Anda di halaman 1dari 2

 

PENANGANAN BRONKHITIS AKUT  


No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 1 Februari 2018
Halaman : 1/2
UPTD PUSKESMAS dr. KARYADI
PLANTUNGAN  NIP:197010012009041001

1. Pengertian Bronkitis adalah suatu peradangan pada bronkus (saluran udara ke paru-
paru). Radang dapat berupa hipersekresi mukus dan batuk produktif
kronis berulang-ulang minimal selama 3 bulan pertahun atau paling
sedikit dalam 2 tahun berturut-turut pada pasien yang diketahui tidak
terdapat penyebab lain.
2. Tujuan Sebagai acuan panduan petugas dalam penaganan bronchitis akut .
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Plantungan No.
……………………..tentang jenis-jenis pelayanan
4. Referensi 1. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 296/Menkes/SK/III/2008
tentang Pedoman Pengobatan Dasar di Puskesmas.
2. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 5 Tahun 2014 tentang
Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Primer.
5. Langkah- 1. Petugas memanggil pasien masuk ruang periksa.
langkah 2. Petugas melakukan anamnesa.
3. Petugas melakukan pemeriksaan fisik.
4. Petugas menegakkan diagnosa sesuai hasil anamnesa dan pemeriksaan
fisik.
5. Petugas menyiapkan formulir rujukan bila diperlukan.
6. Petugas memberikan edukasi pada pasien tentang penyakitnya.
7. Petugas menyiapkan kertas resep dan kertas resep ke unit obat.
- Paracetamol 3x1 tablet/hr
- GG 3x1 tablet/hr
8. Petugas mencatat hasil pemeriksaan pada Rekam Medis dan pada
Buku Register Harian.
6. Bagan Alir
melakukan anamnesa Petugas menegakkan
memanggil dan pemeriksaan fisik diagnosis sesuai hasil
pasien masuk pada pasien pemeriksaan
ruang periksa

Memberikan edukasi Menyiapkan rujukan


Memberikan resep obat
kepada pasien bila diperlukan
simtomatis pada pasien

Menulis hasil
pemeriksaan dlm rekam
medis dan diagnose
pasien ke buku register.

7. Unit terkait Ruang Pelayanan Umum


  PENANGANAN BRONKHITIS AKUT  
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 1 Februari 2018
Halaman : 2/2
UPTD PUSKESMAS dr. KARYADI
PLANTUNGAN  NIP:197010012009041001

8. Rekam Historis Perubahan


No Halaman Yang Dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

Anda mungkin juga menyukai