Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL GAGASAN

PROGRAM KREAKTIVITAS MAHASISWA

(PKM KEWIRAUSAHAAN)
PKM-K

Diusulkan oleh:

Muhamad Dicky Pramudia R. Laya 75133511901 Jurusan Sanitasi Lingkungan 2019


5
Jeni Sumuri 75133511900 Jurusan Sanitasi Lingkungan 2019
7
Mutmainna Maku 75133511901 Jurusan Sanitasi Lingkungan 2019
7
Teysa Tresia Saumana 75133512005 Jurusan Sanitasi Lingkungan 2020
1

POLITEKNIK KESEHATAN
KOTA GORONTALO
2021
PENGESAHAN PROPOSAL GAGASAN PKM-KEWIRAUSAHAAN

Judul Kegiatan : Program Kreaktivitas Mahasiswa


Bidang Kegiatan : PKM-Kewirausahaan
Ketua Kelompok
Nama lengkap : Muhamad Dicky Pramudia R. Laya
NIM : 751335119015
Alamat Rumah :
No. Telepon /HP :
Alamat E-mail :
Anggota Kelompok : 3 orang
Dosen Pendamping
Nama Lengkap dengan Gelar : Dwina Ramadhani Pomalingo, M.Farm
NIDN :
Alamat Rumah :
No. Telepon /HP : 0821-1687-8020
Rencana Biaya Kegiatan Total :
Rencana Jangka Waktu Pelaksanaan :

Gorontalo, Oktober 2021

Menyetujui,

Ketua Jurusan Ketua Kelompok

Tumartony Thaib Hiola, S.Pd., M.Kes Muhamad Dicky Pramudia R. Laya


Nip. NIM. 751335119015

Direktur Dosen Pendamping


Mohamad Anas Anasiru, S.KM., M.Kes Dwina Ramadhani Pomalingo, M.Farm
Nip.

DAFTAR ISI
ABSTRAK
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Meningkatnya produksi sampah belakangan ini sangat meresahkan
pemerintah dan masyarakat sekitar yang tempat tinggalnya berdekatan dengan
lokasi TPA. Peningkatan produksi sampah tersebut jika tidak diolah dan
dimanfaatkan dengan baik akan merusak lingkungan sekitar. Sampah
anorganik sebagian besar berbahaya dan sulit dikomposkan. Misalnya beling,
botol bekas, kaleng obat, dan limbah – limbah yang berbahaya. Untuk sampah
organik biasanya dijadikan pupuk kompos. Sedangkan sampah yang berwujud
metal, kardus, kertas, plastik, dan lain – lain biasanya dipungut oleh para
pemulung. Batu cetak halaman ( paving block ) adalah unsur bahan bangunan
yang secara manual atau pres tangan digunakan sebagai bahan penutup
halaman, jalan setapak, trotoar, halaman parkir, dan lain – lain Berdasarkan
SNI ( 03-0691-1989 ), bata beton untuk lantai ( paving block ) adalah suatu
komposisi bahan bangunan yang dibuat dari campuran semen portland atau
bahan perekat hidrolis sejenisnya, air, dan agregat dengan atau tanpa bahan
tambahan lainnya yang tidak mengurangi mutu beton tersebut.
Eco Paving Blok adalah salah satu jenis pemanfaat sampah dengan
mendaur ulang sampah. Dengan adanya Eco Paving Blok dapat meminimalisir
penimbunan sampah plastic di masyarakat dan padat membuat peluang usaha
dan pasar dengan sasaran konsumen para pelaku property dan usaha lainnya
yang berkaitan dengan property. Jenis Eco Paving Blok yang di gunakan
berasal dari limbah plastic dan untuk karekteristik Eco Paving Blok yang di
buat terbuat dari limbah plastic yang mencemari lingkungan sekitar dan bahan
– bahan tambahan untuk penyempurnaan Eco Paving Blok yang tentunya
mudah di jumpai dan memiliki harga yang terjangkau. Produk Eco Paving Blok
ini berbeda dengan Paving Blok lainnya karena Eco Paving Blok ini terbuat
dari bahan limbah plastic yang mencemari lingkungan dan menggangu estetika
dan bahan tambahan seperti oli bekas serta bahan produksi yang juga
menggunakan bahan yang sudah tidak terpakai lagi seperti tong bekas.untuk
produk Eco Paving Blok sasaran konsumen yaitu para pelaku usaha property
dan usaha bahan bangunan dan lainnya.

1.2 Rumusan Masalah


Berdasarkan latar balakang di atas dapat dirumuskan permasalahan
sebagai berikut :
a. Bagaimana cara mendaur ulang limbah plastic agar tidak merugikan ?
b. Bagaimana cara agar konsumen tertarik pada produk Eco Paving Blok ?

1.3. Tujuan
a. untuk meningkatkan kesadaran dalam mendaur ulang limbah plastic agar
tidak merugikan.
b. untuk membuat konsumen lebih tertarik pada produk Eco Paving Blok
BAB 2
TINJAUAN PUSTAKA
2.1. Pengertian Sampah
Sampah dan pencemaran lingkungan merupakan persoalan yang dihadapi
oleh hampir sebagian besar wilayah di Indonesia.Produksi sampah yang tidak
diimbangi dengan pemanfaatan maupun daur ulang menyebabkan berbagai
masalah bagi lingkungan hidup sekitar.Bertambahnya populasi manusia juga
berpengaruh terhadap peningkatan populasi sampah yang dibuang. Hal ini
diperburuk dengan kurang memadainya alokasi TPA, kurangnya kesadaran dan
kemauan masyarakat untuk membuang sampah dengan benar serta
mengelolanya menjadi sesuatu yang lebih berguna.Sebagian besar masyarakat
merasa enggan untuk mengelola maupun mendaur ulang tumpukan sampah
karena menganggapnya sebagai sesuatu yang kotor dan menjijikkan.Mereka
berpikir bahwa tidak ada gunanya mengelola kembali sampah jika masih
mampu membeli sesuatu yang baru.
Salah satu jenis sampah yang kerap menghiasi TPA (Tempat
Pembuangan Akhir) adalah sampah plastik. Plastik merupakan sebuah produk
serbaguna, ringan, fleksibel, murah, kuat dan tahan air yang kerap dijadikan
masyarakat sebagai bungkus maupun wadah sesuatu.Kecenderungan
masyarakat untuk hidup mudah dan praktis mengakibatkan jumlah sampah
plastik meningkat secara signifika.Keseluruhan penghasilan sampah di wilayah
Jakarta per harinya adalah 6000-6500 ton. Sedangkan Kota Palembang
penghasilan sampahnya meningkat drastis dari 900 ton menjadi 1300 ton per
harinya dan itu belum meliputi seluruh kota dan wilayah yang ada di Indonesia.
Produksi sampah plastik di Indonesia sekitar 5,4 juta ton per tahunnya.
Sementara itu berdasarkan data yang diperoleh ,sampah plastik dari 100 gerai
anggota APRIANDO selama 1 tahun menghasilkan 10,95 juta lembar sampah
kantong plastik .Jadi apabila sekitar 65,7 Ha kantong plastik yang dijejer akan
setara dengan 60 kali luas lapangan sepakbola. Padahal sampah plastik
merupakan jenis sampah anorganik yang tidak dapat terurai begitu saja di
dalam tanah. Berbeda dengan sampah organik yang akan membusuk dan
terurai dengan sendirinya,sampah plastik membutuhkan waktu sekitar 70-80
juta tahun untuk terurai.Semakin menumpuk populasi sampah plastik maka
semakin banyak pula jumlah waktu yang diperlukan untuk menguraikannya
dan apabila sampah-sampah plastik tidak segera dimanfaatkan lama kelamaan
planet bumi akan dipenuhi oleh sampah produksi manusia.
Tumpukan sampah yang tidak segera dikelola dapat menyebabkan
lingkungan menjadi kotor dan bau .Selain itu, sampah juga dapat menyebabkan
pendangkalan sungai yang mengakibatkan banjir dan tanah longsor .Selain
menyebabkan pencemaran dan bencana alam, sampah juga berpotensi untuk
menyebarkan penyakit.
Indonesia merupakan negara dengan populasi sampah plastik terbanyak
nomor dua di dunia setelah China. Sudah sejak dulu pemenrintah mengelola
56% sampah di Indonesia.Kemudian sebanyak 35% sampah akan dibakar lalu
7,5% dikubur ,dan 1,69% sampah plastik akan dikompos serta sekitar 15,9 %
didaur ulang dengan cara lain.Apabila sampah dapat dikelola dengan lebih baik
maka kondisi lingkungan akan menjadi lebih bersih. Pembinaan dan sosialisasi
untuk meningkatkan peran serta masyarakat juga sangat diperlukan dalam
kegiatan menjaga lingkungan bersih agar mereka tidak lagi membuang sampah
sembarangan dan lebih menjaga lingkungan hidup untuk tercapainya
lingkungan bersih dan sehat.

2.2. Pengertian Paving Blok


Paving Block merupakan salah satu bahan bangunan yang sudah tidak
asing dan hampir semua orang mengetahui apa itu paving block. Bahan
bangunan yang satu ini sering dijumpai sebagai perkerasan jalan, pelataran
parkir atau pelataran halaman untuk rumah pribadi maupun gedung
pemerintahan. Menurut SNI 03 0691 1996, Bata Beton (Paving Block) adalah
suatu komposisi bahan bangunan yang dibuat dari campuran semen portland
atau bahan perekat hidrolis sejenisnya, air dan agregat dengan atau tanpa bahan
tambahan lainnya yang tidak mengurangi mutu bata beton itu. Paving block
dibuat dari campuran semen, pasir dan air sehingga karakteristiknya hampir
mendekati dengan karakteristik mortar. Mortar adalah bahan bangunan yang
dibuat dari percampuran antara pasir dan agregat halus lainnya dengan bahan
pengikat dan air yang didalam keadaan keras mempunyai sifat-sifat seperti
batuan (Smith.1979).
Ada beberapa material yang bisa digunakan sebagai bahan baku paving
block salah satunya adalah plastik. Plastik merupakan bagian yang tidak dapat
terpisahkan dari kehidupan manusia. Botol plastik, kantong plastik, bungkus
makanan ringan sangat mudah kita temui bahkan selalu kita gunakan dalam
kehidupan sehari-hari. Salah satu jenis plastik yang dapat dimanfaatkan sebagai
bahan baku paving block yaitu plastik PET yang memiliki kekuatan mekanik
tinggi, transparan, dan bersifat tidak beracun. Plastik PET memiliki kekuatan
tarik dan impact yang sangat baik begitu juga dengan ketahanan kimia, clarity,
processability, kemampuan warna dan stabilitas termalnya. Paving block yang
berbahan baku plastik ini sudah diterapkan oleh Pak Karsin, salah satu warga
di Purbalingga, Jawa Tengah. Saat ini Pak Karsin mengembangkan usahanya
dengan alat produksi yang masih menggunakan sistem press manual dengan
bantuan dongkrak tangan, dimana proses ini memakan waktu produksi lebih
lama sedangkan permintaan semakin meningkat.
Adanya permasalahan tersebut diperlukan peningkatan dari segi alat
produksi sehingga dapat mempercepat produksi dari paving block ini. Salah
satu peningkatan alat produksi yang sekaligus menjadi tugas akhir penulis ini
yaitu “Perancangan mesin pencetak plastic paving block bentuk rectangular
menggunakan sistem hydraulic hand control”. Alat ini memiliki beberapa
keunggulan dibanding alat sebelumnya, yaitu menggunakan sistem operasi
semi otomatis, pelepasan cetakan paving block mudah, dan mempercepat
waktu produksi. Dengan adanya mesin press semi otomatis, industri berskala
rumah tangga dapat meningkatkan kapasitas, kualitas produksi dan permintaan
konsumen yang terus meningkat dapat diatasi.
Keuntungan Penggunaan Paving block Adapun keuntungan dari
penggunaan paving block yaitu sebagai berikut:
a. Dalam pelaksanaannya mudah, karena tidak perlu memiliki keahlian khusus
serta tidak memerlukan alat berat dalam pemasangan, sehingga memberikan
kesempatan kerja yang luas kepada masyarakat.
b. Dapat diproduksi secara massal, untuk mendapatkan mutu yang tinggi
diperlukan tekanan pada saat percetakan.
c. Pemeliharaan mudah dan murah, karena dapat dipasang kembali setelah
dibongkar jika terjadi kerusakan di salah satu paving block yang rusak.
d. Tahan terhadap beban vertikal dan horizontal yang disebabkan oleh rem
atau kecepatan kendaraan berat
e. Adanya pori-pori pada paving block dapat meminimalisasi aliran
permukaan dan memperbanyak infiltrasi dalam tanah.
f. Pada saat pengerjaan tidak menimbulkan kebisingan dan gangguan debu.
g. Mempunyai nilai estetika yang unik terutama jika didesain dengan bentuk
dan warna yang indah.
DAFTAR PUSTAKA

Azwar, A. (1983). Pengantar Ilmu Kesehatan Lingkungan. Jakarta: Mutiara.

Fahrudin, A. (2013). 2013. Pemanfaatan Limbah Botol Plastik Sebagai Bahan Eco
plafie (Economic Plastic Fiber) Paving Block yang Berkonsep Ramah
Lingkungan Dengan Uji Tekan,Uji Kejut,Serapan Air, 6-7.

Morgan, & Sally. (2009). Daur Ulang Sampah. Solo: Tiga Serangkai.

Muhammad Hakim, J. W. (2006). Mencari Solusi Penanganan Masalah Sampah


Kota. Bandung: Direktorat Jenderal Hortikultura.

Sutarno, & Sukardi. (2008). Peningkatan Kuat Tekan Paving Block Dengan
Memanfaatkan Abu Batu Bara Limbah Industri. Jurnal Teknik Sipil
Politeknik Negeri Semarang, 12-14.

Badan Standarisasi Nasional (BSN). 1990, SNI T-04-1990-F Tentang Pola Paving
block.

Badan Standarisasi Nasional (BSN). 1996, SNI 03-0691-1996 Tentang Pembuatan


Bata Beton (Paving block), Bandung.

Dachriyanus. (2004). Analisis Stuktur Senyawa Organik Secara Spektroskopi.


Diantomo, Zakaria Wahyu dan Atmaja, L. (n.d.). Pengaruh Variasi Waktu
Refluks Pada Proses Daur Ulang Polietilen Tereftalat Dengan Metode
Hidrolisis. 1–9.

Widodo, S., Nyoman, N., Marleni, N., & Firdaus, N. A. (2018). Pelatihan
Pembuatan Paving block dan Eco-Bricks dari Limbah Sampah Plastik di
Kampung Tulung Kota Magelang. 3(2), 63–66.
BIODATA KETUA DAN ANGGOTA

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap : Muhamad Dicky Pramudia R. Laya
2. Jenis Kelamin : Perempuan
3. Program Studi : Sarjana Terapan Sanitasi Lingkungan
4. NIM : 751335119015
5. Tempat dan Tanggal Lahir : Gorontalo Utara,
6. Alamat E-mail :
7. No. Telepon/ HP :

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu Dan Tempat
Kegiatan
1.
2.
3.

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


N Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
o

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
oersyaratan dalam pengajuan PKM-Kewirausahaan.

Gorontalo, Oktober 2021


Ketua
Muhamad Dicky Pramudia R. Laya

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap : Jeni Sumuri
2. Jenis Kelamin : Perempuan
3. Program Studi : Sarjana Terapan Sanitasi Lingkungan
4. NIM : 751335119007
5. Tempat dan Tanggal Lahir : Gorontalo, 25 Januari 2000
6. Alamat E-mail : jenisumuri01@gmail.com
7. No. Telepon/ HP : 085241509944

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu Dan Tempat
Kegiatan
1.
2.
3.

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


N Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
o
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
oersyaratan dalam pengajuan PKM-Kewirausahaan.

Gorontalo, Oktober 2021


Anggota

Jeni Sumuri
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap : Mutmainna Maku
2. Jenis Kelamin : Perempuan
3. Program Studi : Sarjana Terapan Sanitasi Lingkungan
4. NIM : 751335119017
5. Tempat dan Tanggal Lahir : Gorontalo, 02 Mei 2001
6. Alamat E-mail : mutmainna.a.maku0205@gmail.com
7. No. Telepon/ HP : 0822-7127-5782

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu Dan Tempat
Kegiatan
1. PKKMB Panitia 2020 dan 2021 Poltekkes
gorontalo
2. Tamu Racana Panitia 2020 dan 2021 Poltekkes
gorontalo
3. Pengabmas Lintas Peserta 2020, Desa Pohe
Jurusan

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


N Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
o
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
oersyaratan dalam pengajuan PKM-Kewirausahaan.

Gorontalo, Oktober 2021


Anggota
Mutmainna Maku

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap : Teysa Tresia Saumana
2. Jenis Kelamin : Perempuan
3. Program Studi : Sarjana Terapan Sanitasi Lingkungan
4. NIM : 751335120051
5. Tempat dan Tanggal Lahir : Gorontalo, 11 April 2003
6. Alamat E-mail : teysasaumana94@gmail.com
7. No. Telepon/ HP : 0823-9323-3073

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu Dan Tempat
Kegiatan
1. Olimnas BJM Peserta 2021, Poltekkes Gorontalo
2.
3.

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


N Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
o
1.
2.
3.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
oersyaratan dalam pengajuan PKM-Kewirausahaan.

Gorontalo, Oktober 2021


Anggota
Teysa Tresia Saumana

Anda mungkin juga menyukai