Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN

TK AL FALAH SANINAGE
TAHUN AJARAN 2021/2022

Tema : Tanaman
Subtema : Tanaman Obat
Sub-sub tema : Lidah Buaya
Kelompok : A dan B

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Rencana Kegiatan


NAM : 1.2  Menghargai lidah buaya  Mengenal tanaman lidah
sebagai makhluk hidup buaya
FM : 3.3 – 4.3  Melatih motorik anak  Menanam dan merawat
3.9 – 4.9  Berkebun lidah buaya
KOG : 3.6 – 4.6  Bagian-bagian lidah  Mengetahui bagian-bagian
buaya dari lidah buaya
BHS : 3.12 – 4.12  Huruf Lidah Buaya  Membuat nama
SOSEM : 2.2  Hasil menanam menggunakan kulit lidah
Sn : 3.15 – 4.15  Seni menggunakan lidah buaya
buaya  Presentasi hasil tanaman
lidah buaya
 Melukis bunga
menggunakan bagian-
bagian lidah buaya
Tema : Tanaman
Subtema : Tanama Sayur
Sub-sub tema : sayur hijau
Kelompok : A dan B

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Rencana Kegiatan


NAM :1.1  Mengenal tanaman  Menempel bentuk bunga
sebagai ciptaan Tuhan dari daun katu
FM : 2.1  Melatih motorik anak  Menghitung Jumlah
3.3 – 4.3 tangkai pohon katu
KOG : 3.6 – 4.6  Mengitung katu  Bercerita dan gambar
3.8 – 4.8  Membaca kata sayuran tentang sayur yang disukai
BHS : 3.11 – 4.11  Menyampaikan ceirta  Menggunting gambar cabe
3.12 – 4.12  Menanam pohon katu
SOSEM : 2.9  Melatih emosi  Membuat kalung dari
Sn : 3.15 – 4.15  Seni dari sayur kacang panjang dan wortel
Tema : Tanaman
Subtema : Tanama Obat
Sub-sub tema : Kunyit,Sereh,Cengkeh
Kelompok : A dan B

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Rencana Kegiatan


NAM :1.1  Mengenal Tanaman  Mengupas kunyit
Ciptaan Allah  Menumbuk kunyit
FM : 2.1  Mengupas Kunyit  Mewarnai menggunakan
3.3 – 4.3  kunyit
KOG : 3.6 – 4.6  Menghitung Jumlah  Menghitung jumlah
3.8 – 4.8 Cengkeh cengkeh
  Menulis jumlah kata
BHS : 3.11 – 4.11  Huruf KUNYIT KUNYIT
3.12 – 4.12  Mengenal warna kunyit  Mengurutkan serai dari
SOSEM : 2.9  Mengurutkan Serai yang kecil hingga besar
Sn : 3.15 – 4.15  Mewarnai dengan
Kunyit
Tema : Tanaman
Subtema : Tanama Hias
Sub-sub tema : Bagian-Bagian Bunga
Kelompok : A dan B

Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Rencana Kegiatan


NAM :1.1  Menjaga dan merawat  Menempel kata Bunga
tanaman ciptaan Allah  Mengetahui bagian-bagian
FM : 2.1  Melatih koordinasi jari, bunga
3.3 – 4.3 tangan dan mata.  Mencocokkan warna
KOG : 3.6 – 4.6  Mengenal bagian bunga dengan huruf
3.8 – 4.8 dan macam-macamnya  Menceritakan pengalaman
BHS : 3.11 – 4.11  Memahami dan menanam,menyebutkan
3.12 – 4.12 menunjukkan tanaman hias dirumah
kemampuan bahasa  Menyiram tanaman
ekspresif  Membuat gelang dari biji
SOSEM : 2.9  Memiliki perilaku yang jali-jali
mencerminkan sikap
percaya diri dan sabar
Sn : 3.15 – 4.15
 Membuat karya dengan
merangkai bunga

Anda mungkin juga menyukai