Anda di halaman 1dari 5

YAYASAN BINONG PERMAI AN NURMANIYAH

SD BINONG PERMAI
Ceria – Cerdas - Religius

Sub tema 1 : Keberagaman Budaya Bangsaku


Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia, PPKN & SBDP
Kelas :4A&B
Waktu : Jam ke-1
Hari/ Tgl/ Bln : Selasa, 21 Juli 2020
Materi Pembelajaran 2
Assalammualaikum Wr. Wb
Selamat pagi anak-anaku semua, pembelajaran jam ke-1 kita
akan belajar tentang keberagaman suku bangsa, sosial, dan budaya di
Indonesia yang terikat persatuan dan kesatuan, rumah adat dan
tarian bungong jeumpa. Dimohon kepada anak-anaku untuk
membaca materi pembelajaran 2.

Bentuk keberagaman suku bangsa, sosial, dan budaya di Indonesia


yang terikat persatuan dan kesatuan :
 Indonesia merupakan negara yang mempunyai keragaman
budaya. Salah satu bentuk kebudayaan adalah rumah adat.
 Setiap daerah provinsi memiliki rumah adat, setiap rumah adat
memiliki makna.
Materi Pembelajaran 2

 Bhinneka Tunggal Ika adalah semboyan bangsa Indonesia, ini


merupakan prinsip negara yang menyatakan bahwa Indonesia
satu meskipun hidup dalam keberagaman.

 Persatuan dan kesatuan menciptakan kerukunan dan kedamaian


dalam masyarakat dan kehidupan sehari- hari.

 Jika kita bersatu, pekerjaan yang berat terasa ringan bila


dikerjakan bersama – sama.

 Kepentingan umum harus didahulukan dari pada kepentingan


pribadi atau kelompok, maka semboyan yang tepat untuk hal ini
adalah “ Bersatu kita teguh bercerai kita runtuh”.
Materi Pembelajaran 2

Indonesia merupakan negara yang mempunyai keragaman budaya.


Salah satu kebudayaan yang dimiliki adalah rumah adat. Seluruh provinsi
memiliki rumah adat. Amati gambar rumah adat dibawah ini !

Anak-anaku semua diatas merupakan gambar macam-macam rumah


adat dan asalnya. Dimohon kepada anak-anaku untuk menulis dan mengisi
tabel di bawah ke buku catatan/tugas tematik tema 1 !

Rumah Adat Asal Daerah Keunikan


Rumah adat jambi Jambi Rumah panggung dan
pada setiap ujung atap
terdapat bentuk x.
Rumah adat acah

Rumah adat sumatra


selatan
Rumah adat sumatra
selatan
Materi Pembelajaran 2
Salah satu kebudayaan indonesia berupa lagu daerah bungong jeumpa
dari Aceh. Bungong jeumpa artinya bunga cempaka. Keharuman bunga
cempaka memiliki makna yaitu mereka yang pergi keluar Aceh diharapkan
mampu menjadi benih jeumpa yang membawa harum nama Aceh.

Anak-anaku semua mari kita praktekan gerak tarian diatas, lakukan


gerakan tersebuat sesuai tahapan (LKS hal 12 s/d 13). Tugas praktek tarian
dikirim melalui video !

Anda mungkin juga menyukai