Anda di halaman 1dari 2

Petunjuk Kerja Kelompok

1. Anda bekerja dalam kelompok yang terdiri dari 5 orang.

2. Setiap kelompok memilih satu dari tiga pendekatan pengawasan (direktif, kolaboratif,

atau nondirektif).

3. Setiap kelompok menyusun strategi pengawasan yang memberdayakan berdasarkan

pendekatan pengawasan yang disepakati.

Petunjuk Pengerjaan Lembar Kerja

1. Buatlah Rencana Pengawasan Akademik/Manajerial (pilih satu)

2. Tentukan aspek/masalah pengawasan

3. Tentukan tujuan kegiatan pengawasan

4. Tentukan indikator keberhasilan

5. Tentukan waktu pelaksanaan

6. Tentukan tempat pelaksanaan

7. Tentukan strategi/metode kerja/teknik supervisi

8. Buatlah skenario kegiatan yang meliputi: Pendahuluan, Kegiatan Inti dan Penutup

secara rinci (pada kegiatan inti harus jelas terlihat strategi pengawasan yang

memberdayakan)

9. Hasil kerja kelompok akan dipresentasikan untuk mendapat tanggapan dari peserta

lain dan fasilitator.


RENCANA PENGAWASAN AKADEMIK/MANAJERIAL

A. Aspek/Masalah : Guru belum memahami tentang Teknik Penilaian di PAUD


B. Tujuan Pengawasan : Meningkatkan kemapuan dan pemahaman guru dlam
menyusunteknik penilaian sesuai dengan standar penilaian
C. Indikator Pencapaian : Guru mampu menyusun teknik penilaian sesuai dengan standar
Pendidikan
D. Waktu Pelaksanaan : Senin,20 Juni 2022 Pukul 08.00 s.d 13.00
E. Tempat Pelaksanaan : TK Imanuel
F. Strategi/Metode Kerja/ : Strategi Workshop
Teknik Supervisi Model Supervisi klinis
G. Skenario Kegiatan :
1. Pendahuluan ( 10 menit):
 Kepala sekoah menjelaskan tujuan workshop
 Kepala sekolah memberikan motivasi kepada peserta workshop
 Menyampaikan informasi perkembangan terakhir tentang penggunaan teknik penilaian

2. Kegiatan Inti 3 X 60 menit):


 Pengawas sekolah menjelaskan konsep Penilaian
 Pengawas Sekolah melakukan pembimbingan pada guru tentang penggunaan teknik
penilaian
 Pengawas sekolah memberikan lembar kerja tentang teknik penilaian
 Diskusi
 Memberikan kesemptan kepada Guru untuk mempresentasikan, tentang teknik
penilaian

3. Penutup (30 menit):


 Pengawas sekolah mengkonfirmasi hasil presentasi
 Guru melakukan refleksi hasil presentasi
 Memberikan tugas mandiri untuk menyempurnakan hasil kerja tentang teknik
penilaian

H. Sumber Daya: Standar kompetensi

I. Penilaian dan Instrumen: Lembar kerja ,LCD

J. Rencana Tindak Lanjut: Pengawas sekolah melakukan monitoring dan evaluasi hasil kerja
guru dan teknik penilaian sesuai standar Penilaian

Kelompok: 1
Ketua : Linda Tege
Sekretaris : Justinus Adriter Sinadia
Anggota : Mey lengkong
Ahkmad Yani
Dorisma Sianturi
Agus Agus

Anda mungkin juga menyukai