Anda di halaman 1dari 12

CURICULUM VITAE • PIAGAM PENGHARGAAN : DOKTER PUSKESMAS TELADAN

1986.

• NAMA : Dr. SH. MANULLANG SpB (K), FINACS. • RIWAYAT PEKERJAAN / JABATAN :
- Ka. PUSKESMAS OLAK KEMANG-JAMBI : 1981 – 1986
- Ka. SMF BEDAH RSUD PANGKALPINANG : 1990 – 1996
- Ka. Panitia Infeksi Nosokomial RSUD Pangkal Pinang :
• TEMPAT/Tgl. Lahir : BAGANSIAPIAPI, 5 Jan.1953.
1994 - 1996
- Ka. SMF BEDAH RSUD Tarakan : 2002 – 2013.
• ALAMAT : KAPLING POLRI Blok F-8 no.1590
- Ka. Panitia Infeksi Nosokomial RSUD Tarakan
JELAMBAR-GROGOL
1996-2008
JAKARTA BARAT – 11460
- Ka. IGD RSUD Tarakan : 1996 - 2002
- Ka. TIM PATIENT SAFETY RSUD Tarakan : 2008-2013.
HP : 0812-810 22925.
- ANGGOTA POKJA NAS.PPI KEMENKES RI : 2011-skrg
e-mail : manullangsh@yahoo.com
- ANGGOTA POKJA PPI TB KEMENKES RI : 2012-2020
- ANGGOTA PANEL-AHLI HIV/AIDS/IMS KEMENKES RI
- PROFESI : - SURGEON
2012-2020.
- PATIENT SAFETY CONSULTANT
- KONSULTAN PATIENT SAFETY RSUD TARAKAN 2013-2014
- INFECTION CONTROL CONSULTANT
- DIREKTUR PENUNJANG DAN PELAYANAN MEDIK RSU
- TRAUMATOLOGY CONSULTANT
UKI 2014 – 2017.
• ORGANISASI :
• PENDIDIKAN :
- IDI Wilayah DKI : Wakil Ketua MKEK
- DOKTER UMUM : FK UKI JAKARTA (1979 ).
- IKABI-JAYA : Wakil Ketua
- SPESIALIS BEDAH : FK UI JAKARTA (1990).
- PABI- JAYA : Sekretaris
- KONSULTAN TRAUMA : ICS-IGSS (2009 ).
- PERHUKI : Anggota
- PENGURUS PUSAT-PERDALIN : Bidang Organisasi
• INTERNATIONAL - COURSE :
- IFIC (International Federation of Infection Control) :
- INFECTION CONTROL COURSE - Singapore (2004)
Anggota
- PATIENT SAFETY COURSE - Busan-Korea (2008)
- APSIC (Asia Pasifik Society of Infection Control) :
- INFECTION CONTROL ADVANCED COURSE – Singapore
Anggota
(2008)
- ICAS (Infection Control Association-Singapore) :
- PATIENT SAFETY COURSE - Melbourne (2011)
Anggota
- INFECTION CONTROL ADVANCED COURSE
- Pengurus Pusat PABI : Ka P2PB
Shanghai - China (2013).
“ZOOMINAR” HIPPII
MINGGU, 8 NOPEMBER 2020

TANTANGAN SEBAGAI IPCN


DALAM ERA PANDEMI
COVID-19
Dr. S.H. MANULLANG SpB(K), FINACS
PENDAHULUAN

TANTANGAN YANG DIHADAPI IPCN NEGERI KITA SEJAK TERBENTUK


SAMPAI DI ERA PANDEMI COVID-19
SEBAIKNYA KITA KAJI DARI BERBAGAI ASPEK :
1. ASPEK PERAN DAN FUNGSI.
2. ASPEK PENGAKUAN INSTITUSI RESMI.
3. ASPEK KOMPETENSI.
4. ASPEK ORGANISASI
5. ASPEK “ISU” MEMPERTANYAKAN EKSISTENSI IPCN
1). ASPEK PERAN DAN FUNGSI

- CUKUP LUAS DAN SANGAT MENYITA WAKTU.


- SUDAH BAKU DAN SANGAT RINCI DIATUR DALAM REGULASI RESMI.
- MUSTAHIL DIKERJAKAN DENGAN “BAIK” DAN “BENAR” BILA MASIH DIBEBANI
TUGAS RANGKAP/TAMBAHAN  IPCN HARUS PURNA WAKTU.
- MEMBUTUHKAN KOLABORASI DALAM WADAH KOMITE PPIRS DENGAN KOMITE
MEDIK DAN KOMITE MUTU.
- HARUS MENDAPAT DUKUNGAN PENUH DARI FIHAK MANAJEMEN.
- PERAN DAN FUNGSI IPCN BERTAMBAH BERAT SAAT MENGHADAPI PINERE
SEPERTI SAAT PANDEMI COVID-19.
1). ASPEK PERAN DAN FUNGSI

- BEBERAPA RS/INSTITUSI MASIH BERANGGAPAN PERAN DAN FUNGSI IPCN


HANYA SEBAGAI PERSYARATAN AKREDITASI. SETELAH MEMPEROLEHNYA
DUKUNGAN TERHADAP PERAN IPCN BERKURANG BAHKAN TIDAK ADA LAGI.
IPCN KEMBALI DITEMPATKAN BERTUGAS DI RUANG PERAWATAN ATAU POSISI
LAIN YANG TIDAK BERKAITAN DENGAN PPI.

- DIKALANGAN SEBAGIAN IPCN SENDIRI, ADA JUGA ANGGAPAN KELIRU DENGAN


MENYATAKAN IPCN BUKAN PERAWAT DAN TIDAK LAGI MELAKUKAN
“ASUHAN KEPERAWATAN”.
2). ASPEK PENGAKUAN INSTITUSI RESMI

- NEGERI KITA BELUM MENGATUR TATA CARA SERTIFIKASI IPCN.


- TANPA SERTIFIKASI BAKU OLEH SATU BADAN RESMI, SULIT MENGHARAPKAN
KESETARAAN KINERJA DIANTARA SESAMA IPCN.
- DI USA DAN CANADA, CBIC (CERTIFICATION BOARD of INFECTION CONTROL and
EPIDEMIOLOGY) MERUPAKAN BADAN RESMI YANG DIAKUI UNTUK SERTIFIKASI
IPCN/ICN. SEORANG PERAWAT HARUS MENGIKUTI PELATIHAN KHUSUS
YANG DIADAKAN CBIC DAN LULUS UJIAN, BARULAH MEMPEROLEH
PREDIKAT SEBAGAI CIC (CERTIFIED IN INFECTION CONTROL).
3). ASPEK KOMPETENSI :

- IPCN HARUS SEORANG PERAWAT YANG MEMILIKI STR.


- MEMILIKI KOMPETENSI KHUSUS DI BIDANG PPI  KOMPETEN MELAKSANAKAN
PROGRAM PPI YANG SUDAH DITETAPKAN RS.
- BEKERJA PURNA WAKTU.
- MAMPU BERKOLABORASI DALAM WADAH KOMITE PPIRS DENGAN
KOMITE MEDIK DAN KOMITE MUTU RS.
- KOMPETEN SEBAGAI ANGGOTA, BAHKAN SEBAGAI SEKRETARIS KOMITE PPIRS.
- DIMASA PANDEMI, BERSAMA KOMITE PPIRS MAMPU UNTUK MENJALANKAN
STRATEGI PENCEGAHAN TRANSMISI PINERE DI RS.
4). ASPEK ORGANISASI :

- SATU-SATUNYA WADAH IPCN / PERAWAT-PPI SAAT INI ADALAH HIPPII.


KEANGGOTAAN MASIH BERSIFAT SUKARELA, TIDAK WAJIB.
- HIPPII SECARA ORGANISATORIS BERAFILIASI KE PPNI (KEANGGOTAAN
PPNI BERSIFAT WAJIB).
- TIDAK ADA HUBUNGAN SAMA SEKALI SECARA ORGANISATORIS DENGAN
PERDALIN. MUNGKIN HANYA KETERIKATAN BATHIN KARENA SESAMA
PECINTA DAN PEGIAT PPI SAJA.
- SEBAIKNYA TETAP DIPERTAHANKAN HIPPI MERUPAKAN SATU-SATUNYA
WADAH BERHIMPUN IPCN NEGERI KITA. DI UK DIKENAL DENGAN ICNA
(INFECTION CONTROL NURSES ASSOCIATION).
5). ASPEK “ISU” MEMPERTANYAKAN EKSISTENSI IPCN :

a) “ISU” IPCN BUKAN PERAWAT : SUDAH ADA SEBAGIAN KALANGAN IPCN YANG
TIDAK LAGI MENGAKU SEBAGAI PERAWAT.
MARI KITA LURUSKAN  BAHWA IPCN ITU ADALAH SEORANG PERAWAT.
b) “ISU” IPCN DIGANTI DENGAN ISTILAH “IP” (INFECTION PREVENTIONIST) : ISU INI
DISEBARKAN OLEH KARENA KEKURANG-FAHAMAN TENTANG PENGERTIAN “IP”
 TUGAS ORGANISASI UNTUK MEMBERIKAN PENGERTIAN BAHWA PERAN IPCN
TIDAK MUNGKIN DIGANTIKAN OLEH IP KARENA IP TERDIRI DARI BERBAGAI
PROFESI, BUKAN HANYA PERAWAT.
5). ASPEK “ISU” MEMPERTANYAKAN EKSISTENSI IPCN :

c). “ISU” IPCN TIDAK BOLEH MELAKUKAN ASUHAN KEPERAWATAN :


ISU INI JUGA AKIBAT KEKURANG-FAHAMAN TENTANG PENGERTIAN
ASUHAN KEPERAWATAN. DALAM “PERMEN PAN” No. 35 tahun 2019,
DITETAPKAN ADA 147 ASUHAN KEPERAWATAN ( 39 KATEGORI KETERAMPILAN
DAN 108 KATEGORI KEAHLIAN).
TUGAS ORGANISASI UNTUK MENETAPKAN ASUHAN KEPERAWATAN
YANG MENJADI TANGGUNG JAWAB IPCN. DALAM HAL INI PPNI ATAS USULAN HIPPII.
BEBERAPA PENGERTIAN TENTANG KEPERAWATAN :

KEPERAWATAN : Kegiatan pemberian asuhan kepada individu, keluarga,


kelompok, atau masyarakat, baik dalam keadaan sakit maupun sehat.
ASUHAN KEPERAWATAN : Rangkaian interaksi Perawat dengan klien dan
lingkungannya untuk mencapai tujuan pemenuhan kebutuhan dan
kemandirian klien dalam merawat dirinya.
PELAYANAN KEPERAWATAN : Suatu bentuk pelayanan profesional yang
merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan dan berdasarkan
pada ilmu dan kiat keperawatan, ditujukan kepada individu, keluarga,
kelompok, atau masyarakat baik sehat maupun sakit.
THANK YOU
manullangsh@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai