Anda di halaman 1dari 16

8.

STANDAR
PENILAIAN PENDIDIKAN

Komponen Indikator

8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta 8.1.1. Guru menyusun perencanaan penilaian terhadap
didik baik dalam bidang akademik maupun non pencapaian kompetensi peserta didik.
akademik 8.1.2. Guru memberikan informasi kepada peserta didik
mengenai kriteria penilaian termasuk Kriteria Ketuntasan
Minimal (KKM).
8.1.3. Guru melaksanakan penilaian secara teratur berdasarkan
rencana yang telah dibuat.
8.1.4. Guru menerapkan berbagai teknik, bentuk, dan jenis
penilaian untuk mengukur prestasi dan kesulitan belajar
peserta didik.
8.2. Penilaian berdampak pada proses belajar 8.2.1. Guru memberikan masukan dan komentar mengenai
penilaian yang mereka lakukan pada peserta didik.
8.2.2. Guru menggunakan hasil penilaian untuk perbaikan
pembelajaran.
8.3. Orangtua peserta didik terlibat dalam proses 8.3.1. Sekolah melaporkan hasil penilaian mata pelajaran untuk
belajar anak mereka semua kelompok mata pelajaran pada setiap akhir
semester kepada orangtua/wali peserta didik dalam
bentuk buku laporan pendidikan.
8.3.2. Sekolah melibatkan orangtua peserta didik dalam
meningkatkan pencapaian hasil belajar siswa.
8. STANDAR PENILAIAN PENDIDIKAN

8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun nonakademik

8.1.1. Guru menyusun perencanaan penilaian terhadap pencapaian kompetensi peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


1. Silabus 1. Kekuatan:
2. KKM a. Madrasah kami sudah mengembangkan indikator pencapaian KD dan memilih teknik penilaian
3. RPP yang sesuai pada saat menyusun silabus mata pelajaran
b. Madrasah kami sudah mengembangkan instrumen dan pedoman penilaian sesuai dengan bentuk
dan teknik penilaian yang dipilih.
c. Instrumen penilaian memenuhi persyaratan ;
 Substansi, adalah interepresentasikan kompetensi yang dinilai.
 Konstruksi, adalah memenuhi persyaratan teknis sesuai dengan bentuk instrumen yang
digunakan, dan
 Bahasa, adalah menggunakan bahasa yang baik dan benar serta komunikatif sesuai
dengan taraf perkembangan peserta didik.
d. Menentukan KKM setiap mata pelajaran dengan memperhatikan karakteristik peserta didik,
karakteristik mata pelajaran, dan kondisi satuan pendidikan melalui rapat dewan pendidik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 √ Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami menyusun Guru-guru kami menyusun dan Sebagian Guru-guru kami Guru-guru kami melaksanakan
rencana penilaian terhadap mengembangkan perencanaan menyusun perencanaan penilaian hasil belajar peserta
hasil belajar peserta didik penilaian untuk mencapai penilaian berdasarkan didik tanpa membuat
terhadap pencapaian kompetensi peserta didik. kompetensi dasar dan standar perencanaan penilaian yang
kompetensi yang diharapkan kompetensi. jelas terlebih dahulu.
dan diinformasikan kepada
peserta didik sehingga setiap
peserta didik memahami
target kompetensi yang harus
dicapai.
Rekomendasi:
a. Madrasah kami perlu mempertahankan agar pengembangan indikator pencapaian KD dan memilih teknik penilaian yang sesuai pada
saat menyusun silabus mata pelajaran
b. Madrasah kami perlu mempertahankan agar pengembangan instrumen dan pedoman penilaian sesuai dengan bentuk dan teknik
penilaian yang dipilih.
c. Madrasah kami perlu mempertahankan Instrumen penilaian yang memenuhi persyaratan ;
 Substansi, adalah interepresentasikan kompetensi yang dinilai.
 Konstruksi, adalah memenuhi persyaratan teknis sesuai dengan bentuk instrumen yang digunakan, dan
 Bahasa, adalah menggunakan bahasa yang baik dan benar serta komunikatif sesuai dengan taraf perkembangan peserta
didik.
d. Madrasah kami perlu mempertahankan penentuan KKM setiap mata pelajaran dengan memperhatikan karakteristik peserta didik,
karakteristik mata pelajaran, dan kondisi satuan pendidikan melalui rapat dewan pendidik
8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun nonakademik

8.1.2. Guru memberikan informasi kepada peserta didik mengenai kriteria penilaian termasuk Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM).

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


1. Dokumen KKM 1. Kekuatan:
a. Madrasah kami sudah menginformasikan silabus mata pelajaran yang di dalamnya memuat
rancangan dan kriteria penilaian pada awal semester.
b. Madrasah kami sudah menginformasikan kepada peserta didik setiap menjelang ulangan
tentang:
 Kompetensi Dasar
 KKM
 Tehnik Penilaian.
 Rubrik Penilaian
2. Kelemahan:
a. Madrasah kami belum menginformasikan kepada peserta didik tentang:
 Tehnik penilaian
 Rubrik penilaian

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 √ Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami Guru-guru kami memberikan Guru-guru kami memberikan Guru-guru kami tidak
menginformasikan silabus informasi kepada peserta didik informasi kepada peserta didik memberikan informasi kepada
mata pelajaran yang didalam- mengenai kriteria penilaian hanya KKM saja diawal peserta didik mengenai kriteria
nya memuat rancangan dan termasuk KKM yang disusun. semester. penilaian, termasuk KKM.
kriteria penilaian termasuk
KKM dengan memperhatikan
karakteristik peserta didik,
mata pelajaran dan kondisi
sekolah pada awal semester.
Rekomendasi:
Madrasah kami perlu memfasilitasi untuk menginformasikan kepada peserta didik tentang:
 Tehnik penilaian
 Rubrik penilaian
8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun nonakademik

8.1.3. Guru melaksanakan penilaian secara teratur berdasarkan rencana yang telah dibuat.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


1. SIlabus 1. Kekuatan:
2. RPP a. Madrasah kami sudah melaksanakan ulangan yang dilakukan berkelanjutan untuk memantau
3. Daftar nilai kemajuan dan perbaikan pembelajaran.
1. Ulangan Harian
4. Raport a. Secara periodik
b. Mengukur pencapaian kompetensi
c. Dilakukan setiap 1 KD atau lebih
2. Ulangan Tengah Semester
a. Dilakukan setelah 8 – 9 minggu kegiatan pembelajran.
b. Dilakukan untuk seluruh indikator dari seluruh KD pada periode tersebut.
3. Ulangan Akhir Semester
a. Dilakukan di akhir semester
b. Semua KD pada semester tersebut ( ganjil)
4. Ulangan Kenaikan Kelas
a. Sistem paket
b. Seluruh KD pada semester genap
5. Ujian Sekolah atau Madrasah
a. Sebagai syarat kelulusan
b. Untuk kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi selain mata pelajaranUN.
6. UN (UjianNasional)
a. Untuk mata pelajarantertentu
b. UntukmencapaiStandarNasionalPendidikan

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 √ Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami menggunakan Guru-guru kami selalu Guru-guru kami melaksanakan Guru-guru kami tidak menilai
berbagai jenis metode untuk melaksanakan penilaian dan penilaian terhadap peserta atau memonitor kemajuan
menilai kemajuan belajar memantau kemajuan belajar didik secara periodik, tapi peserta didik sesuai rencana.
peserta didik secara peserta didik secara berkala sebagian besar tidak sesuai
berkelanjutan dan sesuai dengan rencana yang dengan rencana penilaian yang
mengembangkannya telah dibuat pada silabus dan telah disusun.
berdasarkan rencana yang RPP.
telah dibuat sesuai dengan
perkembangan peserta
didiknya.
Rekomendasi:
Madrasah kami perlu mempertahankan agar tetap melaksanakan ulangan yang dilakukan berkelanjutan untuk memantau kemajuan dan
perbaikan pembelajaran.
1. Ulangan Harian
a. Secara periodik
b. Mengukur pencapaian kompetensi
c. Dilakukan setiap 1 KD atau lebih
2. Ulangan Tengah Semester
a. Dilakukan setelah 8 – 9 minggu kegiatan pembelajran.
b. Dilakukan untuk seluruh indikator dari seluruh KD pada periode tersebut.
3. Ulangan Akhir Semester
a. Dilakukan di akhir semester
b. Semua KD pada semester tersebut ( ganjil)
4. Ulangan Kenaikan Kelas
a. Sistem paket
b. Seluruh KD pada semester genap
5. Ujian Sekolah atau Madrasah
a. Sebagai syarat kelulusan
b. Untuk kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi selain mata pelajaranUN.
6. UN (UjianNasional)
a. Untuk mata pelajarantertentu
b. UntukmencapaiStandarNasionalPendidikan
8.1. Sistem penilaian disusun untuk menilai peserta didik baik dalam bidang akademik maupun nonakademik

8.1.4. Guru menerapkan berbagai teknik, bentuk, dan jenis penilaian untuk mengukur prestasi dan kesulitan belajar peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


1. SIlabus 1. Kekuatan:
2. RPP a. Madrasah kami sudah melaksanaan penilaian hasil belajar oleh pendidik menggunakan berbagai
3. Daftar nilai teknik penilaian berupa tes, observasi, penugasan perseorangan atau kelompok, dan bentuk lain
yang sesuai dengan karakteristik kompetensi dan tingkat
4. Raport b. Madrasah kami sudah melaksanaan teknik tes berupa tes tertulis, tes lisan, dan tes praktik atau tes
kinerja.
c. Madrasah kami sudah melaksanaan teknik observasi atau pengamatan dilakukan selama
pembelajaran berlangsung dan/atau di luar kegiatan pembelajaran.
d. Madrasah kami sudah melaksanaan teknik penugasan baik perseorangan maupun kelompok dapat
berbentuk tugas rumah dan/atau proyek.

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 √ Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami membuat Guru-guru kami menerapkan Guru-guru kami hanya Guru-guru kami hanya
instrumen yang tepat dan berbagai teknik, bentuk, dan menerapkan teknik, bentuk, menerapkan satu teknik,
dapat diandalkan untuk jenis penilaian sesuai dengan dan jenis penilaian tertentu bentuk dan jenis penilaian.
menerapkan berbagai teknik, target kompetensi yang ingin untuk mengukur prestasi dan
bentuk dan jenis penilaian diukur. kesulitan belajar peserta didik.
serta direview secara berkala.
Rekomendasi:

a. Madrasah kami perlu mempertahankan penilaian hasil belajar oleh pendidik menggunakan berbagai teknik penilaian berupa tes,
observasi, penugasan perseorangan atau kelompok, dan bentuk lain yang sesuai dengan karakteristik kompetensi dan tingkat
b. Madrasah kami perlu mempertahankan teknik tes berupa tes tertulis, tes lisan, dan tes praktik atau tes kinerja.
c. Madrasah kami perlu mempertahankan teknik observasi atau pengamatan dilakukan selama pembelajaran berlangsung dan/atau di luar
kegiatan pembelajaran.
d. Madrasah kami perlu mempertahankan teknik penugasan baik perseorangan maupun kelompok dapat berbentuk tugas rumah dan/atau
proyek.
8.2. Penilaian berdampak pada proses belajar

8.2.1. Guru memberikan masukan dan komentar mengenai penilaian yang mereka lakukan pada peserta didik.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


1. Daftar nilai 1. Kekuatan:
2. Analisis nilai a. Guru madrasah kami sudah mengembalikan hasil pemeriksaan pekerjaan peserta didik disertai
balikan/komentar yang mendidik

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 √ Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Semua guru kami secara rutin Guru-guru kami mengkaji Setiap guru menyampaikan Guru tidak selalu memberikan
mencatat kemajuan setiap ulang tingkat kemajuan semua hasil Evaluasi mata pelajaran masukan dan komentar
peserta didik memberi peserta didik pada setiap akhir serta hasil penilaian setiap mengenai penilaian yang
komentar dan masukan serta semester. peserta didik kepada Kepala mereka lakukan pada peserta
menginformasikanya kepada sekolah pada akhir semester didik.
peserta didik secara individual dalam bentuk laporan hasil
dan berkala. prestasi belajar peserta didik.
Rekomendasi:
Guru madrasah kami sudah mengembalikan hasil pemeriksaan pekerjaan peserta didik disertai balikan/komentar yang mendidik
8.2. Penilaian berdampak pada proses belajar

8.2.2. Guru menggunakan hasil penilaian untuk perbaikan pembelajaran.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik

1. Buku Nilai 1. Kekuatan:


a. Guru madrasah kami sudah mengolah / menganalisis hasil penilaian untuk mengetahui kemajuan
2. Jadwal remidi
hasil belajar dan kesulitan belajar peserta didik.
b. Guru madrasah kami sudah memanfaatkan hasil penilaian untuk perbaikan pembelajaran
c. Guru madrasah kami sudah menginformasikan hasil ulangan harian kepada peserta didik sebelum
diadakan ulangan harian berikutnya.
d. Guru madrasah kami sudah melaksanakan remidi bagi peserta didik yang belum mencapai
KKM.
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 √ Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Guru-guru kami memberikan Guru-guru kami selalu Hasil tes digunakan sebagian Hasil tes di sekolah kami tidak
kesempatan kepada semua menggunakan hasil penilaian guru-guru kami untuk selalu berpengaruh pada
peserta didik untuk peserta didik dalam mereview merencanakan perbaikan perbaikan program
memberikan pendapat rencana pembelajaran yang bahan pembelajaran pembelajaran yang telah
terhadap hasil pencapaian telah disusun. selanjutnya. disusun.
kemajuan belajar yang mereka
peroleh dan terlibat dalam
penetapan target
pembelajaran.
Rekomendasi:
a. Guru madrasah kami perlu mempertahankan mengolah / menganalisis hasil penilaian untuk mengetahui kemajuan hasil belajar dan
kesulitan belajar peserta didik.
b. Guru madrasah kami perlu mempertahankan memanfaatkan hasil penilaian untuk perbaikan pembelajaran
c. Guru madrasah kami perlu mempertahankan menginformasikan hasil ulangan harian kepada peserta didik sebelum diadakan ulangan
harian berikutnya.
d. Guru madrasah kami perlu mempertahankan melaksanakan remidi bagi peserta didik yang belum mencapai KKM.
8.3. Orangtua peserta didik terlibat dalam proses belajar anak mereka

8.3.1. Sekolah melaporkan hasil penilaian mata pelajaran untuk semua kelompok mata pelajaran pada setiap akhir semester
kepada orangtua/wali peserta didik dalam bentuk buku laporan pendidikan.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


Rapot 1. Kekuatan:
a. Guru madrasah kami sudah melaporkan hasil penilaian mata pelajaran pada setiap akhir semester
kepada pimpinan satuan pendidikan dalam bentuk satu nilai prestasi belajar peserta didik disertai
deskripsi singkat sebagai cerminan kompetensi utuh.
b. Guru madrasah kami sudah melaporkan hasil penilaian akhlak kepada guru Pendidikan Agama dan
hasil penilaian kepribadian kepada guru Pendidikan Kewarganegaraan sebagai informasi untuk
menentukan nilai akhir semester akhlak dan kepribadian peserta didik dengan kategori sangat
baik, baik, atau kurang baik.
c. Madrasah kami sudah melaporkan hasil penilaian mata pelajaran untuk semua kelompok mata
pelajaran pada setiap akhir semester kepada orang tua/wali peserta didik dalam bentuk buku
laporan pendidikan.
d. Madrasah kami sudahmelaporkan pencapaian hasil belajar tingkat satuan pendidikan kepada dinas
pendidikan/Kantor Kementerian Agama kabupaten/kota.
e. Madrasah kami sudah melaporkan hasil kelulusan ujian sekolah dan UN.kepada Dinas pendidikan /
Kantor Kemenag sesuai dengan kreteria kelulusan yang ditentukan sekolah.
f. Madrasah kami sudah menerbitkan Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN) dan Ijazah
setiap peserta didik / Peserta Ujian Nasional dan diserahkan pada Wali Murid

Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 √ Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami menyampaikan Sekolah kami menyampaikan Sekolah kami membuat Sekolah kami membuat
laporan semua hasil penilaian laporan hasil penilaian mata laporan hasil penilaian kepada laporan kepada orangtua
peserta didik kepada orangtua pelajaran untuk semua orangtua secara rutin dan berupa hasil penilaian akhir di
dan mendiskusikannya secara kelompok mata pelajaran pada sistematis dalam bentuk setiap akhir semester.
mendetail untuk masing- setiap akhir semester kepada laporan pendidikan.
masing peserta didik secara orang tua/wali peserta didik
berkala sesuai dengan dalam bentuk laporan
kesepakatan pendidikan.
Rekomendasi:
a. Guru madrasah kami perlu mempertahankan laporan hasil penilaian mata pelajaran pada setiap akhir semester kepada pimpinan satuan
pendidikan dalam bentuk satu nilai prestasi belajar peserta didik disertai deskripsi singkat sebagai cerminan kompetensi utuh.
b. Guru madrasah kami perlu mempertahankan laporan hasil penilaian akhlak kepada guru Pendidikan Agama dan hasil penilaian
kepribadian kepada guru Pendidikan Kewarganegaraan sebagai informasi untuk menentukan nilai akhir semester akhlak dan
kepribadian peserta didik dengan kategori sangat baik, baik, atau kurang baik.
c. Madrasah kami perlu mempertahanakan laporan hasil penilaian mata pelajaran untuk semua kelompok mata pelajaran pada setiap akhir
semester kepada orang tua/wali peserta didik dalam bentuk buku laporan pendidikan.
d. Madrasah kami perlu mempertahankan laporan pencapaian hasil belajar tingkat satuan pendidikan kepada dinas pendidikan/Kantor
Kementerian Agama kabupaten/kota.
e. Madrasah kami perlu mempertahankan laporan hasil kelulusan ujian sekolah dan UN.kepada Dinas pendidikan / Kantor Kemenag
sesuai dengan kreteria kelulusan yang ditentukan sekolah.
f. Madrasah kami perlu mempertahankan agar menerbitkan Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN) dan Ijazah setiap peserta
didik / Peserta Ujian Nasional dan diserahkan pada Wali Murid

8.3. Orangtua peserta didik terlibat dalam proses belajar anak mereka

8.3.2. Sekolah melibatkan orangtua peserta didik dalam meningkatkan pencapaian hasil belajar siswa.

Bukti-Bukti Fisik Ringkasan Deskripsi Indikator Berdasarkan Bukti Fisik


1. Undangan 1. Kekuatan:
2. Daftar Hadir a. Orangtua peserta didik madrasah kami sudah menganalisa laporan hasil belajar dari guru/sekolah.
3. Notulen b. Orangtua peserta didik madrasah kami sudah memberi motivasi belajar kepada putra / putrinya.
4. Berita Acara c. Orangtua peserta didik madrasah kami sudah memberi fasilitas belajar kepada putra / putrinya.
5. Foto/Dokumentasi
Tahapan Pengembangan
Tahap ke-4 √ Tahap ke-3 Tahap ke-2 Tahap ke-1
Sekolah kami membuat Sekolah kami menjalin Sekolah kami belum memberi Sekolah kami belum
laporan berkala pada orangtua kemitraan dengan orangtua kesempatan berdiskusi untuk melibatkan orangtua secara
mengenai pencapaian hasil dalam meningkatkan membangun kerja sama aktif dalam membantu anak
belajar peserta didik dan pencapaian hasil belajar siswa. dengan orangtua agar mereka belajar di rumah.
menawarkan kesempatan membantu anak mereka
untuk mendiskusikan belajar di rumah.
kemajuan anak mereka serta
mengajukan usulan-usulan
peningkatan hasil belajar
peserta didik.
Rekomendasi:
a. Orangtua peserta didik madrasah kami perlu mempertahankan agar menganalisa laporan hasil belajar dari guru/sekolah.
b. Orangtua peserta didik madrasah kami perlu mempertahankan agar memberi motivasi belajar kepada putra / putrinya.
c. Orangtua peserta didik madrasah kami perlu mempertahankan agar memberi fasilitas belajar kepada putra / putrinya.
REKAPITULASI REKOMENDASI HASIL EDM
MADRASAHTSANAWIYAH ASSALAFIYAH KOTA TEGAL
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

1. PROGRAM PEMENUHAN STANDAR PENILAIAN


Skala Prioritas
No Rekomendasi
1 2 3 4
8.1.1 Guru menyusun perencanaan penilaian terhadap pencapaian kompetensi peserta didik. √
8.1.2 Guru memberikan informasi kepada peserta didik mengenai kriteria penilaian termasuk Kriteria √
Ketuntasan Minimal (KKM).
8.1.3 Guru melaksanakan penilaian secara teratur berdasarkan rencana yang telah dibuat. √
8.1.4 Guru menerapkan berbagai teknik, bentuk, dan jenis penilaian untuk mengukur prestasi dan √
kesulitan belajar peserta didik.
8.2.1 Guru memberikan masukan dan komentar mengenai penilaian yang mereka lakukan pada √
peserta didik.
8.2.2 Guru menggunakan hasil penilaian untuk perbaikan pembelajaran. √
8.3.1 Sekolah melaporkan hasil penilaian mata pelajaran untuk semua kelompok mata pelajaran √
pada setiap akhir semester kepada orangtua/wali peserta didik dalam bentuk buku laporan
pendidikan.
8.3.2 Sekolah melibatkan orangtua peserta didik dalam meningkatkan pencapaian hasil belajar siswa. √

Anda mungkin juga menyukai