Anda di halaman 1dari 6

MODUL PRAKTIKUM

PENELITIAN OPERASIONAL

Disusun oleh :
Ari Nur Yahya 19-26-201-168

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TANGERANG


FAKULTAS TEKNIK
TEKNIK INDUSTRI
2021

1
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR…………………………………………………………………………………..
DAFTAR ISI………………………………………………………………………………………………
TATA TERTIB PRAKTIKUM……………………………………………………………………….
PENULISAN LAPORAN PRAKTIKUM………………………………………………………..
MODUL I LINIER PROGRAMMING & INTEGER LINIER PROGRAMMING…
MODUL II TEORI PENUGASAN……………………………………………………………….
MODUL III TRANSPORTASI DAN TRANSHIPMENT…………………………………..
MODUL IV MASALAH ANTRIAN……………………………………………………………..
MODUL V SIMULASI SISTEM ANTRIAN………………………………………………….
MODUL VI PROJECT SCHEDULING PERT-CPM………………………………………..
DAFTAR PUSTAKA…...................................................................................

2
TATA TERTIB PRAKTIKUM
LABORATORIUM PROGRAM KOMPUTER
PRODI TEKNIK INDUSTRI – FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TANGERANG

1. SETIAP PRAKTIKAN HARUS HADIR 15 MENIT SEBELUM PRAKTIKUM DIMULAI


KETERLAMBATAN > 15 MENIT TIDAK DI IZINKAN MENGIKUTI PRAKTIKUM.
2. SETIAP PRAKTIKAN WAJIB MENGENAKAN KEMEJA, SEPATU, CELANA BAHAN SAAT
PRAKTIKUM BERLANGSUNG DAN MENYERAHKAN KARTU PRAKTIKUM KEPADA
ASISTEN LAB. SEBELUM PRAKTIKUM DIMULAI.
3. APABILA TERJADI KERUSAKAN PADA ALAT – ALAT LABORATORIUM YANG
DISEBABKAN OLEH KELALAIAN PRAKTIKAN ATAU KELOMPOK YANG BERSANGKUTAN
WAJIB MENGGANTI ALAT TERSEBUT.
4. DILARANG MAKAN, MINUM, MEROKOK DAN MEMBUAT GADUH PADA SAAT
PRAKTIKUM BERLANGSUNG.
5. SETELAH PRAKTIKUM SELESAI ALAT – ALAT YANG TELAH DIGUNAKAN HARUS
DIRAPIKAN KEMBALI.
6. SETIAP PRAKTIKAN HARUS MEMBUAT TUGAS PENDAHULUAN DAN TUGAS AKHIR
YANG DITULIS TANGAN DIKERTAS A-4.
7. SETIAP PRAKTIKAN HARUS MEMBUAT LAPORAN PRAKTIKUM DIKETIK KOMPUTER
DIKERTAS A-4.
8. LAPORAN PRAKTIKUM HARUS DISERAHKAN PALING LAMBAT 2 MINGGU SESUDAH
PRAKTIKUM DALAM BENTUK HARD COVER DAN SOFT COVER.
9. BAGI PRAKTIKAN YANG TERLAMBAT MENYERAHKAN LAPORAN DIANGGAP GAGAL
DAN MENGIKUTI PRAKTIKUM BERIKUTNYA DENGAN MEMBAYAR PRAKTIKUM
KEMBALI.
10. SETIAP PRAKTIKAN DIWAJIBKAN MENGIKUTI PRESENTASI PRAKTIKUM.
11. BAGI PRAKTIKAN YANG MELANGGAR ATA TERTIB DIBERIKAN SANKSI DAN DIANGGAP
GAGAL.

MENGETAHUI,
KEPALA LABORATORIUM

IR. BAMBANG SUHARDI WALUYO, S.T., M.T., IPP

3
PENULISAN LAPORAN PRAKTIKUM

Laporan Praktikum :
1. SAMPUL LAPORAN ( cover ) : berwarna biru
2. HALAMAN JUDUL : identitas mahasiswa, nama NIM ,
tanggal dan tahun praktikum

4
5
 Langkah PENGGUNAAN SOFTWARE WinQSB
1. Gunakan program network modelling
2. Dari “FILE” pilih “NEW PROBLEM” , lalu Transportstion Problem, lalu pilih tipe fungsi
tujuannya (min/max).
3. Kemudian isi masing – masing dengan judul permasalahan , jumlah sumber (source), dan
jumlah destinasi kemudian klik OK.

 PROBLEM SET
1. PT. Semoga kaya yang memproduksi helm mempunyai tiga buah pabrik yang berlokasi di
semarang , purwodadi ,dan pati . Helm yang diproduksi akan didistribusikan dengan truk
ke pusat pusat pembelanjaan yang ada di Jakarta , bandung , ciamis ,dan Tangerang.
Kapasitas produksi setiap minggu di ketiga pabrik itu adalah 350 , 400 , dan 600 pcs.
Sementara , permintaan yg muncul setiap minggu di tempat sasaran distribusi adalah
sebanyak 220 , 160 , 300, dan 280 pcs . Biaya produksi pada ketiga pabrik berbeda,
diperkirakan sebesar 11 juta per seratus pcs di semarang , 14 juta per seratus pcs di
purwodadi , dan 16 juta per seratus pcs di pati. Biaya transportasi (dalam juta rupiah per
seratus pcs helm) dari masing masing pabrik ke sasaran distribusi adalah sebagai berikut.

Pabrik Sasaran Distribusi


Jakarta Bandung Ciamis Tangerang
Semarang 20 15 13 16
Purwodadi 22 24 20 18
Pati 26 28 22 24

Bagaimana PT. Semoga Kaya harus memutuskan banyaknya Helm yg harus


didistribusikan ke 4 daerah tersebut dengan mempertimbangkan biaya total
pengeluaran per minggu ? hitunglah biaya minimumnya!

Jawaban :
Langkah – Langkah :
1. Gunakan program Network Modeling
2. Klik file > pilih New Problem, lalu pilih tipe tujuan (minimization)
3. Lalu isi Problem Title dengan “Pengiriman Helm” , lalu isi number source 3 dan
Number of Destination 4 kemudian klik OK
4. Setelah itu klik edit > node name kemudian isi sesuai dengan table di bawah
5. Setelah itu isi table sesuai dengan

Anda mungkin juga menyukai