Anda di halaman 1dari 57

1. Seorang pasien laki-laki usia 85 tahun A.

Penurunan metabolisme obat


didiagnosa hipertensi, hiperlipidemia, BPH, B. Fraksi obat terikat albumin
dan depresi mayor. pasien diberikan terapi besar
lisinopril, atorvastatin, tamsulosin, diazepam C. Peningkatan absopsi obat
(jika perlu) dan escitalopram. Saat ini pasien D. Peningkatan volume
mengalami letargi dan ketidakseimbangan distribusi
saat berjalan yang dirasakan sejak 3 hari E. T1/2 obat meningkat
yang lalu. Apoteker melakukan analisis obat
penginduksi kondisi tersebut dan ditemukan
bahwa diazepam adalah penyebabnya.
Apakah yang dapat menyebabkan hal
tersebut?

2. Manakah diantara obat berikut yang A. Fluticasone


menyebabkan oral kandidiasis ? B. Salmeterol
C. Aminofilin
D. Ipratropium bromide
E. Salbutamol
Kortikosteroid menyebabkan oral
kandidiasis karena imunosupresan
dapat menyebabkan pertumbuhan
jamur, itulah mengapa setelah
menggunakan ICS inhaler harus
berkumur dengan air.
3. Seorang laki-laki datang ke apotek A. Biotin
mengeluhkan rambut rontok dan mulai B. Triamsinolon
mengalami kebotakan. Pasien ingin membeli C. Minoxidil
obat topikal untuk permasalahan tersebut. D. Finasterid
Apakah obat yang disarankan? E. Deksametason
Pembahasan : Minoxidil berfungsi
sebagai vasodilator sehingga dapat
membuka pori-pori kulit kepala.
4. Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun A. HCT
didiagnosa angina pektoris stabil dan B. Amlodipine
mendapatkan terapi bisoprolol dan lisinopril. C. Diltiazem
Setelah 2 minggu penggunaan obat tersebut, D. Digoksin
pasien kembali ke dokter karena mengalami E. kandesartan
sesak dan terasa berat pada dada. Apoteker Pembahasan :
membantu dokter dalam menganalisis
kondisi tersebut terkait obat atau bukan.
Kesimpulan analisis adalah pasien
mengalami intoleransi terhadap bisoprolol.
Apakah saran terapi pengganti obat tersebut
?
5. Seorang ibu datang ke apotek membawa A. 3
resep berikut : B. 5
R/ Amoksilin 1 fls (60 mL) C. 6
S 2 dd cth 1 D. 4
Apoteker akan menghitung waktu E. 2
pemberian obat pada resep. Berapakah lama Pembahasan : 1 cth = 5 mL
(hari) pemberian obat tersebut? 60 ml/(5 ml x 2) = 6
6. Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun A. natrium dokusat tetes telinga
datang ke klinik mengeluhkan telinga yang B. betahistin dihidroklorida
masih berdengung dan vertigo sejak tiba dari tablet
perjalanan dinas. Pasien menyampaikan C. lidokain tetes telinga
bahwa hal tersebut terjadi karena terlalu D. difenhidramin tablet
lama perjalanan menggunakan pesawat. E. dimenhidrinat tablet
Bersama dengan dokter jaga, apoteker Betahistin sebagai antagonis
memilihkan terapi yang sesuai. Apakah obat antihistamin H3
yang disarankan ?
7. Seorang pasien laki-laki usia 30 tahun A. ipratropium bromide
mengeluhkan sejak kemarin sesak yang B. terbutalin
dirasakan makin berat. Pasien C. salmeterol
menginformasikan bahwa memang memiliki D. tiotropium bromide
riwayat asma sejak remaja. Pasien meminta E. fluticason propionate
obat untuk menanggulangi serangan asma Pembahasan : masuk dalam step 2
jika terjadi kekambuhan karena obat
sebelumnya sudah tidak dirasa membantu
saat serangan. Riwayat pengobatan
salbutamol inhaler 4 puff jika perlu. Apakah
obat inhaler yang disarankan ?
8. Seorang anak berusia 10 tahun (BB 30 kg) A. 600
didiagnosis bronkitis dan diberikan B. 700
amoksisilin. Rentang dosis amoksisilin 20- C. 200
60/kg BB dan diberikan dalam 3 kali D. 100
pemakaian dengan dosis maksimal 2 g. E. 300
Apoteker melakukan perhitungan dosis. Pembahasan
Berapakah dosis (mg) yang diberikan untuk 20 – 60 x 30 kg = 600 – 1800 mg/3 =
sekali pemakaian. 200-600 mg tiap minum
9. Efek samping antibiotik berupa gangguan A. Ciprofloksasin
persendian pada anak balita B. Kotrimoksasol = steven
Johnson syndrome
C. Tetrasiklin = gigi kuning
D. Kloramfenikol = baby grey
syndrome, anemia apalstik
E. Cefixime
10. Pasien laki laki 52 tahun mengalami asam A. Piridoksin
urat dengan kadar 10. Pasien sedang B. Pirazinamid
menjalani terapi TB yaitu Isoniazid, C. Etambutol
Pirazinamid, Rifampicin, piridoksin, D. Isoniazid
Ethambutol. Hasil diagnosis dokter bersama E. rifampisin
apoteker, pasien tersebut mengalami
hiperurisemia karena penggunaan obat TB.
Apakah obat yang dimaksud ?
11. Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun A. tiotropium bromide
didiagnosa asma sejak 20 tahun yang lalu. B. teofilin
Pasien mengalami lebih dari 3x eksaserbasi C. mometason furoat
dalam setahun. Saat ini pasien kembali ke D. omalizumab
dokter karena merasa obat selama ini sudah E. zafirlukas
tidak membantu lagi dan dokter Step 5 : ICS high dose + LABA
mendiagnosa asma pasien berada pada step
5 dan meminta apoteker untuk berdiskusi
terapi yang diberikan karena berbagai obat
telah digunakan pasien sebelumnya. Pasien
mengalami progresivitas asma mulai dari
step 1-4. Apakah yang anda sarankan ?
12 Antidotum spesifik pada kasus tetanus A. tetanus globulin 1000 IU
adalah… secara IV
B. penicillin ditaburkan pada
tempat tetanus
C. Human tetanus immune
globulin (TIG) 3000-5000 IU
secara IM
D. guanidin secara IV
E. kompres tempat tetanus
dengan gentamisin
13. Seorang pasien laki-laki usia 35 tahun A. kec. absorpsi obat
mengeluhkan sesak dan jantung berdebar B. kec. eliminasi obat
cepat. Pasien tidak memiliki riwayat C. waktu paruh obat
penyakit jantung maupun penyakit lainnya. D. durasi obat
Keluhan tersebut dirasakan setelah pasien E. onset obat
mengkonsumsi obat flu dan asma yang
diresepkan dokter yaitu terbutalin tablet 2 x
1, pseudoefedrin HCl+terfenadin tab 3 x 1,
dan azitromisin 500 mg 1 x 1. Apoteker
melakukan pengkajian terhadap kondisi
pasien tersebut. Apakah hal yang harus
dikaji terkait munculnya efek samping ?
14. Seorang pasien laki-laki usia 55 tahun A. transfusi kompleks
mengalamin perdarahan setelah pemberian protrombin aktif
warfarin selama 3 hari rawat inap di RS. B. vitamin K intravena
Dokter penanggung jawab berdiskusi C. transfusi hemoglobin
dengan apoteker terkait terapi yang harus D. asam traneksamat intravena
diberikan untuk mengembalikan fungsi E. transfusi trombosit
homeostasis tubuhnya. Pasien memiliki Antidotum warfarin = Vitamin K
riwayat penyakit jantung koroner. Apakah Antidtum heparin = Protamin
terapi yang disarankan? Asam traneksamat = Pedarahan
umum
15. Seorang apoteker telah membuat sediaan A. 24 September 2019
puyer parasetamol sebanyak 30 bungkus B. 10 Agustus 2019
pada tanggal 27 November 2018. ED C. 27 Mei 2019
parasetamol diketahui 2 tahun kemudian. D. 15 Juli 2019
Pada tanggal berapa sediaan tersebut masih E. 30 Juni 2019
bisa digunakan? 25% x 2 tahun = 6 bulan
16. Seorang ibu datang ke apotek membawa A. 93,3
resep untuk putrinya (8 tahun) sebagai B. 68,6
berikut : C. 66,7
D. 73,4
R/ Codein HCl 0,08
E. 83,3
Menthol 0,3
m.f pulv No. 5 S qid 1 pul
Qid = 5x
Qdd = 4x
Menurut FI DM Codein: Sekali: 60 mg,
80 mg buat 5 bungkus
Sehari: 300 mg. Apoteker melakukan
DM = 8/(8+12) x 300 =120 mg
perhitungan DM. Berapakah persentase (%) sehari
DM untuk pasien selama sehari? Persentase= 80/120 x 100 = 66,7%
17. Apakah regimen TB untuk pasien TB A. 2RHZES / 4RHZ3
berulang ? B. 2RHZE / 4RH3
C. 2RHZES / RHZ / 5RH3E3
D. 2RHZE / RHZE / 5RH3E3
E. 2RHZES / RHZE / 5RH3E3
18. Pasien meminta untuk menebus obat A. det 50
sebanyak 50 tablet, maka tulisan pada copy B. det iter 1x + 10
resep yang dibuat selanjutnya adalah? C. det iter 1x + 20
D. det Orig+20
E. det 30+20
19. Apakah obat antiaritmia yang memiliki efek A. Digoksin = takikardi
samping muka memerah dan bengkak ? B. Amiodarone HCl
C. Meksiletin
D. Verapamil = udem
E. Isosorbid dinitrat
20. Seorang laki-laki 55 tahun mengeluhkan jari A. Allopurinol
kaki nyeri dan bengkak sampai pergelangan B. Probenesid (KI Ginjal)
setelah makan daging. Pasien tersebut C. Sulfinpirazon
memiliki riwayat gout 3 tahun yang lalu. D. Kolkisin
Dalam pemilihan terapi, dokter dan apoteker E. Febuxostat
berdiskusi karena hasil lab menunjukkan
kadar asam urat : 10 mg/dL dan ClCr: 40
ml/menit. Apakah obat asam urat yang
kontraindikasi untuk pasien tersebut ?
21. Seorang pasien laki-laki usia 55 tahun A. transfusi darah
mengalamin perdarahan setelah pemberian B. vitamin K
ticagrelor selama 3 hari rawat inap di RS. C. transfusi kompleks
Dokter penanggung jawab berdiskusi protrombin aktif
dengan apoteker terkait terapi yang harus D. transfusi trombosit
diberikan untuk mengembalikan fungsi E. asam traneksamat
homeostasis tubuhnya. Pasien memiliki
riwayat penyakit jantung koroner. Apakah
terapi yang disarankan ?
22. Seorang ibu datang ke apotek mengeluhkan A. 2,4
anaknya usia 4 tahun mengalami pilek dan B. 1
hidung tersumbat sudah selama 2 hari. C. 1,6
Apoteker merekomendasikan obt yang berisi D. 1,2
pseudoefedrin drops dan harus memberikan E. 0,8
informasi pemakaian obatnya. Diketahui Dosis pseudoefedrin drops untuk
kekuatan dalam kemasan tertulis 7,5 mg/0,8 anak 4 tahun : 15 mg tiap 6 jam
ml. Berapakah ml sekali minum obat
tersebut ?
23. Manakah diantara obat berikut yang A. ACEI
menyebabkan disfungsi ereksi ? B. Agonis alfa-2
C. Beta blocker
D. CCB
E. ARB
24. Seorang ibu datang ke apotek mengeluhkan A. 2 x sehari 15 mg
anaknya usia 6 tahun mengalami batuk B. 3 x sehari 7,5 mg
berdahak sudah selama 2 hari. Apoteker C. 1 x sehari 30 mg
merekomendasikan ambroxol dan harus D. 1 x sehari 15 mg
memberikan informasi pemakaian obatnya. E. 2 x sehari 30 mg
Berapakah dosis aturan minum obat tersebut
?
25. Seorang pasien usia 35 tahun menebus resep A. 1-3 jam
yang berisikan krim permethrin. Saat B. 5-8 jam
konseling diketahui pasien didiagnosa C. 8-14 jam
scabies dan dokter mengatakan digunakan D. 3-5 jam
seluruh badan dan tidak boleh terkena air E. 30 menit – 1 jam
setelah dioleskan. Apakah informasi yang
harus disampaikan terkait lama penggunan
obat tersebut sampai boleh terkena air lagi ?
26. Seorang pasien usia 25 tahun datang ke A. Isotretinoin
dokter spesialis kulit dan didiagnosa acne B. kortikosteroid topical
vulgaris. Dokter memanggil apoteker di C. benzoil peroksid
apotek untuk menanyakan apa saja obat D. retinoid topical
yang tersedia dan dapat digunakan untuk E. asam salisilat
mengurangi keratinisasi yang abnormal dari
folikel-folikel acne. Obat yang tersedia
adalah retinoid topical, kortikosteroid
topical, benzoil peroksid, asam salisilat, dan
isotertinoin tetapi dari obat tersebut ada satu
obat yang tidak dapat digunakan untuk
keluhan tersebut. Apakah obat yang
dimaksud ?

27. Seorang pasien dibawa ke RS karena A. Ticagrelor = onset 30 menit


mengalami nyeri dada dan sesak. Pasien B. aspirin = onset 60 menit
didiagnosa infark miokard akut dan C. klopidogrel
memiliki resiko tinggi iskemik. Apoteker D. silostazol
yang mendampingi dokter dalam mengobati E. rivaroxaban = antikoagulan
pasien ini memberikan saran pemberian
antiplatelet yang menimbulkan efek cepat.
Apakah obat yang dimaksud?
28. Pasien diberikan obat yang menghambat A. Fluticasone propionate
efek kolinergik pada bronchus. Apakah obat B. Salmeterol
yang dimaksud? C. Ipratropium bromide
D. Zafirlukast
E. Budesonide
29. Seorang pasien laki-laki usia 85 tahun A. Diazepam
didiagnosa hipertensi, hiperlipidemia, BPH, B. Atorvastatin
dan depresi mayor. pasien diberikan terapi C. Lisinopril
lisinopril, atorvastatin, tamsulosin, diazepam D. Tamsulosin (KI asma dan
(jika perlu) dan escitalopram. Saat ini pasien HT)
mengalami letargi dan ketidakseimbangan E. Escitalopram
saat berjalan yang dirasakan sejak 3 hari
yang lalu. akhir-akhir ini pasien mengalami
susah tidur sehingga mengkonsumsi
diazepam setiap malam. Diketahui TD
135/72mmHg dan HR 76 x/menit. Apoteker
melakukan analisis terkait keluhan pasien
tersebut yang ternyata disebabkan oleh obat.
Apakah obat yang dimaksud?
30. Seorang pasien perempuan usia 27 tahun A. A
sedang dalam kondisi hamil 5 bulan datang B. C
ke apotek mengeluhkan mata lelah dan C. B
kondisi tubuh tidak baik. Pasien meminta D. X
vitamin A pada apoteker untuk keluhan E. D
tersebut. Apoteker tidak memberikan
vitamin tersebut karena kondisi pasien.
Apakah kategori kehamilan untuk obat
tersebut?
31. Seorang ibu datang ke apotek membawa A. 0,24
resep untuk putinya ber usia 8 tahun, sebagai B. 80
berikut : C. 24
D. 2,4
R/ Codein HCl 0,08
E. 0,00008
Menthol 0,3
DM : 8/20 x 60 mg = 24
m.f pulv No. 5 S qid 1 pul
Menurut FI DM Codein: Sekali: 60 mg,
Sehari: 300mg. Apoteker melakukan
perhitungan DM obat codein HCl.
Berapakah DM (mg) satu kali pakai untuk
pasien tersebut
32. Seorang pasien wanita berusia 54 tahun A. Allopurinol = Maintenance
datang ke apotek untuk menanyakan hasil kalau sudah tidak ada
laboratorium. Setelah melakukan serangan
pemeriksaan, kadar asam urat 9 mg/dl. B. Kolkisin = Serangan
Pasien sangat merasa kesakitan hingga sulit C. Sulfinpirazon
berjalan selama beberapa hari ke belakang D. Probenesid = KI Ginjal
dan pasien memiliki riwayat gangguan E. Fenilbutason
ginjal. Apakah obat asam urat yang sesuai
untuk pasien diatas?
33. Bagaimanakah penggunaan insulin glargine A. siang saja
? B. malam saja
C. sehari 2 kali
D. pagi saja
E. sehari 3 kali
34. Manakah diantara obat berikut yang dapat A. Salep betametason
diberikan sebagai obat gatal untuk wanita B. Salep hidrokortison
hamil ? C. Salep klobetasol
D. Tablet Loratadin
E. Tablet Siproheptadin
(antihistamin gen 1,
menyebabkan ngantuk)
35. Apakah vaksin yang digunakan untuk A. BCG
mencegah TB ? B. MMR
C. DPT
D. HPV
E. TT
36. Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun A. simvastatin 40 mg
mengeluhkan badan terasa nyeri terutama B. atorvastatin 20 mg
bagian leher. Pasien didignosa C. lovastatin 40 mg
hiperlipidemia dengan kadar LDL 190 D. pravastatin 60 mg
mg/dL, kolesterol total 250 mg/dL. Dokter E. rosuvastatin 20 mg
berdiskusi dengan apoteker terkait terapi High intensity : untuk >50%
pasien karena kadar lipid pasien harus Atorvastatin 40 mg
diturunkan >50% untuk menghindari resiko Rosuvastatin 20 mg
gangguan kardiovaskular. Apakah terapi
yang disarankan ?
37. Seorang pasien perempuan usia 27 tahun A. B
sedang dalam kondisi hamil 5 bulan datang B. E
ke apotek mengeluhkan mata lelah dan C. C
kondisi tubuh tidak baik. Pasien meminta D. D
rekomendasi vitamin kepada apoteker. E. A
Apakah vitamin yang kontraindikasi untuk
pasien tersebut?
38. Dokter tersebut menanyakan obat A. Atorvastatin
hiperlipidemia yang menghambat absorpsi B. Ezetimibe
kolesterol(Di usus). Apakah obat yang anda C. Fenofibrat
sarankan ? D. Gemfibrozil
E. Asam Nikotinat
39. Seorang perempuan 30 tahun mengeluhkan A. natrium diklofenak
sakit punggung bagian kiri bawah sejak 5 B. antasida
hari yang lalu, lelah, pusing, urin sedikit C. furosemide
berwarna kuning dan perih saat BAK, hasil D. dimetilpolisiloksan
lab menunjukkan Ureum 85 mg/dl, kreatinin E. natrium bikarbonat
2,5 mg/dl, kalium 6,5 mEq, asam urat 6,8 Karena bisa membasakan ph darah.
mg/dl, glukosa puasa 87 mg/dl, dan Hb 10
gr/dL, dan pH darah 5. Diagnosa awal
pasien adalah asidosis metabolik. Apakah
terapi yang disarankan ?
40. Seorang apoteker penanggung jawab di A. e-Report
puskesmas akan melakukan pengadaan B. web bpjs
sediaan farmasi dan bahan medis habis pakai C. e-SIPNAP
menggunakan dana BLUD. Pada sistem D. e-Catalog
apakah apoteker dapat melakukan E. e-Purchasing
pemesanan obat kepada PBF?
CS TO 2

1. SEORANG FARMASIS MENGUJI KADAR OBAT BISOPROLOL DALAM


TUBUH DENGAN MELARUTKAN obat yang ditimbang tepat 10 g dalam 100
ml larutan fisiologis. larutan disimpan pada suhu kamar dan diambil cuplikan
larutan itu berkala untuk ditentukan kadarnya. data sebagai berikut

konsentrasi (mg/ml) waktu (jam)


100 0
50 4
25 8
12,5 12
6,25 16
3,13 20
1,56 24
A. 15 jam
B. 8 jam
C. 14 jam
D. 4 jam
E. 12 jam

2. Salah satu profil farmakokinetik adalah eliminasi obat yang dipengaruhi klirens
obat. Jika laju eliminasi amoksisilin 150mg/menit yang diukur dengan eksresi urin
dan konsentrasi amoksisilin dalam plasma saat ini adalah 10mg/ml dengan vd 12
Liter. Berapakah klirens obat tersebut?
A. 12
B. 8
C. 17
D. 20
E. 15
𝑘𝑒 150 𝑚𝑔/𝑚𝑒𝑛𝑖𝑡
Cl = 𝐶 = 10 𝑚𝑔/𝑚𝐿 = 15

3. Klirens teofilin pada pasien rata-rata usia 41,5 mL/menit, sedangkan pada
kelompok dengan usia rata-rata 65 tahun adalah 7,7 mL/menit. Berapakah persentase
dosis normal teofilin yang diberikan pada pasien usia 65 tahun?
A. 5,38%
B. 19,25%
C. 21,5%
D. 30,8%
E. 18,5%
7,7
𝑥 100% = 18,5%
41,5

4. Seorang laki-laki usia 54 tahun BB 80 Kg tinggi 155 cm akan mengalami operasi


colostomy, 30 menit sebelum operasi dokter memberikan injeksi morfin 10 mg.
Diketahui morfin orde 1 dengan t ½ 2 jam. Injeksi berikutnya diberikan ketika
konsentrasi yang tersisa 25%. Berapa waktu untuk pemberian morfin berikutnya?
A. 4 jam
B. 5 jam
C. 6 jam
D. 7 jam
E. 8 jam
Ln Ct = ln Co – k.t
Ln 2,5 = ln 10 – (0,693/2).t
0,916 = 2,303 – 0,3465.t
0,3465 t = 1,387
T = 4 jam

5. Seorang pasien dating dengan keluhan muntah karena keracunan makanan tetapi
pasien tidak mengetahui makan apa yang menyebabkan keracunan. Di apotek anda
ada karbon aktif yang dapat digunakan. Berapakah karbon aktif yang diberikan?
A. 4-5 mg/kgBB
B. 0,5-1 mg/kgBB
C. 1-2 mg/kgBB
D. 3-5 mg/kgBB
E. 3-4 mg/kgBB

6. Seorang laki-laki usia 35 tahun mendapatkan operasi lutut. Pada rekam medik
tertulis rencana pemberian injeksi ketorolac untuk mengatasi nyeri pasca operasi
tanpa tertulis lama penggunaannya. Berapa hari durasi maksimum pemberian obat
tersebut yang disarankan?
A. 7 hari
B. 4 hari
C. 3 hari
D. 5 hari (2 hari injeksi, 3 hari oral)
E. 6 hari

7. Pemeriksaan klinis pada pasien dengan cara pengukuran limitasi aliran udara
menunjukkan bahwa pasien tersebut memiliki gejala keparahan yang rendah/sedikit
dan satu gejala eksaserbasi yang membutuhkan rawat inap. Terapi apakah yang tepat
untuk pasien tersebut?
A. Formaterol
B. Tiotropium bromide
C. Ipatropium bromide
D. Aminofilin
E. Teofilin

8. Seorang pasien dibawa ke RS karena serangan stroke. Setelah pasien membaik,


apoteker menyarankan pemberian obat untuk mencegah terjadinya stroke berulang
karena pasien setelah pemeriksaan tekanan darah pasien cukup tinggi 150/95. Apakah
obat yang disarankan?
A.Kandesartan
B.Bisoprolol
C.Amlodipin
D.Kaptopril
E.Hidroklortiazid
9. Seorang pasien laki-laki dibawa ke RS karena tidak sadarkan diri. Keluarga pasien
menceritakan bahwa sebelum pasien pingsan, pasien memakan singkong beracun
yang ternyata mengandung sianida. Apakah antidotum yang harus diberikan ?
A. Natrium thiosulfate
B. Aluminium hidroksida
C. Natrium thiopental
D. Magnesium sulfat
E. Magnesium hidroksida

10. Seorang ibu pergi ke apotek untuk membeli obat demam untuk anaknya yang
berusia 1 tahun 4 bulan dengan berat badan 20 kg. obat yang tersedia di apotek adalah
125 mg/5 ml sedangkan dosis yang harus diberikan 10 mg/kg bb. Berapa volume
cairan yang dibutuhkan?
A. 12 ml
B. 4 ml
C. 6 ml
D. 10 ml
E. 8 ml
D = 10 mg/kg x 20 kg = 200 mg
125 5
= 𝑥 ➔ x = 8 mL
200

11. Seorang pasien pria, berumur 25 tahun, datang ke RS dengan keluhan sesak nafas
sejak seminggu terakhir tanpa ada mengi dan batuk berdahak. Pasien mendapatkan
diagnosa dari dokter berupa pneumonia. Hasil pemeriksaan laboratorium
menunjukkan kalau terdapat positif Staphylococcus aureus resisten terhadap penisilin
dan cefotaksim. Terapi apakah yang tepat untuk mengobati salah satu gejala pasien
tersebut?
A. Salbutamol untuk melancarkan saluran nafas
B. Erdostein = antitusif
C. Bromheksin
D. Ambroxol
E. Dekstrometorfan

12. Seorang pasien perempuan mengalami preeklamsi berat dan dibawa ke RS. Pasien
mengalami kejang sehingga diberikan MgSO4. Saat pemberian obat tersebut,
apoteker juga menyediakan antidotumnya untuk berjaga-jaga jika terjadi overdosis.
Apakah antidotum yang disiapkan ?
A. Sodium bikarbonat
B. Kalsium gluconas 10%
C. Kalium klorida → hipokalemia
D. Sodium thiosulfate
E. Kalsium karbonat

13. Seorang pasien laki-laki usia 35 tahun datang ke apotek karena mengeluhkan gatal
dan bercak putih di bagian tubuh. Pasien menyampaikan bahwa dia memakai handuk
yang sama dengan istrinya. Apakah obat yang disarankan untuk pasien tersebut ?
A.Itraconazol
B.Clotrimazol
C.Terbinafin
D.Griseofulvin
E.Fluconazol

14. Seorang perempuan 30 tahun sedang hamil 2 bulan didiagnosa Generallized


Anxiety Disorder oleh dokter, Dokter meminta saran kepada Apoteker terkait
pengobatan pasien. Apakah obat yang disarankan?
A. Amitriptilin
B. Setraline (SSRI/SNRI)
C. Diazepam
D. Alprazolam
E. Klozapin

15. Seorang bapak 50 tahun penderita TBC datang ke Apotek menyampaikan keluhan
kesemutan dan nyeri otot. Pasien menanyakan obat apa yang dapat menghilangkan
keluhan tersebut. Vitamin apa yang sebaiknya dikonsumsi pasien tersebut?
A. Riboflavin
B.Sianokobalamin B12
C.Asam askorbat
D.Tiamin HCl
E.Piridoksin HCl

16. Seorang pasien laki-laki dibawa ke RS karena nyeri perut, badan lemas dan hilang
kesadaran. Pasien diketahui bekerja pada pabrik logam berat dan saat dari anamnesa
dokter mendiagnosa pasien keracunan timbal (Pb). Apakah antidotum yang harus
disiapkan apoteker untuk pasien tersebut ?
A. MgSO4
B. Atropin
C. Epinefrin
D. Na-EDTA
E. NaHCO3

17. Seorang pasien perempuan 28 tahun datang ke dokter karena mengeluhkan mudah
lelah, konstipasi dan mengalami kenaikan berat badan. Dari hasil pemeriksaan
laboratorium menunjukan kadar TSH pasien 6 mU/L. Dokter meminta saran terkait
pengobatan untuk pasien tersebut. Apakah saran yang diberikan?
A. Lugol
B. Levothiroxine
C. Propiltiouracil
D. Propranolol
E. Metimazol

18. Seorang pasien laki-laki usia 58 tahun dibawa ke RS karena tidak sadarkan diri.
Pasien diketahui mengalami insomnia dan kecemasan sehingga diresepkan
alprazolam yang diminum jika dibutuhkan. Keluarga pasien menyampaikan bahwa
pasien tersebut mengalami kecemasan tinggi sehingga meminum obat berlebihan.
Apakah antidotum yang harus disiapkan untuk menangani hal tersebut ?
A. Adrenalin / Epineprin
B. Flumazenil
C. Atropin
D. Nalokson
E. Karbon aktif

19. Seorang pasien perempuan diketahui memiliki nilai CD4 rendah. Pasien saat ini
sedang hamil dan akan segera melahirkan. Apoteker menyarankan pemberian obat
sebagai preventif. Apakah obat yang diberikan?
A. SQV/rf
B. EFV
C. ZDV
D. 3TC
E. NVP

20. Seorang pasien datang kembali ke dokter dengan keluhan kaki yang masih
membengkak dan sekarang disertai demam. Pada pemeriksaan sebelumnya pasien
diketahui terinfeksi Wuchereria bancroft dan Brugia malayi. Pasien sudah
memperoleh dietilkarbamazin. Apakah obat terapi tambahan yang diberikan untuk
pasien tersebut ?
A. Kortikosteroid
B. Chlorpheniramin maleat
C. Mebendazole
D. Parasetamol untuk demam
E. Albendazole

21. Seorang pasien perempuan berusia 50 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan
sering mual, rasa panas di dada, sakit menelan, dan kadang-kadang batuk. Diagnosis
dokter menunjukkan bahwa pasien tersebut menderita penyakit GERD, dan dokter
memberikan obat yang dapat mempercepat pengosongan isi lambung. Obat apakah
yang dimaksud?
A. Omeprazol
B. Metoklopramid
C. Sukralfat
D. Ranitidin
E. Antasida

22. Seorang ibu hamil berusia 26 tahun mengalami batuk berdahak disertai keluarnya
darah, mengalami sesak nafas dan nyeri pada bagian dada, dan mengalami panas
dingin selama kurang lebih sebulan. Setelah dilakukan pengujian di laboratorium
dengan pemeriksaan sputum ternyata mengandung basil tahan asam (BTA) positif dan
didiagnosa Tuberculosis (TB). Apakah obat yang TB yang harus dihindari ?
A. Etambutol
B. Pirazinamid
C. Isoniazid
D. Rifampisin
E. Streptomisin

23. Seorang ibu 40 tahun mengalami gejala keputihan dan punya riwayat tukak
lambung. Dokter memberikan resep ketokonazol dan ranitidin. Apa yang harus
diperhatikan terkait dengan kombinasi obat tersebut?
A.Ketokonazol memperberat efek samping ranitidin
B.Ketokonazol menguatkan aktivitas ranitidine
C.Kedua obat boleh diminum bersama sama
D.Kedua obat harus diminum sebelum makan
E.Ketokonazol diminum terlebih dahulu baru ranitidin 1 jam kemudian
Interaksi : Ranitidin menurunkan bioavailabilitas ketokonazole

24. Seorang pasien laki-laki datang ke dokter dengan keluhan bitnik-bintik merah
pada punggung disertai panas dan nyeri. Dokter mendiagnosa pasien terkena infeksi
herpes. Dokter bertanya kepada apoteker antivirus apa yang tersedia di apotek untuk
pasien tersebut. Apakah antivirus yang disebutkan sebagai terapi penyakit tersebut ?
A. Favipiravir
B. Oseltamivir
C. Entecavir
D. Valasiklovir
E. Methisoprenol

25. Seorang pasien perempuan 27 tahun datang ke Apotek ingin membeli obat untuk
menurunkan berat badan secara cepat. Apoteker menyarankan obat orlistat. Apakah
efek samping dari obat tersebut?
A. Penurunan nafsu makan
B. Feses berminyak
C. Feses berlendir
D. Hilang keseimbangan
E. Mual

26. Dalam diskusi mingguan di bagian rawat inap penyakit dalam, didiskusikan
seorang pasien laki-laki usia 65 tahun yang dibawa ke rumah sakit karena tiba-tiba
pingsan dan cepat lelah. Hasil pemeriksaan menunjukkan tekanan darah 150/90
mmHg, nadi 45x/menit, respirasi 22x/menit. Diketahui pasien memiliki riwayat
penyakit jantung koroner dengan pengobatan terakhir furosemid, spironolakton,
bisoprolol, kandesartan, dan klopidogrel. Dalam diskusi tersebut pendapat apoteker
dibutuhkan terkait drug related problems (DRP). Apakah informasi terkait obat yang
menyebabkan DRP ?
A.Furosemide
B.Kandesartan
C.Klopidogrel
D.Bisoprolol = bradikardia
E.Spironolakton

27. Seorang pasien baru didiagnosa DM tipe 2. Saat akan diberikan terapi, dokter
berdiskusi dengan apoteker karena pasien dalam kondisi hamil 3 bulan. Apoteker
menyarankan pemberian kombinasi insulin rapid acting dan long acting. Dokter
meminta saran jenis insulin rapid acting yang dapat diberikan. Apakah informasi
terkait hal tersebut yang diberikan apoteker ?
A. Aspart
B.NPH
C.Detemir
D.Isophane
E.Glargine

28. Seorang pasien perempuan 30 tahun mengalami radang tenggorokan, dokter


merencanakan memberikan antibiotik golongan cephalosporin generasi 1 setelah
melihat pada literatur. Apakah saran apoteker terkait jenis antibiotik tersebut?
A. Sefadroksil
B. Sefditoren
C. Sefoksitin
D. Sefaklor
E. Sefixime

29. Seorang Ibu membawa anaknya yang berusia 1,5 tahun ke klinik dengan keluhan
diare. Dokter mendiagnosis pasien tersebut diare diakibatkan oleh shigella. sebagai
apoteker obat apa yang disarankan?
A.Kotrimoksazol
B.Siprofloksasin
C.Kloramfenikol
D.Doksisiklin
E.Nitrofurantoin

30. Seorang perempuan datang ke apotek mengeluhkan telinga berdengung dan nyeri
pada telinga. Pasien mengatakan tidak rutin membersihkan telinga. Apakah obat yang
disarankan untuk pasien tersebut ?
A. Dextran
B. Perhydrol
C. Betahistin
D. Lidocaine HCl
E. Prednison

31. Seorang pasien didiagnosa artritis rheumatoid. Dokter merencanakan pemberian


biologic DMARDS. Dokter tersebut menanyakan kepada Apoteker obat biologic
DMARDS yang tersedia. Apakah yang disarankan?
A. Leflunomide
B. Etanercept
C. Cyclophospamide
D. Methotrexate
E. Sulfasalazine

32. Seorang pasien anak usia 6 tahun dibawa ke dokter karena diare, muntah-muntah,
lemas dan kaku pada kaki. Pasien menyampaikan sudah meminum obat-obatan diare
yang dibeli dari warung tetapi belum membaik. Hasil pemeriksaan feces, terdapat
bakteri Vibrio cholerae. Dokter berdiskusi dengan apoteker terkait terapi yang
diberikan. Apakah antibiotic yang disarankan ? Eritromicin / Azitromicin
A. Levofloxacin
B. Sefiksim
C. Amoksisilin
D. Doksisiklin
E. Tetrasiklin

33. Seorang pasien diberi obat batuk pilek yang berisi parasetamol, pseudoefedrin,
bromhexin, chlortrimeton, guafenesin. Pasien mengeluhkan tekanan darah naik yang
merupakan efek samping dari salah satu kandungan obat batuk. Apakah obat yang
dimaksud?
A. Chlortrimeton
B. Guafenesin
C. Bromhexin
D. Pseudoefedrin
E. Parasetamol

34. Seorang pasien laki-laki datang ke apotek untuk berkonsultasi terkait vaksin
hepatitis B. Pasien akan melakukan perjalanan bisnis ke Arab Saudi dan diminta
melakukan vaksinasi tersebut. Pasien bertanya berapa kali pemberian vaksin tersebut
yang paling minimal ?
A. 3
B. 4
C. 2
D. 1
E. 5

35. Seorang perempuan telah didiagnosa penyakit TBC dan mendapatkan terapi OAT.
Pasien juga mengkonsumsi kontrasepsi oral. Setelah 3 bulan menggunakan pasien
tersebut positif hamil. Apakah OAT yang menyebabkan kondisi tersebut?
A. Rifampisin
B. Streptomisin
C. INH
D. Etambutol
E. Pirazinamid
CS

1. Seorang laki-laki datang ke apotek mengeluhkan rambut rontok dan mulai mengalami
kebotakan. Pasien ingin membeli obat topikal untuk permasalahan tersebut. Apakah obat
yang disarankan?
A. Minoxidil
B. Biotin
C. Finasterid
D. Triamsinolon
E. Deksametason

2. Seorang pasien laki-laki usia 48 tahun mengalami gejala halusinasi, delusi, serta menarik
diri dari lingkungan. Gejala tersebut terus terjadi selama kurang lebih 7 bulan dengan
sedikitnya ada 1 bulan dimana pasien menunjukkan gejala tersebut secara intensif. Pasien
tersebut diberi obat antipsikotik atipikal. Apakah obat yang disarankan ?
A. Haloperidol
B. Risperidone
C. Chlorpromazine
D. Fluoxetin
E. Nitrazepam

3. Seorang pasien menebus obat dengan menyerahkan copy resep berpenandaan Iter 2x dan
det I kepada apoteker yang bekerja di apotek. Setelah menebus obat ini, berapa kali lagi
pasien dapat menebus obatnya?
A. 0
B. 1
C. 3
D. 4
E. 2

4. GAMBAR
Pasien tersebut membeli obat setengahnya dari jumlah yang seharusnya, apa signa yang harus
dituliskan pada salinan resep?
A. Did
B.Nedet
C. Det XV
D. Det Orig
E. PCC

5. Seorang pasien berumur 40 tahun datang ke poliklinik kulit & kelamin dengan keluhan
adanya bercak kehitaman yang gatal di kedua punggung kaki sejak + 7 tahun yang lalu.
Apakah obat yang disarankan kepada pasien tersebut?
A. Geramisin
B. Asam salisilat
C. Rivanol
D. Ikhtiyol
E. Betametason

6.
Apakah arti dari signa resep tersebut?
A. Resep disalin 3x
B. Resep disalin dan diambil 3x
C. Obat diambil 2x
D. Resep disalin 2x
E. Obat diambil 3x
7. Seorang ibu pergi ke apotek untuk membeli obat demam untuk anaknya yang berusia 1
tahun 4 bulan dengan berat badan 10 kg. obat yang tersedia di apotek adalah 125 mg/5 ml
sedangkan dosis yang harus diberikan 10 mg/kg bb. Berapa volume cairan yang dibutuhkan?
A. 6 ml
D. 12 ml
E. 4 ml

8. Seorang perempuan usia 50 tahun didiagnosa hipertensi selama lima tahun, terapi yang
digunakan yaitu kombinasi lisinopril dan hidroklorotiazid. Pasien sering mengeluh jantung
berdebar, sulir bernapas dan lemas. Apakah nilai pemeriksaan laboratorium yang harus
diperiksa ?
A. Bilirubin
B. Hemoglobin
C. Glukosa
D. Kalium
E. SGOT

9. Seorang ibu hamil 8 bulan mengalami preeklamsia dengan tekanan darah 150/90 mm Hg
dan proteinurea. dokter berdiskusi dengan apoteker terkait terapinya karena sebelumnya telah
diberikan metildopa tetapi tekanan darahnya tetap tinggi. Apakah antihipertensi yang
disarankan ?
A. Ramipril
B. Amlodipin
C. Valsartan
D. Labetolol
E. Furosemid

10. Seorang pasien berusia 67 thn dijadwalkan akan operasi katarak. Pasien memiliki riwayat
penyakit stroke infark dan DM. Pasien mendapatkan terapi metformin, sitagliptin,
atorvastatin, silostazol, dan amlodipin. Apakah obat yang harus dihentikan sebelum operasi
dilakukan ?
A. Atorvastatin
B. Metformin
C. Amlodipin
D. Silostazol
E. Sitagliptin

11. Seorang bapak 50 tahun penderita TBC datang ke Apotek menyampaikan keluhan
kesemutan dan nyeri otot. Pasien menanyakan obat apa yang dapat menghilangkan keluhan
tersebut. Vitamin apa yang sebaiknya dikonsumsi pasien tersebut?
A. Riboflavin
B. Tiamin HCI
C. Asam askorbat
D. Piridoksin HCI
E. Sianokobalamin

12. Seorang pasien mengeluh BAB berlendir juga berdarah kemudian perut pasien sering
kram dan juga disertai demam. Berdasarkan hasil pemeriksaan, pasien terinfeksi E.
Histolitica dan dokter mendiskusikan terapinya bersama apoteker. Apakah obat yang
disarankan ?
A. Kotrimoksazol
B. Metronidazol
C. Siprofloksasin
D. Sefadroksi
E. Tiamfenikol

13.
Apakah arti signa pada resep tersebut ?
A. 3 kali 2 semprot telinga kanan kiri
B. 3 kali 2 tetes telinga kanan kiri
C. 3 kali 2 semprot hidung kanan kiri
D. 3 kali 2 tetes hidung kanan kiri
E. 3 kali 2 tetes mata kanan kiri

14. Apoteker di ruang rawat inap bagian penyakit dalam mendapatkan permintaan untuk
menyediakan larutan injeksi famotidine 25 mg dalam 100 mL dekstrosa 5%. Berapa ml
injeksi famotidine yang harus diambil untuk membuat larutan tersebut jika yang tersedia
adalah injeksi famotidine 10mg/mL?
A. 5
B. 1
C. 4
D. 0,5
E. 2,5

15. Seorang pria berumur 40 tahun memiliki kendala seperti kelelahan ketika berjalan jauh
dan berbicara dengan terputus-putus, setelah melakukan pengujian arus puncak ekspirasi
(APE) dengan alat peak flow meter ternyata nilai APE orang tersebut adalah 80%. Apakah
saran dokter untuk pemberian obat terhadap pasien tersebut?
A. Ipratriopium bromida
B. Metaprotenol
C. Teofilin Intravena
D. Salbutamol
E. Metilprednisolon

16. Seorang pasien wanita berusia 54 tahun datang ke apotek untuk menanyakan hasil
laboratorium. Setelah melakukan pemeriksaan, kadar asam urat 9 mg/dl. Pasien sangat
merasa kesakitan hingga sulit berjalan selama beberapa hari ke belakang dan pasien memiliki
riwayat gangguan ginjal. Apakah obat asam urat yang sesuai untuk pasien diatas?
A. Fenilbutason
B. Allopurinol
C. Sulfinpirazon
D. Kolkisin
E. Probenesid

17. Seorang wanita berusia 35 tahun mengeluhkan kondisi lemah, demam dan sedikit nyeri
pada bagian perut. Hasil pemeriksaan awal didapatkan fakta bahwa pasien menderita anemia
dengan kondisi kulit pucat kekuningan dan terjadi pembekakan pada limfa. Pemeriksaan
laboratorium menunjukkan peningkatan nilai MCV pasien dan penurunan nilai platelet darah.
Terapi apakah yang paling tepat untuk mengatasi kondisi anemia pada pasien tersebut?
A. Asam Folat
B. Tiamin
C. Ferro Sulfat
D. EPO
E. Vitamin B kompleks

18. Seorang perempuan usia 25 tahun datang ke apotek mengeluhkan batuk berdahak. Saat
ini pasien sedang hamil 6 minggu. Apakah obat yang kontraindikasi jika diberikan untuk
pasien tersebut?
A. Ambroxol
B. Gliseril guaiakolat
C. Guafenesin
D. Erdostein
E. n-asetilsistein

19. Seorang laki-laki usia 45 tahun dengan berat badan 85 kg dan tinggi badan 153 cm
menderita gangguan kardiovaskular dan mendapatkan resep digoxin tablet. Profil
farmakokinetik apakah yang harus diperhatikan untuk menentukan dosis pada pasien
tersebut?
A. Bersihan ginjal
B. Kecepatan absorpsi
C. Volume distribusi
D. Waktu paruh
E. Klirens hepatic
20. Seorang pasien laki-laki berumur 30 tahun datang ke apotek untuk mengeluhkan dada
terasa berdebar setelah mengkonsumsi obat yang dibelinya 2 hari lalu. Pasien didiagnosa
osteoarthritis dan diberikan obat celecoxib, glucosamin, kalsium, krim natrium diklofenak,
dan b-kompleks. Apakah obat yang dapat menyebabkan keluhan tersebut ?
A. natrium diklofenak
B. celecoxib
C. kalsium
D. b-kompleks
E. glukosamin

21. Seorang laki-laki 55 tahun mengeluhkan jari kaki nyeri dan bengkak sampai pergelangan
setelah makan daging. Pasien tersebut memiliki riwayat gout 3 tahun yang lalu. Dalam
pemilihan terapi, dokter dan apoteker berdiskusi karena hasil lab menunjukkan kadar asam
urat 10 mg/dl dan CI Cr: 40 ml/menit. Apakah obat asam urat yang kontraindikasi untuk
pasien tersebut ?
A. Probenesid
B. Suifinpirazon
C. Allopurinol
D. Febuxostat
E. Kolkisin

22. Dalam diskusi mingguan di bagian psikiatri sebuah rumah sakit, didiskusikan pasien
laki-laki yang mengalami depresi. Anamnesa pasien menyatakan kehilangan nafsu makan,
sulit tidur, cepat lelah dan tak bersemangat. Diskusi dilakukan karena pasien berusia 75
tahun. Setiap profesi kesehatan memberikan pendapat sesuai kompetensinya. ah obat yang
disarankan ?
A. bupropion
B. Risperidon
C. triheksifenidil
D. Haloperidol
E. amitriptilin

23. Seorang laki-laki usia 35 tahun mengeluh mukanya memerah dan bengkak. Belakangan
ini dia mengkonsumsi obat antiaritmia. Apoteker menduga keluhan tersebut merupakan efek
samping dari obat antiaritmia yang menyebabkan fotosensitifitas pasien meningkat. Apakah
obat yang menyebabkan keluhan tersebut?
A. Digoksin
B. Amiodarone HCI
C. Meksiletin
D. Isosorbid dinitrate
E. Verapamil

24. Seorang pasien wanita 37 tahun yang datang ke apotek dengan keluhan gatal di kulit
membawa resep lagi yang mengandung prednisolon, salbutamol, bromheksin, ketotifen dan
aminofilin untuk empat minggu. Obat apakah yang dapat menimbulkan efek samping
immunosupresi?
A. Ketotifen
B. Prednisolon
C. Salbutamol
D. Aminofilin
E. Bromheksin

25. Sebuah resep berupa: R/ Asetaminofen 1,25. mf. Pulv. No. X. Pada apotek tersedia tablet
Asetaminofen 500 mg. Dari resep di atas, berapakah jumlah tablet yang harus diambil untuk
peracikan resep?
A. 4,5
B. 2,5
C. 1,5
D. 5,5
E. 3,5

26. Seorang apoteker telah membuat sediaan puyer parasetamol sebanyak 30 bungkus pada
tanggal 27 November 2018. ED parasetamol diketahui 2 tahun kemudian. Pada tanggal
berapa sediaan tersebut masih bisa digunakan?
A. 30 Juni 2019
B. 27 Mei 2019
C. 15 Juli 2019
D. 10 Agustus 2019
E. 24 September 2019

27. Pasien wanita dengan kondisi hamil 24 minggu datang ke apotek untuk menebus resep
dokter yang berisi multivitamin, suplemen kalsium, dan terbutalin. Pasien mengeluhkan sejak
2 minggu yang lalu sering terjadi kontraksi. Pasien tidak memiliki riwayat penyakit apapun.
Apakah tujuan pemberian terbutalin ?
A. penambah darah
B. penguat kandungan
C. sesak napas
D. memperbesar berat janin
E. mual muntah

28. Seorang ibu hamil 2 bulan mengalami infeksi saluran kemih selain itu didapati bahwa
wanita tersebut mengalami defisiensi glucose-6- phosphate dehydrogenase (G6PD). Apakah
terapi antibiotik yang kontraindikasi dengan pasien tersebut?
A. nitrofurantoin
B. amoksiklav
C. Amoksisilin
D. Cefaleksin
E. trimetoprim

29. Seorang anak berusia 10 tahun (BB 30 kg) didiagnosis bronkitis dan diberikan
amoksisilin. Rentang dosis amoksisilin 20-60/kg BB dan diberikan dalam 3 kali pemakaian
dengan dosis maksimal 2 g. Apoteker melakukan perhitungan dosis. Berapakah dosis (mg)
yang diberikan untuk sekali pemakaian?
A. 700
B. 600
C. 300
D. 100
E. 200

30. Seorang laki-laki berusia 42 tahun dengan BB 72 kg mendapatkan injeksi tobramisin 2


mg/kgBB i.m sekali sehari. Profil farmakokinetik obat menunjukkan 90% dosis obat pada
urin dalam bentuk tak berubah dengan klirensotal 135 mL/menit. Berapa nilai klirens obat ini
A. 129,5
B. 121,5
C. 112
D. 105,5
E. 125

31. Seorang pasien laki-laki usia 55 tahun dibawa ke IGD karena stroke iskemik. Permintaan
dokter segera disediakan alteplase. Berapa jam maksimal obat tersebut dapat diberikan
setelah terjadi serangan ?
A. 4,5 jam
B. 2,5 jam
C. 5 jam
D. 3 jam
E. 1 jam

32. Seorang pasien perempuan usia 35 tahun datang ke apotek mengeluhkan sariawan di area
mulut dan lidah semenjak menggunakan obat asma yang berbentuk inhaler tetapi pasien lupa
nama obatnya. Apoteker harus memberikan obat penanganan sariawan tersebut dan informasi
terkait obat yang menyebabkan hal tersebut dan penanganannya agar tidak terjadi kembali.
Apakah obat yang dapat menyebabkan hal tersebut ?
A. Budesonide
B. Terbutaline
C. Tiotropium bromide
D. Teofilin
E. Salmeterol

33. Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun datang ke apotek mengeluhkan telinga yang masih
berdengung sejak tiba dari perjalanan dinas. Pasien menyampaikan bahwa hal tersebut terjadi
karena terlalu lama perjalanan menggunakan pesawat. Apakah obat yang disarankan ?
A. betahistin tablet
B. loratadin tablet
C. natrium dokusat tetes telinga
D. dimenhidrinat tablet
E. lidokain tetes telinga
34. Seorang ibu hamil trimester pertama datang ke apotek dengan keluhan lemas. Hasil
pemerikasaan lab menunjukkan kadar Hb nya yaitu 8 g/dL. Diketahui bahwa asupan nutrisi
ibu hamil tersebut kurang. Apakah rekomendasi terapi untuk pasien tersebut
A. Ferro
B. Sianokobalamin
C. Tiamin
D. Kalsiferol
E. Piridoksin

35. Seorang laki-laki usia 35 tahun mendapatkan operasi lutut. Pada rekam medik tertulis
rencana pemberian injeksi ketorolac untuk mengatasi nyeri pasca operasi tanpa tertulis lama
penggunaannya. Berapa hari durasi maksimum pemberian obat tersebut yang disarankan?
A. 6 hari
B. 5 hari
C. 4 hari
D. 7 hari
E. 3 hari

36. Seorang pasien laki-laki berusia 65 tahun mengeluhkan nyeri (skala 8). Dokter berencana
memberikan injeksi morfin (5 mg/mL) dan meminta apoteker untuk menghitung dosisnya.
Berdasarkan literature, dosis morfin untuk rute pemberian IV pada orang dewasa yaitu 5-10
mg. Dosis untuk pasien lanjut usia yaitu setengah dosis dewasa. Berapa volume injeksi
morfin yang dibutuhkan?
A. 0,5 ml
B. 5 mL
C. 0,125 mL
D. 1 ml
E. 2,5 mL

37. Seorang laki-laki usia 54 tahun BB 80 kg tinggi 155 cm akan menjalani operasi
colostomy, 30 menit sebelum operasi dokter memberikan injeksi morfin 10 mg. Diketahui
morfin orde 1 dengan t ½ 2 jam. Injeksi berikutnya diberikan ketika konsentrasi yang tersisa
25%. Berapa waktu untuk pemberian morfin berikutnya?
A. 7 jam
B. 4 jam
C. 8 jam
D. 6 jam
E. 5 jam

38. Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun mengeluhkan badan terasa nyeri terutama bagian
leher. Pasien didignosa hiperlipidemia dengan kadar LDL 190 mg/dl, kolesterol total 250
mg/dL. Dokter berdiskusi dengan apoteker terkait terapi pasien karena kadar lipid pasien
harus diturunkan >50% untuk menghindari resiko gangguan kardiovaskular. Apakah terapi
yang disarankan
A. rosuvastatin 20 mg
B. simvastatin 40 mg
C. atorvastatin 20 mg
D. lovastatin 40 mg
E. pravastatin 60 mg

39. Seorang pasien laki-laki umur 67 tahun dengan berat badan 64kg didiagnosis oleh dokter
terkena TB. Pasien mendapatkan obat isoniazid, rifampisin, vitamin B6, pirazinamid,
etambutol. Baru-baru ini didiagnosa terkena atrial fibrilasis dan mendapatkan warfarin
sebagai antikoagulan. Namun, efek warfarin menurun. Apakah obat penyebab hal tersebut
A. Pirazinamid
B. Etambutol
C. Isoniazid
D. Vitamin B6
E. Rifampisin

40. Seorang apoteker di RS. A diminta oleh dokter untuk memberikan rekomendasi terapi
pada pasien usia 40 tahun yang diagnosis kanker ovarium mengeluhkan sangat mual dan
muntah setelah melakukan kemoterapi. Obat apakah yang paling sesuai untuk mengatasi
keluhan tersebut?
A. Metoklopramid
B. Ranitidin
C. Domperidon
CS TO REMED 2
Question 1
Saat melakukan pemeriksaan stok vaksin, Anda harus mengetahui masa simpan
vaksin tersebut di unit pelayanan kesehatan. Berapa lama maksimal masa
simpan sediaan tersebut ?
A.6 bulan
B.1 tahun
C.2 tahun
D.3 bulan
E.1 bulan

Question 2
Sebuah resep berupa: R/ Asetaminofen 1,25. mf. Pulv. No. X. Pada apotek tersedia
tablet Asetaminofen 500 mg. Dari resep di atas, berapakah jumlah tablet yang
harus diambil untuk peracikan resep?
A.3,5
B.2,5
C.4,5
D.1,5
E.5,5
Question 3
Seorang pasien menebus obat dengan menyerahkan copy resep berpenandaan
Iter 2x dan det I kepada apoteker yang bekerja di apotek. Setelah menebus obat
ini, berapa kali lagi pasien dapat menebus obatnya?
A.3
B.4
C.1
D.0
E.2
Question 4
Pasien diberikan obat yang menghambat efek kolinergik pada bronchus. Apakah
obat yang dimaksud ?
A.Salmeterol
B.Zafirlukast
C.Fluticasone propionate
D.Ipratropium bromida
E.Budesonide

Question 5
Seorang pasien laki-laki usia 35 tahun datang ke apotek karena mengeluhkan
gatal dan bercak putih di bagian tubuh. Pasien menyampaikan bahwa dia
memakai handuk yang sama dengan istrinya. Apakah obat yang disarankan
untuk pasien tersebut ?
A.Fluconazol
B.Terbinafin
C.Clotrimazol
D.Griseofulvin
E.Itraconazol

Question 6
Seorang perempuan usia 25 tahun datang ke apotek mengeluhkan batuk
berdahak. Saat ini pasien sedang hamil 6 minggu. Apakah obat yang
kontraindikasi jika diberikan untuk pasien tersebut ?
A.Ambroxol
B.Erdostein
C.Gliseril guaiakolat
D.n-asetilsistein
E.Guafenesin

Question 7
Apoteker akan melakukan penyimpanan produk biologis berupa vaksin di apotek.
Pada suhu berapakah (°C) penyimpanan produk tersebut?
A.0
B.2-8
C.8-15
D.< 0
E.15-20

Question 8
Seorang laki-laki usia 35 tahun mendapatkan operasi lutut. Pada rekam medik
tertulis rencana pemberian injeksi ketorolac untuk mengatasi nyeri pasca operasi
tanpa tertulis lama penggunaannya. Berapa hari durasi maksimum pemberian
obat tersebut yang disarankan?
A.4 hari
B.5 hari
C.7 hari
D.6 hari
E.3 hari

Question 9
Tenaga kefarmasian diminta untuk memperhitungkan kebutuhan vaksin-vaksin
TB di puskesmas. Metode pengadaan yang digunakan adalah metode konsumtif.
Apakah data yang perlu diperhitungkan pada metode tersebut ?
A.harga obat, waktu tunggu, stok awal
B.stok akhir, jumlah pasien, penggunaan obat bulan sebelumnya
C.kekosongan obat, jumlah pasien, harga obat
D.waktu tunggu, stok pengaman, stok awal
E.daftar obat, harga obat, stok awal

Question 10
Seorang pasien perempuan 27 tahun datang ke Apotek ingin membeli obat untuk
menurunkan berat badan secara cepat. Apoteker menyarankan obat orlistat.
Apakah efek samping dari obat tersebut?
A.Hilang keseimbangan
B.Penurunan nafsu makan
C.Mual
D.Feses berminyak
E.Feses berlendir

Question 11

Pasien meminta untuk menebus obat sebanyak 50 tablet, maka tulisan pada
copy resep yang dibuat selanjutnya adalah?
A.det iter 1x + 10
B.det Orig+20
C.det 50
D.det iter 1x + 20
E.det 30+20

Question 12
Salah satu yang profil farmakokinetik adalah eliminasi obat yang dipengaruhi
klirens obat. Jika laju eliminasi amoksisilin 150 mg/menit yang diukur dengan
ekskresi urin dan konsentrasi amoksisilin dalam plasma saat ini adalah 10 mg/ml
dengan volume distribusi 12 liter. Berapakah klirens obat tersebut ?
A.8
B.15
C.12
D.20
E.17
Question 13
Seorang pasien diberi obat batuk pilek yang berisi parasetamol, pseudoefedrin,
bromhexin, chlortrimeton, guafenesin. Pasien mengeluhkan tekanan darah naik
yang merupakan efek samping dari salah satu kandungan obat batuk. Apakah
obat yang dimaksud?
A.Pseudoefedrin
B.Guafenesin
C.Parasetamol
D.Bromhexin
E.Chlortrimeton
Question 14
Seorang pasien laki-laki berusia 65 tahun mengeluhkan nyeri (skala 8). Dokter
berencana memberikan injeksi morfin (5 mg/mL) dan meminta apoteker untuk
menghitung dosisnya. Berdasarkan literature, dosis morfin untuk rute pemberian
IV pada orang dewasa yaitu 5-10 mg. Dosis untuk pasien lanjut usia yaitu
setengah dosis dewasa. Berapa volume injeksi morfin yang dibutuhkan?
A.1 mL
B.0,5 mL
C.0,125 mL
D.2,5 mL
E.5 mL
Question 15
IFRS melakukan pemesanan obat yang tidak ada di Indonesia. Saat penerimaan
obat, apakah dokumen yang harus diperiksa terkait hal tersebut ?
A.Surat Ijin Edar
B.Fotokopi sertifikat GMP
C.Sertifikat analisa dan uji mutu
D.Nomor Registrasi
E.Sertifikat analisa dan uji mutu
Question 16
Manakah diantara obat berikut yang menyebabkan oral kandidiasis ?
A.Fluticasone
B.Aminofilin
C.Ipratropium bromide
D.Salbutamol
E.Salmeterol
Question 17
Seorang bapak 50 tahun penderita TBC datang ke Apotek menyampaikan
keluhan kesemutan dan nyeri otot. Pasien menanyakan obat apa yang dapat
menghilangkan keluhan tersebut. Vitamin apa yang sebaiknya dikonsumsi
pasien tersebut?
A.Piridoksin HCl
B.Tiamin HCl
C.Sianokobalamin
D.Riboflavin
E.Asam askorbat

Question 18
Seorang pasien berumur 40 tahun datang ke poliklinik kulit & kelamin dengan
keluhan adanya bercak kehitaman yang gatal di kedua punggung kaki sejak ± 7
tahun yang lalu. Apakah obat yang disarankan kepada pasien tersebut?
A.Asam salisilat
B.Betametason
C.Etanol
D.Rivanol
E.Ikhtiyol

Question 19
Seorang ibu hamil 8 bulan mengalami preeklamsia dengan tekanan darah
150/90 mm Hg dan proteinurea. dokter berdiskusi dengan apoteker terkait
terapinya karena sebelumnya telah diberikan metildopa tetapi tekanan
darahnya tetap tinggi. Apakah antihipertensi yang disarankan ?
A.Labetolol
B.Ramipril
C.Amlodipin
D.Furosemid
E.Valsartan

Question 20
Seorang apoteker RS membeli sirup amoksisilin kepada distributor seharga Rp.
10.000 dan menjualnya dengan harga Rp. 13.300. Berapa persen HPP dilihat dari
harga jualnya ?
A.70%
B.65%
C.60%
D.75%
E.80%

Question 21
Seorang wanita 66 tahun mengalami osteoporosis dengan skor T < -2,5. Dokter
memberikan obat alendronate sebagai obat lini pertama namun, kerapuhan
tetap berlanjut meski sudah mengkonsumsi alendronate. Apakah obat yang
disarankan ?
A.Cholecalciferol
B.Teriparatide
C.Risedronate
D.Denosumab
E.Zoledronic

Question 22
Suatu RS dengan 500 bed dan 6 lantai harus selalu melengkapi persediaan obat
dan alat kesehatan dengan baik. Persediaan infus di ruang rawat adalah salah
satu sediaan yang harus selalu ada. Apakah sistem distribusi yang harus
digunakan ?
A.permintaan
B.unit dose
C.individual prescription
D.floor stock
E.kombinasi

Question 23
Seorang ibu hamil trimester pertama datang ke apotek dengan keluhan lemas.
Hasil pemerikasaan lab menunjukkan kadar Hb nya yaitu 8 g/dL. Diketahui bahwa
asupan nutrisi ibu hamil tersebut kurang. Apakah rekomendasi terapi untuk
pasien tersebut ?
A.Ferro
B.Sianokobalamin
C.Tiamin
D.Piridoksin
E.Kalsiferol

Question 24
Ketika menetukan obat life saving drug dengan menggunakan analisa....
A.ABC
B.<usiman
C.Ratio
D.VEN
E.Konsumsi

Question 25
Seorang pasien perempuan 30 tahun mengalami radang tenggorokan, dokter
merencanakan memberikan antibiotik golongan cephalosporin generasi 1
setelah melihat pada literatur. Apakah saran apoteker terkait jenis antibiotik
tersebut?
A.Sefadroksil
B.Sefaklor
C.Sefoksitin
D.Sefixime
E.Sefditoren

Question 26
Diantara antibiotik golongan aminoglikosida tersebut, diketahui ada antibiotika
yang tidak dapat diberikan secara oral dikarenakan absorpinya yang buruk.
Apakah antibiotik yang dimaksud tersebut?
A.kanamisin
B.Streptomisin
C.eritromisin
D.erit
E.neomisin

Question 27
Seorang pasien anak usia 6 tahun dibawa ke dokter karena diare, muntah-
muntah, lemas dan kaku pada kaki. Pasien menyampaikan sudah meminum
obat-obatan diare yang dibeli dari warung tetapi belum membaik. Hasil
pemeriksaan feces, terdapat bakteri Vibrio cholerae. Dokter berdiskusi dengan
apoteker terkait terapi yang diberikan. Apakah antibiotic yang disarankan ?
A.Tetrasiklin
B.Amoksisilin
C.Sefiksim
D.Levofloxacin
E.Doksisiklin

Question 28
Seorang ibu hamil berusia 26 tahun mengalami batuk berdahak disertai
keluarnya darah, mengalami sesak nafas dan nyeri pada bagian dada, dan
mengalami panas dingin selama kurang lebih sebulan. Setelah dilakukan
pengujian di laboratorium dengan pemeriksaan sputum ternyata mengandung
basil tahan asam (BTA) positif dan didiagnosa Tuberculosis (TB). Apakah obat
yang TB yang harus dihindari ?
A.Streptomisin
B.Isoniazid
C.Pirazinamid
D.Rifampisin
E.Etambutol
Question 29
Seorang pasien wanita berusia 54 tahun datang ke apotek untuk menanyakan
hasil laboratorium. Setelah melakukan pemeriksaan, kadar asam urat 9 mg/dl.
Pasien sangat merasa kesakitan hingga sulit berjalan selama beberapa hari ke
belakang dan pasien memiliki riwayat gangguan ginjal. Apakah obat asam urat
yang sesuai untuk pasien diatas?
A.Kolkisin
B.Sulfinpirazon
C.Probenesid
D.Allopurinol
E.Fenilbutason

Question 30
Seorang pasien berusia 67 thn dijadwalkan akan operasi katarak. Pasien memiliki
riwayat penyakit stroke infark dan DM. Pasien mendapatkan terapi metformin,
sitagliptin, atorvastatin, silostazol, dan amlodipin. Apakah obat yang harus
dihentikan sebelum operasi dilakukan ?
A.Atorvastatin
B.Sitagliptin
C.Metformin
D.Silostazol
E.Amlodipin

Question 31
Seorang laki-laki usia 54 tahun BB 80 kg tinggi 155 cm akan menjalani operasi
colostomy, 30 menit sebelum operasi dokter memberikan injeksi morfin 10 mg.
Diketahui morfin orde 1 dengan t½ 2 jam. Injeksi berikutnya diberikan ketika
konsentrasi yang tersisa 25%. Berapa waktu untuk pemberian morfin berikutnya?
A. jam
B.5 jam
C.8 jam
D.7 jam
E.4 jam

Question 32
Dokter tersebut menanyakan obat hiperlipidemia yang menghambat absorpsi
kolesterol. Apakah obat yang anda sarankan ?
A.Asam Nikotinat
B.Fenofibrat
C.Gemfibrozil
D.Atorvastatin
E.Ezetimibe
Question 33
Dalam diskusi mingguan di bagian psikiatri sebuah rumah sakit, didiskusikan
pasien laki-laki yang mengalami depresi. Anamnesa pasien menyatakan
kehilangan nafsu makan, sulit tidur, cepat lelah dan tak bersemangat. Diskusi
dilakukan karena pasien berusia 75 tahun. Setiap profesi kesehatan memberikan
pendapat sesuai kompetensinya. Apakah obat yang disarankan ?
A.triheksifenidil
B.amitriptilin
C.Haloperidol
D.bupropion
E.Risperidon

Question 34
Pada perencanaan kebutuhan obat, apabila dana tidak mencukupi, perlu
dilakukan Analisa kebutuhan sesuai anggaran yang ada. Untuk mendapatkan
perencanaan obat yang tepat, seleksi kebutuhan obat harus
mempertimbangkan beberapa hal. Didasarkan atas analisa data konsumsi obat
tahun sebelumnya perlu dihitung jumlah obat yang dibutuhkan tetapi dana tidak
mencukupi sehingga dilakukan dengan analisa ....
A.Konsumsi
B.Ratio
C.Musiman
D.VEN
E.ABC

Question 35
Seorang pasien perempuan 28 tahun datang ke dokter karena mengeluhkan
mudah lelah, konstipasi dan mengalami kenaikan berat badan. Dari hasil
pemeriksaan laboratorium menunjukan kadar TSH pasien 6 mU/L. Dokter
meminta saran terkait pengobatan untuk pasien tersebut. Apakah saran yang
diberikan?
A.Lugol
B.Propranolol
C.Propiltiouracil
D.Levothiroxine
E.Metimazol,

Question 36
Seorang pasien laki-laki usia 55 tahun dibawa ke IGD karena stroke iskemik.
Permintaan dokter segera disediakan alteplase. Berapa jam maksimal obat
tersebut dapat diberikan setelah terjadi serangan ?
A.5 jam
B.1 jam
C.2,5 jam
D.4,5 jam
E.3 jam
Question 37
Seorang pasien datang kembali ke dokter dengan keluhan kaki yang masih
membengkak dan sekarang disertai demam. Pada pemeriksaan sebelumnya
pasien diketahui terinfeksi Wuchereria bancroft dan Brugia malayi. Pasien sudah
memperoleh dietilkarbamazin. Apakah obat terapi tambahan yang diberikan
untuk pasien tersebut ?
A.Kortikosteroid
B.Albendazole
C.Parasetamol
D.Mebendazole
E.Chlorpheniramin maleat

Question 38
Seorang remaja 15 tahun mengalami infeksi saluran pernapasan atas dan
mendapat obat amoksisilin . Setelah digali ternyata pasien mengalami alergi
terhadap antibiotika golongan beta laktam yang menimbulkan gatal gatal di
kulit. Obat antibiotik apa yang sebaiknya diberikan kepada pasien tersebut ?
A.Sefadroksil
B.Kloramfenikol
C.Eritromisin
D. Tetrasiklin
E.Metronidazol

Question 39
Apakah obat antiaritmia yang memiliki efek samping muka memerah dan
bengkak ?
A.Isosorbid dinitrat
B.Meksiletin
C.Digoksin
D.Amiodarone HCl
E.Verapamil
CS REMED 3

Question 1

Dalam diskusi mingguan di bagian psikiatri sebuah rumah sakit, didiskusikan pasien laki-laki
yang mengalami depresi. Anamnesa pasien menyatakan kehilangan nafsu makan, sulit tidur,
cepat lelah dan tak bersemangat. Diskusi dilakukan karena pasien berusia 75 tahun. Setiap
profesi kesehatan memberikan pendapat sesuai kompetensinya. Apakah obat yang
disarankan ?
A. amitriptilin
B. triheksifenidil
C. bupropion
D. Haloperidol
E. Risperidon

Question 2

Seorang pasien laki-laki usia 55 tahun dibawa ke IGD karena stroke iskemik. Permintaan
dokter segera disediakan alteplase. Berapa jam maksimal obat tersebut dapat diberikan
setelah terjadi serangan ?
A. 4,5 jam
B. 3 jam
C. 1 jam
D. 5 jam
E. 2,5 jam

Question 3

Seorang bapak 50 tahun penderita TBC datang ke Apotek menyampaikan keluhan


kesemutan dan nyeri otot. Pasien menanyakan obat apa yang dapat menghilangkan keluhan
tersebut. Vitamin apa yang sebaiknya dikonsumsi pasien tersebut?
A. Riboflavin
B. Tiamin HCl
C. Asam askorbat
D. Sianokobalamin
E. Piridoksin HCl

Question 4
Seorang pasien laki-laki berusia 65 tahun mengeluhkan nyeri (skala 8). Dokter berencana
memberikan injeksi morfin (5 mg/mL) dan meminta apoteker untuk menghitung dosisnya.
Berdasarkan literature, dosis morfin untuk rute pemberian IV pada orang dewasa yaitu 5-10
mg. Dosis untuk pasien lanjut usia yaitu setengah dosis dewasa. Berapa volume injeksi
morfin yang dibutuhkan?
A. 2,5 mL
B. 0,5 mL
C. 0,125 mL
D. 5 mL
E. 1 mL

Question 5

Seorang pasien berusia 67 thn dijadwalkan akan operasi katarak. Pasien memiliki riwayat
penyakit stroke infark dan DM. Pasien mendapatkan terapi metformin, sitagliptin,
atorvastatin, silostazol, dan amlodipin. Apakah obat yang harus dihentikan sebelum operasi
dilakukan ?
A. Silostazol
B. Sitagliptin
C. Atorvastatin
D. Amlodipin
E. Metformin

Question 6

Seorang pasien perempuan 30 tahun mengalami radang tenggorokan, dokter merencanakan


memberikan antibiotik golongan cephalosporin generasi 1 setelah melihat pada literatur.
Apakah saran apoteker terkait jenis antibiotik tersebut?
A. Sefoksitin
B. Sefadroksil
C. Sefixime
D. Sefaklor
E. Sefditoren

Question 7

Seorang laki-laki usia 40 tahun dibawa ke rumah sakit karena keracunan natrium sianida di
tempat kerjanya saat terjadi kebakaran. Selain diketahui pasien keracunan sianida, hasil
pemeriksaan menunjukkan terdapat 45% kadar CO dalam darah. Dokter dan apoteker
menangani pasien tersebut bersama karena membutuhkan tindakan cepat. Apakah
antidotum yang disarankan ?
A. natrium bikarbonat
B. hidroksokobalamin
C. karbon aktif
D. Natrium nitrit
E. natrium thiosulfat

Question 8

Seorang pasien perempuan 28 tahun datang ke dokter karena mengeluhkan mudah lelah,
konstipasi dan mengalami kenaikan berat badan. Dari hasil pemeriksaan laboratorium
menunjukan kadar TSH pasien 6 mU/L. Dokter meminta saran terkait pengobatan untuk
pasien tersebut. Apakah saran yang diberikan?
A. Levothiroxine
B. Lugol
C. Propranolol
D. Metimazol
E. Propiltiouracil

Question 9

Seorang ibu hamil trimester pertama datang ke apotek dengan keluhan lemas. Hasil
pemerikasaan lab menunjukkan kadar Hb nya yaitu 8 g/dL. Diketahui bahwa asupan nutrisi
ibu hamil tersebut kurang. Apakah rekomendasi terapi untuk pasien tersebut ?
A. Sianokobalamin
B. Piridoksin
C. Tiamin
D. Kalsiferol
E. Ferro

Question 10

Salah satu yang profil farmakokinetik adalah eliminasi obat yang dipengaruhi klirens obat.
Jika laju eliminasi amoksisilin 150 mg/menit yang diukur dengan ekskresi urin dan
konsentrasi amoksisilin dalam plasma saat ini adalah 10 mg/ml dengan volume distribusi 12
liter. Berapakah klirens obat tersebut ?
A. 20
B. 8
C. 15
D. 17
E. 12

Question 11

Seorang pasien wanita berusia 54 tahun datang ke apotek untuk menanyakan hasil
laboratorium. Setelah melakukan pemeriksaan, kadar asam urat 9 mg/dl. Pasien sangat
merasa kesakitan hingga sulit berjalan selama beberapa hari ke belakang dan pasien
memiliki riwayat gangguan ginjal. Apakah obat asam urat yang sesuai untuk pasien diatas?
A. Allopurinol
B. Fenilbutason
C. Probenesid
D. Sulfinpirazon
E. Kolkisin

Question 12

Seorang pasien perempuan 27 tahun datang ke Apotek ingin membeli obat untuk
menurunkan berat badan secara cepat. Apoteker menyarankan obat orlistat. Apakah efek
samping dari obat tersebut?
A. Feses berlendir
B. Penurunan nafsu makan
C. Hilang keseimbangan
D. Mual
E. Feses berminyak

Question 13

Saat melakukan pemeriksaan stok vaksin, Anda harus mengetahui masa simpan vaksin
tersebut di unit pelayanan kesehatan. Berapa lama maksimal masa simpan sediaan tersebut
?
A. 1 tahun
B. 1 bulan
C. 3 bulan
D. 2 tahun
E. 6 bulan

Question 14

Apoteker di depo farmasi rawat inap RS menerima obat Sefaleksin Tablet 2500 mg/hari
untuk pasien laki-laki usia 45 tahun karena pneumonia berat. Tertulis pada rekam medik
bahwa aturan pemberian tiap 6 jam. Berapa dosis (mg) obat tersebut yang harus
diinformasikan ke perawat dalam setiap pemberian?
A. 417
B. 625
C. 100
D. 1250
E. 250

Question 15

Seorang pasien anak usia 6 tahun dibawa ke dokter karena diare, muntah-muntah, lemas
dan kaku pada kaki. Pasien menyampaikan sudah meminum obat-obatan diare yang dibeli
dari warung tetapi belum membaik. Hasil pemeriksaan feces, terdapat bakteri Vibrio
cholerae. Dokter berdiskusi dengan apoteker terkait terapi yang diberikan. Apakah antibiotic
yang disarankan ?
A. Levofloxacin
B. Tetrasiklin
C. Amoksisilin
D. Doksisiklin
E. Sefiksim

Question 16

Seorang ibu hamil 8 bulan mengalami preeklamsia dengan tekanan darah 150/90 mm Hg
dan proteinurea. dokter berdiskusi dengan apoteker terkait terapinya karena sebelumnya
telah diberikan metildopa tetapi tekanan darahnya tetap tinggi. Apakah antihipertensi yang
disarankan ?
A. Ramipril
B. Amlodipin
C. Valsartan
D. Furosemid
E. Labetolol
Question 17

Seorang remaja 15 tahun mengalami infeksi saluran pernapasan atas dan mendapat obat
amoksisilin . Setelah digali ternyata pasien mengalami alergi terhadap antibiotika golongan
beta laktam yang menimbulkan gatal gatal di kulit. Obat antibiotik apa yang sebaiknya
diberikan kepada pasien tersebut ?
A. Metronidazol
B. Eritromisin
C. Sefadroksil
D. Kloramfenikol
E. Tetrasiklin

Question 18

Seorang perempuan usia 25 tahun datang ke apotek mengeluhkan batuk berdahak. Saat ini
pasien sedang hamil 6 minggu. Apakah obat yang kontraindikasi jika diberikan untuk pasien
tersebut ?
A. n-asetilsistein
B. Ambroxol
C. Guafenesin
D. Erdostein
E. Gliseril guaiakolat

Question 19

Seorang perempuan usia 31 tahun dibawa ke rumah sakit dengan gejala sulit bernapas,
sesak, dan kesadaran menurun. Hasil anamnesa dan pemeriksaan diketahui sejak 1 bulan
lalu pasien beberapa kali tidur sambil berjalan dan pemeriksaan urin menunjukkan kadar
zolpidem yang tinggi. Pasien memiliki riwayat insomnia dan mendapatkan terapi obat
tersebut sejak 1 bulan yang lalu. Dokter menghubungi apoteker untuk berdiskusi terapi yang
harus diberikan. Apakah saran antidotum yang diberikan ?
A. flumazenil
B. naloxone
C. atropin
D. natrium thiosulfat
E. N-asetilsistein
Question 20

Seorang perempuan usia 50 tahun dibawa ke rumah sakit dengan gejala lemas, sesak, dan
kesadaran menurun. Saat diperiksa tekanan darah pasien 115/75 mmHg, denyut nadi
80x/menit, kecepatan respirasi 30x/menit, dan SpO2 70%. Diketahui melalui anamnesa,
sebelumnya pasien meminum bisoprolol fumarat 12,5 mg. Dokter dan apoteker
bekerjasama dalam menangani pasien tersebut yang berada dalam kondisi gawat darurat.
Apakah terapi yang disarankan sesuai kondisi klinis pasien ?
A. atropin
B. aminofilin
C. karbon aktif
D. diazepam
E. epinefrin

Question 21

Seorang pasien menebus obat dengan menyerahkan copy resep berpenandaan Iter 2x dan
det I kepada apoteker yang bekerja di apotek. Setelah menebus obat ini, berapa kali lagi
pasien dapat menebus obatnya?
A. 0
B. 3
C. 4
D. 1
E. 2

Question 22

Diantara antibiotik golongan aminoglikosida tersebut, diketahui ada antibiotika yang tidak
dapat diberikan secara oral dikarenakan absorpinya yang buruk. Apakah antibiotik yang
dimaksud tersebut?
A. erit
B. Streptomisin
C. kanamisin
D. neomisin
E. eritromisin

Question 23
Seorang ibu hamil berusia 26 tahun mengalami batuk berdahak disertai keluarnya darah,
mengalami sesak nafas dan nyeri pada bagian dada, dan mengalami panas dingin selama
kurang lebih sebulan. Setelah dilakukan pengujian di laboratorium dengan pemeriksaan
sputum ternyata mengandung basil tahan asam (BTA) positif dan didiagnosa Tuberculosis
(TB). Apakah obat yang TB yang harus dihindari ?
A. Isoniazid
B. Etambutol
C. Streptomisin
D. Pirazinamid
E. Rifampisin

Question 24

Sebuah resep berupa: R/ Asetaminofen 1,25. mf. Pulv. No. X. Pada apotek tersedia tablet
Asetaminofen 500 mg. Dari resep di atas, berapakah jumlah tablet yang harus diambil untuk
peracikan resep?
A. 3,5
B. 5,5
C. 2,5
D. 1,5
E. 4,5

Question 25

Seorang pasien datang kembali ke dokter dengan keluhan kaki yang masih membengkak dan
sekarang disertai demam. Pada pemeriksaan sebelumnya pasien diketahui terinfeksi
Wuchereria bancroft dan Brugia malayi. Pasien sudah memperoleh dietilkarbamazin.
Apakah obat terapi tambahan yang diberikan untuk pasien tersebut ?
A. Albendazole
B. Mebendazole
C. Parasetamol
D. Kortikosteroid
E. Chlorpheniramin maleat

Question 26
Seorang pasien laki-laki usia 21 tahun didiagnosa epilepsi petit mal. Dokter merencanakan
meresepkan obat golongan benzodiazepin dan berdiskusi untuk pemilihan obat yang tepat.
Apakah obat yang disarankan ?
A. klonazepam
B. karbamazepin
C. lorazepam
D. diazepam
E. oxcarbazepin

Question 27

Seorang pasien perempuan usia 55 tahun dibawa ke rumah sakit dengan gejala sesak,
lemas, kesadaran menurun dan pusing. Hasil pemeriksaan menunjukkan pH darah 7,2, pCO2
15 mmHg, pO2 90mmHg, dan SaO2 90%. Dokter dan apoteker melakukan pemeriksaan dan
anamnesa bersama, diketahui pasien sudah 1 tahun mengkonsumsi asetosal 100 mg tanpa
kontrol berlanjut dan pasien dibawa ke RS 4 jam setelah meminum obat tersebut. Apakah
terapi yang disarankan untuk mengatasi kondisi klinis pasien tersebut ?
A. natrium bikarbonat
B. aminofilin
C. antasida
D. epinefrin
E. karbon aktif

Question 28

Seorang pasien laki-laki usia 35 tahun datang ke apotek karena mengeluhkan gatal dan
bercak putih di bagian tubuh. Pasien menyampaikan bahwa dia memakai handuk yang sama
dengan istrinya. Apakah obat yang disarankan untuk pasien tersebut ?
A. Griseofulvin
B. Itraconazol
C. Fluconazol
D. Terbinafin
E. Clotrimazol

Question 29
Seorang pasien berumur 40 tahun datang ke poliklinik kulit & kelamin dengan keluhan
adanya bercak kehitaman yang gatal di kedua punggung kaki sejak ± 7 tahun yang lalu.
Apakah obat yang disarankan kepada pasien tersebut?
A. Etanol
B. Rivanol
C. Betametason
D. Ikhtiyol
E. Asam salisilat

Question 30

Seorang laki-laki usia 54 tahun BB 80 kg tinggi 155 cm akan menjalani operasi colostomy, 30
menit sebelum operasi dokter memberikan injeksi morfin 10 mg. Diketahui morfin orde 1
dengan t½ 2 jam. Injeksi berikutnya diberikan ketika konsentrasi yang tersisa 25%. Berapa
waktu untuk pemberian morfin berikutnya?
A. 6 jam
B. 7 jam
C. 5 jam
D. 8 jam
E. 4 jam

Question 31

Seorang apoteker memberikan konseling terkait cara dan waktu minum nitrogliserin
oral sustained-release kepada pasien laki-laki usia 45 tahun. Pasien tersebut didiagnosa
angina stabil kronik dan baru mendapatkan obat tersebut. Apakah informasi yang
diberikan ?

A. setiap mau tidur


B. diminum bersama makanan
C. rutin diminum sesudah makan
D. rutin diminum sebelum makan
E. kapan saja jika terasa sesak

Question 32
Seorang pasien diberi obat batuk pilek yang berisi parasetamol, pseudoefedrin, bromhexin,
chlortrimeton, guafenesin. Pasien mengeluhkan tekanan darah naik yang merupakan efek
samping dari salah satu kandungan obat batuk. Apakah obat yang dimaksud?
A. Pseudoefedrin
B. Chlortrimeton
C. Guafenesin
D. Parasetamol
E. Bromhexin

Question 33

Apoteker menerima permintaan obat injeksi Digoxin 0,25 mg/hari untuk pasien laki-laki usia
48 tahun karena atrial fibrilasi yang dialami. Sediaan yang tersedia 0,5 mg/2 ml. Berapa mL
dosis/hari untuk resep tersebut?
A. 0.5
B. 2
C. 2,5
D. 1
E. 0.25

Question 34

Seorang laki-laki usia 35 tahun mendapatkan operasi lutut. Pada rekam medik tertulis
rencana pemberian injeksi ketorolac untuk mengatasi nyeri pasca operasi tanpa tertulis
lama penggunaannya. Berapa hari durasi maksimum pemberian obat tersebut yang
disarankan?
A. 3 hari
B. 4 hari
C. 6 hari
D. 7 hari
E. 5 hari

Question 35

Seorang pasien laki-laki usia 55 tahun ddiagnosa osteoporosis. Pasien mendapatkan obat
alendronat yang diminum seminggu satu kali. Apoteker melakukan konseling cara minum
obat tersebut. Apakah informasi yang disampaikan terkait waktu minum obatnya ?
A. malam hari sebelum tidur
B. pagi hari sesudah makan
C. pagi hari sebelum perut terisi apapun
D. pagi hari sebelum makan
E. kapan saja sebelum makan

Question 36

Apoteker di depo farmasi rawat inap RS menerima permintaan obat Teofilin 160 mg/hari
dengan pemberian tiap 6 jam untuk pasien laki-laki usia 35 tahun karena asma. Teofilin yang
tersedia 80 mg/ 15 ml. Apoteker harus memberikan informasi kepada perawat jumlah (mL)
teofilin setiap pemberiannya. Berapa mL obat yang diinformasikan?
A. 31,7
B. 0,75
C. 75
D. 7,5
E. 3,17

Question 37

Seorang laki-laki usia 46 tahun dibawa ke rumah sakit dengan gejala sakit kepala, pusing,
mata berkunang-kunang, dan kesadaran menurun. Saat diperiksa tekanan darah pasien
70/50 mmHg, denyut nadi 75x/menit, kecepatan respirasi 20x/menit, dan SpO2 92%.
Diketahui melalui anamnesa, sebelumnya pasien meminum bisoprolol fumarat 12,5 mg.
Dokter telah memberikan epinefrin tetapi tekanan darah pasien belum terkoreksi maksimal
sehingga dokter meminta saran apoteker untuk terapi tambahannya yang memiliki efek
konotropik dan inotropik positif. Apakah terapi yang disarankan ?
A. isoproterenol
B. glukagon
C. aminofilin
D. atropin
E. diazepam

Question 38

Seorang wanita 66 tahun mengalami osteoporosis dengan skor T < -2,5. Dokter memberikan
obat alendronate sebagai obat lini pertama namun, kerapuhan tetap berlanjut meski sudah
mengkonsumsi alendronate. Apakah obat yang disarankan ?
A. Risedronate
B. Teriparatide
C. Zoledronic
D. Denosumab
E. Cholecalciferol

Question 39

Apoteker depo rawat inap melihat catatan rekam medik pasien laki-laki usia 35 tahun
dengan luka bakar di beberapa bagian tubuh. Pada bagian instruksi pengobatan tertulis NaCl
0,9 % 1000 mL untuk waktu pemberian 10 jam dengan menggunakan set infus 10 tetes/mL.
Berapa jumlah tetesan per menit obat tersebut yang harus diinformasikan ke perawat
setempat?
A. 0,017
B. 17
C. 170
D. 0,17
E. 1,7

Anda mungkin juga menyukai