Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013

KELAS 1 SD

SEMESTER 1 DAN 2

MATA PELAJARAN : TEKNOLOGI INFORMASI

DAN KOMUNIKASI

SD ISLAM TERPADU MAZAYA SCHOOL

PERLANAAN

T.A 2022/2023
RENCANA PELAKSANAN PEMBELAJARAN
Nama sekolah :IT MAZAYA SCHOOL

Mata Pelajaran :TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

Materi : Pengenalan TIK

Sub Materi : Pengenalan Perangkat Keras

Kelas/semester :I/I

Waktu :-

Tujuan Pembelajaran
 Siswa memahami pengenalan keybord dan menggunakan peralatan TIK.
 Siswa dapat mempratikkan penggunaan keybord
 Karakter siswa yang diharapakan : rasa ingin tahu, peduli lingkungan,tanggung
jawab,mandiri kerjasama
Materi Pokok
 Lingkungan belajar TIK
Metode Pembelajaran
 Tanaya jawab,diskusi, demontrasi dan praktik
Langka-langka Pembelajaran
Apresepsi dan Motivasi
o Apresepsi :
 Menguacapkan salam dan berdo’a sebelum belajar
 Mengabsen siswa
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran berkait dengan belajar TIK
o Memotivasikan peserta didik dengan memberi penjelasan tentang pentingnya
pengetahuan penggunaan TIK
Kegiatan Inti
 Guru menjelaskan siswa menggunakan komputer dengan mengenal ikon pada keyboard
 Siswa dapat memperaktek cara menggunakan peralatan komputer
 Kemudian guru Menjelaskan Sejarah singkat Perangkat lunak pengolah kata
Mengidentifikasi perangkat lunak pengolah kata Langkah – langkah menjalankan
perangkat lunak pengolah kata.Menunjukan bagian bagian layar pengolah kata.
 guru menunjuk menu file dan submenu file New, close, save, save as, open, exit dan
memahi fungsinya. Menunjuk Icon standar New , open, save dan memahami fungsinya.
 Mengetik naskah sederhana dengan tema Liburan sekolah
Kegiatan Penutup
 Siswa mampu mengemuka hasil belajr hari ini
 Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
 Menyanyikan salah satu lagu daerah nasionalisme
 Salam dan do’a penutup dipimpin oleh salah satu siswa.

PENILAIAN

Penilaian sikap :Obserbvasi selama kegiatan berlangsung

Penilaian pengetahuan :Mengidentifikasikan dan menunjukan

Penilain keterampilan :Menulis, menyajikan dan memperagakan

Mengetahui Guru TIK Kelas I

Kepala SD IT Mazaya School

MARDIANA S.Pd TIKA REVIANTI Amd.AB


Penilaian

Anda mungkin juga menyukai