Anda di halaman 1dari 4

KUESIONER

FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN STRES KERJA PADA


PERAWAT INSTALASI RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM
DAERAH (RSUD) KABUPATEN SINJAI TAHUN 2022
Identitas responden :

Nama :

Umur :

Jenis kelamin :

Pendidikan terakhir :

Tempat bekerja di ruangan :

Petunjuk pengisian
1. Berilah tanda ceklis pada lembar jawaban yang Anda pilih.
2. Apabila Anda selesai, periksalah kembali jawaban Anda, jangan
sampai ada yang terlewati, jawaban Anda akan dirahasiakan.
Petunjuk untuk mengerjakan kuesioner
1. Jika Anda tidak pernah merasakan berarti Anda memilih TP.
2. Jika Anda kadang-kadang atau sekali-kali merasakan berarti Anda
memilih KD.
3. Jika Anda sering lebih dari tiga kali merasakannya berarti Anda memilih
SR.
4. Jika Anda selalu merasakannya atau hampir setiap saat berarti Anda
memilih SL.
a. Stres Kerja
No Pertanyaan TP KD SR SL
1 Apakah gairah/semangat kerja
Anda menurun bila pekerjaan
yang Anda kerjakan tidak dihargai
oleh atasan?
2 Apakah Anda mudah tersinggung
apabila teman Anda mencela hasil
pekerjaan Anda?
3 Apakah Anda merasa kehilangan
daya konsentrasi ketika
mendengar banyak instruksi dari
dokter misalnya tentang cara
pemberian obat atau infuse pada
pasien, dll?
4 Apakah Anda jarang melakukan
kesalahan atau kekeliruan,
meskipun diawasi oleh atasan?
5 Apakah Anda mengalami stres
ketika menghadapi banyak jumlah
pasien yang dirawat?

b. Shift Kerja

No Pertanyaan TP KD SR SL
1 Apakah Anda sulit tidur ketika
Anda memiliki banyak masalah
pekerjaan?
2 Apakah Anda merasa pembagian
jadwal shift Anda lebih banyak
dari teman yang lain karena
kadang-kadang harus bertugas
dihari libur?
3 Apakah Anda merasa pola tidur
Anda tidak teratur ketika shift jaga
malam?
4 Apakah Anda merasakan capek
ketika menyelesaikan pekerjaan
yang menumpuk, tidak ada
keinginan untuk bermalas-
malasan?
5 Apakah Anda merasa nyaman
dengan pola jaga dinas yang
diberikan kepada perawat?
6 Apakah setiap perawat
mengetahui kriteria yang
digunakan untuk pengusulan
kenaikan jenjang karir?
7 Apakah setiap Anda berdinas
mendapatkan penjelasan tentang
informasi keadaan di ruangan dan
rumah sakit?

c. Beban Kerja

No Pertanyaan TP KD SR SL
1 Seberapa sering pekerjaan
menguras waktu Anda sehingga
hanya tersisa sedikit waktu untuk
mengerjakan hal lain?
2 Seberapa sering Anda harus
melakukan banyak pekerjaan
daripada yang harus ditangani
dengan baik?
3 Seberapa sering Anda harus
menyelesaikan banyak pekerjaan
4 Seberapa sering pekerjaan
mengharuskan Anda bekerja
dengan sangat cepat?
5 Seberapa sering pekerjaan
mengharuskan Anda untuk
bekerja?

d. Kelelahan Kerja

No Pertanyaan TP KD SR SL
1 Apakah setelah Anda selesai
bekerja misalnya setelah
merapikan tempat tidur pasien,
leher atau otot punggung Anda
kaku?
2 Ketika Anda menghadapi banyak
catatan pasien yang harus
dikerjakan, membuat Anda sakit
kepala/pusing?
3 Apakah diwaktu bekerja
membersihkan kamar pasien tiba-
tiba Anda merasa sesak nafas?
4 Apakah Anda cenderung lupa
terhadap sesuatu ketika Anda
memiliki banyak pekerjaan?
5 Apakah Anda merasa sukar
berfikir ketika Anda sedang
banyak pekerjaan?

Anda mungkin juga menyukai