi/demonstrasi
2.      Tanya jawab/pemberianpenguatan
3.      Pemberiantugas/latihansecara
individual/kelompok/evaluasi proses
4.      Ada supervisisaatsiswadiberitugasdanbalikan
Rata-rata KW : N1+N2+N3+N4
                                4
C.  PENUTUP/KEGIATAN AKHIR
1.      Peninjauankembali
2.      Evaluasihasilbelajar/pemberiantindaklanjut
Rata-rata KW : N1+N2
                         2

Komentar tambahan untuk setiap aspek perilaku mahasiswa yang terekam :

Trenggalek, 25 November 2020


Mengetahui:
Tutor,

Dr. DHINA LUVITA


SARI, M.Pd
NIP.
198504292010012024  

LEMBAR PENILAIAN SIMULASI PEMBELAJARAN TERPADU

IDENTITAS
1.   NAMA GURU / MAHASISWA :    ……………..
2.  NIM :    ……………..
3. MATA PELAJARAN :   1. ……………
                                                                2. ………….
3. …………
4.   TEMA 5 :   …………..
5.  KELAS / SEMESTER :   …………….

SKALA WAKTU
ASPEK YANG DIAMATI PENILAIAN TAMPILA
1 2 3 4 5 N
A.  PENDAHULUAN/KEGIATAN AWAL
1.      Menarikperhatian/motivasi
2.      Memberikanacuan
3.      Membuatkaitan
Rata-rata KW : N1+N2+N3
                             3
B.  PENYAJIAN/KEGIATAN INTI
1.      Penjelasankonsep/data/fakta/prinsipdengan 
contoh/ilustrasi/demonstrasi
2.      Tanya jawab/pemberianpenguatan
3.      Pemberiantugas/latihansecara
individual/kelompok/evaluasi proses
4.      Ada supervisisaatsiswadiberitugasdanbalikan
Rata-rata KW : N1+N2+N3+N4
                                4
C.  PENUTUP/KEGIATAN AKHIR
1.      Peninjauankembali
2.      Evaluasihasilbelajar/pemberiantindaklanjut
Rata-rata KW : N1+N2
                         2
Komentar tambahan untuk setiap aspek perilaku mahasiswa yang terekam :
Trenggalek, 25 November 2020
Mengetahui:
Tutor,

Dr. DHINA
LUVITASARI, M.Pd
NIP.
198504292010012024 

2. pembelajaran terpadu memiliki arti penting dalam kegiatan belajar


mengajar. Ada beberapa alasan yang mendasarinya, antara lain:

a. Dunia Anak adalah Dunia Nyata

Tingkat perkembangan mental anak selalu dimulai dengan tahap berpikir


nyata. Dalam kehidupan sehari-hari, mereka tidak melihat mata pelajaran berdiri
sendiri. Mereka melihat objek atau peristiwa yang di dalamnya memuat sejmlah
konsep atau materi beberapa mat pelajaran. Misalnya, saat mereka berbelanja di
pasar, mereka akan di hadapkan dengan suatu perhitungan (matematika), aneka
ragam makanan sehat (IPA),  dialog tawar menawar (Bahasa Indonesia),  harga
yang naik turun (IPS) dan beberapa materi pelajaran lain.

b.  Proses pemahaman anak terhadap suatu konsep dalam suatu


peristiwa
Proses pemahaman anak terhadap suatu konsep dalam suatu objek  sangat
bergantung pada pengetahuan yang sudah dimiliki anak sebelumnya. Masing-
masing anak selalu membangun sendiri pemahaman terhadap konsep baru.

c. Pembelajaran akan lebih bermakna

Pembelajaran akan lebih mermakna apabila pelajaran yang sudah dipelajari


siswa dapat memanfaatkan untuk mempelajari materi berikutnya. Pembelajaran
terpadu sangat berpeluang untuk memanfaatkan pengetahuan sebelumnya.

e. Memberi peluang siswa untuk mengembangkan kemampuan


diri

Pengajaran terpadu memberi peluang siswa untuk mengembangkan tiga ranah


sasaran pendidikan secara bersamaan. Ketiga ranah sasaran pendidikan itu
meliputi sikap (jujur, teliti, tekun, terbuka terhadap gagasan ilmiah), ketrampilan
(memperoleh, memanfaatkan, dan memilih informasi, menggunakan alat, bekerja
sama, dan kepemimpinan) dan ranah kognitif (pengetahuan)

f. Memperkuat kemampuan yang diperoleh

Kemampuan yang diperoleh dari satu mata pelajaran akan saling memperkuat
kemampuan yang diperoleh dari mata pelajaran lain.

f. Efesiensi Waktu

Guru dapat lebih menghemat waktu dalam menyusun persiapan mengajar.


Tidak hanya siswa, guru pun dapat belajar lebih bermakna terhadap konsep-
konsep sulit yang akan diajarkan.
2) kelebihan dan kekurangan konsep – konsep pembelajaran terpadu

Kelebihan

1. Materi pelajaran menjadi dekat dengan kehidupan anak sehingga anak


dengan mudah memahami sekaligus melakukannya.
2. Siswa juga dengan mudah dapat mengaitkan hubungan materi pelajaran di
mata pelajaran yang satu dengan mata pelajaran lainnya.
3. Dengan bekerja dalam kelompok, siswa juga dapat mengembangkan
kemampuan belajarnya dalam aspek afektif dan psikomotorik, selain aspek
kognitif.
4. Pembelajaran terpadu mengakomodir jenis kecerdasan siswa.
5. Dengan pendekatan pembelajaran terpadu guru dapat dengan mudah
menggunakan belajar siswa aktif sebagai metode pembelajaran.
Kekurangan
 Aspek Guru: Guru harus berwawasan luas,  memiliki kreativitas tinggi,
keterampilan metodologis yang handal,  rasa percaya diri yang tinggi, dan berani

mengemas dan mengembangkan materi. Secara akademik, guru dituntut untuk

terus menggali informasi ilmu pengetahuan  yang berkaitan dengan materi yang

akan diajarkan dan banyak membaca buku agar penguasaan bahan ajar tidak

terfokus pada bidang kajian tertentu saja. Tanpa kondisi ini, maka pembelajaran

terpadu akan sulit terwujud.

 Aspek peserta didik: Pembelajaran terpadu menuntut kemampuan belajar peserta


didik yang relatif “baik”, baik dalam kemampuan akademik maupun

kreativitasnya. Hal ini terjadi karena model pembelajaran terpadu menekankan

pada kemampuan analitik (mengurai), kemampuan asosiatif (menghubung-

hubungkan), kemampuan eksploratif dan elaboratif (menemukan dan menggali).

Bila kondisi ini tidak dimiliki, maka penerapan model pembelajaran terpadu ini
sangat sulit dilaksanakan.

 Aspek sarana dan sumber pembelajaran: Pembelajaran terpadu memerlukan


bahan bacaan atau sumber informasi yang cukup banyak dan bervariasi, mungkin

juga fasilitas internet. Semua ini akan menunjang, memperkaya, dan

mempermudah pengembangan wawasan. Bila sarana ini tidak dipenuhi, maka

penerapan pembelajaran terpadu juga akan terhambat.

 Aspek kurikulum: Kurikulum harus luwes, berorientasi pada pencapaian


ketuntasan pemahaman peserta didik (bukan pada pencapaian target

penyampaian materi). Guru perlu diberi kewenangan dalam mengembangkan

materi, metode, penilaian keberhasilan pembelajaran peserta didik.

3. Model Jaring Laba-Laba (Webbed)


The Webbed Model (Model Jaring Laba-laba) merupakan salah
satu model pembelajaran terpadu yang menggunakan pendekatan tematik.
Menurut Padmono dalam bukunya Pembelajaran
Terpadu menyatakan Webbed menyajikan pendekatan tematik untuk
mengintegrasikan mata pelajaran. Satu tema yang subur dijaring laba-
labakan untuk isi kurikulum dan mata pelajaran. Mata pelajaran
menggunakan tema untuk menyelidiki keseuaian konsep, topik, dan ide-
ide. Karakteristik pendekatan tema ini untuk mengembangkan kurikulum
dimulai dengan satu tema misalnya “transportasi”, “penyelidikan”, dan
lain-lain.

The Integrated Model (Model Integrasi)


The Integrated Model (Model Integrasi) yaitu pembelajaran yang
menggabungkan bidang studi dengan cara menemukan keterampilan,
konsep dan sikap yang saling berhubungan di dalam beberapa bidang
studi. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan antar bidang studi.
Padmono dalam bukunya Pembelajaran Terpadu mengatakan bahwa
model integrated kurikulum menyajikan satu pendekatan penyebrangan
mata pelajaran mirip dengan model “Shared”. Model integrated
memadukan mata pelajaran dengan latar prioritas kurikulum pada tiap
penemuan keterampilan-keterampilan, konsep-konsep, dan sikap-sikap
yang tumpang tindih mata pelajaran tersebut.

The Nested Model (Model Tersarang)


Model Sarang (Nested) adalah model pembelajaran terpadu yang target
utamanya adalah materi pelajaran yang dikaitkan dengan keterampilan
berfikir dan keterampilan mengorganisasi. Artinya memadukan aspek
kognitif, afektif dan psikomotorik serta memadukan keterampilan proses,
sikap dan komunikasi. Model ini masih memfokuskan keterpaduan
beberapa aspek pada  kemudian dilengkapi dengan aspek keterampilan
lain. model ini dapat digunakan bila guru mempunyai tujuan selain
menanamkan konsep suatu materi tetapi juga aspek keterampilan lainnya
menjadi suatu kesatuan. Dengan menggabungkan atau merangkaikan
kemampuan-kemampuan tertentu pada ketiga cakupan tersebut akan lebih
mudah mengintegrasikan konsep-konsep dan sikap melalui aktivitas yang
telah terstruktur.

4. Jika ditinjau dari sifat materi yang dipadukan, maka sedikitnya ada dua
macam bentuk implementasi pembelajaran terpadu, yaitu :
(1)   Pembelajaran terpadu intra bidang studi, dan
(2)   Pembelajaran terpadu antar bidang studi
Pembelajaran terpadu dikatakan bersifat intra bidang studi jika yang
dipadukan adalah materi-materi  (pokok bahasan, sub pokok bahasan,
konsep, sub konsep, ketrampilan atau nilai) dalam satu bidang studi.
Suatu pembelajaran yang memadukan materi pengukuran, rasio, pecahan,
operasihitung, misalnya adalah pembelajaran terpadu intra bidang studi
matematika. Pembelajaran yang memadukan ketrampilan menyimak,
membaca, berbicara, dan menulis misalnya, adalah pembelajaran terpadu
intra bidang Bahasa Indonesia.
Sementara itu, pembelajaran terpadu yang memadukan konsep, sub
konsep, pokok bahasan, sub pokok bahasan bidang studi yang satu dengan
bidang studi-bidang studi yang lainnya dikatakan pembelajaran terpadu
antar bidang studi. Satu pembelajaran yang memadukan Matematikadan
IPA, misalnya dikatakansebagai pembelajaran terpadu antar bidang studi
Matematika dan IPA. Pembelajaran terpadu juga bias terjadi antara
IPA,IPS, Mtematika, dan Bahasa Inddonesia.
 
5. Matematika
3.1.1 menjelaskan bilangan asli menggunakan benda – benda di sekitar
PKn
2.1.1 mewujudkan perwujudan nilai dan moral Pancasila
SBdP
4.7.1 bernyanyi dan mejelaskan isi lagu
6. Perumusan tujuan pembelajaran mengandung komponen Audience,
Behaviour, Condition dan Degree (ABCD), yaitu:
1. Audience adalah peserta didik;
2. Behaviour merupakan perubahan perilaku peserta didik yang diharapkan
dicapai setelah mengikuti pembelajaran;
3. Condition adalah prasyarat dan kondisi yang harus disediakan agar tujuan
pembelajaran tercapai, dan
4. Degree adalah ukuran tingkat atau level kemampuan yang harus dicapai
peserta didik mencakup aspek afektif dan attitude.
TUGAS 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN 3 KARANGSOKO
Kelas : V (Lima)
Tema : 8 (Lingkungan Sahabat Kita)
Subtema : 1 (Satu)
Pembelajaran : 1 (Satu)
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit
KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,
dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru,
dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
(mendengar, melihat, membaca dan menanya) dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis,
dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui kegiatan mengamati dan berdiskusi, siswa mampu menyebutkan
peristiwa-peristiwa atau tindakan pada teks nonfiksi dengan benar.
Melalui kegiatan melakukan pengamatan, siswa mampu mengidentifikasi
manfaat air bagi manusia, hewan, dan tanaman dengan baik.
Melalui kegiatan berdiskusi, siswa mampu membuat peta pikiran mengenai
manfaat air bagi manusia, hewan, dan tanaman dengan benar.
PENDAHULUAN,METODE DAN MODUL PEMBELAJARAN
Pendekatan : Saintific
Metode : Ceramah, Tanya jawab,diskusi
Model : Inkuiri
Sinteks :
Tahap Orientasi
Merumuskan Permasalahan.
Tahap Merencanakan Pemecahan Masalah.
Tahap Pengumpulan Data.
Menguji Hipotesis.
Menarik Kesimpulan.

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan Fase 1: Penyampaian Tujuan dan Motivasi 20 menit

Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam


kepada siswa. (Religius)

Guru mengajak siswa berdoa sesuai agama dan


kepercayaan masing-masing (Religius).

Guru mengajak siswa menyanyikan lagu Indonesia


ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Raya . (Nasionalisme)

Guru melakukan absensi (Integritas)

Guru melakukan apersepsi dengan tanya jawab tentang


hak dan kewajiban.

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada siswa.


(Integritas)

Inti Siswa membaca teks berjudul “Demi Air Bersih, Warga 180 menit
Waborobo Rela Berjalan Sejauh 15 Kilometer” pada
buku siswa. Kegiatan membaca dapat dilakukan secara
bergantian. Salah seorang siswa membaca satu paragraf,
siswa lain mendengarkan. Paragraf selanjutnya dibaca
oleh siswa yang berbeda. Gotong Royong
Siswa menuliskan peristiwa-peristiwa yang terdapat pada
teks dalam bentuk peta pikiran. Kemudian, secara
bergantian siswa menunjukkan peta pikiran yang telah
dibuatnya. Critical Thinking and Problem Solving
Kecermatan dan pengetahuan siswa dalam mengidentifikasi
peristiwa pada bacaan serta keterampilan siswa dalam
menuliskan urutan peristiwa. Critical Thinking and
Problem Solving
Guru mengondisikan siswa untuk melakukan kegiatan
diskusi, dengan membuat kelompok-kelompok terdiri
atas 4 – 5 siswa. Setiap kelompok menjawab pertanyaan-
pertanyaan berikut. Collaboration
Apa fungsi air bagi manusia?
Apa fungsi air bagi hewan?
Apa fungsi air bagi tumbuhan?
Siswa menyajikan hasil diskusinya dalam bentuk peta
pikiran. Selanjutnya siswa menyajikan hasil diskusi
kelompok kepada kelompok lain. Hasil diskusi semua
kelompok dapat digunakan sebagai bahan diskusi kelas.
Communication
Kemampuan siswa dalam mengidentifikasi pentingnya air
bersih bagi kelangsungan hidup manusia dan peristiwa di
bumi. Creativity and Innovation
Penutup Fase: Memberi Evaluasi menit
ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU

Kesimpulan
Siswa bersama guru membuat kesimpulan dari kegiatan belajar yang
telah dilakukan
Umpan Balik
Guru bertanya kepada siswa hal yang belum dipahami
Evaluasi
Siswa diberi soal evaluasi untuk mengukur kemampuan siswa.
Refleksi
Siswa diminta untuk menyampaikan kesan terhadap apa saja yang
telah didapatkan pada pembelajaran yang telah dilakukan dan pesan
untuk pembelajaran selanjutnya dan guru memberikan apresiasi
kepada kelompok yang memiliki nilai yang bagus
Tindak lanjut
Guru memberi tugas rumah untuk apa fungsi air bagi kehidupan sehari-
hari
Penutup
Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa
’ dan salam
SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN
Sumber :
Kementerian pendidikan dan kebudayaan RI. 2017. Buku Guru SD/MI Kelas V Tema
8 Lingkungan Sahabat Kita. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi.
Cetakan ke-2. Jakarta: Kemdikbud.
Kementerian pendidikan dan kebudayaan RI. 2017. Buku Siswa SD/MI Kelas V Tema 8
Lingkungan Sahabat Kita. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi. Cetakan ke-2.
Jakarta: Kemdikbud
Media : Teks bacaan,
TEKNIK , INSTRUMEN DAN PENILAIAN
Teknik Penilaian
Penilaian Sikap
Penilaian yang dilakukan meliputi penilaian sikap religius dan sosial. Sikap religius
yang diamati meliputi toleransi sedangkan sikap sosial yang diamati meliputi percaya
diri dan tanggung jawab.

INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL KI-1


KELAS V-A SEMESTER 2

TAHUN AJARAN 2020/2021

Aspek yang diukur


Berdoa
Toleransi
Berpe Sebelum dan
dalam Jumlah
No Nama Siswa Ketaataan rilaku Sesudah Nilai
Beribadah Skor
Beribadah syuku Melakukan
r Kegiatan

1. Abizah Nur Amira


2. Abin Kai
3. Abdul Rozak
4. Anita Meltiara
5. Bela Ananda
6. Burzain Gain
7. Danang Adi
8. Dandi Putra
9. Lalisa Manoban
10. Rose Areoise

Teknik : Non-tes
Bentuk : Observasi
Instrumen : Rubrik Penilaian
Penilaian Pengetahuan
Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan bentuk soal evaluasi berupa tes
tulis.
Aspek yang diukur
Berdoa Sebelum
Ketaa Berpe Toleransi dalam
dan Sesudah Jumlah
No Nama Siswa taan rilaku Beribadah Nilai
Melakukan Skor
Berib syuku
adah r Kegiatan

1. Abizah Nur Amira


2. Abin Kai
3. Abdul Rozak
4. Anita Meltiara
5. Bela Ananda
6. Burzain Gain
7. Danang Adi
8. Dandi Putra
9. Lalisa Manoban
10. Rose Areoise

Teknik : Tes
Bentuk : Pilihan Ganda, Essay, dan Uraian
Instrumen : Lembar Evaluasi
Keterangan KI-1 :

Ketaatan Beribadah
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Melakukan ibadah tepat


Jika 4 indikator terpenuhi SB
waktu

2 Melakukan ibadah sesuai


Jika 3 indikator terpenuhi B
ajaran agama

3 Perilaku patuh dalam


melaksanakan ajaran Jika 2 indikator terpenuhi PB
agama yang dianutnya

4 Mau mengajak teman


seagamanya untuk
Jika 1 indikator terpenuhi K
melakukan ibadah
bersama

Berperilaku syukur
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Tidak mengeluh SB
Jika 4 indikator terpenuhi
2 Selalu menerima
penugasan dengan sikap Jika 3 indikator terpenuhi B
terbuka

3 Suka memberi atau


Jika 2 indikator terpenuhi PB
menolong teman

4 Bersyukur atau pemberian


Jika 1 indikator terpenuhi K
orang lain

Berdoa Sebelum dan Sesudah Melakukan Kegiatan


No. Indikator Kriteria Predikat

1 Mengajak teman berdoa


Jika 4 indikator terpenuhi SB
saat memulai kegiatan

2 Berdoa ketika pelajaran


Jika 3 indikator terpenuhi B
selesai

3 Mengingatkan teman
Jika 2 indikator terpenuhi PB
untuk selalu berdoa

4 Berdoa dengan penuh Jika 1 indikator terpenuhi K


No. Indikator Kriteria Predikat

penghayatan
Berdoa Sebelum dan Sesudah Melakukan Kegiatan
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Mengajak teman berdoa


Jika 4 indikator terpenuhi SB
saat memulai kegiatan

2 Berdoa ketika pelajaran


Jika 3 indikator terpenuhi B
selesai

3 Mengingatkan teman
Jika 2 indikator terpenuhi PB
untuk selalu berdoa

4 Berdoa dengan penuh


Jika 1 indikator terpenuhi K
penghayatan

Toleransi dalam Beribadah


No. Indikator Kriteria Predikat

1 Menghormati teman yang


Jika 4 indikator terpenuhi SB
berbeda agama

2 Berteman tanpa
Jika 3 indikator terpenuhi B
membedakan agama

3 Bertindak menghargai
perbedaan dalam Jika 2 indikator terpenuhi PB
beribadah

4 Tidak menjelekkan ajaran


Jika 1 indikator terpenuhi K
agama lain

Keterangan :

SB : Sangat Baik

B : Baik

PB : Perlu Bimbingan

K : Kurang
Mengetahui, Trenggalek, 25 November 2020

Dr. DHINA LUVITASARI, M.Pd PRIYO AGIL DARIYANTO


NIP. 198504292010012024 NIM. 837673019

Lampiran :
Silabus
Bahan ajar (handout)
Lembar kerja siswa
Media pembelajaran
Instrumen penilaian
Lembar kerja refleksi
Dokumentasi
APKG 1
APKG 2
Lampiran 1
SILABUS

SATUAN PENDIDIKAN : SDN 3 KARANGSOKO


KELAS : V (LIMA)
TEMA 8 : LINGKUNGAN SAHABAT KITA
SUBTEMA 1 : MANUSIA DAN LINGKUNGAN
PEMBELAJARAN :1
ALOKASI WAKTU : 6 x 35 menit

KOMPETENSI INTI:
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga,
KI 2 :
teman, dan guru.
Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, mendengar, melihat, membaca dan bertanya berdasarkan rasa
KI 3 : ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah.
Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
KI 4 :
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
Materi
Mata Kegiatan Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Indikator Pembelajara PPK Penilaian
Pelajaran Pembelajaran Waktu Belajar
n
Bahasa 3.8 Menguraikan 3.8.1 Menuliskan Teks Mengamati Religius Sikap : 6x35 menit Kementerian
Indonesia urutan peristiwa informasi dari nonfiksi gambar urutan Nasionalis Jujur pendidikan
atau tindakan seseorang tokoh proses Mandiri Disiplin dan
melalui wawancara pembuatan Gotong Tanggung Jawab kebudayaan
yang terdapat
menggunakan daftar makanan yang Royong Santun RI. 2017.
pada teks nonfiksi pertanyaan. diacak Integritas Peduli Buku Guru
Mengurutkan Percaya Diri SD/MI Kelas
4.8 Menyajikan
urutan gambar Kerja Sama IV Tema 3
kembali peristiwa
pembuatan Peduli
atau tindakan
4.8.1 Mempresentasikan makanan Jurnal: Terhadap
dengan
hasil wawancara dengan tepat Catatan pendidik tentang Makhluk
memperhatikan
menggunakan sikap pesera didik saat Hidup. Buku
latar cerita yang
kosa kata baku. di sekolah maupun Tematik
terdapat pada teks
informasi dari orang Terpadu
fiksi
lain Kurikulum
IPS 3.3 Menganalisis 3.8.1 Menjelaskan Membaca Menuliskan peran
2013 Edisi
peran ekonomi karakteristik teks ekonomi dalam
Penilaian Diri : Revisi.
dalam upaya ekonomi mengenai upaya
Peserta didik mengisi Cetakan ke-2.
dalam upaya peran menyejahterakan
menyejahterakan daftar cek tentang Jakarta:
menyejahterak ekonomi masyarakat
kehidupan sikap peserta didik Kemdikbud.
an kehidupan dalam
masyarakat di saat di rumah, dan di
masyarakat di kehidupan
bidang sosial dan sekolah Kementerian
bidang sosial masyarak
pendidikan
budaya untuk dan budaya at
Pengetahuan Tes Tertulis dan
memperkuat untuk
Mengidentifikasi tentang kebudayaan
kesatuan dan memperkuat
teks wawancara. RI. 2017.
kesatuan dan
persatuan bangsa Mengidentifikasi Buku Siswa
persatuan
Indonesia serta karakteristik sumber SD/MI Kelas
bangsa
hubungannya dengan daya alam dan IV Tema 3
Materi
Mata Kegiatan Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Indikator Pembelajara PPK Penilaian
Pelajaran Pembelajaran Waktu Belajar
n
karakteristik ruang Indonesia serta pemanfaatnya. Peduli
hubungannya Mengidentifikasi upaya Terhadap
4.3 Menyajikan dengan pelestarian sumber Makhluk
hasil analisis tentang karakteristik daya alam. Hidup. Buku
peran ekonomi ruang Tematik
dalam upaya Terpadu
menyejahterakan Kurikulum
kehidupan 2013 Edisi
masyarakat di 4.8.1 Revisi.
bidang sosial dan Mempresentasi Cetakan ke-2.
budaya untuk kan hasil Jakarta:
memperkuat identifikasi Kemdikbud.
kesatuan dan karakteristik
persatuan bangsa peran
ekonomi
dalam upaya
menyejahtera
kan
kehidupan
masyarakat
di bidang
sosial dan
budaya untuk
memperkuat
kesatuan dan
persatuan
bangsa
Materi
Mata Kegiatan Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Indikator Pembelajara PPK Penilaian
Pelajaran Pembelajaran Waktu Belajar
n

IPA 3.8 Menganalisis 3.8.1 Mengartikan Membaca Membuat bagan Keterampilan


siklus air dan pentingnya air teks siklus berisi gambar Praktik/Kerja
dampaknya pada dan air tentamg siklus Mempresentasikan
dampaknya air teks wawancara.
peristiwa di bumi
pada Membaca teks Mempresentasikan
serta kelangsungan mengenai hasil identifikasi
kelangsungan makhluk hidup bagaimana karakteristik
makhluk hidup menjaga siklus ruang dan
air pemanfaatan
4.8 Membuat karya sumber daya
tentang skema alam.
siklus air Melaksanakan
berdasarkan kegiatan upaya
informasi dari pelestarian sumber
berbagai sumber daya alam.

4.8.1 Melaksanakan
kegiatan upaya
pelestarian air
bersih bersama
orang-orang di
lingkunganya.
Lampiran 2

BAHAN AJAR

KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia.
B.TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui kegiatan mengamati dan berdiskusi, siswa mampu menyebutkan peristiwa-
peristiwa atau tindakan pada teks nonfiksi dengan benar.
Melalui kegiatan melakukan pengamatan, siswa mampu mengidentifikasi manfaat air
bagi manusia, hewan, dan tanaman dengan baik.
Melalui kegiatan berdiskusi, siswa mampu membuat peta pikiran mengenai manfaat air
bagi manusia, hewan, dan tanaman dengan benar.
Bahasa Indonesia

Teks nonfiksi adalah teks yang di buat berdasarkan fakta atau hal-hal yang terjadi
dalam kehidupan sehari-hari.

Ciri-ciri nonfiksi yaitu :

Bersifat actual

Menggunakan gaya bahasa baku dan jelas

Berdasarkan fakta dan kenyataan

Beberapa contoh teks nonfiksi

Teks biografi

Teks ilmiah

Buku harian

Ensiklopedia

Kamus

Surat

Laporan

Berita

Opini

Iklan

Pidato

Resensi buku

Tulisan sejarah

Kita dapat mencatat hal hal penting yang terdapat di dalam teks dengan cara
mengidentifikasi, yaitu membaca keseluruhan bacaan kemudian mencatat gagasan
pokoknya. Tujuannya adalah memudahkan kembali jika di sajikan dalam bentuk
peta pikiran dan mudah mengingat kembali isi teks secara keseluruhan. Rangkaian
peristiwa di dalam teks nonfiksi terdiri dari pengantar, pemunculan masalah, adanya
masalah dan penyelesaian masalah.

B.Ilmu Pengetahuan Alam

Siklus air atau perputaran air adalah sirkulasi air yang terjadi secara terus
menerus dari bumi ke atmosfer dan kembali lagi ke bumi. Siklus air terjadi
karena adanya pengaruh panas dari sinar matahari. Proses terjadinya siklus air
yaitu :
Penguapan
Pengembunan
Jatuhnya titik-titik air di permukaan bumi
Beberapa factor yang memepercepat proses siklus daur air
Energy panas matahari
Kelembapan udara
Angin
Suhu udara

C.Ilmu Pengetahuan Sosial

Usaha ekonomi dalam mengolah SDA

Setiap wilayah di Indonesia memiliki SDA yang beragam. SDA tersebut di


manfaatkan manusia untuk memenuhi kebutuhan yang tidak terbatas dalam
berbagai kegiatan ekonomi. Jenis kegiatan ekonomi terbagi menjadi tiga
kelompok, yaitu produksi, distribusi dan konsumsi.

Kegiatan produksi adalah kegiatan menghasilkan barang atau jasa. Misalnya


petani menghasilkan padi dan sayuran.
Kegiatan distribusi adalah kegiatan menyalurkan barang atau jasa dari produsen
ke konsumen. Misalnya seorang sales makanan mengantarkan makanan dari
pabrik ke took-toko.
kegiatan konsumsi adalah kegiatan menggunakan barang atau jasa untuk
memenuhi kebutuhan. Misalnya adik memakai baju baru, nenek makan roti dll.
Lampiran 3

Jawablah pertanyaan berdasarkan teks diatas.


1. Apa isi bacaan di atas?
2. Mengapa air sangat penting bagi masyarakat?
3. Bagaimana proses terjadinya siklus air?
4. Berapa lama proses terjadimya siklus air?
5. Apa yang dimaksud dengan kegiatan konsumsi?
Tulislah pertanyaan sebanyak-banyaknya mengenai siklus air. Pertanyaanmu harus dapat
menjawab rasa ingin tahumu !
Lampiran 4

MEDIA PEMBELAJARAN

Teks Bacaan
KISI-KISI SOAL EVALUASI

Satuan Pendidikan : SDN 3 KARANGSOKO Bentuk Soal : Pilihan Ganda Uraian dan Essay
Tema : 8. Lingkungan Sahabat Kita Jumlah Soal : 10 soal
Subtema : 1 Manusia dan Lingkungan Alokasi Waktu : 50 menit
Pembelajaran :1 Penyusun : Priyo Agil Dariyanto
No.
K Kelas/ Ranah No.
Ur Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Bentuk Soal
I Smt. Kognitif Soal
ut
Menggali informasi dari Wawancara Melalui soal siswa mengetahui
1 3 V/II Pilihan Ganda C2 5
seseorang tokoh melalui pengertian wawancara.
wawancara menggunakan daftar
Bahasa yang Melalui soal siswa mengetahui
pertayaan.
2 3 V/II digunakan ketika bahasa yang digunakan ketika Essay C1 8
wawancara. wawancara.
Mengetahui, Trenggalek, 25 November2020
Hal-hal yang
Melalui soal siswa mengetahui
perlu dipersiapkan
3 3 V/II hal-hal yang perlu dilakukan Uraian C2 10
sebelum
sebelum melakukan wawancara.
wawancara.
Dr.DHINA LUVITASARI, M.Pd PRIYO AGIL DARIYANTO
Negara agraris. Melalui soal siswa mengetahui
NIP. 198504292010012024 NIM. 837673019
4 3 V/II negara indonesia merupakan negara Pilihan Ganda C1 1
agraris.
3.1 Mengidentifikasi karakteristik
siklus air untuk kesejahteraan Dataran tinggi.
Melalui soal siswa mengetahui
masyarakat dari tingkat
5 3 V/II tanaman yang hidup di dataran Pilihan Ganda C1 3
kota/kabupaten sampai tingkat
tinggi.
provinsi.

Mata Pencaharian Melalui soal siswa mengetahui mata

6 3 V/II penduduk di pencaharian penduduk di sekitar Essay C2 7


sekitar pantai. pantai.

3.8 Menjelaskan pentingnya Peduli terhadap


Melalui soal siswa mengetahui
upaya keseimbangan dan tanaman di
7 3 V/II kepedulian tanaman di lingkungan Pilihan Ganda C1 2
siklus air lingkungan
sekolah.
sekolah.
Lembar Evaluasi

SOAL

Berilah tanda silang pada jawaban yang benar !


1. Air adalah salah satu sumber daya alam yang sangat penting bagi kehidupan manusia, antara
lain berfungsi sebagai ….
a. Sumber barang elektronik
b. Alat untuk membuat tanaman
c. Sumber minuman
d. Alat untuk bahan bakar

2. Selain manusia, tumbuhan juga membutuhkan air antara lain untuk proses ….
a. Respirasi
b. Fotosintesis
c. Pengguguran
d. Pelapukan

3. Ikan-ikan di sungai akan mati jika tidak ada air, hal ini mennandakan bahwa ada jenis hewan
yang membutuhkan air sebagai ….
a. Sumber makanan
b. Alat transportasi
c. Tempat hidupnya
d. Alat berkembangbiak

4. Kegiatan manusia di bawah ini yang memanfaatkan air dalam bidang pertanian adalah ….
a. Pak Jaya mencuci mobil dengan air sumur
b. Pak Budi memelihara ikan di tambak
c. Bu Dwi menggunakan air untuk mencuci piring
d. Pak Jayus mengairi sawahnya dengan air sungai

5. Bu Rani mengambil air di sumur untuk mencuci baju keluarganya yang kotor, hal ini
merupakan contoh bahwa air mempunyai fungsi bagi manusia dalam ….
a. Menjaga kebersihan
b. Menjaga kemananan
c. Mencegah kekeringan
d. Membunuh penyakit

Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !

1. Hewan-hewan membutuhkan air di antaranya untuk ….

2. Memasak dan minum yang menggunakan air adalah contoh penggunaan air oleh manusia
untuk kebutuhan ….

3. Proses penguapan air laut dan sungai paling banyak disebabkan oleh ….

4. Selain dari air sungai dan air laut yang mengalami penguapan pada siklus air, uap air juga
berasal dari ….

5. Gapura Candi Bentar adalah nama rumah adat yang berasal dari provinsi ….
RUBRIK PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL KI-1
KELAS V-A SEMESTER II

TAHUN AJARAN 2020/2021

Aspek yang diukur


Berdoa
Toleransi
Ketaa Sebelum dan
Berperil dalam Jumlah
No Nama Siswa taan Sesudah Nilai
aku Beribadah Skor
Berib Melakukan
syukur
adah Kegiatan

Abizah Nur
1.
Amira
2. Abin Kai
3. Abdul Rozak
4. Anita Meltiara
5. Bela Ananda
6. Burzain Gain
7. Danang Adi
8. Dandi Putra
9. Lalisa Manoban
10. Rose Areoise
RUBRIK PENILAIAN SIKAP SOSIAL KI-2
KELAS V SEMESTER II

TAHUN AJARAN 2020/2021

Aspek yang diukur


Berdoa
Sebelum Toleransi
Ketaata Berpe
dan dalam Jumlah
No Nama Siswa an rilaku Nilai
Sesudah Beribadah Skor
Beribad syuku
ah r Melakukan
Kegiatan

Abizah Nur
1.
Amira
2. Abin Kai
3. Abdul Rozak
Anita
4.
Meltiara
5. Bela Ananda
6. Burzain Gain
7. Danang Adi
8. Dandi Putra
Lalisa
9.
Manoban
10. Rose Areoise
Keterangan KI-1 :

Ketaatan Beribadah
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Melakukan ibadah tepat


Jika 4 indikator terpenuhi SB
waktu

2 Melakukan ibadah sesuai


Jika 3 indikator terpenuhi B
ajaran agama

3 Perilaku patuh dalam


melaksanakan ajaran Jika 2 indikator terpenuhi PB
agama yang dianutnya

4 Mau mengajak teman


seagamanya untuk
Jika 1 indikator terpenuhi K
melakukan ibadah
bersama

Berperilaku syukur
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Tidak mengeluh SB
Jika 4 indikator terpenuhi
2 Selalu menerima
penugasan dengan sikap Jika 3 indikator terpenuhi B
terbuka

3 Suka memberi atau


Jika 2 indikator terpenuhi PB
menolong teman

4 Bersyukur atau pemberian


Jika 1 indikator terpenuhi K
orang lain

Berdoa Sebelum dan Sesudah Melakukan Kegiatan


No. Indikator Kriteria Predikat

1 Mengajak teman berdoa


Jika 4 indikator terpenuhi SB
saat memulai kegiatan

2 Berdoa ketika pelajaran


Jika 3 indikator terpenuhi B
selesai

3 Mengingatkan teman
Jika 2 indikator terpenuhi PB
untuk selalu berdoa

4 Berdoa dengan penuh Jika 1 indikator terpenuhi K


No. Indikator Kriteria Predikat

penghayatan

Toleransi dalam Beribadah


No. Indikator Kriteria Predikat

1 Menghormati teman yang


Jika 4 indikator terpenuhi SB
berbeda agama

2 Berteman tanpa
Jika 3 indikator terpenuhi B
membedakan agama

3 Bertindak menghargai
perbedaan dalam Jika 2 indikator terpenuhi PB
beribadah

4 Tidak menjelekkan ajaran


Jika 1 indikator terpenuhi K
agama lain

Keterangan :

SB : Sangat Baik

B : Baik

PB : Perlu Bimbingan

K : Kurang
Keterangan KI 2:

Jujur
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Tidak mau
menyontek dan tidak Jika 4 indikator SB
mau berbohong terpenuhi

2 Mengerjakan sendiri
tugas yang diberikan Jika 3 indikator B
guru tanpa menjiplak terpenuhi
tugas orang lain

3 Mau mengakui Jika 2 indikator PB


kesalahan terpenuhi
4 Mengembalikan
barang yang Jika 1 indikator K
dipinjam atau terpenuhi
ditemukan

Disiplin
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Mengikuti peraturan yang


Jika 4 indikator terpenuhi SB
ada di kelas

2 Hadir di sekolah tepat


Jika 3 indikator terpenuhi B
waktu

3 Memakai seragam
Jika 2 indikator terpenuhi PB
lengkap dan rapi

4 Menunjukkan perhatian
terhadap kebersihan kelas
Jika 1 indikator terpenuhi K
(piket kelas) dan
kebersihan lingkungan
Tanggung Jawab
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Menyelesaikan tugas yang Jika 4 indikator SB


diberikan terpenuhi
2 Melaksanakan peraturan sekolah Jika 3 indikator B
dengan baik terpenuhi
3 Mengumpulkan tugas/pekerjaan
Jika 2 indikator PB
rumah tepat waktu
terpenuhi
4 Berpartisipasi dalam kegiatan
Jika 1 indikator K
sosial di sekolah
terpenuhi

Santun
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Menghormati orang lain Jika 4 indikator SB


terpenuhi
2 Menggunakan cara bicara Jika 3 indikator B
yang santun terpenuhi
3 Menghormati guru dan warga Jika 2 indikator PB
sekolah lainnya terpenuhi
4 Berbicara atau bertutur kata Jika 1 indikator K
yang baik dan halus terpenuhi

Peduli
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Meminjamkan alat kepada


teman yang mengalami Jika 4 indikator terpenuhi SB
kesulitan

2 Menjaga keasrian, keindahan,


dan kebersihan lingkungan Jika 3 indikator terpenuhi B
sekolah

3 Melerai teman yang berselisih PB


Jika 2 indikator terpenuhi
4 Membawa teman yang sakit ke Jika 1 indikator terpenuhi K
No. Indikator Kriteria Predikat

UKS/menolong teman yang


sakit

Percaya Diri
No. Indikator Kriteria Predikat

1 Berani tampil di depan kelas SB


Jika 4 indikator terpenuhi
2 Berani mengemukakan pendapat B
Jika 3 indikator terpenuhi
3 Mengajukan diri untuk
mengerjakan tugas atau awal soal Jika 2 indikator terpenuhi PB
di papan tulis

4 Berani bertanya K
Jika 1 indikator terpenuhi

Keterangan :

SB : Sangat Baik

B : Baik

PB : Perlu Bimbingan

K : Kurang

ABSENSI KELAS V

SDN 3 KARANGSOKO

TAHUN AJARAN 2020/2021

No Nama Siswa Keterangan Jumlah

S I A

1. Abizah Nur Amira


2. Abin Kai
No Nama Siswa Keterangan Jumlah

3. Abdul Rozak
4. Anita Meltiara
5. Bela Ananda
6. Burzain Gain
7. Danang Adi
8. Dandi Putra
9. Lalisa Manoban
10. Rose Areoise
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN KI-3

SOAL EVALUASI

KELAS V SEMESTER II

TAHUN AJARAN 2020/2021

Bahasa Indonesia IPS IPA

Nama PG UR PG UR PG UR ES
No. SKOR NILAI
siswa 3.3 SKOR 3.1 3.8 3.8 3.8 SKOR
3.3 3.1 3.1 3.8
5 3 1 3 2 2 4 1 1

Abizah
1. Nur
Amira
2. Abin Kai
3. Abdul
Rozak
4. Anita
Meltiara
5. Bela
Ananda
6. Burzain
Gain
7. Danang
Adi
8. Dandi
Putra
Bahasa Indonesia IPS IPA
Nama
9.
No. Lalisa NILAI
siswa
Manoban
10. Rose
Areoise
RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN KI-4

KELAS V SEMESTER II

TAHUN AJARAN 2020/2021

PENILAIAN : UNJUK KERJA

Bahasa Indonesia : Lembar membuat daftar pertanyaan.

N Kriteria 1 Kriteria 2 Skor Nilai


Nama Siswa
o.
1 2 3 4 1 2 3 4

1. Abizah Nur
Amira
2. Abin Kai
3. Abdul Rozak
4. Anita Meltiara
5. Bela Ananda
6. Burzain Gain
7. Danang Adi
8. Dandi Putra
9. Lalisa Manoban
10
Rose Areoise
.
Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1

1 Daftar Siswa mampu Siswa mampu Siswa mampu Siswa belum


pertanyaan membuat semua membuat membuat mampu
sebagian kecil membuat daftar
daftar pertanyaan sebagian daftar
daftar pertanyaan
dengan tepat. pertanyaan pertanyaan dengan tepat.
dengan tepat. dengan tepat.

2 Kosa kata Siswa Siswa Siswa Siswa belum


baku menggunakan menggunakan menggunakan mampu
kosa kata baku kosa kata baku kosa kata baku menggunakan
pada semua dalam sebagian dalam sebagian kosa kata baku
pertanyaan. besar daftar kecil daftar dalam daftar
pertanyaan. pertanyaan. pertanyaan.

Keterangan:

Kriteria Skor Skor Maksimal = 4


1 : Perlu bimbingan
2 : Cukup ∑ Skor diperoleh
3 : Baik Nilai = × 100
4 : Baik Sekali Skor maksimal
PENILAIAN : UNJUK KERJA

IPA : Lembar menuliskan daftar pertanyaan tentang identifikasi

Kriteria 1 Kriteria 2
No Nama Siswa Nilai
T BT T BT

1. Abizah Nur Amira


2. Abin Kai
3. Abdul Rozak
4. Anita Meltiara
5. Bela Ananda
6. Burzain Gain
7. Danang Adi
8. Dandi Putra
9. Lalisa Manoban
masalah siklus air

Keterangan :

Belum Terlihat
Kriteria Terlihat (√)
(√)
Identifikasi masalah keseimbangan
air bersih.

Kemandirian dan ketepatan


identifikasi masalah siklus air.

Skor Maksimal = 3

∑ Skor diperoleh
Nilai = × 100
Skor maksimal
PENILAIAN : UNJUK KERJA

IPS : Lembar mengidentifikasi bentang alam yaitu, pantai,


dataran tinggi, dan dataran rendah.

Skor aspek yang


dinilai
Almire Ivana Lituhayu Jumlah Keteranga
No. Peran ekonomi
Arthomessia Elka Skor n
terhadap
kesejahteraan
1. Abizah Nur Amira
2. Abin Kai
3. Abdul Rozak
4. Anita Meltiara
5. Bela Ananda
6. Burzain Gain
7. Danang Adi
8. Dandi Putra
9. Lalisa Manoban
10. Rose Areoise

Keterangan :
Sangat baik Perlu Pendampingan
Kriteria
4 1
Siswa sudah menjawab semua Siswa tidak dapat menjawab
pertanyaan tentang pengaruh pertanyaan tentang pengaruh
Mengidentifikasi bentang alam yaitu,
pantai, dataran tinggi, dan dataran rendah. ekonomi terhadap ekonomi terhadap
kesejahteraan masyarakat. kesejahteraan masyarakat.

Kriteria Skor

1 : Perlu Bimbingan
4 : Sangat Baik

Skor Maksimal = 4

∑ Skor diperoleh
Nilai = × 100
Skor maksimal
Lampiran 7

DOKUMENTASI
Lampiran 8

APKG 1 PembelajaranTerpadu

ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU (APKG 1)


LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN
PEMBELAJARAN TERPADU

1. NAMA GURU / MAHASISWA : …………………


2. NIM : …………………
3. TEMPAT MENGAJAR : …………………..
……………………

4. KELAS / SEMESTER : …………………….


5. MATA PELAJARAN : 1. …………..
2. …………..
3. …………..

6. TEMA 8 : ………………
7. WAKTU : ………………
8. TANGGAL : ……………….
PETUNJUK
Baca dengan cermat rencana pembelajaran terpadu yang akan digunakan oleh guru/mahasiswa. Kemudian,nilailah
semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan menggunakan butir penilaian di bawahini.

1. Menentukan tema, bahan pembelajaran


Dan merumuskan tujuan/indikator 1 2 3 4 5
1.1 Kesesuaian tema penghubung dengan
Kompetensi dasar 3 mata pelajaran
1.2 Menggunakan bahan pembelajaran yang
Sesuai dengan Standar Isi dan Kompetensi
1.3 Merumuskan tujuan/indikator

Rata-rata butir 1 = A
2. Mengembangkan dan mengorganisasikan
materi, media pembelajaran, dan sumber belajar
2.1 Mengembangkan dan mengorganisasikan
Materi dari 3 mata pelajaran
2.2 Menentukan dan mengembangkan alat
bantu/media pembelajaran
2.3 Memilih sumber belajar

Rata-rata butir 2 = B
3. Merencanakan skenario kegiatan
Pembelajaran terpadu
3.1 Menentukan jenis kegiatan pembeljaran
Terpadu

3.2 Menyusunlangkah-langkah pembelajaran


Terpadu

3.3 Menentukana lokasi waktu pembelajaran


Terpadu

3.4 Menentukancara-cara memotivasi siswa

Rata-rata butir 3 = C

4. Merancang pengelolaan kelas


Menentukan cara-cara pengorganisasian siswa
agar dapat berpartisipasi dalam pembelajaran Terpadu
Rata-rata butir 4 = D

5. Merencanakan prosedur, jenis, dan


Menyiapkan alat penilaian
5.1 Menentukan prosedur dan jenis penilaian
1. Menentukan tema, bahan pembelajaran

5.2 Membuatalat-alatpenilaiandankunci
jawaban
Rata-rata butir 5 = E

6. Tampilan dokumen rencana pembelajaran


Terpadu
6.1 Kebersihandankerapian

6.2 Penggunaanbahasatulis

Rata-rata butir 6 = F

7. TampilanLembarPetaJaring-jaringTematik
KreativitastampilanPetaJaring-jaringTematik

Rata-rata butir 7 = G

Treggalek, 25 November 2020


Mengetahui:
Tutor,

Dr.DHINA LUVITASARI, M.Pd


NIP. 198504292010012024
Lampiran 9

APKG 2 PembelajaranTerpadu

ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU (APKG 2)


LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN
PEMBELAJARAN TERPADU

1. NAMA GURU / MAHASISWA : ………………..


2. NIM : ………………..
3. TEMPAT MENGAJAR : …………………..
…………………….
4. KELAS / SEMESTER : ………………….
5. MATA PELAJARAN : 1. …………..
2. ………….
3. …………..
6. TEMA 8 : ………………..
7. TANGGAL : ……………….
8. KELOMPOK BELAJAR : ………………
9. UPBJJ-UT : ……………..
PETUNJUK
1. Amatilah dengan cermat pembelajaran yang sedang berlangsung
2. Pusatkan perhatian Anda pada kemampuan guru dalam mengelola pembelajaranserta dampaknya pada diri
siswa
3. Nilailah kemampuan guru tersebut dengan menggunakan butir-butir penilaian di bawah ini
4.Khusus untuk butir 3, yaitu mendemonstrasikan kemampuan khusus dalam pembelajaran yang sedang diajarkan

1. Melakukanpembelajaran 1 2 3 4 5
a. Melaksanakan tugas rutin kelas

b. MemulaI kegiatan pembelajaran

c. Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai


dengankemampuan/tujuan/ indikator,
siswa, situasi,&lingkungan
d. Melaksanakan kegiatanpem belajaran
secara individual, kelompok, atau klasikal
e. Menggunakansumber belajar yang sesuai
Dengan kemampuan/tujuan, siswa, situasi,
Dan lingkungannya
f. Menggunakan media belajar yang sesuai
Dengan tujuan, siswa, situasi, dan lingkungan
g. Menggunakan waktu pembelajaran secara
Efisien

h. Mengakhiri kegiatanpembelajaran

Rata-rata butir 1 = P
2. Mengelola interaksi kelas
a. Menunjukkan perhatiansertasikap
bersahabat,terbuka, dan penuhperhatian
Kepada siswa
b. Memicu dan memelihara keterlibatansiswa

c. Melakukan komunikasi secara efektif

Rata-rata butir 2 = Q
3. Mendemonstrasikan kemampuan khusus dalam
Pembelajaran terpadu untuk 3 mata pelajaran
tertentu
Secara bersamaan (isi yang sesuai dengan RPP
Pembelajaran Terpadu yang sedang di nilai)
a. Bahasa Indonesia
1. Melakukanpembelajaran 1 2 3 4 5
1) Mendemonstrasikan penguasaan materi
bahasa Indonesia
2) Memberikan latihan ketrampilan berbahasa

3) Mengembangkan kemampuan siswa untuk


Berkomunikasi dan bernalar
Rata-rata butir 3a = R
b. Matematika
1) Menanamkan konsep matematika melalui
Kegiatan manipulatif
2) Menguasaisimbol-simbolmatematika

3) Memberikan latihan penggunaan konsep


Matematik adalam kehidupan sehari-hari
Rata-rata butir 3b = R

c. IPA
1) Mendemonstrasikan pembelajaran IPA
Melalui pengalaman langsung
2) Meningkatkan keterlibatan siswa melalui
Pengalaman langsung
3) Menampilkan penguasaan IPA

Rata-rata butir 3c = R
d. IPS
1) Mengembangkan pemahaman konsep waktu

2) Mengembangkan pemahaman konsep ruang

3) Mengembangkan pemahaman konsep


kelangkaan(scarcity)
Rata-rata butir 3d = R
e. PKn
1) Ketepatan menggunakan istilah-istilah
Khususdan konsep dalam Pendidikan
Kewarganegaraan
2) Penguasaanmateri
Pendidikan Kewarganegaraan
3) MenerapkankonsepPendidikan
Kewarganegaraan dalam kehidupansehari-
Hari
Rata-rata butir 3e = R
f. SBdP
1) Mendemonstrasikan penguasaan materi seni
budaya Dan keterampilan
2) Memberikan latihan keterampilan seni
Budaya
3) Mengembangkan kemampuansiswa untuk
Membuat karya seni sendiri
Rata-rata butir 3f = R
1. Melakukanpembelajaran 1 2 3 4 5
g. PJOK
1) Mendemonstrasikan penguasaan materi
tentang Pendidikan jasmani
2) Memberikan latihan kesehatan jasmani

3) Menerapkan konsep pendidikan jasamani


Dalam kehidupan sehar-hari

4. Melaksanakan penilaian proses dan hasil belajar


a. Melaksanakan penilaianselama proses
pembelajaran
b. Melaksanakan penilaian hasil belajar pada
Akhir Pembelajaran
Rata-rata butir 4 = S

5. Kesan umum pelaksanaan pembelajaran


a. Pekaterhadap kemampuan berbahasa

b. Penampilan guru dalam pembelajaran

c. Keefektifan pembelajaran terpadu

Rata-rata butir 5 = T

Catatan singkat pengamat tentang kekuatan dan kelebihan kemampuan


mengajar guru dalam pembelajaran terpadu, serta saran perbaikan.

Nilai APKG 2 = K
K=

K = Rata-rata butir

Trenggalek, 25 November 2020


Mengetahui:
Teman Sejawat,
TATIK S

LEMBAR PENILAIAN SIMULASI PEMBELAJARAN TERPADU

IDENTITAS
1. NAMA GURU / MAHASISWA : ……………
2. NIM : ……………
3. MATA PELAJARAN : 1. …………..
2. …………..
3. ……………
4. TEMA 8 : ……………..

5. KELAS / SEMESTER : ………………

ASPEK YANG DIAMATI SKALA


WAKTU
PENILAIAN
TAMPILAN
1 2 3 4 5
A. PENDAHULUAN/KEGIATAN AWAL
1. Menarikperhatian/motivasi
2. Memberikanacuan
3. Membuatkaitan
Rata-rata KW : N1+N2+N3
3
B. PENYAJIAN/KEGIATAN INTI
1. Penjelasankonsep/data/fakta/prinsipdengan
contoh/ilustrasi/demonstrasi
2. Tanya jawab/pemberianpenguatan
3. Pemberiantugas/latihansecara
individual/kelompok/evaluasi proses
4. Ada supervisisaatsiswadiberitugasdanbalikan
Rata-rata KW : N1+N2+N3+N4
4
C. PENUTUP/KEGIATAN AKHIR
1. Peninjauankembali
2. Evaluasihasilbelajar/pemberiantindaklanjut
Rata-rata KW : N1+N2
2
Komentartambahanuntuksetiapaspekperilakumahasiswa yang terekam :

Trenggalek, 25 November 2020


Mengetahui:
Tutor,

Dr. DHINA LUVITA SARI, M.Pd


NIP. 198504292010012024

LEMBAR PENILAIAN SIMULASI PEMBELAJARAN TERPADU

IDENTITAS
1. NAMA GURU / MAHASISWA : ……………
2. NIM : …………….
3. MATA PELAJARAN : 1. …………..
2. ………….
3. …………..
4. TEMA 8 : ………………
5. KELAS / SEMESTER : ………………

ASPEK YANG DIAMATI SKALA


WAKTU
PENILAIAN
TAMPILAN
1 2 3 4 5
A. PENDAHULUAN/KEGIATAN AWAL
1. Menarikperhatian/motivasi
2. Memberikanacuan
3. Membuatkaitan
Rata-rata KW : N1+N2+N3
3
B. PENYAJIAN/KEGIATAN INTI
1. Penjelasankonsep/data/fakta/prinsipdengan
contoh/ilustrasi/demonstrasi
2. Tanya jawab/pemberianpenguatan
3. Pemberiantugas/latihansecara
individual/kelompok/evaluasi proses
4. Ada supervisisaatsiswadiberitugasdanbalikan
Rata-rata KW : N1+N2+N3+N4
4
C. PENUTUP/KEGIATAN AKHIR
1. Peninjauankembali
2. Evaluasihasilbelajar/pemberiantindaklanjut
Rata-rata KW : N1+N2
2

Komentartambahanuntuksetiapaspekperilakumahasiswa yang terekam :


Trenggalek, 25 November 2020
Mengetahui:
Tutor,

Dr. DHINA LUVITASARI, M.Pd


NIP. 198504292010012024

Langkah-langkah yang bias di lakukan guru dalam melaksankannya, yaitu :


Tentukan sebuah tema yang sesuai
Libatkan semua siswa di kelas agar mendiskusikan kemungkinan tema yang akan diangkat
dalam pembelajaran
Menentukan focus pembelajaran
Memberikan aktifitas-aktifitas pembelajaran yang beraneka ragam yang berkaitan dengan tema
yang akan jadi focus pembelajaran.
Mendorng demokrasi dalam belajar, kreatif, penemuan, dan koorporatif
Mendorong siswa untuk berbagi pengalaman dan informasi
Dengan cara mengidentifikasi kompetensi dasar pada jenjang kelas dan semester yang sama dari
setiap mata pelajaran yang memungkinkan untuk di ajarkan secara terpadu dengan
menggunakan paung sebuah tema pemersatu namun, sebelumnya anda harus menetapkan
terlebih dahulu aspek-aspek dari setiap mata pelajaran yang dapat di padukan.
Penilaian dalam pembelajaran terpadu merupakan program penilaian yang di lakukan secara
berkesinambungan untuk menentukan kebersihan pembelajaran yang telahdi lakukan. Dari segi
penetapan kegiata penilaian juga dapatdan harus di lakukan baik pada tahap perencanaan
maupun pelaksanaa kegiatan pembelajaran terpadu. Sedangkan dari segi sasaran penilaian dapat
dan harus di fokuskan kepada proses maupun produk pembelajaran.
TUGAS 3

1. https://drive.google.com/file/d/1zZH64PtcjGiBxBjFQD5EYT-qZsOhOHjn/view?
usp=drivesdk

2. a. Kegiatan awal pembelajaran

Hal yang harus dilkukan guru dalam melaksanakan kegitan awal pembelajaran sebagai berikut:

- Memahami kemampuan siswa.

- Dapat membangkitkan perhatian siswa sehinnga perhatian siswaterpusat pada pelajaran yang
akan diikutinya.

- Dapat memberikan bimbingan belajar secara kelompok maupun individu.


- Dapat menciptakan interaksi edukatif yang efektif sehingga siswa merasakan adanya suasana
belajar yang aman dan menyenangkan.

- Memberikan penguatan pada siswa.

- Menanamkan sikap disiplin pada siswa.

b. Kegiatan inti pembelajaran

- Memberitahukan tujuan atau garis besar materi dan kemampuan yang akan dipelajari.

- Menyampaikan alternatif kegiatan belajar yang akan ditempuh siswa.

- Membahas materi/menyajikan bahan pelajaran.

- Menyimpulkan pelajaran.

c. Kegiatan akhir pembelajaran

- Melaksanakan penilaian akhir

- Mengkaji hasil penilaian akhir

- Melaksanakan kegiatan tindak lanjut pembelajaran

- Mengemukakan tentang topik yang akan dibahas pada waktu yang akan datang

- Menutup kegiatan pembelajaran

3. Untuk melihat pencapaian prestasi belajar siswa dapat dilakukan dengan berbagai cara, secara
umum pengukuran ini dapat dilihat melalui tiga aspek, yaitu; kognitif, afektif dan psikomotor.

Tes hasil belajar adalah suatu tes yang digunakan untuk menilai hasil-hasil pelajaran yang telah
diberikan kepada siswa dalam jangka waktu tertentu. Tes yang dilakukan harus benar-benar
mengukur hasil belajar anak terhadap pelajaran yang telah diberikan, mengukur kemampuan dan
keterampilan siswa setelah siswa tersebut menyelesaikan suatu program pengajaran. Menurut
Suharsimi bahwa tes adalah alat atau prosedur yang digunakan untuk mengetahui atau
mengukur sesuatu dalam suasana tertentu dengan cara dan aturan-aturan yang sudah ditentukan

Tes merupakan cara yang dilakukan untuk mengetahui tingkat keberhasilan atau hasil belajar
siswa secara keseluruhan. Di samping itu tujuan lain dari tes adalah untuk mengukur sejauh
mana tujuan pembelajaran khusus mencapai sasaran. Hal ini digunakan sebagai bahan
penyempurna pengajaran di masa yang akan datang.

Dalam praktek, pelaksanaan tes hasil belajar dapat dilakukan melalui tiga cara, yaitu; tes tertulis,
tes lisan dan tes perbuatan. Masing- masing dijelaskan sebagai berikut:

a. Tes Tertulis

Jenis tes ini di mana tester dalam mengajukan butir-butir pertanyaan atau soalnya dilakukan
secara tertulis dan testee memberikan jawabannya secara tertulis. Macam-macam tes tertulis
antara lain:

- Tes Essay

- Tes Objektif
- Tes Benar Salah (True-False Test)

- Tes Menjodohkan (Matching Test)

-. Tes Isian (Fiil in Test)

- Tes Melengkapi (Completion Test)

- Tes Pilihan Ganda (Multiple Choice Item Test)

b. Tes Lisan

Tes lisan dapat berupa Tanya jawab antara penguji dengan siswa. Jenis tes ini di mana
penguji di dalam mengajukan pertanyaan- pertanyaan atau soalnya dilakukan secara lisan, dan
siswa memberikan jawabannya secara lisan pula.

c. Tes Perbuatan

Tes perbuatan pada umumnya digunakan untuk mengukur taraf kompetensi yang bersifat
keterampilan (psikomotorik), dimana penilaiannya dilakukan terhadap proses penyelesaian tugas
dan hasil akhir yang dicapai oleh testee setelah melaksanakan tugas tersebut.

4. Pembelajaran terpadu merupakan suatu pendekatan dalam pembelajaran yang secara sengaja
mengaitkan beberapa aspek baik dalam intra mata pelajaran maupun antar mata pelajaran.
Dengan adanya pemaduan itu siswa akan memeroleh pengetahuan dan keterampilan secara utuh
sehingga pembelajaran menjadi bermakna bagi siswa. Bermakna di sini memberikan arti bahwa
pada pembelajaran terpadu siswa akan dapat memahami konsep-konsep yang mereka pelajari
melalui pengalaman langsung dan nyata yang menghubungkan antar konsep dalam intra mata
pelajaran maupun antar mata pelajaran.

a. Kelebihan pembelajaran terpadu

- Materi pelajaran menjadi dekat dengan kehidupan anak sehingga anak dengan mudah
memahami sekaligus melakukannya.

- Siswa juga dengan mudah dapat mengaitkan hubungan materi pelajaran di mata pelajaran yang
satu dengan mata pelajaran lainnya.

- Dengan bekerja dalam kelompok, siswa juga dapat mengembangkan kemampuan belajarnya
dalam aspek afektif dan psikomotorik, selain aspek kognitif.

- Pembelajaran terpadu mengakomodir jenis kecerdasan siswa.

- Dengan pendekatan pembelajaran terpadu guru dapat dengan mudah menggunakan belajar
siswa aktif sebagai metode pembelajaran.

b. Kekurangan pembelajaran terpadu

- Aspek Guru: Guru harus berwawasan luas, memiliki kreativitas tinggi, keterampilan
metodologis yang handal, rasa percaya diri yang tinggi, dan berani mengemas dan
mengembangkan materi. Secara akademik, guru dituntut untuk terus menggali informasi ilmu
pengetahuan yang berkaitan dengan materi yang akan diajarkan dan banyak membaca buku
agar penguasaan bahan ajar tidak terfokus pada bidang kajian tertentu saja. Tanpa kondisi ini,
maka pembelajaran terpadu akan sulit terwujud.
- Aspek peserta didik: Pembelajaran terpadu menuntut kemampuan belajar peserta didik yang
relatif “baik”, baik dalam kemampuan akademik maupun kreativitasnya. Hal ini terjadi karena
model pembelajaran terpadu menekankan pada kemampuan analitik (mengurai), kemampuan
asosiatif (menghubung-hubungkan), kemampuan eksploratif dan elaboratif (menemukan dan
menggali). Bila kondisi ini tidak dimiliki, maka penerapan model pembelajaran terpadu ini
sangat sulit dilaksanakan.

- Aspek sarana dan sumber pembelajaran: Pembelajaran terpadu memerlukan bahan bacaan atau
sumber informasi yang cukup banyak dan bervariasi, mungkin juga fasilitas internet. Semua ini
akan menunjang, memperkaya, dan mempermudah pengembangan wawasan. Bila sarana ini
tidak dipenuhi, maka penerapan pembelajaran terpadu juga akan terhambat.

- Aspek kurikulum: Kurikulum harus luwes, berorientasi pada pencapaian ketuntasan


pemahaman peserta didik (bukan pada pencapaian target penyampaian materi). Guru perlu diberi
kewenangan dalam mengembangkan materi, metode, penilaian keberhasilan pembelajaran
peserta didik.

- Aspek penilaian: Pembelajaran terpadu membutuhkan cara penilaian yang menyeluruh


(komprehensif), yaitu menetapkan keberhasilan belajar peserta didik dari beberapa bidang kajian
terkait yang dipadukan. Dalam kaitan ini, guru selain dituntut untuk menyediakan teknik dan
prosedur pelaksanaan penilaian dan pengukuran yang komprehensif, juga dituntut untuk
berkoordinasi dengan guru lain, bila materi pelajaran berasal dari guru yang berbeda.

- Suasana pembelajaran: Pembelajaran terpadu berkecenderungan mengutamakan salah satu


bidang kajian dan ‘tenggelam’nya bidang kajian lain. Dengan kata lain, pada saat mengajarkan
sebuah TEMA, maka guru berkecenderungan menekankan atau mengutamakan substansi
gabungan tersebut sesuai dengan pemahaman, selera, dan latar belakang pendidikan guru itu
sendiri.

Anda mungkin juga menyukai