Anda di halaman 1dari 32

RLPPD Kota Madiun | 2020

KATA PENGANTAR

Assalamu’ alaikum warahmatullahi wabarokatuh


Salam sejahtera bagi kita semua

Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas segala
limpahan rahmat dan karunia-Nya, akhirnya Ringkasan Laporan Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah (RLPPD) Kota Madiun Tahun 2020 dapat terselesaikan
dengan baik.
Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah disamping merupakan
aktualisasi dari penerapan prinsip transparansi dan akuntabilitas, juga
merupakan media evaluasi penyelenggaraan tugas pemerintahan, penyelenggaraan
urusan desentralisasi dan penyelenggaraan tugas pembantuan yang dilaksanakan
Kota Madiun pada tahun 2020, dan selanjutnya disampaikan kepada Pemerintah
sesuai dengan amanat dalam Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah sebagaimana terakhir diubah dengan Undang-Undang
Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23
Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah.
Dengan terselesaikannya Ringkasan Laporan Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah (RLPPD) Kota Madiun Tahun 2020 ini, kami sampaikan
terima kasih kepada semua pihak atas sumbang saran dan pemikiran. Semoga
dapat menjadi bahan evaluasi dan bahan pembinaan lebih lanjut dalam
penyelenggaraan pemerintahan yang lebih baik, akuntabel, transparan dan dapat
dipertanggungjawabkan. Semoga Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa meridhoi
segala upaya kita dalam rangka Terwujudnya Pemerintahan Bersih Berwibawa
Menuju Masyarakat Sejahtera.

Sekian terima kasih.


Wassalamu’ alaikum warahmatullahi wabarokatuh

Madiun, Maret 2021


WALIKOTA MADIUN

Drs. H. MAIDI, SH, MM, M.Pd.


1
RLPPD Kota Madiun | 2020

A. DATA UMUM DAERAH


KONDISI GEOGRAFIS
Berdasarkan RTRW Kota Madiun Tahun 2010-2030, Kota Madiun
memiliki wilayah seluas 33,23 km2 yang terbagi menjadi 3 (tiga) kecamatan,
yaitu Kecamatan Manguharjo, Kecamatan Taman, dan Kecamatan Kartoharjo.
Kecamatan dengan wilayah terluas di
Kota Madiun adalah Kecamatan Taman
dengan luasan sebesar 12,46 km2
(37,50%), disusul Kecamatan Kartoharjo
seluas 10,73 km2 (32,29%), dan
Kecamatan Manguharjo seluas 10,04
km2 (30,21%).
Berikut ditampilkan jumlah Rukun
Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW)
ditiap kecamatan di Kota Madiun, yaitu :
 Kecamatan Manguharjo terdiri dari
324 RT dan 88 RW ;

 Kecamatan Taman terdiri dari 393 RT dan 105 RW ;


 Kecamatan Kartoharjo terdiri dari 309 RT dan 74 RW.

KONDISI DEMOGRAFIS
Jumlah penduduk Kota Madiun tahun 2020 berdasarkan hasil registrasi
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Madiun adalah sebanyak
209.950 jiwa. Dengan komposisi jumlah penduduk laki-laki sebanyak 102.751
jiwa dan jumlah penduduk perempuan sebanyak 107.199 jiwa. Sedangkan
jumlah Kepala Keluarga di Kota Madiun sebanyak 72.750 KK tersebar di tiga
wilayah kecamatan.
Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin per Kecamatan Tahun 2020
No Kecamatan Laki-laki Perempuan Total
1. Manguharjo 30.771 32.113 62.884
2. Taman 43.761 45.637 89.398
3. Kartoharjo 28.219 29.449 57.668
Jumlah 102.751 107.199 209.950
Sumber : Dinas Dukcapil Kota Madiun

2
RLPPD Kota Madiun | 2020

Jumlah Kepala Keluarga (KK) Menurut Jenis Kelamin per Kecamatan Tahun 2020
No Kecamatan Laki-laki Perempuan Total
1. Manguharjo 16.478 5.968 22.446
2. Taman 23.009 7.335 30.344
3. Kartoharjo 15.072 4.888 19.960
Jumlah 54.559 18.191 72.750
Sumber : Dinas Dukcapil Kota Madiun

Jumlah Penduduk Menurut Jenis Pekerjaan Tahun 2020


No Tingkat Pendidikan Jumlah
1. Belum/ Tidak Bekerja 37.270
2. Mengurus Rumah Tangga 34.227
3. Pelajar/ Mahasiswa 43.596
4. Pensiunan 6.028
5. Pegawai Negeri Sipil (PNS) 6.655
6. Tentara Nasional Indonesia (TNI) 1.731
7. Kepolisian RI (POLRI) 1.029
8. Jasa 3.872
9. Karyawan 47.191
10. Buruh/ Tukang 5.274
11. Wiraswasta 19.117
12. Guru/ Dosen 2.423
13. Agamawan 97
14. Kesehatan 686
15. Lain 759
Jumlah 209.950

Pertumbuhan Penduduk Tahun 2016 s.d 2020

Sumber : Dinas Dukcapil Kota Madiun


3
RLPPD Kota Madiun | 2020

APARATUR SIPIL NEGARA


Jumlah ASN Kota Madiun menurut Jabatan
No Jabatan Uraian
Laki-Laki Perempuan Jumlah
1. Fungsional Tertentu 418 1.275 1693
2. Fungsional Umum 603 271 874
3. Struktural
Eselon IV 203 192 395
Eselon III 72 36 108
Eselon II 19 3 22
Jumlah 1.315 1.777 3.092
Sumber : BKPSDM Kota Madiun

Persebaran Jumlah ASN pada Perangkat Daerah

Sumber : BKPSDM Kota Madiun

4
RLPPD Kota Madiun | 2020

ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH


Ringkasan Realisasi Pendapatan dan Belanja APBD Tahun 2019 s.d. 2020
No Uraian Realisasi Target Realisasi
Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2020
I Pendapatan 1.904.367.497.996,59 990.574.666.426,00 1.059.913.793.139,59
1 PAD 252.048.754.413,59 222.765.883.426,00 248.944.404.487,59
2 Dana 681.537.181.650,00 609.712.461.000,00 632.559.647.797,00
Perimbangan
3 Lain-Lain 160.781.561.933,00 158.096.322.000,00 178.409.740.855,00
Pendapatan
yang Sah
II. Belanja 1.148.496.711.114,00 1.214.224.279.739,81 1.014.631.224.152,20
1 Belanja Tidak 406.498.199.329,08 554.126.889.031,40 403.213.660.624,53
Langsung
2 Belanja 741.998.511.784,92 660.097.390.708,41 611.417.563.527,67
Langsung
Surplus/ (defisit) (54.129.213.117,41) (223,649,613,313.81) 45,282,568,987.39
III Pembiayaan 277.778.826.431,22 223.649.613.313,81 223.650.613.313,81
1 Penerimaan 279.278.826.431,22 223.649.613.313,81 223.650.613.313,81
Pembiayaan
2 Pengeluaran 1.500.000.000,00 - -
Pembiayaan
Pembiayaan Netto 277.778.826.431,22 223,649,613,313.81 223,650,613,313.81
Sisa Lebih 223.649.613.313,81 268,933,182,301.20
Anggaran (SILPA)
Sumber : BKAD Kota Madiun

5
RLPPD Kota Madiun | 2020

PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH


VISI

Terwujudnya Pemerintahan Bersih Berwibawa


Menuju Masyarakat Sejahtera

MISI
1. Mewujudkan pemerintahan yang baik (good governance);
2. Mewujudkan pembangunan yang berwawasan lingkungan;
3. Meningkatkan kualitas hidup masyarakat Kota Madiun;
4. Mewujudkan kemandirian ekonomi dan memeratakan tingkat kesejahteraan
masyarakat Kota Madiun

Untuk melaksanakan dan mengimplementasikan Misi Pembangunan Kota


Madiun Tahun 2019-2024 diwujudkan dalam Panca Karya sebagai berikut :

KARYA 1 KARYA 2 KARYA 3 KARYA 4 KARYA 5

Madiun Madiun Madiun Madiun Madiun


Kota Kota Kota Kota Kota
Pintar Melayani Membangun Peduli Terbuka

Tema pembangunan dalam Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kota Madiun


Tahun 2020 adalah “Penguatan Kapasitas Pemberdayaan Masyarakat Untuk
Percepatan Pertumbuhan Berkualitas”

PRIORITAS PEMBANGUNAN DAERAH KOTA MADIUN TAHUN 2020


1. Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia.
2. Peningkatan Kualitas Lingkungan Permukiman dan Infrastruktur Hijau.
3. Pengembangan Potensi Ekonomi Daerah.
4. Peningkatan Tata Kelola Pemerintahan.
5. Peningkatan ketentraman dan ketertiban masyarakat.

6
RLPPD Kota Madiun | 2020

B. CAPAIAN KINERJA MAKRO


Periode Tahun 2020 merupakan waktu yang berat bagi kinerja ekonomi di
wilayah manapun termasuk Kota Madiun seiring dengan merebaknya wabah
Covid 19. Pelemahan ekonomi Kota Madiun bersumber dari penurunan
sebagian besar kegiatan usaha serta kebijakan pembatasan aktivitas
masyarakat. Perubahan yang sangat ekstrim terjadi di lapangan dengan adanya
pandemi yang mempengaruhi pertumbuhan ekonomi nasional serta berdampak
pada capaian indikator makro pembangunan, meliputi Pertumbuhan Ekonomi,
Inflasi, Tingkat Pengangguran Terbuka, dan Persentase Jumlah Penduduk
Miskin sebagai berikut :

LAJU PERTUMBUHAN EKONOMI

Sumber : BPS Kota Madiun

INFLASI

Sumber : BPS Kota Madiun


7
RLPPD Kota Madiun | 2020

KETENAGAKERJAAN
Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Tingkat Pengangguran Terbuka
(TPAK) (TPT)

TPAK adalah situasi yang Kenaikan TPT terjadi karena adanya


menggambarkan jumlah angkatan kerja pergeseran dari yang statusnya bukan
dalam suatu kelompok umum sebagai angkatan kerja pada tahun 2019 menjadi
presentase penduduk dalam kelompok angkatan kerja pada tahun 2020
umur tersebut
Sumber : BPS Kota Madiun

KEMISKINAN
Garis Kemiskinan Penduduk Miskin
Tahun
(Rupiah) Jumlah Persentase
2016 376.956 9.050 5,16
2017 404.959 8.700 4,94
2018 446.525 7.920 4,49
2019 478.304 7.690 4,35
2020** 497.628 8.830 4,98
Sumber : BPS Kota Madiun

INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM)


Kabupaten/ Kota 2016 2017 2018 2019 2020**
Kabupaten Pacitan 65,74 66,51 67,33 68,16 68,39
Kabupaten Ponorogo 68,93 69,26 69,91 70,56 70,81
Kabupaten Madiun 69,67 70,27 71,01 71,69 71,73
Kabupaten Magetan 71,94 72,60 72,91 73,69 73,92
Kabupaten Ngawi 68,96 69,27 69,91 70,41 70,54
Kota Madiun 80,01 80,13 80,33 80,88 80,91
Jawa Timur 69,74 70,27 70,77 71,50 71,71
Sumber : BPS Kota Madiun

8
RLPPD Kota Madiun | 2020

C. AKUNTABILITAS KINERJA PEMERINTAH DAERAH


Pengukuran Realisasi Kinerja Tahun 2020
% Capaian
Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi
Kinerja
Misi 1 : Mewujudkan pemeritahan yang baik (good governance)
1.1 Meningkatnya Nilai Evaluasi Kinerja Sangat Sangat 109,1%
.1 Tata Kelola Penyelenggaraan tinggi tinggi
Pemerintah Pemerintahan (3.1) (3.385)
Indeks Kepuasan 83 85,501 103%
Masyarakat (IKM) (Baik) (Baik)
Indeks Sistem 3,16 2,82 89,24%
Pemerintahan Berbasis (Baik) (Baik)
Elektronik (SPBE)
Nilai Akuntabilitas BB (70,01) B(68,20)* 97,2%
Kinerja Pemerintah
Daerah
1.1 Meningkatnya Opini BPK WTP WTP 100%
.2 Pengelolaan
Keuangan dan
Pengawasan
Penyelenggaraan
Pemerintah
Daerah
1.1 Meningkatnya Persentase Kelurahan 14,81% 18,50% 124,90%
.3 Partisipasi yang Mendapatkan (4 Kel) (5 Kel)
Masyarakat dan Klasifikasi Swasembada
Pemangku Indeks Pemberdayaan 83.25 77,07* 92,57%
Kepentingan Gender (IDG)
Misi 2 : Mewujudkan Pembangunan yang Berwawasan Lingkungan
2.1. Meningkatnya Indeks Sarana 86,62 87,12 100,58%
1 Kualitas Prasarana Permukiman
Infrastruktur, Indeks Infrastruktur 96 96,15 100,15%
Sarana Kinerja Ruas Jalan 0,44 0,38 116%
Trasportasi Kota
dan Permukiman
2.1. Meningkatnya Indeks Kualitas 65,04 65,42 100,6%
2 Kualitas Penataan Lingkungan Hidup
Ruang dan Persentase Ruang yang 100% 100% 100%
Pengelolaan dimanfaatkan RTRW
Lingkungan
Hidup

9
RLPPD Kota Madiun | 2020

% Capaian
Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi
Kinerja
Misi 3 : Meningkatkan kualitas hidup Masyarakat Kota Madiun
3.1. Meningkatnya Indeks Kesehatan 0,81 0,81 100%
1 kualitas
kesehatan
masyarakat Kota
Madiun
3.1. Meningkatnya Indeks Pengetahuan 0,77 0,77* 100%
2 Kualitas
Pendidikan
Masyarakat Kota
Madiun
Misi 4 : Mewujudkan Kemandirian Ekonomi dan Memeratakan
Tingkat Kesejahteraan Masyarakat Kota Madiun
4.1. Terwujudnya ICOR 2,55 (0.91) 235,86%
1 iklim investasi Tingkat Pengangguran 3,8 8,32 (18,9)%
yang kondusif dan Terbuka (TPT)
peningkatan
penyerapan
tenaga kerja
4.1. Meningkatnya Pertumbuhan sektor 5,91 (11,18) (183,2)%
2 pertumbuhan perdagangan
sektor unggulan Pertumbuhan sector 7,3 (12,84) (175)%
daerah pengolahan
Pertumbuhan sector 8,7 (7,98) (91,7)%
Pariwisata
4.3 Stabilitas Rasio ketersediaan 1,03 1,38 134%
ketersediaan pangan utama dan
pangan dan konsumsi pangan
pemerataan Indeks Gini 0,35 0,339* 100,29%
Kesejahteraan
Masyarakat
4.4 Meningkatnya Indeks Kerukunan 2,77 3,70 133,5%
kerukunan (Tinggi) (Tinggi)
kehidupan Prestasi Pemuda dan 33 79 239%
masyarakat yang Olahraga ditingkat
berbudaya dan regional dan nasional
pemuda yang
berprestasi
4.5 Meningkatnya Indeks Rasa Aman 76 76,05 100,06%
Keamanan dan
Kenyamanan
Lingkungan

10
RLPPD Kota Madiun | 2020

D. CAPAIAN KINERJA PENYELENGGARAAN URUSAN PEMERINTAHAN


1. URUSAN PENDIDIKAN
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Tingkat partisipasi warga negara usia 5-6 tahun 98.45% Dinas
yang berpartisipasi dalam PAUD Pendidikan
2. Tingkat partisipasi warga negara usia 7-12 tahun 126.21%
yang berpartisipasi dalam pendidikan dasar
3. Tingkat partisipasi warga negara usia 13-15 tahun 140.70%
yang berpartisipasi dalam pendidikan menengah
pertama
4. Tingkat partisipasi warga negara usia 7-18 tahun 0.59%
yang belum menyelesaikan pendidikan dasar dan
menengah yang berpartisipasi dalam pendidikan
kesetaraan

Perkembangan Pendidikan di Kota Madiun Tahun 2016-2020

Sumber Data : Badan Pusat Statistik

11
RLPPD Kota Madiun | 2020

2. URUSAN KESEHATAN
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Rasio daya tampung RS terhadap Jumlah 0.48% Dinas
Penduduk Kesehatan
2. Persentase RS Rujukan Tingkat kabupaten/kota 100% dan KB
yang terakreditasi
3. Persentase ibu hamil mendapatkan pelayanan 99.31%
kesehatan ibu hamil
4. Persentase ibu bersalin mendapatkan pelayanan 100.04%
persalinan
5 Persentase bayi baru lahir mendapatkan pelayanan 100.72%
kesehatan bayi baru lahir
6. Cakupan pelayanan kesehatan balita sesuai 98.82%
standar
7. Persentase anak usia pendidikan dasar yang 79.41%
mendapatkan pelayanan kesehatan sesuai standar
8. Persentase orang usia 15-29 tahun mendapatkan 104.63%
skrining kesehatan sesuai standar
9. Persentase warga negara usia 60 tahun ke atas 76.10%
mendapatkan skrining kesehatan sesuai standar
10. Persentase penderita hipertensi yang mendapatkan 55.85%
pelayanan kesehatan sesuai standar
11. Persentase penderita DM yang mendapatkan 112.74%
pelayanan kesehatan sesuai standar
12. Persentase ODGJ berat yang mendapatkan 108.90%
pelayanan kesehatan jiwa sesuai standar
13. Persentase orang terduga TBC mendapatkan 63.78
pelayanan TBC sesuai standar
14. Persentase orang dengan resiko terinfeksi HIV 111.81%
mendapatkan pelayanan deteksi dini HIV sesuai
standar

Trend Angka Harapan Hidup Kota Madiun Tahun 2016-2020

Sumber :Dinas Kesehatan dan KB Kota Madiun


12
RLPPD Kota Madiun | 2020

3. URUSAN PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Rasio luas kawasan permukiman rawan banjir 79.47% DPU-PR
yang terlindungi oleh infrastruktur pengendalian
banjir di WS Kewenangan Kab/Kota
2. Persentase jumlah rumah tangga yang 96.58%
mendapatkan akses terhadap air minum melalui
SPAM jaringan perpipaan dan bukan jaringan
perpipaan terlindungi terhadap rumah tangga di
seluruh kabupaten/kota
3. Persentase jumlah rumah tangga yang memperoleh 99% DINAS
layanan pengolahan air limbah domestik PERKIM
4. Rasio kepatuhan IMB kab/kota 72.65% DPU-PR
5. Tingkat kemantapan Jalan Kabupaten/ Kota 94.03%
6. Rasio tenaga operator/teknisi/ analisis yang 93.18%
memiliki sertifikat kompetensi

Kondisi Jalan di Kota Madiun

Sumber : Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kota Madiun

Ruang Terbuka Hijau di Kota Madiun

Sumber Data : Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang

13
RLPPD Kota Madiun | 2020

4. URUSAN PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Penyediaan dan rehabilitasi rumah layak huni bagi 0% Dinas Perkim
korban bencana kabupaten/kota
2. Fasilitasi penyediaan rumah layak huni bagi 100%
masyarakat terdampak relokasi program
pemerintah kabupaten/kota
3. Persentase kawasan permukiman kumuh dibawah 18.73%
10 ha di kabupaten/kota yang ditangani
4 Berkurangnya jumlah unit RTLH (Rumah Tidak 0.05%
Layak Huni)
5. Jumlah perumahan yang sudah dilengkapi PSU 100%
(Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum)

5. URUSAN KETENTRAMAN, KETERTIBAN UMUM DAN PERLINDUNGAN


MASYARAKAT
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase Gangguan Trantibum yang dapat 100% Satpol PP
diselesaikan
2. Persentase Perda dan Perkada yang ditegakkan 100%
3. Jumlah warga negara yang memperoleh layanan 168.634 BPBD
informasi rawan bencana Orang
4. Jumlah warga negara yang memperoleh layanan 2.270 Orang
pencegahan dan kesiapsiagaan terhadap bencana
5. Jumlah warga negara yang memperoleh layanan 380 Orang
penyelamatan dan evakuasi korban bencana
6. Persentase pelayanan penyelamatan dan evakuasi 100% Satpol PP
korban kebakaran
7. Waktu tanggap (response time) penanganan 15 menit
kebakaran

6. URUSAN SOSIAL
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase (%) penyandang disabilitas terlantar, 100% Dinsos PPPA
anak terlantar, lanjut usia terlantar dan
gelandangan pengemis yang terpenuhi kebutuhan
dasarnya di luar panti (Indikator SPM)
2. Persentase korban bencana alam dan sosial yang 100%
terpenuhi kebutuhan dasarnya pada saat dan
setelah tanggap darurat bencana daerah
kabupaten/kota

14
RLPPD Kota Madiun | 2020

7. URUSAN KETENAGAKERJAAN
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase kegiatan yang dilaksanakan yang 76,92% Dinas Tenaga
mengacu ke rencana tenaga kerja Kerja
2. Persentase Tenaga Kerja Bersertifikat Kompetensi 68%
3. Tingkat Produktivitas Tenaga Kerja 115,5%
4. Persentase Perusahaan yang menerapkan tata 100%
kelola kerja yang layak (PP/PKB, LKS Bipartit,
Struktur Skala Upah, dan terdaftar peserta BPJS
Ketenagakerjaan).
5. Persentase Tenaga kerja yang ditempatkan (dalam 56,15%
dan luar negeri) melalui mekanisme layanan Antar
Kerja dalam wilayah kabupaten/kota

8. URUSAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase ARG pada belanja langsung APBD 17.53% Dinsos PPPA
2. Persentase anak korban kekerasan yangditangani 0.0195%
instansi terkait kabupaten
3. Rasio kekerasan terhadap perempuan, termasuk 0.012%
TPPO (per100.000 penduduk perempuan)

Perkembangan Indeks Pemberdayaan Gender Kota Madiun

Sumber Data : BPS Kota Madiun

15
RLPPD Kota Madiun | 2020

9. URUSAN PANGAN
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase ketersediaan pangan (Tersedianya 138,56% Dinas
cadangan beras/ jagung sesuai kebutuhan) Pertanian
dan
Ketapang

10. URUSAN PERTANAHAN


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase pemanfaatan tanah yang sesuai dengan 0% Dinas Perkim
peruntukkan tanahnya diatas izin lokasi
dibandingkan dengan luas izin lokasi yang
diterbitkan
2 Persentase penetapan tanah untuk pembangunan 0%
fasilitas umum
3. Tersedianya lokasi pembangunan dalam rangka 0%
penanaman modal.
4. Tersedianya Tanah Obyek Landreform (TOL) yang 0%
siap diredistribusikan yang berasal dari Tanah
Kelebihan Maksimum dan Tanah Absentee
5. Tersedianya tanah untuk masyarakat. 0%
6. Penangan sengketa tanah garapan yang dilakukan 0%
melalui mediasi

11. URUSAN LINGKUNGAN HIDUP


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Indeks Kualitas Lingkungan Hidup (IKLH) 65,42 DLH
Kab/Kota
2. Terlaksananya pengelolaan sampah di wilayah 97,01%
Kab/Kota
3. Ketaatan penanggung jawab usaha dan/atau 0%
kegiatan terhadap izin lingkungan, izin PPLH dan
PUU LH yang diterbitkan oleh Pemerintah Daerah
Kab/Kota

12. URUSAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Perekaman KTP elektronik 99,34% Dinas
2. Persentase anak usia 01-7 tahun kurang 1 (satu) 81,76% Dukcapil
hari yang memiliki KIA
3 Kepemilikan akta kelahiran 98,90%
4 Jumlah OPD yang telah memanfaatkan data 2 OPD
kependudukan berdasarkan perjanjian kerja sama

16
RLPPD Kota Madiun | 2020

13. URUSAN PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. TFR (Angka Kelahiran Total) 1.94 Dinas
2. Persentase pemakaian kontrasepsi Modern 72.76% Kesehatan
(Modern Contraceptive Prevalence Rate/mCPR) Pengendalian
3. Persentase kebutuhan ber-KB yang tidak terpenuhi 11.58% Penduduk
(unmet need) dan KB

14. URUSAN PERHUBUNGAN


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Rasio konektivitas kabupaten/kota 0 Dishub
2 Kinerja lalu lintas kabupaten/kota 0.38

15. URUSAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase Organisasi Perangkat Daerah (OPD) 100% Diskominfo
yang terhubung dengan akses internet yang
disediakan oleh Dinas Kominfo
2 Persentase Layanan Publik yang diselenggarakan 100%
secara online dan terintegrasi
3 Persentase masyarakat yang menjadi sasaran 81,86%
penyebaran informasi publik, mengetahui
kebijakan dan program prioritas pemerintah dan
pemerintah daerah kabupaten/kota

16. URUSAN KOPERASI DAN UKM


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Meningkatnya Koperasi yang berkualitas 98,70 % DPM PTSP
2. Meningkatnya Usaha Mikro yang menjadi 0,42 % KUKM
wirasausaha

17. URUSAN PENANAMAN MODAL


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1 Persentase peningkatan investasi dikabupaten/ -66,17% DPM PTSP
kota KUKM

17
RLPPD Kota Madiun | 2020

18. URUSAN KEPEMUDAAN DAN OLAH RAGA


Capaian
No IKK Outcome Sumber Data
Kinerja
1 Tingkat partisipasi pemuda dalam kegiatan 40.81% Disbudparpora
ekonomi mandiri
2 Tingkat partisipasi pemuda dalam organisasi 45.49%
kepemudaan dan organisasi sosial
kemasyarakatan
3. Peningkatan prestasi olahraga 79 medali

19. URUSAN STATISTIK


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase Organisasi Perangkat Daerah (OPD) 100% Diskominfo
yang menggunakan data statistik dalam menyusun
perencanaan pembangunan daerah
2. Persentase OPD yang menggunakan data statistik 100%
dalam melakukan evaluasi pembangunan daerah

20. URUSAN PERSANDIAN


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Tingkat keamanan informasi pemerintah Level II Diskominfo

21. URUSAN KEBUDAYAAN


Capaian
No IKK Outcome Sumber Data
Kinerja
1. Terlestarikannya Cagar Budaya 100% Disbudparpora

22. URUSAN PERPUSTAKAAN


Capaian
No IKK Outcome Sumber Data
Kinerja
1. Nilai tingkat kegemaran membaca masyarakat 2,38 Dinas
2. Indeks Pembangunan Literasi Masyarakat 0.0018 Perpustakaan
dan
Kearsipan

18
RLPPD Kota Madiun | 2020

23. URUSAN KEARSIPAN


Capaian
No IKK Outcome Sumber Data
Kinerja
1. Tingkat ketersediaan arsip sebagai bahan 38% Dinas
akuntabilitas kinerja, alat bukti yang sah dan Perpustakaan
pertanggungjawaban nasional) Pasal 40 dan Pasal dan Keasipan
59 Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009 tentang
Kearsipan
2. Tingkat keberadaan dan keutuhan arsip sebagai 8,2
bahan pertanggungjawaban setiap aspek
kehidupan berbangsa dan bernegara untuk
kepentingan negara, pemerintahan, pelayanan
publik dan kesejahteraan rakyat

BIDANG URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN


1. URUSAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
Capaian
No IKK Outcome Sumber Data
Kinerja
1. Jumlah Total Produksi Perikanan (Tangkap dan 362,9 ton Dinas
Budidaya) kabupaten/kota (sumber data: one data Pertanian
KKP) dan Ketapang

2. URUSAN PARIWISATA
Capaian
No IKK Outcome Sumber Data
Kinerja
1. Persentase pertumbuhan jumlah wisatawan 0% Disbudparpora
mancanegara per kebangsaan
Persentase peningkatan perjalanan wisatawan 10.67%
nusantara yang dating ke kabupaten/kota
Tingkat hunian akomodasi 200.23%
Kontribusi sektor pariwisata terhadap PDRB 4,80%
harga berlaku
Kontribusi sektor pariwisata terhadap PAD 265,7%

3. URUSAN PERTANIAN
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Produktivitas pertanian per hektar per tahun 6.90 ton/ha Dinas
Pertanian
2. Persentase Penurunan kejadian dan jumlah 50.86% dan
kasus penyakit hewan menular (%) Ketapang

19
RLPPD Kota Madiun | 2020

4. URUSAN PERDAGANGAN
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase pelaku usaha yang memperoleh izin 62.63% Dinas
sesuai dengan ketentuan (IUPP/SIUP Pusat Perdagangan
Perbelanjaan dan IUTM/IUTS/SIUP Toko
Swalayan
2 Persentase Kinerja Realisasi Pupuk 98,06% Dinas
Pertanian
3. Persentase alat–alat ukur, takar, timbang dan 136.01% UPTD
perlengkapannya (UTTP) bertanda tera sah yang Metrologi
berlaku Legal

5. URUSAN PERINDUSTRIAN
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Pertambahan jumlah industri kecil dan 0% Dinas
menengah di Kabupaten/Kota Tenaga Kerja
2 Persentase pencapaian sasaran pembangunan 0%
industri termasuk turunan indikator
pembangunan industri dalam RIPIN yang
ditetapkan dalam RPIK
3 Persentase jumlah hasil pemantauan dan 0%
pengawasan dengan jumlah Izin Usaha Industri
(IUI) Kecil dan Industri Menengah yang
dikeluarkan oleh instansi terkait
4 Persentase jumlah hasil pemantauan dan 0%
pengawasan dengan jumlah Izin Perluasan
Industri (IPUI) Kecil dan Industri Menengah yang
dikeluarkan oleh instansi terkait
5 Persentase jumlah hasil pemantauan dan 0%
pengawasan dengan jumlah Izin Usaha Kawasan
Industri (IUKI) dan Izin Perluasan Kawasan
Industri (IPKI) yang lokasinya di Daerah
Kabupaten/ Kota
6 Tersedianya informasi industri secara lengkap 45%
dan terkini

20
RLPPD Kota Madiun | 2020

FUNGSI PENUNJANG PEMERINTAHAN


1. Perencanaan dan Keuangan
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Rasio Belanja Pegawai di luar guru dan tenaga 87% BPKAD
kesehatan
2. Rasio PAD 1,82%
3. Maturitas Sistem Pengendalian Intern Pemerintah 3,0375 Inspektorat
(SPIP)
Peningkatan Kapabilitas Aparat Pengawasan 2 plus
4.
Intern Pemerintah (APIP)
5. Rasio Belanja Urusan Pemerintahan Umum 78% BPKAD
(expenditures)
6. Opini Laporan Keuangan WTP

Opini BPK terhadap Laporan Keuangan Tahun 2016 s.d 2020


Tahun 2016 2017 2018 2019 2020

Opini WTP WDP WTP WTP WTP

Sumber Data : BKAD Kota Madiun

2. Pengadaan
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Persentase jumlah total proyek konstruksi yang 0% Bagian PBJ
dibawa ke tahun berikutnya. Yang ditandatangani Adbang
pada kuartal pertama
2. Persentase jumlah pengadaan yang dilakukan 21,52%
dengan metode kompetitif
3. Rasio nilai belanja yang dilakukan melalui 32,66%
pengadaan

3. Kepegawaian
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1 Rasio Pegawai Pendidikan Tinggi dan 167% BKPSDM
Menegah/Dasar (%) (PNS tidak termasuk guru
dan tenaga kesehatan)
2 Rasio pegawai Fungsional (%) (PNS tidak 10%
termasuk guru dan tenaga kesehatan)
3 Rasio Jabatan Fungsional bersertifikat 72%
Kompetensi (%) (PNS tidak termasuk guru dan
tenaga kesehatan)

21
RLPPD Kota Madiun | 2020

4. Manajemen Keuangan
Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Deviasi realisasi belanja terhadap belanja total 79,38% BPKAD
dalam APBD
2. Deviasi realisasi PAD terhadap anggaran PAD 105,7%
dalam APBD
3. Manajemen Aset Ya
4. Rasio anggaran sisa terhadap total belanja dalam 22,15%
APBD tahun sebelumnya

5. Transparansi dan Partisipasi Publik


Capaian Sumber
No IKK Outcome
Kinerja Data
1. Informasi tentang sumber daya yang tersedia 83,56% BKAD
untuk pelayanan
2. Akses publik terhadap informasi keuangan daerah 83,3% Diskominfo

Perkembangan Indeks Kepuasan Masyarakat Kota Madiun

Sumber Data : Bagian Organisasi Setda Kota Madiun

22
RLPPD Kota Madiun | 2020

Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Kota Madiun

Sumber Data : Bagian Organisasi Setda Kota Madiun

Tahun 2020 Sekretariat Daerah Kota Madiun mendapatkan sertifikasi SNI ISO
9001:2015 Manajemen Mutu dan SNI ISO 37001: 2016 Sistem Mnajemen Anti
Penyuapan.

23
RLPPD Kota Madiun | 2020

E. PENERAPAN DAN PENCAPAIAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL (SPM)


1. BIDANG KESEHATAN
Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 4 Tahun 2018
tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar pada Standar
Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan, jenis pelayanan yang tertuang adalah
sebagai berikut:
Jenis Pelayanan %
No Indikator Pencapaian
Dasar Capaian
1. Pelayanan kesehatan Jumlah ibu hamil yang mendapatkan 99,31%
ibu hamil layanan kesehatan
2. Pelayanan kesehatan Jumlah ibu bersalin yang 100,04%
ibu bersalin mendapatkan layanan kesehatan
3. Pelayanan kesehatan Jumlah bayi baru lahir yang 100,72%
bayi baru lahir mendapatkan layanan kesehatan
4. Pelayanan kesehatan Jumlah balita yang mendapatkan 98,82%
balita layanan kesehatan
5. Pelayanan kesehatan Jumlah warga negara usia pendidikan 79,41%
pada usia pendidikan dasar yang mendapatkan layanan
dasar kesehatan
6. Pelayanan kesehatan Jumlah warga negara usia produktif 104,63%
pada usia produktif yang mendapatkan layanan kesehatan
7. Pelayanan kesehatan Jumlah warga negara usia lanjut yang 76,10%
pada usia lanjut mendapatkan layanan kesehatan
8. Pelayanan kesehatan Jumlah warga negara penderita 55,85%
penderita hipertensi hipertensi yang mendapatkan layanan
kesehatan
9. Pelayanan kesehatan Jumlah warga negara penderita 112,74%
penderita diabetes diabetes melitus yang mendapatkan
melitus layanan kesehatan
10. Pelayanan kesehatan Jumlah warga negara dengan 108,90%
orang dengan gangguan gangguan jiwa berat yang terlayani
jiwa berat kesehatan
11. Pelayanan kesehatan Jumlah warga negara terduga 63,78%
orang terduga tuberculusis yang mendapatkan
tuberkulusis layanan kesehatan
12. Pelayanan kesehatan Jumlah warga negara dengan resiko 111,81%
orang dengan resiko terinfeksi virus yang melemahkan
terinfeksi virus yang daya tahan tubuh manusia (human
melemahkan daya immunodefiviency virus) yang
tahan tubuh manusia mendapatkan layanan kesehatan
(HIV)

24
RLPPD Kota Madiun | 2020

2. BIDANG PENDIDIKAN
Sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 32 Tahun 2018 tentang Standar Teknis Pelayanan
Minimal Pendidikan, adalah sebagai berikut :
Jenis Pelayanan %
No Indikator SPM
Dasar Capaian
1. Pendidikan Dasar Jumlah warga negara usia 7-15 tahun 132.26%
yang berpartisipasi dalam pendidikan
dasar (SD/MI, SMP/MTS)
2. Pendidikan kesetaraan Jumlah warga negara usia 7-18 0,59%
Tahun yang belum menyelesaikan
pendidikan dasar dan atau menengah
yang berpartisipasi dalam pendidikan
kesetaraan
3. Pendidikan anak usia Jumlah warga negara usia 5-6 tahun 192,11%
dini yang berpartisipasi dalam pendidikan
PAUD

3. BIDANG PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN


Sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan
Perumahan Rakyat Nomor 29/PRT/M/2018 tentang Standar Teknis Standar
Pelayanan Minimal Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, jenis
pelayanan dasar Bidang Perumahan dan Permukiman adalah sebagai berikut
Jenis Pelayanan %
No Indikator Pencapaian
Dasar Capaian
1. Penyediaan & jumlah unit rumah rusak akibat 100%
rehabilitasi rumah bencana yang akan direhabilitasi,
yang layak huni bagi dibangun kembali, dan/atau direlokasi
korban bencana serta rencana jumlah rumah tangga
Kab/Kota yang mendapatkan bantuan akses
rumah darurat layak huni sesuai
rencana dalam dokumen Rencana Aksi
Rehabilitasi dan Rekonstruksi
2. Fasilitasi penyediaan jumlah Rumah Tangga terkena relokasi 100%
rumah yang layak huni program pemerintah daerah, sesuai
bagi masyarakat yang dengan jumlah rencana Rumah Tangga
terkena relokasi dalam rencana pemenuhan
program pemerintah
daerah
kabupaten/kota

25
RLPPD Kota Madiun | 2020

4. BIDANG PEKERJAAN UMUM


Sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan
Perumahan Rakyat Nomor 29/PRT/M/2018 tentang Standar Teknis Standar
Pelayanan Minimal (SPM) Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, adalah
sebagai berikut :
Jenis Pelayanan %
No Indikator Pencapaian
Dasar Capaian
1. Penyediaan jumlah warga negara yang memperoleh 96,58%
kebutuhan pokok air kebutuhan pokok air minum sehari-
minum sehari-hari hari
2. Penyediaan pelayanan Jumlah warga negara yang memperoleh 99%
pengolahan air limbah layanan pengolahan air limbah
domestik domestik

5. BIDANG SOSIAL
Sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Sosial Nomor 9 Tahun
2018 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada Standar Pelayanan
Minimal Bidang Sosial di Daerah Provinsi dan di Daerah Kabupaten/Kota,
adalah sebagai berikut :
Jenis Pelayanan %
No Indikator Pencapaian
Dasar Capaian
1. Rehabilitasi Sosial Jumlah Warga Negara Penyandang 100%
Dasar Penyandang Disabilitas yang memperoleh
Disabilitas Terlantar rehabilitasi sosial di luar panti
di Luar Panti
2. Rehabilitasi Sosial Jumlah Anak Terlantar yang 102,95%
Dasar Anak Terlantar memperoleh rehabilitasi sosial di luar
di luar panti panti
3. Rehabilitasi Sosial Jumlah warga negara lanjut usia 102,31%
dasar lanjut usia terlantar yang memperoleh rehabilitasi
terlantar di luar panti sosial di luar panti
4. Rehabilitasi Sosial Jumlah Warga Negara / gelandangan 110%
dasar tuna sosial dan Pengemis yang memperoleh
khususnya rehabilitasi sosial dasar tuna sosial di
gelandangan dan luar panti
pengemis di luar panti
5. Perlindungan dan Jumlah Warga Negara Korban Bencana 100%
jaminan sosial pada Kab/Kota yang memperoleh
saat tanggap paska perlindungan dan jaminan sosial
bencana bagi korban
bencana Kab/Kota

26
RLPPD Kota Madiun | 2020

6. BIDANG KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN UMUM


Sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114
Tahun 2018 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada Standar
Pelayanan Minimal Sub Urusan Kebakaran Daerah Kabupaten/ Kota, dan
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 101 Tahun 2018 tentang Standar
Teknis Pelayanan Dasar pada Standar Pelayanan Minimal Sub Urusan
Bencana Daerah Kabupaten/Kota, adalah sebagai berikut :
Jenis Pelayanan %
No Indikator Pencapaian
Dasar Capaian
1. Pelayanan Jumlah warga negara yang 100%
ketentraman dan memperoleh layanan akibat dari
ketertiban umum penegakan hukum perda dan perkada
2 Pelayanan informasi Jumlah warga negara yang 100%
rawan bencana memperoleh layanan informasi rawan
bencana
3 Pelayanan pencehan Jumlah warga negara yang 100%
dan kesiapsiagaan memperoleh layanan pencegahan dan
terhadap bencana kesiapsiagaan terhadap bencana
4 Pelayanan Jumlah warga negara yang 100%
penyelamatan dan memperoleh layanan penyelamatan
evakuasi korban dan evakuasi korban bencana
bencana
5. Pelayanan Jumlah warga negara yang 100%
penyelamatan dan memperoleh layanan penyelamatan
evakuasi korban dan evakuasi korban kebakaran
kebakaran

27
RLPPD Kota Madiun | 2020

F. PENGHARGAAN TINGKAT NASIONAL YANG DITERIMA TAHUN 2020


Tingkat Nasional
1. Penghargaan atas prestasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah dengan
skor 3.3805 dan status kinerja Sangat Tinggi berdasarkan Laporan
Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (LPPD) tahun 2018 dari Kementrian
Dalam Negeri ;
2. Penghargaan kepada Walikota Madiun Maidi dari Kementrian Perhubungan
atas Dukungan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perkeretaapian dan
Fasilitas Gedung Politeknik Perkeretaapian Indonesia (PPI) Kota Madiun ;
3. Penyerahan Hasil Evaluasi SAKIP 2019 dengan Predikat B ;
4. 5 Besar Kategori Media Word Summit Information Society (WSIS) Prizes
2020 untuk program Literasi TIK Kota Madiun ;
5. Penghargaan Lencana Melati kepada Ketua Majelis Pembimbing Cabang
(Kamabicab) Kota Madiun Maidi dari Ketua Kwartir Nasional Gerakan
Pramuka Budi Waseso ;
6. Penghargaan Positif News Maker kepada Walikota Madiun Maidi dari Times
Indonesia ;
7. Penghargaan Anugerah Karya Utama Adminduk 2020 Terbaik 1 Kategori
Jumlah Penduduk 0-750 Ribu Jiwa Tingkat Jawa ;
8. Juara 2 Tingkat Nasional Lomba Wajah Bahasa Sekolah tahun 2020 untuk
SMP Negeri 1 Madiun yang diselenggarakan oleh Badan Pengembangan dan
Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ;
9. Penghargaan atas capaian Nilai Standar Nasional Pendidikan (SNP)
mencapai 6,85 dari Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan kepada SMP
Negeri 2 Madiun ;
10. Penghargaan sebagai Kota Sangat Inovatif dalam Innovative Government
Award 2020 Kementerian Dalam Negeri ;
11. Anugerah Pendidikan 2020 Widya Wiyata Dharma Samya ;
12. Penghargaan Sertifikat Proklim Utama tahun 2020 oleh Menteri Lingkungan
Hidup dan Kehutanan kepada RW 08 Kelurahan Rejomulyo Kota Madiun ;
13. Penghargaan Sertifikat Proklim Utama tahun 2020 oleh Menteri Lingkungan
Hidup dan Kehutanan kepada RW 08 Kelurahan Banjarejo Kota Madiun ;

28
RLPPD Kota Madiun | 2020

14. Penghargaan Kementerian Kesehatan Kepada Lurah Rejomulyo Kota


Madiun, Bambang Agus Sunaryo, S.Sos sebaga Kepala Desa/Kota
SBS/ODF dalam upaya untuk Mengubah Perilaku Masyarakat yang
Higienis dan Saniter melalui Pendekatan STBM tahun 2020 ;
15. Dalang terbaik atas nama Nabil Ekri Rasfadillah Erlambang dalam Festival
Dalang Bocah Tingkat Nasional 2020 Kelompok Kategori B usia 12-15
tahun yang diselenggarakan oleh Persatuan Perdalangan Indonesia (Pepadi)
Pusat ;
16. Penghargaan Pengelola Aspek dengan Keberlanjutan Inisiatif Terbaik
Kategori Instansi Pemerintah Pengelola Pengaduan Pelayanan Publik
Terbaik tahun 2020 dalam Kompetisi Pengelolaan Pengaduan Pelayanan
Publik Terbaik tahun 2020 Terbaik Tingkat TK Nasional ;
17. Juara 3 Pemilihan Duta Generasi Berencana Tahun 2020 Tingkat Nasional
atas nama Dhefara Hersaning Djati.

Tingkat Provinsi
1. Penghargaan Top 20 Bupati/Walikota sebagai Pembina K3 tahun 2020
Tingkat Provinsi Jawa Timur ;
2. Penghargaan Kepada 18 perusahaan yang meraih Kategori Zero Accident ;
3. Penghargaan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) level 3 ;
4. Predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) Tahun 2019 dari Badan
Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Jawa Timur ;
5. Penghargaan kepada Walikota Madiun Maidi atas kontribusi dan peran aktif
dalam Pelaksanaan Sensus Penduduk Online tahun 2020 dari Badan Pusat
Statistik Provinsi Jawa Timur ;
6. Juara 1 Duta Generasi Berencana Jawa Timur atas nama Dhefara
Hersaning Djati ;
7. Juara II Duta Anti Narkoba gerakan Peduli Anti Narkoba (GPAN) Jatim 2020
atas nama Evy Merdika ;
8. Terbaik I Kompetisi Kelompok Budaya Kerja (KBK) Pemerintah Provinsi
Jawa Timur tahun 2020 kategori Pelayanan Administrasi Kepada KBK
Guntur Bu Lis Ra Mendo dari SDN 01 Kartoharjo Dinas Pendidikan Kota
Madiun ;

29
RLPPD Kota Madiun | 2020

9. Penghargaan Top 30 Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (Kovablik) Provinsi


jawa Timur tahun 2020 kepada Sepeda Si Badu – Segera Periksa Dahak
Siapapun Batuk Lebih Dua Minggu Puskesmas Demangan Kota Madiun ;
10. Juara I Lomba Taman Herbal Bejo Jahe Merah Provinsi Jawa Timur 2019-
2020 ;
11. Penghargaan Terbaik I Diseminasi Hasil Fasilitasi Peningkatan Mutu
melalui Daring dari Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan (LPMP) Jawa
Timur kepada SDN 01 Pandean ;
12. Penghargaan Terbaik 3 Diseminasi Hasil Fasilitasi Peningkatan Mutu
melalui Daring dari Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan (LPMP) Jawa
Timur kepada SDN 02 Pangongangan
13. BKKBN Representative in East Java Province, Accomplishement in Creating
Video on Bangga Kecana Program Promotion as the 2nd Best Video for Post
Partum Family Planning Program in RSUD Sogaten Madiun ;
14. Pengharagaan sebagai Penyedia Layanan Informasi Terbaik Kategori Kota
Kabupaten dalam KI Award Tahun 2020 dari Komisi Informasi Jawa Timur ;
15. Penghargaan sebagai Badan Publik Menuju Informatif dengan nilai 80-96
Kategori Kota Kabupaten dalam KI Award Tahun 2020 dari Komisi Informasi
Jawa Timur ;
16. Penghargaan sebagai Pemerintah Kota Peduli Penyiaran dari Komisi
Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Jawa Timur.

30
RLPPD Kota Madiun | 2020

PENUTUP

Demikian Ringkasan Penyelenggaran Pemerintahan Daerah (RLPPD)


Kota Madiun terhadap penyelenggaraan pemerintahan umum dan pembangunan
Tahun Anggaran 2020 dengan tingkat capaiannya. Guna menyempurnakan dan
memperbaiki pelaporan pencapaian kinerja, Pemerintah Kota Madiun sangat
mengharapkan adanya peningkatan kerjasama dan saling pengertian antara
berbagai pihak terkait dengan pelaksanaan tugas-tugas dalam bentuk :
1. Partisipasi stakeholder, yaitu Organisasi Perangkat Daerah (OPD), instansi
pemerintah pusat di daerah, lembaga kemasyarakatan dan LSM, pihak
swasta serta para tokoh masyarakat, untuk memberikan informasi yang
lengkap dan akurat sehingga dalam pengambilan kebijakan administrasi
pemerintahan, pembangunan dan pelayanan kepada masyarakat akan
sesuai dengan kemampuan dan kebutuhan Daerah ;
2. Koordinasi dan Sinkronisasi program dan kegiatan antar unit kerja di
lingkungan Pemerintah Kota Madiun maupun Pemerintah Provinsi dan Pusat
serta penyelarasan dengan Program Pemerintah Kota Madiun dalam rangka
perencanaan, pengendalian dan pengawasan sebagai bahan perumusan
Kebijakan Pemerintah Kota Madiun yang berkenaan dengan
penyelenggaraan administrasi umum pemerintahan, pembangunan dan
pelayanan kepada masyarakat.
Selanjutnya, Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya
kepada semua pihak yang telah berperan aktif mengisi pembangunan Kota Madiun
di berbagai sektor pembangunan, dengan produktivias dan komitmen yang tinggi
untuk Mewujudkan Pemerintahan Bersih Berwibawa Menuju Masyarakat
Sejahtera.

Segala saran, kritik dan masukan tentang Ringkasan Penyelenggaraan Pemerintahan


Daerah Walikota Madiun Periode Tahun 2020 dari masyarakat diberikan waktu selama 30
hari dan dapat disampaikan ke Pemerintah Kota Madiun melalui :
1. Bagian Administrasi Pemerintahan Umum Setda Kota Madiun, Jalan Pahlawan
No.37 Madiun
2. Email : Bagpem.kotamadiun@gmail.com
31

Anda mungkin juga menyukai