Anda di halaman 1dari 78

LAPORAN PERHITUNGAN KONTRUKSI PORTAL BAJA

Diajukan untuk memenuhi tugas terstruktur Mata Kuliah Struktur Baja II

yang diampu oleh Dr. Sudjani, M.Pd.

Oleh

Maya Nur Azizah

1901824

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN

DEPARTEMEN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL

FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

2021
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT penulis panjatkan, karena atas rahmat-
Nya tugas “Perhitungan Portal Baja Gable” yang diajukan untuk memenuhi salah
satu tugas mata kuliah Struktur Baja II ini dapat terselesaikan. Dalam proses
penyusunan tugas ini, penulis mendapat banyak bimbingan dan dukungan dari
berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Dr. Sudjani, M.Pd., selaku dosen mata kuliah Struktur Baja II dan ibu Irma
Widianingsih
2. Orang tua yang telah memberikan dukungan berupa moril dan materil;
3. Rekan-rekan yang telah memotivasi untuk menyelesaikan tugas ini;
4. Semua pihak yang telah membantu dan tidak bisa disebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan tugas ini masih jauh dari
sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran penulis harapkan. Semoga laporan ini
bermanfaat bagi penulis dan pembaca.

Bandung, Desember 2021

Penulis

i
DAFTAR ISI

Contents
KATA PENGANTAR.............................................................................................i

DAFTAR ISI..........................................................................................................ii

DAFTAR GAMBAR.............................................................................................iv

DAFTAR TABEL..................................................................................................v

BAB I.......................................................................................................................1

PENDAHULUAN...................................................................................................1

1.1 Latar Belakang..........................................................................................1

1.2 Rumusan Masalah.....................................................................................1

1.3 Tujuan Penulisan.......................................................................................2

1.4 Manfaat Penulisan.....................................................................................2

1.5 Sistematika Penulisan................................................................................2

BAB II.....................................................................................................................4

KAJIAN PUSTAKA..............................................................................................4

2.1 Dasar Perencanaan....................................................................................4

2.2 Mutu Bahan...............................................................................................5

2.3 Analisa Pembebanan.................................................................................5

2.4 Kekuatan Struktur......................................................................................6

2.5 Analisis Perencanaan Struktur...................................................................6

2.6 Metode Perhitungan..................................................................................7

2.7 Desain LRFD Struktur Baja......................................................................7

BAB III....................................................................................................................9

RANCANGAN PERHITUNGAN KONSTRUKSI BAJA.................................9

ii
3.1 Perencanaan Penutup Atap........................................................................9

3.2 Dimensi Gording.....................................................................................10

3.3 Dimensi Batang Tarik (Trackstang)........................................................16

3.4 Dimensi Ikatan Angin.............................................................................17

3.5 Perhitungan Portal Baja Gable................................................................19

3.6 Perhitungan Momen................................................................................20

3.7 Penetapan Dimensi Portal.......................................................................20

3.8 Perhitungan Sambungan..........................................................................28

BAB IV..................................................................................................................33

PERHITUNGAN KONSTRUKSI PORTAL BAJA GABLE..........................33

4.1 Deskripsi Proyek.....................................................................................33

4.2 Perhitungan Konstruksi Atap Gable........................................................33

4.2.1 Perhitungan Panjang balok.................................................................34

4.2.2 Perhitungan gording............................................................................35

4.2.3 Perhitungan Trackstang......................................................................44

4.2.4 Perhitungan Ikatan Angin...................................................................46

4.2.5 Perhitungan Dimensi Balok Kuda-kuda (Portal Gable).....................47

4.2.6 Perhitungan Momen............................................................................49

4.2.7 Penetapan Dimensi Portal...................................................................51

4.2.8 Perhitungan Sambungan.....................................................................56

4.2.9 Perhitungan Pelat Landas...................................................................58

4.2.10 Perhitungan Las..................................................................................59

BAB V....................................................................................................................61

PENUTUP.............................................................................................................61

5.1 Kesimpulan..............................................................................................61

5.2 Saran........................................................................................................61

iii
DAFTAR PUSTAKA...........................................................................................62

LAMPIRAN..........................................................................................................63

iv
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. Luas bidang penutup atap yang dipikul ..............................................12

Gambar 2. Gaya kerja gording ..............................................................................13

Gambar 3. Single beam .........................................................................................14

Gambar 4. Continous beam ...................................................................................14

Gambar 5. Momen beban berguna ........................................................................15

Gambar 6. Gaya kerja gording B. Hidup .............................................................15

Gambar 7. Gaya kerja gording B.Angim ..............................................................17

Gambar 8. Batang tarik (trackstang) .....................................................................19

Gambar 9. Ikatan angin .........................................................................................20

Gambar 10. Gaya normal ......................................................................................20

Gambar 11. Perletakan pada portal baja gable ..................................................... 21

Gambar 12. Koefisien untuk beban angin .............................................................22

Gambar 13. Keadaan tekuk ...................................................................................25

Gambar 14. Tegangan miring pada las .................................................................32

Gambar 15. Perletakan Sendi ...............................................................................33

Gambar 16. Potongan Konstruksi ........................................................................35

Gambar 17. Profil kanal ........................................................................................37

Gambar 18. Beban penutup atap ...........................................................................38

Gambar 19. Beban gording ...................................................................................39

Gambar 20. Beban berguna ...................................................................................40

Gambar 21. Beban angin .......................................................................................41

v
Gambar 22. Tracktang ...........................................................................................46

Gambar 23. Daerah ikatan angin ...........................................................................48

Gambar 24. Beban yang bekerja pada portal ........................................................49

Gambar 25. Pembebanan akibat angin ..................................................................51

Gambar 26. Hasil SAP ..........................................................................................52

Gambar 27. Profil IWF ........................................................................................53

Gambar 28. Sambungan Las untuk Join 2 dan 4 ...................................................58

Gambar 29. Sambungan Las Untuk Join 3 ............................................................59

Gambar 30. Penampang Las......................................................................................

vi
DAFTAR TABEL

Tabel 1. Mutu Baja Profil ........................................................................................6

Tabel 2. Daftar beban ............................................................................................42

Tabel 3. Daftar Momen .........................................................................................42

Table 4. Reaksi Perletakan ....................................................................................52

Tabel 5. Momen Elastis .........................................................................................52

Tabel 6. Gaya Lintang ...........................................................................................53

vii
BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pada umumnya bangunan umum tersebut terbuat dari material baja
dan beton. Untuk menghemat biaya pembangunan biasanya pemerintah atau
masyarakat umum menggunakan suatu konstruksi yang kuat misalnya
konstruksi baja. Semua pelaksanaan yang menyangkut struktur tidak luput
dari material baja.

Bentuk-bentuk baja yang berada diperdagangan bebas yaitu dalam


bentuk batang-batang yang biasa, bilah-bilah, serta beraneka macam profil.
Bentuk baja profil umumnya terbanyak dipakai dalam konstruksi baja.Profil
–profil yang biasa digiling disemua negara yang umumnya produsen baja.
Ukuranukuran penampang profil dari berbagai negara asalnya kadang-
kadang berselisih sedikit.

1.2 Rumusan Masalah


Berdasarkan latar belakang yang telah dipaparkan, maka penulis
merumuskan masalahnya sebagai berikut:

1. Bagaimana hasil perhitungan dimensi gording pada konstruksi


portal baja?
2. Bagaimana hasil perhitungan dimensi trackstang pada konstruksi
portal baja?
3. Bagaimana hasil perhitungan dimensi ikatan angin pada
konstruksi portal baja?
Bagaimana hasil perhitungan pembebanan rangka batang pada
konstruksi portal baja?
4. Bagaimana hasil perhitungan gaya-gaya batang menggunakan
metode SAP?
5. Bagaimana hasil perhitungan dimensionering batang portal pada
konstruksi portal baja?
6. Bagaimana hasil perhitungan sambungan las pada konstruksi

1
portal baja?

2
1.3 Tujuan Penulisan
Tujuan yang ingin dicapai dari penulisan laporan ini adalah untuk:

1. Mengetahui hasil perhitungan panjang batang pada konstruksi portal baja.


2. Mengetahui hasil perhitungan dimensi gording pada konstruksi portal
baja.
3. Mengetahui hasil perhitungan dimensi trackstang pada konstruksi portal
baja.
4. Mengetahui hasil perhitungan dimensi ikatan angin pada konstruksi portal
baja.
5. Mengetahui hasil perhitungan pembebanan pada konstruksi portal baja.
6. Mengetahui hasil perhitungan gaya-gaya batang SAP pada konstruksi
portal baja.
7. Mengetahui hasil perhitungan dimensionering batang portal pada
konstruksi portal baja .
8. Mengetahui hasil perhitungan sambungan las pada konstruksi portal baja.

1.4 Manfaat Penulisan


Dengan penulisan makalah ini terdapat manfaat yang sangat besar untuk
mahasiswa, khususnya mahasisiwa teknik sipil dapat menjelaskan dan
mengetahui perhitungan dalam proses perhitungan perencanaan konstruksi
rangka atap baja gable pada sebuah bangunan.

1.5 Sistematika Penulisan


Untuk mempermudah dalam pembahasan dan uraian lebih terperinci,
maka laporan disusun dengan sistematika penulisan sebagai berikut :

BAB I. PENDAHULUAN

Berisi tentang latar belakang, tujuan penulisan, ruang lingkup


penelitian, batasan masalah serta sistematika penulisan pada laporan.

BAB II. KAJIAN PUSTAKA

3
Berisi tentang teori dasar atau penjabaran materi yang berhubungan
dengan baja sebagai bahan struktur bangunan yang akan digunakan dalam
mempermudah pengerjaan laporan sebagai tugas besar.

BAB III. RANCANGAN PERHITUNGAN KONSTRUKSI BAJA

Berisi tentang cara atau tahapan perhitungan dalam perencanaan


konstruksi baja portal gable serta rumus yang biasa digunakan untuk
mempermudah dalam perencanaan.

BAB IV. PERHITUNGAN KONSTRUKSI PORTAL BAJA GABLE

Berisi hasil perhitungan penulis sesuai dengan kriteria yang telah


diberikan oleh dosen pengampu. Mulai dari analisis pembebanan pada atap
sampai kolom dan sambungan.

BAB V. PENUTUP

Berisi kesimpulan dan saran dari penulis dalam perhitungan


konstruksi baja portal gable.

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

4
BAB II

KAJIAN PUSTAKA
2.1 Dasar Perencanaan
Baja adalah bahan komoditas tinggi terdiri dari Fe dalam bentuk kristal
dan karbon. Besarnya unsur karbon adalah 1,6%. Pembuatan baja dilakukan
dengan pembersihan dalam temperatur tinggi. Baja berasal dari biji-biji besi
yang telah melalui proses pengolahan di tempa untuk berbaga keperluan. Besi
murni adalah suatu logam putih kebiruan, selunak timah hitam dan dapat
dipotong dengan pisau. Baja juga mengandung zat arang (C), silikon (Si),
mangan (Mn), pospor (P), dan belerang (S). Sifat baja adalah memiliki
ketangguhan yang besar dan sebagian besar tergantung pada cara pengolahan
dan campurannya. Titik lelehnya sekitar 1460ºC- 1520ºC, berat jenisnya
sekitar 7,85 dan angka pengembangannya tiap 1oC.
Baja berasal dari bijih besi yang telah melalui proses pemanasan dan
tempaan. Bijih – Bijih ini mengan terdiri dari unsur – unsur sebagai berikut :
a. Karbon (c) adalah komponen utama dari baja yang sangat menentukan
sifat baja.
b. Mangan (mn) adalah unsur baja yang menaikan kekuatan dan
kekerasan baja.
c. Silicon (si) merupakan unsur baja yang meningklatkan tegangan leleh,
namun bisa menyebabkan kegetasan jika kadarnya terlalu tinggi.
d. Pospor (P) dan Sulfur (S) adalah unsur yang bisa menaikan kegetasan
sesuai dengan peningkatan kadarnya.
Baja yang sering dipakai untuk bahan struktur konstruksi adalah baja
karbon (carbon steel) dengan kuat tarik sekitar 400 MPa, dan high strength
steel yang mempunyai kakuatan tarik antara 500 MPa sampai dengan 1000
MPa. Untuk baja yang berkekuatan 500 – 600 MPa dibuat dengan
menambahkan secara cermat alloy kedalam baja, sedang untu yang
berkekuatan > 600 MPa selain ditambahkan alloy secara tepat juga
diperlakuakn dengan perlakuan panas (heat treatment). Baja bangunan
dikerjakan menurut cara-cara kerja sebagai berikut :

5
a. proses-konvertor asam (Bessemer);
b. proses-konvertor basa (Thomas);
c. proses-Siemens-Martin asam ;
d. proses-Siemens-Martin basa;
Baja tidak sebegitu mudah pengerjaannya dari kayu, dikarenakan baja
memiliki sifat keliatan yang besar dan struktur yang serbasama maka
pengerjaan baja sangat dengan menggunakan mesin. Karena keadaan seperti
itu maka pengerjaan baja sebanyak-banyaknya harus dilakukan dibengkel
konstruksi. Pekerjaan-pekerjaan ditempat bangunan harus terdiri
pemasangan alat-alat konstruksi yang telah disiapkan dipabrik. Karena
disesuaikan dengan kebutuhan dilapangan maka profil batang dan pelat-
pelat harus mengalami pengerjaan.

2.2 Mutu Bahan


Untuk balok yang menggunakan bahan baja, maka pemilihan profil baja
yang pada umumnya menggunakan profil baja berbadan lebar, profil baja WF
(‘wide flange’) dilakukan dengan rumus:

Dimana : Wx = momen tahanan profil baja (lihat Tabel Profil)

oa = tegangan ijin baja

Tabel 1. Mutu Baja Profil

6
Mutu profil baja yang digunakan kolom pada bagian bawah bangunan lebih
tinggi dibandingkan dengan yang digunakan pada kolom bangunan bagian
atas.Profil kolom baja (khususnya untuk kolom dengan bentuk pipa atau tabung
segi empat) pada bagian bawah bangunan lebih tebal dibandingkan dengan yang
digunakan kolom bangunan bagian atas.

2.3 Analisa Pembebanan


Pembebanan yang diperhitungkan dalam desain bangunan meliputi beban
mati, beban hidup dan beban sementara seperti angin, gempa , tekanan tanah,
beban dinamis ( beban hidup, beban sementara) perlu diaspadai efek getaran yang
ditimbulkan, jangan sampai amplitudo getaran berbahaya bagi konstruksi.

Beban mati adalah beban yang berkaitan dengan berat sendiri dari elemen-
elemen konstruksi bangunan seperti lantai, balok , gelegar, dinding,atap, kolom,
partisi dan bagian-bagian bangunan lainnya yang diperkirakan mempengaruhi
kekuatan struktur.

Beban hidup, adalah beban bergerak yang harus dipikul oleh elemen struktur
sesuai dengan kebutuhan, seperti beban orang pada waktu pelaksanaan
pemasangan konstruksi, beban orang yang diperhitungkan pada lantai pada
bangunan bertingkat, movable partitions ruangan, peralatan dan mesin produksi
yang perlu dipindahkan, furniture dan lain-lainnya. Seperti disebutkan dalam
American National Standard Institut (ANSI), beban hidup untuk ruang kelas
sekolah, apartemen adalah sebesar 40 lb/ft2 atau 1600 M/Pa, beban hidup untuk
perkantoran sebesar 50 lb/ft2 atau 2400 MPa. Beban angin, sesuai dengan teori
Bernoulli, dihitung sebesar q=1/2pV2.

Tegangan kerja dalam teori elastis baja adalah merupakan unit tegangan yang
terjadi pada elemen baja akibat gaya atau momen yang dipikul. Gaya atau momen
tersebut terjadi karena beban atau muatan pada struktur baja. Pada kenyataannya,
setiap elemen dari struktur baja harus mengikuti ketentuan yang ditetapkan oleh
standar atau peraturan yang mengatur tentang batasan-batasan yang diizinkan
untuk setiap penggunaan baja, sesuai dengan kondisi negara yang menerbitkan
standar tersebut. Pada dasarnya dikeluarkannya standar tersebut adalah untuk

7
melindungi masyarakat pemakaikonstruksi baja dari kemungkinan kesalahan
manusiawi yang dapat menimbulkan kecelakaan.

2.4 Kekuatan Struktur


Berdasarkan pertimbangan ekonomi, kekuatan, dan sifat baja, pemakaian baja
sebagai bahan struktur sering dijumpai pada berbagai bangunan seperti gedung
bertingkat, bangunan air, dan bangunan jembatan. Keuntungan yang diperoleh
dari baja sebagai bahan struktur adalah:
a. Baja mempunyai kekuatan cukup tinggi dan merata. Kekuatan yang tinggi ini
mengakibatkan struktur yang terbuat dari baja, umumnya mempunyai ukuran
tampang relatif kecil, sehingga struktur cukup ringan sekalipun berat jenis
baja tinggi.
b. Baja adalah hasil produksi pabrik dengan peralatan mesin-mesin yang cukup
canggih dengan jumlah tenaga manusia relatif sedikit, sehingga pengawasan
mudah dilaksanakan dengan seksama dan mutu dapat
dipertanggungjawabkan.
c. Struktur baja mudah dibongkar pasang, sehingga elemen struktur baja dapat
dipakai berulang-ulang dalam berbagai bentuk struktur.
d. Struktur dari baja dapat bertahan cukup lama.

2.5 Analisis Perencanaan Struktur


Rangka baja bangunan gedung terdiri dari beberapa kolom yang biasanya
dipilih dari profil Wide Flange, INP atau sejenisnya, rangka kuda-kuda yang
elemen-elemennya dipilih dari profil siku-siku, beberapa ikatan horisontal, ikatan
vetikal, gelagar-gelagar yang mengikat kolom-kolom pada sisi memanjang
bangunan. Disamping itu ada penutup atap yang diikat oleh gording-gording,
dimana gording-gording tersebut dipilih dari profil ringan seperti profil C atau
sejenisnya. Penutup atap yang sering dipakai adalah genting, asbetos gelombang,
seng gelombang, sirap dan lain-lain macam penutup atap.

2.6 Metode Perhitungan


Metode ASD (Allowable Stress Design) dalam struktur baja telah cukup lama
digunakan, naming beberapa tahun terakhir metode dasain dalam struktur baja
mulai beralih ke metode lain yang lebih rasional, yakni metode LRFD (Load

8
Resistance and Factor Desidn). Metode ini didasarkan pada ilmu probabilitas,
sehingga dapat mengamtisipasi segala ketidakpastian dari material maupun beban.
Oleh karena itu, metode LRFD ini dianggap cukup andal. Peraturan
Perencanaan Bangunan Baja Indonesia (PPBBI 1987) telah diganti dengan Tata
Cara Perencanaan Struktur Baja untuk Bangunan Gedung, SNI 03-1729-2002
yang berbasis pada metode LRFD.
Sistem perencanaan ASD lebih mengarah kepada Safety Faktor dalam
tegangan. Dari hubungan Tegangan Regangan dapat dilihat maka tegangan izin
yang dipergunakan untuk perencanaan ( Design ) dengan metode ASD = 2/3
bagian dari tegangan leleh yang terjadi.
Sistem dengan Metode LRFD, dipergunakan tegangan Leleh dengan
memberikan coefficient Factor pada pembebanan dan pada kekuatan bahan
(Strength of Material) antara lain kekuatan memikul Lentur, kekuatan memikul
geser, dan kekuatan memikul aksial yang tergantung dari bentuk materialnya.
Juga akibat perngaruh coificient pembebanan. Dengan kedua factor tersebut
tentunya ketelitian perencanaan akan lebih accurate dibanding dengan cara
metode elastis (ASD).

2.7 Desain LRFD Struktur Baja


a. Faktor Beban dan Kombinasi Beban
Menurut peraturan baja Indonesia, SNI 03-1792-2002 pasal 6.2.2
mengenai kombinasi pembebanan, dinyatakan bahwa dalam perencanaan
suatu sturktur baja haruslah diperhatikan jenis-jenis kombinasi
pembebanan berilkut ini :
o 1,4D
o 1,2D + 1,6L + 0,5(La atau H)
o 1,2D + 1,6(La atau H) + (γl.L atau 0,8W)
o 1,2D + 1,3W + γl.L + 0,5(La atau H)
o 1,2D ± 1,0E + γl.L
o 0,9D ± (1,3W atau 1,0E)
Dengan :

9
D adalah beban mati yang diakibatkan oleh berat konstruksi permanen,
termasuk dinding, lantai atap, plafon, partisi tetap, tangga dan peralatan
layan tetap.
L adalah beban hidup yang ditimbulkan oleh penggunaan gedung,
termasuk kejut, tetapi tidak termasuk beban lingkungan seperti angin,
hujan dan lain-lain.
La adalah beban hidup di atap yang ditimbulkan selama perawatan oleh
pekerja, peralatan dan metarial atau selama penggunaan biasa oleh
orang dan benda bergerak.
H adalah beban hujan, tidak termasuk yang diakibatkan genangan air. W
adalah beban angin.
E adalah beban gempa yang ditentukan dari peraturan gempa γL = 0,5
bila L < 5 kPa, dan γL = 1 bila L ≥ 5 kPa. Factor beban untuk L harus
sama dengan 1,0 untuk garasi parkir, daerah yang digunakan untuk
pertemuan umum dan semua daerah yang memikul beban hidup lebih
besar dari 5 kPa.
b. Faktor Tahanan

Factor tahanan dalam perencanaan struktur berdasarkan metode


LRFD, ditentukan dalam SNI 03-1729-2002 sebagai berikut ;

a. Komponen struktur yang memikul lentur Φ = 0,90


b. Komponen struktur yang memikul gaya tekan aksial Φ = 0,85
c. Komponen struktur yang memikul gaya Tarik

Terhadap kuat tarik leleh Φ = 0,90

Terhadap kuat tarik fraktur Φ = 0,75

10
d.
Komponen struktur yang memikul gaya aksial dan lentur Φ = 0,90
e.
Komponen struktur komposit

Kuat tekan Φ = 0,85

Kuat tumpu beton Φ = 0,60

Kuat lentur dengan distribusi tegangan plastis Φ = 0,85

Kuat lentur dengan distribusi tegangan elastic Φ = 0,90


2.1.
f. Sambungan baut Φ = 0,75
g. Sambungan las

Las tumpul penetrasi penuh Φ = 0,90

Las sudut, las tumpul penetrasi sebagian, las pengisi Φ = 0,75

11
BAB III

RANCANGAN PERHITUNGAN KONSTRUKSI BAJA


3.1 Perencanaan Penutup Atap
Perencanaan desain serta perhitungan struktur portal baja pada
pembangunan PT. C.G.N ini, mengunakan atap tipe pelana karena hanya
mempunyai dua bidang mirip atap yang tepi atasnya bertemu pada satu garis
lurus yang disebut bubungan. Sebagai bahan penutup atap dipilih zincalume
dengan berat penutup atap 10 kg/m2 berdasarkan PPPURG 1987 (Pedoman
Perencanaan Pembebanan untuk Rumah dan Gedung 1987).

Untuk memperoleh bentuk atap yang diinginkan, dipilih konstruksi


atap portal gable (single beam) karena pemakaian single beam untuk
konstruksi atap lebih ekonomis dibandingkan dengan pemakaian rangka
kuda-kuda yang membutuhkan lebih banyak material baja.
Penentuan Penutup Atap

Tentukan Dimensi Gording

Hitung Pembebanan Gording

_ Kontrol Tegangan (st) dan _


f Lendutan (f) yang terjadi
f
Didapat d P
Hitung Batang Tarik (Tracktang)    σ
Tracktang Fn

Didapat d P
Hitung Ikatan Angin    σ
Ikatan Angin Fn

Diagram alir untuk perencanaan konstruksi atap

12
3.2 Dimensi Gording
Gording berfungsi untuk menahan beban yang bekerja di atasnya dan
menyalurkannya kekonstruksi kuda-kuda. Beban-beban itu terdiri dari :

a. Berat sendiri gording + Penutup atap (beban mati)


b. Beban berguna (beban hidup)
c. Beban angin (tekanan angin)
Gording diletakkan pada balok gable setiap jarak tertentu. Dimensi
gording ditentukan dengan cara menaksir terlebih dahulu untuk kemudian
dikontrol besar tegangan dan lendutan yang terjadi pada gording setelah
gording tersebut dibebani.

Gording Bidang penutup atap


yang dipikul gording

½a

½a

Portal Gable
½a

½a

L L

Gambar 1. Luas bidang penutup atap yang dipikul

Beban-beban yang dipikul gording adalah :

g1 = (½.a + ½.a) . L . w
dimana :
a = Jarak gording
L = Jarak kuda-kuda
W = Berat penutup atap per m2

13
Penutup atap pada perencanaan konstruksi atap gable digunakan
zincalume dengan berat sendiri sebesar 10 kg/m2. Gording yang digunakan
adalah baja kanal, setelah diasumsikan dimensi gording, dari tabel profil
didapat berat sendiri gording, yaitu g2 kg/m.
a. Beban Mati

Beban mati = b.s penutup atap + b.s gording

(g) = (g1) + (g2) kg/m


Gording diletakkan tegak lurus dengan bidang penutup atap,
sedangkan beban mati (g) bekerja pada arah vertikal, maka beban harus
diuraikan menjadi sebagai berikut :

y x

gx = g . sin

gy = g . cos
x g

Gambar 2. Gaya kerja gording

Gording diletakkan di atas beberapa kuda-kuda, jadi merupakan


balok menerus di atas beberapa tumpuan (continous beam). Untuk
memudahkan perhitungan dapat dianggap sebagai balok di atas dua
tumpuan statis tertentu (single beam) dengan reduksi momen lentur
maksimum 20%.

1
Mmaks = 8 . g . I2 – M
1
Ambil M = 20% . ( 8 . g . I2)

14
1
Mmaks = 80% . ( 8 . g . I2)
1
MMaks = 0,80 . ( 8 . g . I2)
1
Dmaks = 2 .g.I

g = kg/m

M
Mmakx .g.I2

Gambar 3. Single beam

Gambar 4. Continous beam

1
Akibat gx Mx1 = 0,80 ( 8 . gx . I2)

1
= 0,80 ( 8 . q sin  . I2)

1
Akibat gy My1 = 0,80 ( 8 . gy . I2)

1
= 0,80 ( 8 . g cos  . I2)

b. Beban Hidup
Beban hidup (P) diambil sebesar 100 kg (berdasarkan PPPURG 1987)
sebagai beban terpusat, misalnya beban yang diakibatkan oleh pekerja

15
dengan seperangkat perkakasnya dan bekerja di tengah-tengah bentang
gording.

1
Mmaks = 80% . ( 4 . P . L)

1
Dmaks = 2 .P.L
P
M
L

Mmaks

Gambar 5. Momen beban berguna

y x

Px = P . sin

Py = P . cos
x
P

y
Gambar 6. Gaya kerja gording B. Hidup

1
Akibat Px Mx2 = 0,80 ( 4 . Px . I)

1
= 0,80 ( 4 . P sin  . I)

1
Akibat Py My2 = 0,80 ( 4 . Py . I2)

1
= 0,80 ( 4 . P cos  . I)

c. Beban Angin
Beban angin dianggap bekerja tegak lurus bidang atap. Tekanan angin
bergantung pada bentuk dan tinggi konstruksi, kemiringan atap, serta lokasi

16
bangunan yang akan dibangun. Berdasarkan PPPURG 1987 pasal 4.2.2 pada
desain Pabrik PT. C.G.N ini, tekanan angin (W) diambil sebesar 40 kg/m2.

Besar koefisien angin (C) disesuaikan dengan kemiringan atap. Untuk


jenis gedung tertutup berdasarkan PPPURG 1987 :

 Untuk  ≤ 650, maka koefisien angin tekan Ctk = 0,02  - 0,4;


koefisien angin hisap Chs = -0,04.
 Untuk 650 ≤  ≤ 900, maka koefisien angin tekan Ctk = 0,9; koefisien
angin hidap Chs = -0,04.
Bagian bangunan yang berhadapan dengan datangnya angin menerima
angin tekan dan yang berada di belakang menerima angin hisap.

Beban angin dihitung dengan rumus :

W = C..a
dimana :
W = Besarnya tekanan angin
C = Koefisien angin
 = Besarnya muatan angin
a = Jarak antar gording
Sebelum menghitung beban angin, maka kita harus menghitung
terlebih dahulu besarnya tekanan angin atau menghitung tekanan angin,
yakni untuk mengetahui apakah positif atau negatif. Maksudnya, apabila
dalam perhitungan menghasilkan positif maka beban angin harus dihitung,
tetapi apabila hasilnya negatif maka beban angin dapat diabaikan. Beban
angin dianggap bekerja tegak lurus bidang atap.

Tekanan angin per meter yang ditahan gording :


W = a.x
dimana :
x = Tekanan angin per meter
a = Jarak gording

17
y x

Wx = 0

Wy = W . cos
x
W

Gambar 7. Gaya kerja gording B.Angim

1
Mmaks = 80% . ( 8 . W . I2)
1
Mmaks = 0,80 . ( 8 . W . I2)
1
Dmaks = 2 .W.I
Akibat Wx Mx3 = 0
1
Akibat Wy My3 = 0,80 . ( 8 . W . I2)
Kombinasi Pembebanan :
Beban Mati + Beban Hidup + Beban Angin
Mx = Mx1 + Mx2 + Mx3 = kg.cm
My = Mx1 + Mx2 + My3 = kg.cm
Kontrol Tegangan :
 = Mx / Wy + My / Wx ≤ σ̄ = 1600 kg/m2

Catatan : Kalau  > σ̄ , dimensi gording diperbesar.


Kontol Lendutan :
Batas besarnya lendutan maksimum dari suatu elemen lentur, pada
dasarnya ditentukan oleh pertimbangan teknis dari perencana dengan
memasukkan dalam pertimbangannya faktor-faktor seperti :

a. Tujuan untuk apa struktur dibangun


b. Kenyamanan pemakai/bangunan
c. Keselamatan, baik dari struktur bangunan maupun pemakai

18
d. Keindahan
e. Psikologis
f. Perlindungan pada bagian bangunan yang lain dengan sifat bahan
yang kurang kenyal.
g. Memberikan dukungan yang cukup hingga suatu alat yang dipasang
pada elemen struktur tersebut dapat bekerja dengan baik.
Pada umumnya faktor-faktor di atas tidak sekaligus bersama-sama
merupakan kriteria utama dalam perencanaan. Maka besarnya batas
lendutan maksimum dapat berbeda, tergantung dari kebutuhan kekuatan dari
struktur yang direncanakan.
1
¿
.L
Syarat lendutan ( f ) = 250 (PPBBI 1984)
a. Akibat beban mati
fx1 = 5 . qx . L4 / 384 . E . Iy
fx1 = 5 . qy . L4 / 384 . E . Ix
b. Akibat beban hidup
fx2 = 5 . qx . L3 / 84 . E . Iy
fx2 = 5 . qy . L3 / 84 . E . Ix
c. Akibat angin
fx3 = 0
fx3 = 5 . Wy . L4 / 384 . E . Ix
Kontrol :
¿
fxtotal = (fx1 + fx2 + fx 3) < f
¿
fytotal = (fy1 + fy2 + fy3) < f

f = √ fx + fy
¿
2 2
< f
¿
Catatan : f > f , dimensi gording diperbesar.
3.3 Dimensi Batang Tarik (Trackstang)
Batang tarik berfungsi mengurangi lendutan pada gording pada arah
sumbu x (mirip atap) dan sekaligus untuk mengurangi tegangan lentur yang
timbul pada arah sumbu x.

19
Batang tarik menahan gaya tarik Gx dan Px.
dimana :
Gx = Berat sendiri gording + Penutup atap (sepanjang gording)
Arah sumbu x
Px = Beban berguna arah sumbu x
Ptotal = Gx + Px = (gx . L) + Px
Karena batang tarik dipasang dua buah, maka batang tariknya adalah
sebagai berikut :

y x

P =
=
gx =
px
gy
x g Py trackstang
P

Gambar 8. Batang tarik (trackstang)

Fbr = 125% . Fn
Fbr = ¼ .  . d2
dimana :
Fn = Luas netto
Fbr = Luas bruto
d = Diameter batang tarik
3.4 Dimensi Ikatan Angin
Ikatan angin hanya bekerja menahan gaya normal (axial), cara
kerjanya apabila satu bekerja sebagai batang tarik maka yang lainnya tidak
menahan apa-apa. Sebaliknya apabila arah anginnya berubah secara
berganti, maka batang tersebut bekerja sebagai batang tarik.

20
Gambar 9. Ikatan angin

N dicari dengan syarat keseimbangan

P = Gaya atau tekan angin

P Nx

H = 0
Nx = P
N . Cos = P

N
Ny

Gambar 10. Gaya normal

21
Rumus Umum
P
≤ σ̄
 = Fn diambil  = σ̄
N P
Fn = σ = Cos β
Fbr = 125% . Fn = ¼ .  . d2, d dapat dicari.

3.5 Perhitungan Portal Baja Gable


Pembebanan

P
P P
P P
P P
P P
P/2 P P P/2
3
h2
b c
2 4

a d h1

1 5

L
Gambar 11. Perletakan pada portal baja gable

Pembebanan portal baja gable akibat beban-beban yang dipikul oleh


gording ( sepanjang jarak kuda-kuda portal baja gable ) :

a.Akibat beban mati


 Berat sendiri penutup atap
 Berat sendiri gording
 Berat sendiri portal
 Berat sendiri brancing = 25% x berat sendiri portal

22
Didapat berat total akibat beban mati ( P ) dan ( ½ P ) yang dijadikan
sebagai beban yang dipikul oleh gording.

b.Akibat beban hidup


Beban hidup adalah beban yang diakibatkan oleh benda hidup, seperti
manusia dll,

Berat akibat beban hidup ( P ) = 100 kg

c.Akibat beban angin

(0,02ᾳ – 0,4) 3 - 0, 4
W3 W4
2 4

W1 W2

+ 0, 9 - 0, 4
1 5

Gambar 12. Koefisien untuk beban angin

W1 = 0,9 x W x l
W2 = -0,4 x W x l
W3 = (0,02 x  -0,4) W x l
W4 = -0,4 x W x l
3.6 Perhitungan Momen
Perhitungan momen dihitung dengan menggunakan SAP 2000
Nonlinear V.8.0.8 dimana untuk kombinasi pembebanannya yaitu ;

 Kombinasi 1 ( DL + LL )
 Kombinasi 1 ( DL + LL + WL )
Sehingga didapat dari hasil kombinasi tersebut dan diambil hasil yang
maksimum yaitu berupa reaksi tumpuan, momen, gaya normal/aksial, dan
gaya lintang untuk dilakukan perhitungan selanjutnya.

23
3.7 Penetapan Dimensi Portal
Untuk dimensi portal baja gable untuk balok dan kolom menggunakan
profil IWF dilakukan dengan dicoba-coba (trial and error) dan dilakukan
kontrol terhadap momen tahanan, tegangan lentur, tegangan geser, KIP
(perubahan bentuk penampang) maupun lendutan. Apabila setelah dilakukan
pengontrolan dan ternyata aman, maka dimensi portal gable tersebut dapat
digunakan. Kemudian dimensi profil IWF tersebut ditetapkan untuk dipakai
pada portal.

 Kontrol Profil
a. Kontrol stabilitas portal terhadap KIP
Profil yang digunakan dicek terlebih dahulu apakah penampang
berubah bentuk atau tidak.
L (jarak gording) gording ini berfungsi sebagai sokongan lateral terhadap
balok :
Cek keadaan profil

L b
 h ≥ 1,25 t s dan

h
≤75

tb
dimana :

h = tinggi balok
b = lebar sayap
tb = tebal badan
tS = tebal sayap
L = jarak antara dua titik dimana tepi tertekan dari balok itu
ditahan terhadap kemungkinan terjadinya lendutan ke
samping.

Setelah di cek terhadap stabilitas balok-balok yang di bebani lentur


(KIP) maka balok tersebut apakah berubah bentuk atau tidak.

24
L.h
 c1 =
b.t s
E
0 , 63 __
 c2 = σ
__
σ = tegangan dasar dimana pada perencanaan ini sebesar 1600 kg/cm2

Pada balok-balok statis tertentu dimana pada peletakan pelat badan


balok tidak di beri pengaku samping maka tegangan kip yang di yang
diizinkan dihitung dari :

__ __
Jika c1 ≤ 250 ; maka σ kip = σ

__ __
c −250
Jika 250 < c1 ≤ c2 ; maka σ kip = σ - 2
[ c 1 −250
] __
. 0.30 . σ
c1
__ __
Jika c1 ≥ c2 ; maka σ kip = c2 . 0.7 . σ
b Kontrol terhadap tekuk

Pada suatu batang yang menerima gaya tekan sebelum hancur


terlebih dahulu akan menekuk. Jadi sebelum sampai pada tegangan hancur
akan timbul tegangan tekuk.

Untuk suatu konstruksi selain harus memenuhi persyaratan terhadap


kekuatan juga harus memenuhi persyaratan terhadap kekakuan. Tekuk dari
bagian-bagian konstruksi yang memikul tekanan harus memenuhi
persyaratan yang diizinkan.

__
k ≤ σ , dimana :

k = tegangan tekuk yang diizinkan

__
σ = tegangan yang diizinkan

25
2
π .E.I
Euler : Pk = L2k , dimana :

Pk = gaya tekuk

E = modulus elastisitas (2,10 . 106) kg/cm2

I = momen inersia

Lk = panjang tekuk

Beberapa keadaan tekuk yang perlu diketahui :

Sendi Jepit Sendi

L/4

0,7L
KL = L KL = L/2
L

L
L/4

K = 1,0 K = 0,5 K = 0,7


(a) (b) (c)

Sendi Jepit Jepit

Gambar 13. Keadaan tekuk

L2 2
Lk = LS Lk = 2 Lk = 3 L2
dimana :
Lk = panjang tekuk

LS = panjang sistim (panjang batang semula)

Tegangan tekuk yang diizinkan :

Pk π EI
2
π Ei
2 2
I
2 2
k = γF = F γLk = γLk =  F = i2

26
i = √ I
F
i = jari-jari inersia
L
i =  = kelangsingan
Untuk lebih mudahnya terlebih dahulu dicari :

Lk
 = i min  dari tabel didapat 

σ
Besarnya : k = ω
P
Tegangan tekan :  = F ≤ k

P σ
 = F ≤ ω
ω.P
Jadi :  = F ≤  dimana F = Fbruto
Penampang yang menahan gaya tekan :
Fbruto = Ftotal = s . b
Karena paku atau baut ikut menahan.
Batang tekan bisa dibuat dari profil tunggal ataupun double (rangkap),
tergantung dari besarnya gaya yang harus ditahan/dipikul dan bentuk profil
yang dikehendaki. Profil tunggal dari batang tekan akan lebih
menguntungkan daripada profil rangkap, karena tidak perlu memasang pelat
kopling (kopel pelat).
Panjang tekuk Lk = ½ h sampai h
Untuk perhitungan ambil Lk = h – 2t
dimana :
h = tinggi profil
t = tebal flens (sayap)
Kondisi kolom untuk penentuan Lk adalah sebagai berikut :

27
 Kontrol tekuk terhadap sumbu x sumbu y
Lk
x = ix

Lk
y = iy

 Kontrol terhadap syarat PPBBI padal 4.9.1 untuk portal yang dimana
ujungnya bergoyang.
N nx . Mx __
+0 , 85
1. x A nx−1Wx ≤ σ
N nx . Mx __
+0 , 85
2. y A nx−1Wx ≤ σ
N Mx __

3. A Wx ≤ σ

Karena sumbu lentur (sumbu x) tegak lurus sumbu tekuk (sumbu y),
nx
=1
maka faktor amplikasi nx−1
 = diambil 1
Dari koefisien tekuk () baja Fe 360 diperoleh nilai x dan y
c. Gaya normal / aksial

Dimensi portal selain dikontrol terhadap bahaya tekuk, beban krisis,


faktor keamanan, dan panjang tekuk. Selain itu perlu juga dikontrol terhadap
kombinasi pembebanan momen dan gaya aksial. Dikarenakan perhitungan
batang tekan sudah dibahas sebelumnya, maka di sini hanya akan dibahas
kombinasi pembebanan dan gaya aksial saja.

Tegangan-tegangan maksimum akan terjadi di tempat terjauh dari


garis netral. Pada elastic design kemampuan suatu batang untuk memikul
beban luar adalah apabila tegangan maksimum yang terjadi sudah mencapai
Yield Stress, sehingga didapat persamaan :

P M P M
F + W = I = , atau
F . σ y + W . σy = I

28
Dimana :

F . y adalah gaya aksial maksimum yang dapat dipikul suatu


penampang bila tak ada bending, disingkat Po.

W . y adalah bending momen maksimum yang dapat dipikul oleh


suatu penampang bila tak ada gaya aksial, disingkat Mo.

Dengan demikian, persamaan di atas dapat ditulis dengan :


P M
Fo + Wo = I
 Gaya Aksial

Di atas sudah kita dapatkan Interaction Equation dalam bentuk :

P M
Fo + Wo = I

Dimana :

Po = gaya tekan maksimum yang dapat dipikul oleh batang jika

bending momen.

σσ
Po = f .F

Dimana :

f = safety faktor yang besarnya adalah :

untuk kolom yang menekuk secara inelastic ( , c)

( ) ( )
3
5 3 λ 1 λ
+ −
f = 3 8 λc 8 λc

Untuk kolom yang pendek, harga faktor keamanan f ini mendekati


basic safety faktor untuk batang tarik, yaitu 1,67; sedangkan faktor

29
keamanan yang dipakai untuk daerah elastisitas ( , c) yaitu 1,92. Mo =
gaya maksimum yang dapat dipikul oleh batang apabila tidak terdapat gaya
aksial, jadi sama dengan :

σ.y
.w
Mo = f
Dimana f adalah basic safety factor = 1,67
M = momen maksimum yang terjadi pada batang.
Dalam prakteknya, terutama pada bangunan-bangunan gedung, kita
temui momen-momen yang tidak sama besarnya di kedua ujung batangnya,
kadang-kadang tandanya juga berbeda-beda. Untuk hal tersebut, menurut
“Massonet” momen dapat dihitung besarnya sebagai berikut :

Meq = √ 0,3 M 21 + 0,3 M 22 + 0,4 M 1 . M2


Meq = momen equivalent
Di sini M1 dan M2 adalah momen-momen ujung yang tandanya sama apabila
menyebabkan lentur ke arah yang berlawanan.

Momen maksimum yang terjadi pada kolom adalah :

M = Meq
( I − PI / Pe )
dimana :
Pe = Elastic Buckling Load atau beban krisis pada daerah elastis.

Jika momen yang dihitung pada persamaan di atas lebih kecil daripada M 1
(misalnya Mt > M2), maka sebagai momen maksimum dari kolom adalah M
= Mt .

P P
Py = σy. F = < 0,15
dimana :
P = Gaya normal maksimum ( kg )
σy = Tegangan leleh baja
F = Luas penampang

30
d. Gaya geser / lateral
__
D = 1,27 . h . ts > Dmaks
dimana :
__
D = Gaya geser ijin
h = Tinggi penampang
ts = Tebal sayap
e. Cek kelangsingan batang
 Pelat sayap
λ< λp
b
λ=
ts
1680
λp=
√ fy
 Pelat badan
λ< λp
h
λ=
tb
1680
λp=
√ fy
dimana :
 = Kelangsingan
λp = Batas kelangsingan
ts = Tebal sayap
tb = Tebal badan
3.8 Perhitungan Sambungan
Sesuai dengan alat yang akan digunakan untuk menyambung, maka
sambungan untuk baja terdiri dari sambungan las.

1)Sambungan Las

31
Dalam mengelas sedapat mungkin dalam posisi-posisi sukar harus
dihindarkan, untuk mengelas harus mempergunakan las listrik agar hasilnya
maksimal sesuai dengan peraturan-peraturan yang berlaku.

Ukuran las yang dipakai sesuai dengan kentuan dimana untuk ukuran
las maksimum dan minimum adalah :

3 1 5
 Ukuran las maksimum =
− =
8 16 16 in. (Desain Struktur Baja Bagian
J2.2b)
3
 Ukuran las minimum = 16 in. (Tabel 14.2)
3
Tebal las yang dipakai sesuai dengan ketentuan las minimum yaitu 16 in
3
atau sekitar 16 in x 2,54 cm = 0,48 cm.
Ada beberapa jenis lasan berdasarkan PPBBI 1984, yaitu :

a. Las Tumpul
Pada suatu pelaksanaan yang baik, dimana penampang las sesuai dengan
penampang batang, tegangan pada las sama dengan tegangan pada
batang, sehingga apabila batang itu cukup kuat, maka las tidak perlu
dihitung lagi.

b. Lasan Sudut
Panjang netto las adalah :

Ln = Lbruto – 3 a

dimana :

a = Tebal las

Panjang netto las tidak kurang dari 40 mm atau 8 a, 10 kali tebal


teras batang las. Panjang netto las tidak boleh lebih dari 40 kali tebal las.
Apabila ternyata diperlukan panjang netto las yang lebih dari 40 kali tebal
las, sebaiknya dibuat las yang terputus (las terputus).

32
Untuk las terputus pada batang tekan, jarak antara bagian-bagian
las itu tidak boleh melebihi 6 t atau 30 cm, sedangkan pada batang tarik
jarak itu tidak boleh melebihi 24 t atau 30 cm, dimana t adalah tebal terkecil
elemen yang dilas. Las terputus tidak diperkenankan jika dikhawatirkan
terjadi pengkaratan pada permukaan bidang kontak di bagian yang tidak ada
lasnya, atau elemen yang dipengaruhi gaya geser.

Tebal las sudut tidak boleh lebih dari ½ t √ 2 , dimana t adalah


tebal terkecil pelat yang dilas. Apabila gaya P yang ditahan oleh las
membentuk sudut  dengan bidang retak las, tegangan miring yang
diizinkan adalah :
σ̄ σ = c . σ̄

1
c = √ sin2 α + 3 cos2 α
dimana :

σ̄ = tegangan dasar

Pr
Py

Bidang retak
las s

Gambar 14. Tegangan miring pada las

Tegangan miring yang terjadi dihitung dengan :


P
 = A

Dan tidak boleh lebih besar daripada tegangan miring yang diizinkan,
dimana :
P = gaya yang ditahan oleh las

33
A = luas bidang retak las
Tegangan idiil pada las dapat dihitung dengan :

i = √ σ2 + 3 τ2
atau
σα
i = c
dimana :
 = tegangan normal pada bidang retak las
 = tegangan geser pada bidang retak las
Tegangan idiil yang terjadi tidak boleh melebihi tegangan dasar,
apabila terdapat lebih dari satu komponen tegangan geser, pada persamaan,
harus dipakai harga resultante tegangan-tegangan geser itu.

2) Perhitungan Perletakan Portal

Perletakkan yang digunakan untuk portal ini adalah perletakkan sendi

Gambar 15. Perletakan Sendi

Pembebanan :
- Berat sendiri kolom
- Berat dinding ½ bata
- Beban kolom (gaya normal)
Maka total pembebanan didapat (P)

34
Dengan dimensi kolom IWF yang telah ada maka luas plat dasar yang
diambil ditentukan panjang L dan B.
 Tegangan yang timbul :
P
b = L.B
Jumlah baut angker tergantung dari besarnya reaksi base plate (H)
jumlah baut angker minimal 2 buah.
 Tegangan geser pada baut angker :
Diambil 2 buah boat Ø 1 = 2,54 cm
1
. μ . d 2 .n
Fqs = 4
__ __
τ ≤ 0,6. σ
 Perhitungan gaya-gaya tiap bout :
P
2
1 = 1/4.μ.d
 Tegangan yang ditimbulkan akibat :
P P
V : σ1 = F = L .B
M M 6. M
2 2
M : σ2 = W = 1 /6 . bxa = bxa
 Potongan kritis terletak pada potongan I-I :
q

σa+σb s
.b
q = 2
M I-I = q . s . e
 Menetukan tebal plat :


6MI
__
t= b. σ
 Perhitungan las

35
Las ditempatkan pada sekeliling profil harus sanggup menerima momen
yang bekerja untuk tebal las 1 cm. las-las itu mempunyai I las.
1
I Las = 2 . 12 . 1 (z1)3 + 2 (z2) . 1 (½b)2
Gaya pada las yang menghubungkan flens dengan base plate :
M.y
P= I Las .1
Alas = 2 (1) (z2) + 2 . 1 . z1
P .( z 2 + z 2 + z 1 + z 1 )
τ las =
A las
τ las
__
Tebal las = 0,58. σ → didapat tebal las.

36
BAB IV

PERHITUNGAN KONSTRUKSI PORTAL BAJA GABLE

4
4.1 Deskripsi Proyek
Data-data perhitungan :
 Ukuran bangunan : 24 x 30 meter
 Bentangan kuda-kuda : 24 meter
 Panjang bangunan : 30 meter
 Tinggi kolom (h) : 8 meter
 Jarak kuda-kuda : 4 meter
 Jarak gording : 1,970 meter
 Gording direncanakan : Profil baja C
 Kemiringan atap () : 30o
 Bahan penutup atap : Zincalume (0,4)
 Alat sambung : Las dan Baut
Data Beban :
 Atap (zincalume) : 3,92 kg/m2
 Tekanan Angin : 50 kg/m
 Beban hidup : 100 kg
4.2 Perhitungan Konstruksi Atap Gable

[
[
[
[
[
[ 6,0 m
[ 30 o

8m

30 m

37
Gambar 16. Potongan Konstruksi

4.2.1 Perhitungan Panjang balok


4
4.1.
4.2.

9
9.1
9.2
Menghitung Panjang Balok

Diketahui :
 Jarak A – B
(L) = 24 meter
Jarak setengah bentang (c = ½ L) = 12 meter
 Jarak A - C
Cos 30˚ =c/b
b = 12 / cos 30˚
= 13,85649 m
 Jarak C – B

38
Sin 30˚ =a/c
A = sin 30˚ × 12
= 6 meter
 Jarak gording yang direncanakan = 2 m
 Banyak gording yang dibutuhkan
( 13,85649 / 2 ) + 1 = 7 buah
 Jarak gording
13,85649 / 7 = 1,970 meter
Perhitungan Pembebanan
Pembebanan yang diperhitungkan pada perhitungan rangka atap gable ini,
terdiri atas :
a. Beban mati (Dead Load), yang meliputi : - Berat sendiri atap
- Berat sendiri gording
- Berat sendiri kuda-kuda
b. Beban hidup (beban berguna)
Merupakan beban terpusat dari orang atau alat yang diambil sebesar P = 100
kg.
c. Beban angin (Wind load)
Ditinjau terhadap angin kiri dan kanan yang bekerja tegak lurus bidang atap.
4.2.1
4.2.2 Perhitungan gording
Mengingat panjang penutup atap, maka jarak-jarak ditentukan.
 Jarak gording : 1,970 m
 Jarak kuda-kuda : 4m
 Dipakai profil baja ( [ ) kanal ukuran : 150 x 65 x 20 x 3,2

3,2

150 20

39
65

Gambar 17. Profil kanal


Diperoleh data-data dari tabel profil konstruksi baja :
F = 9,567 cm2
g = 7,51 kg/m2
Ix = 332 cm4
Iy = 53,8 cm4
Wx = 44,3 cm3
Wy = 12,2 cm3
A. Menghitung Beban
1. Beban Penutup Atap
Atap yang digunakan adalah zincalume dengan berat 4,46 kg/m2, maka
dijadikan beban merata. Sehingga beban yang disangga oleh gording
akibat beban penutup atap ini adalah :
Jarak gording (A) = 1,970 m
g1 = Berat penutup atap x Jarak gording
= 4,46 kg/m2 x 1,970 m
= 8,78 kg/m

1,970
m

1,970
m

L=4m

Gambar 18. Beban penutup atap


Beban ini diasumsikan bekerja vertikal ke bawah, sehingga perlu diuraikan
terhadap sumbu x dan sumbu y gording, maka didapat :
gx1 = g1 x sin 

40
= 8,78 x sin 30o
= 4,39 kg/m
gy1 = g1 x cos 
= 8,78 x cos 30o
= 7,60 kg/m
Momen yang terjadi akibat beban penutup atap ini setelah direduksi 20%
adalah sebesar :
Mx1 = 80% (1/8 . gx1 . l2)
= 0,8 (1/8 x 4,39 x 42)
= 7,02 kg m
My1 = 80% (1/8 . gy1 . l2)
= 0,8 (1/8 x 7,60 x 42)
= 12,16 kg m
2. Beban Gording
Pada konstruksi atap rangka baja ini digunakan profil baja C 150 x 65 x 20 x 3,2

dari tabel didapat bahwa berat gording ini adalah 7,51 kg/m (g 2). Maka
beban gording perlu diuraikan terhadap sumbu x dan sumbu y.

y x

gx = g . sin

gy = g . cos
x g
= 30o

Gambar 19. Beban gording


Maka :
gx2 = g2 x sin  diketahui : g2 = 7,51 kg/m
= 7,51 x sin 30o
= 3,755 kg/m
gy2 = g2 x cos 
= 7,51 x cos 30o

41
= 6,503 kg/m
Momen yang terjadi akibat bahan gording ini setelah direduksi 20% adalah
sebagai berikut :
Mx2 = 80% (1/8 . gx2 . l2)
= 0,8 (1/8 x 3,755 x 42)
= 6,008 kg m
My2 = 80% (1/8 . gy2 . l2)
= 0,8 (1/8 x 6,503 x 42)
= 10,404 kg m
3. Beban Berguna
Beban berguna (P) = 100 kg merupakan beban terpusat yang bekerja di tengah-
tengah gording, sehingga perlu diuraikan terhadap vertikal sumbu x dan sumbu y,
maka :
Px3 = P x sin 
= 100 x sin 30o
= 50 kg
Py3 = P x cos 
= 100 x cos 30o
= 86,602 kg

y x

Px = P . sin

Py = P . cos
x
= 30o P

y
Gambar 20. Beban berguna
Momen yang terjadi akibat beban gording ini setelah direduksi 20% adalah
sebesar :
Mx3 = 80% (1/4 . Px . l)
= 0,8 (0,25 x 50 x 4)

42
= 40 kg m
My3 = 80% (1/4 . Py . l)
= 0,8 (0,25 x 86,602 x 4)
= 69,281 kg m
4. Beban Angin
Muatan angin diambil W = 50 kg/m
Beban angin yang bekerja pada atap ialah :
 Beban angin kiri = 50 kg/m2
 Beban angin kanan = 50 kg/m2
 Kemiringan atap = 30o
Beban angin dianggap tegak lurus bidang atap, sedangkan untuk koefisien ;
Koefisien angin tekan (c).
C = (0,02 x ) – 0,4
= (0,02 x 30o ) – 0,4
= 0,2
Koefisien angin hisap (c1).
C = -0,4
Karena koefisien angin tekan positif, maka gaya tekan angin akan positif sehingga
gaya tekan angin perlu dihitung.
1. Beban Angin Kiri (W4 kiri)
W4 kiri tekan = C x Beban angin kiri x Jarak gording
= 0,2 x 50 kg/m2 x 1,970 m
= 19,7 kg/m
W4 kiri hisap = C1 x Beban angin kanan x Jarak gording
= -0,4 x 50 kg/m2 x 1,970 m
= -39,4 kg/m
2. Beban Angin Kanan (W4 kanan)
W4 kanan tekan= C x Beban angin kiri x Jarak gording
= 0,2 x 50 kg/m2 x 1,970 m
= 19,7 kg/m
W4 kanan hisap = C1 x Beban angin kanan x Jarak gording
= -0,4 x 50 kg/m2 x 1,970 m

43
= -39,4 kg/m
Maka beban angin yang digunakan (yang diperhitungkan) adalah beban angin kiri,
yaitu sebesar 19,7 kg/m karena beban angin dianggap bekerja tegak lurus bidang
atap.
maka :

y x

W
Wx = 0

Wy = W . cos
x
= 30o

y
Gambar 21. Beban angin
g3 kiri x = 0
g3 kiri y = 19,7 kg/m, dan
Mmaks = 0,8 (1/8 . g3 kiri y . l2)
Akibat :
g3 kiri x Mx4 = 0
g3 kiri y My4 = 0,8 (1/8 . g3 kiri y . l2)
= 0,8 (1/8 x 19,7 x 42)
= 31,52 kg.m

Tabel 2. Daftar beban


Beban
Atap Angin
Berat Gording Berguna Mati Hidup
g1 W
g2 (kg/m) P (kg) g1 + g2 P+W
(kg/m) (kg/m)
Berat asal 8,78 7,51 100 50 23,54 150
Berat terhadap
4,39 3,755 50 0 11,77 50
sumbu x

44
Berat sumbu y 7,60 6,503 86,602 19,7 23,563 106,302
Tabel 3. Daftar momen
Beban
Momen Atap Gording Berguna Angin
(M1) (M2) (M3) (M4)
Terhadap sumbu x (kg/m) 7,02 6,008 40 0

Terhadap sumbu y (kg/m) 12,16 10,404 69,281 15,76

B. Kombinasi Pembebanan
Mtotal = M1 + M2 + M3 + M4
Mx total = Mx1 + Mx2 + Mx3 + Mx4
= 7,02 + 6,008 + 40 + 0
= 53,028 kg m = 5302 kg.cm
My total = My1 + My2 + My3 + My4
= 12,16 + 10,404 + 69,281 + 15,76
= 107,605 kg m = 10760,5 kg.cm

C. Kontrol Gording
1. Kontrol Terhadap Tegangan
Gording direncanakan menggunakan profil baja C 150 x 65 x 20 x 3,2 yang mempunyai
Wx = 44,3 cm3 dan Wy = 12,2 cm3.
M x total M y total
+
 = Wy Wx

5302 10760,5
= +
12,2 44,3
= 434,590 + 242,900
= 677,490 kg/cm2
__
Karena  < σ , yaitu 677,490 kg/cm2 < 1600 kg/cm 2, maka gording yang

digunakan cukup aman.


2. Kontrol Terhadap Lendutan
Diketahui dari tabel sebagai berikut :

45
E = 2,10 x 105
L = 4 m = 400 cm
Ix = 332 cm4
Iy = 53,8 cm4
Syarat lendutan yang diizinkan akibat berat sendiri dan beban hidup serta beban
yang diakibatkan oleh angin adalah :
¿
( f ) = L / 180
= 400 / 180
= 2,223 cm

a. Terhadap beban atap


gx1 = 4,39 kg/m = 0,043 kg/cm
gy1 = 7,60 kg/m = 0,076 kg/cm
4
5 x gx x L
fx1 = 384 x E x I y
4
5 x 0,043 x 40 0
= 6
384 x 2,10.1 0 x 53,8
¿
= 0,126 cm < f = 2,223 cm
4
5 x gy x L
fy1 = 384 x E x I x
4
5 x 0,0760 x 40 0
= 6
384 x 2,10.1 0 x 332
¿
= 0,0363 cm < f = 2,223 cm
b. Terhadap beban gording
gx2 = 3,755 kg/m = 0,037 kg/cm
gy2 = 6,503 kg/m = 0,065 kg/cm
4
5 x gx x L
fx2 = 384 x E x I y

5 x 0,037 x 40 04
=
384 x 2,10.1 06 x 53,8

46
¿
= 0,109 cm < f = 2,223 cm
4
5 xg y xL
fy2 = 384 xExl x
4
5 x 0,065 x 40 0
= 6
384 x 2,10.1 0 x 332
¿
= 0,310 cm < f = 2,223 cm
c. Terhadap beban berguna
Px3 = 50 kg
Py3 = 86,602 kg
3
P x xL
fx3 = 48 xExl y
50 x 40 0 3
=
48 x 2,10.1 06 x 53,8
¿
= 0,073 cm < f = 2,223 cm
3
P y xL
fy3 = 48 xExl x
3
86,602 x 500
6
= 48 x2,10.10 x332
¿
= 0,0207 cm < f = 2,223 cm

d. Terhadap beban angin


Wx4 = 0
Wy4 = 19,7 Kg/m = 0,1970 kg/cm
fx4 = 0 cm
5 xW Y xL4
fy4 = 384 xExI x
5 x 0,1970 x 40 04
=
384 x 2,10.1 06 x 332
_
= 0,0941cm < f = 2,223 cm
e. Kombinasi pelenturan

47
fx total = fx1 + x2 + fx3 + fx4
= 0,126 + 0,109 + 0,073 + 0
¿
= 0,308 cm < f = 2,223 cm ….. Ok
fy total = fy1 + fy2 + fy3 + fy4
= 0,0363 + 0,310 + 0,020 + 0,0941
¿
= 0,460 cm < f = 2,223 cm ….. Ok

f = √ f xtotal2+f total2
= √ 0,30 82 +0,46 02
= 0,553 cm < 2,223 cm …….Ok
Dimensi profil gording yang digunakan yaitu C 150 x 65 x 20 x 3,2 ( Aman )

4.2.3 Perhitungan Trackstang


Trackstang berfungsi untuk mengurangi lendutan gording pada sumbu arah
x (miring atap) dan sekaligus mengurangi tegangan lentur yang timbul pada
sumbu x, jumlah trackstang direncanakan 2 buah. Batang tarik menahan gaya tarik
yang disebabkan oleh beban mati (qx ) dan beban hidup ( Px ).
Tracktang

Gording

Kuda-kuda
1,907
portal gable
m 48
7m

Gambar 22. Tracktang

Diketahui : qx = Berat sendiri gording + Berat penutup atap


= 7,51 kg/m + 8,78 kg/m = 16,29 kg/m
Px = 50 kg L =7m
Maka : q = qx x (L/3)
= 16,29 x (4/3)
= 21,72 kg
Pts = q + Px
= 32,58 + 50
= 82,58 kg
Pts
→σ=1600 kg /cm 2
 = Fn
Karena trackstang dipasang 1 buah, jadi per batang tarik (trackstang), maka
didapat:
Pts
Fn = Fn
82,58
=
1600
= 0,0516 cm2
Fbr = 125 % Fn
= 1,25 x 0,0516
= 0,0645
Sedangkan
Fbr = ¼.  d2

d = √
4 xFbr
μ

=
√ 4 × 0,0645
3,14
= 0,286 cm ¿ 3,0 mm

49
Jadi diameter minimal trackstang adalah 3,0 mm, tidak ada di pasaran, maka
diambil trackstang Ø8 mm.

50
4.2.4 Perhitungan Ikatan Angin
Pada perhitungan ikatan angin ini dipergunakan beban angin sebesar yaitu
beban angin kiri sebesar 80 kg/m2
P

Ikatan Angin

4m
Gording

Kuda-kuda Portal gable


P

1,970m

P Nx

N
Ny

Gambar 23. Daerah ikatan angin

∑ H =0
NX = P
Ncos  = P
P
N = cos β
jarak antar gording
 = arctan
jarak antar portal

51
1,970
= arctan = arctan 0,49 = 26,104
4
N 50
N= = = 88,652 kg
cos cos 26,104
N
=
Fn
N 88,652 2
Fn = = =0,306 cm
σ 1600
Fbr = 125%. Fn
= 1,25 x 0,055
2
= 0,068cm

D =

=
√ 4 x 0,068
3,14
= 0,166 cm = diambil 1 cm = 10 mm
P 50
Kontrol :  = = = 909,090 kg/cm2 < 1600 kg/cm2 ….. Ok
Fn 0,055

Maka diameter digunakan untuk ikatan angin adalah φ 8 mm


4.2.5 Perhitungan Dimensi Balok Kuda-kuda (Portal Gable)
Pembebanan

P
P P
P P
P P
P P
P/2 P P P/2
3
b c h1

2 = 30o 4

a d h2

1 5

24 m

52
Gambar 24. Beban yang bekerja pada portal

Diketahui : Jarak gording = 1,970 m


Jarak kuda-kuda portal gable (L) =4m
Berat sendiri penutup atap ( g2 ) = 4,46 kg/m2
Beban hidup ( P ) = 100 kg
Beban angin ( W ) = 50 kg/m2
Dimensi kuda-kuda (dicoba) = IWF 4000 x 300 x 10 x 16
Pembebanan pada balok gable akibat beban-beban yang dipikul oleh gording
dengan bentang 7 m :
a. Akibat beban mati
 Berat sendiri penutup atap = 1,970 x g2 x L
= 1,970 x 4,46 x 4
= 35,144 kg
 Berat sendiri gording C 150 x 65 x 20 x 3,2 = g x L L =
2(L/2)
= 7,51 x 4
= 30,04 kg
 Berat KAP Portal (IWF 4000 x 300 x 10 x 16) = 1,970 x g
= 1,970 x 107
= 210,79 kg

 Berat sendiri branching (25% berat kuda-kuda)


P = 25% x 210,79
= 0,25 x 210,79
= 52,697 kg
Berat total = (35,144 + 30,04 + 210,79 + 52,697) kg
= 328,671 kg
= ½ (328,671) = 164,335 kg

b. Akibat beban hidup


P = 100 kg ; ½ P = 50 kg

53
c. Akibat Beban Angin

(0,02 – 0,4) D - 0, 4
q3 q4
C = 30o E

q1 q2

+ 0, 9 - 0, 4
A B

Gambar 25. Pembebanan akibat angin


q1 = 0,9 x 50 x 4 = 180 kg/m
q2 = -0,4 x 50 x 4 = - 80 kg/m
q3 = (-0,02 x 30 -0,4) 50 x 4 = 48 kg/m
q4 = -0,4 x 50 x 4 = - 80 kg/m
4.2.6 Perhitungan Momen
Perhitungan momen dihitung dengan menggunakan SAP 2000 Nonlinear
V.8.0.8 dimana untuk kombinasi pembebanannya yaitu ;

- Kombinasi 1 ( 1,2 DL + 1,6 LL )


- Kombinasi 2 ( 1,2 DL + 0,5 LL + 0,8 WL )
Sebagaimana hasil output SAP yang terdapat dalam tabel dibawah ini.

54
Gambar 26. Hasil SAP
Jenis Reaksi Ditumpuan Reaksi Maximum
Pembebana
R1V R1H R5V R5H RAV RAH RBV RBH
n
Combinasi 2294.9 3027. 2294.9
-3027.4
1 1 4 1 2294.9 3027. 2294.9
-3028.18
Combinasi 2294.8 3025. 1 4 1
2294.8 -3028.18
2 5 9
Table 4. Reaksi Perletakan
Momen
No Batang Combinasi Combinasi Mmaks
1 2
1 3734.02 3733.78 3734.02
2 7882.32 7883.03 7882.32
3 7882.32 7880.66 7882.32
4 -3734.02 -3733.83 -3734.02
Tabel 5. Momen Elastis
Gaya Normal
No Batang Pmaks
Combinasi 1 Combinasi 2
1 -2294.85 -2294.91 -2294.91
2 -9498.59 -2796.02 -9498.59
3 -9498.95 -2796.02 -9498.95

55
4 -2294.8 -2294.91 -2294.8
Tabel 4.5 Gaya Normal/ Aksial
Gaya Lintang
No Batang Dmaks
Combinasi 1 Combinasi 2
1 -3027.4 -3027.05 -3027.4
2 1177.44 2076.13 2076.13
3 -1177.44 -2070.05 -2070.05
4 -3027.4 -3028.18 -3028.18
Tabel 6. Gaya Lintang

4.2.7 Penetapan Dimensi Portal


Dipilih profil portal untuk balok dan kolom yang dipakai adalah profil
IWF 400x300x10x1616

10 400

300
Profil IWF400x300x10x16
16 Gambar 27. Profil IWF
Diperoleh data-data dari tabel profil konstruksi baja :

q 107 kg/m Ix 38,700 cm4

h 400 mm Iy 7,210 cm4

b 300 mm ix 16,9 cm

tb 10 mm iy 7,28 cm

ts 16 mm Wx 1980 cm3

r 22 mm Wy 481 cm4

A 136,0 cm2      

56
Tabel 4.7 Data Tabel Profil Kontruksi Baja

1. Kontrol Profil pada Balok (batang b dan c)


a. Kontrol stabilitas portal terhadap KIP
Profil balok yang digunakan adalah IWF 400x300x10x16 dicek terlebih dahulu
apakah penampang berubah bentuk atau tidak.

L = 172 cm (jarak gording) gording ini berfungsi sebagai sokongan lateral


terhadap balok :

Cek keadaan profil

L b
1. ≥1,25
h ts
172 30
≥1,25
40 16
4,30 ≥ 2,34 ….. OK

h
2. ≤75
tb
400
≤ 75
10
40 ≤ 75….. OK

Setelah di cek terhadap stabilitas balok-balok yang di bebani lentur


(KIP) maka balok tersebut tidak berubah bentuk.

L. h
C 1=
b .t 2

172 . 40
C 1=
30. 1,6

C 1=143,3
E
C 2=0,63
σ

57
6
(2,10.10 )
C 2=0,63
1600
C 2=826,88

Pada balok-balok statis tertentu dimana pada peletakan pelat badan


balok tidak di beri pengaku samping.

Karena C1 ≤ 250

__
Maka : didapat σ kip = σ ( didapat dari PPBB1 1987 )

__
Jadi, σ kip = σ = 1600 kg/cm2

b. Gaya Normal/Aksial
Diketahui dari hasil perhitungan SAP adalah Pmaks = 9498.95 kg.
P P
= < 0.15
Py . F
9498.95
= 0,029 < 0.15 …OK
2400 x 136
c. Gaya geser/Lateral
Diketahui dari hasil perhitungan SAP adalah Dmaks = 3028.18 kg
D = 1.27 x h x ts
= 1.27 x 400 x 16
= 8128 kg > 3028.18 kg … OK
d. Cek Kelangsingan
 Pelat sayap
λ < λp
b 300 1680 1680
λ= = = 18.75 < λp = = = 108.44
ts 16 √ Fy √240
18.75 < 108.44 … OK
 Badan
λ < λp
h 400 1680 1680
λ= = = 40 < λp = = = 108.44
tb 10 √ Fy √240
40 < 108.44 … OK

58
2. Kontrol Profil pada Kolom (batang a dan d)
a. Kontrol Terhadap Tekuk

Batasan parameter kelangsingan batang tekan harus memenuhi persamaan


berikut:

L/4

0,7L
KL = L KL = L/2
L

L
L/4

K = 1,0 K = 0,5 K = 0,7


(a) (b) (c)
Dimana nilai kc pada kolom dengan asumsi ujung sendi – sendi, K= 1

Tinggi kolom = 7 m = 700 cm

Lk = 0,5 x 700 = 350 cm

 Kontrol Tekuk terhadap Sumbu X dan Y


Lk 350
λx = = = 20,71
ix 16.9
Lk 350
λy = = = 48,07
iy 7.28
 Kontrol terhadap Syarat PPBBI (4.9.1) untuk Portal yang Ujungnya
Bergoyang
N nxmx
ꞷx x + 0.85 x
A nx−mx
N nxmx
ꞷx x + 0.85 x ≤ σ = 16600 kg/cm2
A nx−mx
N mx
+ϴx ≤ 1600 kg/cm2
A wx
nx
Karena sumbu lentur tegak lurus tekuk, maka faktor aplikasi =
nx−1
1;ϴ=1

59
Dari koefisien tekuk (ꞷ) baja Fe 360 diperoleh :
λx = 20,71 → ꞷx = 1.000
λy = 48,07 → ꞷy = 1.215
Syarat PPBBI
5898,99 2961,37
1) 1.000 x + 0.85 x 1 x 1 x
136 1980
43,37 kg/cm2 < 1600 kg/cm2
5898,9 2961,37
2) 1.215 x + 0.85 x 1 x 1 x
136 1980
52,70 kg/cm2 < 1600 kg/cm2
5898,9 2961,37
3) +1x
136 1980
44,87 kg/cm2 < 1600 kg/c m2
Jadi profil IWF 400.300.10.16 dapat digunakan dengan aman
terhadap tekuk.
a. Gaya Normal/Aksial
Diketahui dari hasil perhitungan SAP adalah Pmaks = 5898,991 kg.
P P
= < 0.15
Py . F
5898,99
= 0.018 < 0.15 …OK
2400 x 136

b. Gaya geser / lateral


Diketahui dari hasil perhitungan SAP adalah : Dmaks = 2961,37 kg

__
D = 1,27 . h . ts

= 1,27 x 400 x 16

= 8128 kg > Dmaks = 2961,37 kg ….. OK

c. Cek Kelangsingan
 Pelat sayap
λ < λp
b 300 1680 1680
λ= = = 18.75 < λp = = = 108.44
ts 16 √ Fy √ 240

60
18.75 < 108.44 … OK!
 Badan
λ < λp
h 400 1680 1680
λ= = = 40 < λp = = = 108.44
tb 10 √ Fy √240
40 108.44 … OK!

61
4.2.8 Perhitungan Sambungan
1.
2.
3.
4.
4.1.
4.2.
4.3.
4.4.
a. Perhitungan sambungan las untuk join 2 dan 4

Pelat penyambung di las

tt
ttr
2
IWF 400 x 300 x 10 x 16
ts tc

n = 1500

Gambar 28.
Sambungan Las untuk Join 2 dan 4
 Flange :
n 150
= =5
b 30
n
tt = ts (1 + 0,1 ( ) - 4)
b
= (16) × (1 + 0,1 (5 - 4))
= 17,6 mm

62
tc = tt / Cos Ө
= 17,6 / Cos 7°
= 23,34 mm
 Transfer Stiffners :
ttr = tc Sin 16,50
= 23,34 x 0,28
= 6,535 mm
b 300
17 = 17 =17,64mm

b
ttr < 17 .......................
Diambil ttr = 17,64 mm ~ 18 mm
tt = tc = 23,34 mm ~ 18 mm
 Diagonal Stiffner :
a). tt √2 – 0,82 (wh/b)
= 17,6 √2 – 0,82 ( 1,3.400/300)
= 13,38 mm
b). (1-tan Ө) t √2
= (1 -tan 30° ) x (18) √2
= 4,184 mm
b 300
=17,64
c). 17 = 17 mm ambil ts = 18 mm
b. Perhitungan sudut join 3
Pelat penyambung
dilas

Stiffners
ts

Pelat Pengaku
IWF 400 x 300 x 10 x 16

Gambar 29.

63
Sambungan las untuk join 3
 Puncak
Plat pengaku disini harus cukup kuat untuk meneruskan gaya flange
σy.As = 2 x σy x Af Sin Ө
b . tp = 2 x ts Sin Ө
= (2) x (16) x Sin 300
= 3,136 mm
Diambil ts = 10 mm
 Voute
Diketahui :
M max = 7882.32 kgm
Geometry : Diambil sudut Ө = 150 (Minimum 120)
h = 300
Wp = b/tb x (h-t) + tp (h-2t)2
1,1
= (30 ) x (1) x ( 40 – 1,8 ) + 4 ( 40 – 3,2 )
= 1156,12 cm4
Kontrol : Mh = 7882.32 kgm ~ 788232 tm
Mh 788232
σy = 2400
= 328,43 cm4 < 1156,12 cm4 .......Ok

4.2.9 Perhitungan Pelat Landas


Gaya normal dan gaya lintang yang terjadi pada kolom adalah:

Dmaks = 3028.18 kg

Pmaks = 9498.95 kg

Mmaks = 7882.32 kgm = 788232 kgcm

Ukuran base pelat ditaksir 50 cm x 40 cm dan tebal 10 mm = 1 cm.

1. Kontrol dimensi
1 2 1
Wu= a b= (50)2 (40)= 16666,67 cm3
6 6

64
Pmaks M 9498.95 788232
σb= + = +
F Wu 50 x 40 16666,67

σb= 52,033 kg/cm2 ≤ σijin= 225 kg/cm²… (aman)

2. Kontrol sambungan
Angkur baut digunakan sebanyak 4 buah
Akibat beban gaya geser tiap baut memikul beban:
Dmaks 3028.18
= = 757,045 kg
4 4

√ √
Dmaks 3028.18
Diameter angkur baut (d)= 1 : 4 = 1 : 4 = 0,500 cm = 5
πτ π 960
4 4
mm
Ambil baut ∅ 22 sebanyak 4 buah:
Fgs= 4. ¼. π d2= 4. ¼. 3,14. (22)2= 15,205 cm2
Dmaks/ 4 3028.18/ 4
Kontrol: τ = =
Fgs 15,205
= 49,78 kg/cm2 < τ =¿960 kg/cm2 (aman)
Gaya tiap-tiap baut
b
P=
2
σb = berat sendiri kolom + beban kolom = 856 + 9498,95 = 10354,95
kg
10354,95
P= =5177,47 kg
2
5177 , 47
¿ =136,62
σ1 = 1 2 kg/cm < 1280 kg/cm2 (aman)
π (22 )
4
3. Kontrol tebal pelat landas
Potongan kritis terletak pada potongan 1-2:
q

65
P 9498,95
σb = = = 4,74 kg/cm2
a xb 50 x 40

σa+σb 1600+4,74
q= . b= . 40 = 32094,8 kg/cm2
2 2

M1-2 = q.s.e= 32094,8 . 6 . 3 = 577706 kg

t=
√ 6M
a.σ
=

6 (577706)
50. 1600
= 6,5824 mm < trencana= 10 mm  tebal pelat

landas aman

4.2.10 Perhitungan Las


Las ditempatkan pada sekeliling profil harus sanggup menerima momen
yang bekerja untuk tebal las 1 cm. las-las itu mempunyai I las.

12

20
40

Gambar 30. penampang las

I Las = 2 x
1
12 ( 1 1
)
x 1 x ( 203 ) +2 ( 13 ) x 1 x 40+ 18 =2312,34 cm 4
2 2
Gaya pada Las
MY 2312,34 x 18
P= .1= . 1=18 kg
I Las 2312,34
Alas = 2.(1).(13) + 2.1.18 = 62 cm2
18(13+13+20+20)
τ Las = =19,16 kg/cm2
60
19,16
Tebal las = =0,021 cmdiambil tebal las 0,6 cm
0,58 x 1600

66
BAB V

PENUTUP
5.1 Kesimpulan
1) Deskripsi

 Type Konstruksi : Portal gable


 Bahan penutup atap : Zincalume
 Jarak portal :4m
 Panjang bentang : 24 m
 Tinggi kolom :8m
 Kemiringan atap (α) : 300
 Alat sambung : Las dan baut
2) Pembebanan
 Tekanan angin : 50 kg/m’
 Angin tekan : 19,7 kg
 Angin hisap : -39,4 kg/m kg

3) Dimensi Portal
 Dimensi batang tarik (trackstang) : Φ 8 mm
 Dimensi ikatan angin : Φ 16 mm
 Dimensi balok gable : profil IWF 400.300.10.16
 Dimensi kolom gable : profil IWF 400.300.10.16
 Dimensi base plate : 50x40 cm dan tebal 10mm
 Dimensi pondasi
 Mutu beton/baja : f’c = 25 MPa
 Mutu baja tulangan pokok : St.37 4 Φ20mm
 Mutu baja tulangan sengkang : St.37 4 Φ20mm
 Tulangan utama : St.37 4 Φ20mm
 Tulangan sengkang sendi plastis : St.37
 Tulangan sengkang sendi luar plastis : St.37

67
4) Sambungan Baut dan Las
 Jenis Las : las sejajar
 Tebal Las Maximum : 0.4 mm
Sambungan
 Dimensi Baut : Φ 22 mm
 Banyak Baut : 4 baut

5.2 Saran
Pada perhitungan, diperlukan ketelitian yang tinggi dalam menentukan ukuran
dan dimensi. Sehingga mata kuliah Struktur Baja II ini dituntut untuk disiplin dan
teliti.

68
DAFTAR PUSTAKA
Gunawan, B. (2018). Tabel Konstruksi Baja. Yogyakarta: Kanisius.
Ir. Sunggono kh.(1995). Buku Teknik Sipil. Bandung :Nova
Peraturan Perencanaan Bangunan Baja Indonesia (PBBI). (1983). DPMB.
T, Gunawan & S, Margaret.2005. Diktat Teori Soal dan Penyelesaian Kontruksi Baja II Jilid 1, Jakarta : Delta Teknik
Group

69
LAMPIRAN

70

Anda mungkin juga menyukai