Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS ISLAM SYEKH – YUSUF TANGERANG

FAKULTAS AGAMA ISLAM


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Jl. Maulana Yusuf No.10 Babakan Kota Tangerang, Banten, 15118

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2021/2022


Mata Kuliah / SKS : Strategi Pembelajaran PAI/4 SKS
Hari / Tanggal : Selasa/02-08-2022
Semester : 6D
Waktu : 16.00-19.00 WIB
Dosen : Dr. Siti Munawati, M.Pd.I
Sifat Ujian : Open Book

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar, tepat, dengan tulisan yang jelas dan mudah
dibaca. Ingat, Berdo’a dulu sebelum Mengerjakan!

1. Bagimana sistem perkuliahan kampus merdeka belajar, manfaat apa yang


didapat, dan anda jabarkan aturan main dari program tersebut, jika anda sebagai
Mahasiswa Prodi PAI !!
2. Keterampilan abad ke 21 meliputi 4C: 1. Communication 2. Collaboration 3.
Critical Thinking 4. Creativity Buat narasi contoh pelajaran PAI dengan
menggunakan 4 C tersebut ?? dan jelaskan keunggulan dari 4 C tersebut ke
dalam pemebelajaran PAI untuk tingkat SMA !!!
3. Anda jelaskan Konsep dasar strategi pembelajaran konstruktivis, dalam pelajaran
SKI (sejarah kebudayaan Islam), jika ada kendala anda jelaskan serta berikan
solusi nya!!
4. Mengapa seorang guru harus menguasai (Teaching Models), anda jelaskan 6
dari (Teaching Models) jika di masukan ke dalam mata pelajaran Fiqh

Acuan Pembuatan Soal : Ditinjau & diverifikasi oleh : Dibuat oleh :


1. RPS/Silabus/Pustaka 16 Desember 2020
2. Pertemuan Kuliah
3. Standar ISO 9001-2015
4. Peraturan & Perundangan yang
berlaku Kaprodi Dosen Pengampu/Koordinator MK

Anda mungkin juga menyukai