Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL

UPTD PUSKESMAS KUTA BAHARU


JL. CUT NYAK DHIEN. KM 03 DESA DANAU BUNGARA
KECAMATAN KUTA BAHARU
Kode Pos 24784 Email : Kutabaharupuskesmas@gmail.com

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


PEMBERIAN TABLET TAMBAH DARAH ( TTD )
PADA REMAJA PUTRI

A. PENDAHULUAN
Salah satu sasaran pokok rencana pembangunan jangka menengah
nasional ( RPJMN ) 2015 -2019 adalah meningkatkan status
kesehatan gizi dan anak. sebagai penjabarannya, kemenrtian
kesehatan telah menyusun rencana strategis ( Renstra ) tahun 2015 –
2019 tercantum di dalam sasaran program Gizi dan kesehatan ibu dan
anak antara lain meningkatkan ketersedian dan keterjangkauan
pelayanan kesehatan yang bermutu bagi seluruh masyarakat.
Indikator pembinaan perbaikan gizi masyarakat salah satunya adalah
pemberian tablet tambah darah (TTD) bagi remaja putri dengan target
sebesar 30% pada tahun 2019.

B. LATAR BELAKANG

Anemia merupakan masalah gizi yang perlu mendapat perhatian khusus.data


riskesdes 2013 menyebutkan bahwa prevalensi anemia merupakan dampak
lanjut dari asupan zat gizi besi dari makanan yang baru memenuhi sekitar
40% dari kecukupan ( puslitbang Gizi bogor , 2007 ).
Pelaksaan pemberian TTD sebelumnya adalah 1 ( satu )tablet per minggu
dan pada masa haid di berikan 1 ( satu ) tablet perhari selama 10 (sepuluh )
hari.
C. TUJUAN

1. Untuk meningkatkan status gizi remaja putri sehingga dapat memutuskan


mata rantai stunting
2. mencegah anemia dan meningkatkan cadangan zat besi dalam tubuh
3. sebagai bekal dalam mempersiapkan generasi yang sehat berkualitas dan
produktif.

D. PELAKSAAN KEGIATAN

1. Cara pemberian TTd dengan dosis 1 ( satu ) tablet perminggu sepanjang


tahun
2. Pemberian tablet tambah darah ( TTD ) di lakukan untuk remaja putri usia
12-18 tahun.
3. Pemberian TTD remaja putri di institut pendidikan ( SMP dan SMA atau
yang sederajat ) dengan menentukan hari minum TTD bersama setiap
minggunya sesuai kesepakatan di wilayah masing – masing .

E. SASARAN

Remaja Putri Usia 12-18 Tahun.

F. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN

1. Evaluasi Di Lakukan Setiap Bulan.


2. Kegiatan Di Laksanakan oleh pelaksana program.
3. semua hasil kegiatan di laporkan kepada kepala puskesmas kuta
Baharu di lanjutkan ke dinas kesehatan aceh singkil.
Ditetapkan di Aceh Singkil
Pada tanggal 16 Jan 2019
Kepala UPTD Puskesmas Kuta Baharu

DEWI HERAWATI
NIP: 19821120200604 2 020

Anda mungkin juga menyukai