Anda di halaman 1dari 7

STATEMENT OF PURPOSE FUNCTIONAL

PELAKSANAAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI CASH FLOW


DOK. DIVISI IT
No. 002/IT-BNIS/KEU/2022

A. TUJUAN PEMBAYARAN
Berikut penjelasan mengenai aspek-aspek terkait tujuan untuk
pembayaran antar kebutuhan divisi pada Putra Daerah Group Holding yaitu,
PT. Bangun Nur Indah Sejahtera & PT. Putra Daerah Sakti Mandiri.
DIVISI KEUANGAN

ACTION TO :
Nama : Tn. IDENG DEWO ADITIYONO
Jabatan : JUNIOR DEVELOPER

No Hasil Observasi Keterangan

1. Payment to Payroll Kepegawaian On Progress

2. Payment to Logistik Pangan On Progress

3. Payment to Logistik Sarana Prasarana On Progress

4. Payment to Produksi On Progress


1. Sewa Alat Berat
2. Sewa Dump Truck
3. Solar Industri.

1
B. SASARAN PROYEK
I. Berikut penjelasan mengenai hasil notulensi rapat terkait observasi
kebutuhan yang telah kami dapatkan dari divisi Keuangan dan
Human Resource (HR), untuk dilanjutkan ke procces
development terkait pembayaran upah kerja kepegawaian (payroll).

DIVISI KEUANGAN TO HUMAN RESOURCE

ACTION TO :
Nama : Tn. IDENG DEWO ADITIYONO
Jabatan : JUNIOR DEVELOPER

No Hasil Observasi Menu Keterangan

PENJELASAN TERKAIT PENGAJUAN

1. Pengajuan pembayaran harus Hold


berupa lampiran file-file khusus
sebagai syarat dalam pengajuan
pembayaran

PENJELASAN TERKAIT PEMBAYARAN

1. Pembayaran kepegawaian Created to list On Progress


terbagi menjadi beberapa bagian transaksi
yaitu : pembayaran
1. Payroll kepegawaian
2. BPJS Ketenagakerjaan
3. Pajak PPH 21
2. 1. PPH 21 dalam 1 tahun Created to list On Progress
lebih dari Rp. detail potongan
56,000,000 -> Rp. pajak, IN transaksi
5,000,000 keatas pengeluaran dana

2
terkena pajak dan wajib
memiliki NPWP
2. PPH 21 dalam 1 tahun
kurang dari Rp.
56,000,000 -> Rp.
4,500,000 kebawah
tidak kena pajak dan tidak
wajib memiliki NPWP.
3. PTKP dibagi menjadi 3 Include to detail On Progress
bagian yaitu : potongan pajak
1. TK 0 P/W Lajang Bersama point
2. K 0 P/W Menikah No.2
3. K 0 1 P/W Menikah
& Mempunyai Anak

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

1. LPJ dilakukan tiap minggu or Hold


bulan.

II. Berikut penjelasan mengenai hasil notulensi rapat terkait observasi


kebutuhan yang telah kami dapatkan dari divisi Keuangan dan
Logistik Pangan, untuk dilanjutkan ke procces development
terkait pembayaran Logistik Pangan.

3
DIVISI KEUANGAN TO LOGISTIK PANGAN

ACTION TO :
Nama : Tn. IDENG DEWO ADITIYONO
Jabatan : JUNIOR DEVELOPER

No Hasil Observasi Menu Keterangan

PENJELASAN TERKAIT PENGADAAN

1. Pembelian bahan pangan logistik Created to list On Progress


melaui vendor vendor
2. Vendor dan Logistik wajib Hold
menanda tangani SPK/MOU
sebagai nota kesepakatan antara
divisi logistik dengan divisi
keuangan

3. Semua pengadaan barang Created to list On Progress


pangan bersifat melampirkan PO Purchase Order
untuk diberikan kepada vendor
sebagai bukti pemesanan bahan
pangan

PENJELASAN TERKAIT PEMBAYARAN

1. Pembayaran bahan pangan Created to list On Progress


melalui transfer dibayar muka transaksi
(DP) dan bersifat deposit pembayaran
khusus logistik
2. Divisi Logistik wajib membuat Hold
PDO/Permintaan Dana
Operasional untuk pengajuan
pengadaan bahan pangan

4
dengan jenjang waktu perbulan

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

1. LPJ dilakukan dengan jangka Created to list On Progress


waktu perminggu, bulan, dan rekapitulasi logistik
tahun dengan batas maks pukul
15.00 WIB

III. Berikut penjelasan mengenai hasil notulensi rapat terkait observasi


kebutuhan yang telah kami dapatkan dari divisi Keuangan dan
Logistik Sarana Prasarana, untuk dilanjutkan ke procces
development terkait pembayaran Logistik Sarana Prasarana.
DIVISI KEUANGAN TO LOGISTIK SARANA PRASARANA

ACTION TO :
Nama : Tn. IDENG DEWO ADITIYONO
Jabatan : JUNIOR DEVELOPER

No Hasil Observasi Menu Keterangan

PENJELASAN TERKAIT PENGADAAN

1. Klasifikasi pengadaan barang : Created to list On Progress


1. Sewa kategori
2. Beli pengadaan:
1. Sewa
2. Beli

5
2. Pembelian bersifat PO dan Created to list On Progress
pembayaran melalui transfer purchase order

PENJELASAN TERKAIT PENGAJUAN

1. Pengajuan by sistem Hold

2. Pengajuan maks tanggal 25, Created to On Proggress


lebih dari limit tanggal maka perkondisian IF
pengajuan tidak akan disetujui dan ELSE dalam
pengajuan barang

LAPORAN ASSET PERUSAHAAN

1. Pelaporan kalkulasi perhitungan Created to list asset On Progress


asset setiap 3 bulan sekali
Note :
1. Barang dibawah 3 juta
dikategorikan sebagai
inventaris
2. Barang diatas 3 juta
dikategorikan sebagai
asset.

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

1. LPJ dilakukan dengan jangka Created to list On Progress


waktu perminggu, bulan, dan rekapitulasi logistik
tahun. sarana prasarana

6
IV. Berikut penjelasan mengenai hasil notulensi rapat terkait observasi
kebutuhan yang telah kami dapatkan dari divisi Keuangan dan
Teknik produksi, untuk dilanjutkan ke procces development
terkait pembayaran kebutuhan Teknik Produksi.
DIVISI KEUANGAN TO TEKNIK PRODUKSI

ACTION TO :
Nama : Tn. IDENG DEWO ADITIYONO
Jabatan : JUNIOR DEVELOPER

No Hasil Observasi Menu Keterangan

PENJELASAN TERKAIT PEMBAYARAN

1. Pembayaran produksi terbagi Created to list On Progress


menjadi beberapa bagian yaitu : kategori
1. Sewa Alat Berat pembayaran
2. Sewa Dump Truck
3. Solar Industri
2. Pembayaran upah sopir Created to list On Progress
Internal DT-24 berdasarkan kategori
upah kerja bulanan pembayaran sopir
internal
3. Pembayaran upah sopir Created to list On Progress
External DT-10 berdasarkan kategori
upah kerja ritase pembayaran sopir
external
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

1. LPJ dilakukan setiap perhari, Created to list On Progress


perminggu, dan perbulan rekapitulasi
berdasarkan tiap lapangan lapangan

Anda mungkin juga menyukai