Anda di halaman 1dari 2

Kebutuhan Primer

Setiap manusia membutuhkan pakaian


sejak lahir untuk menutupi tubuh
mereka. Contoh sandang lainnya yaitu
kebutuhan seragam sekolah, buku, alat
tulis, sepatu untuk siswa sekolah. Manusia
membutuhkan makanan untuk bertahan
hidup. Mereka membeli makanan untuk
pemenuhan kebutuhan utama

Kebutuhan Sekunder
Kebutuhan sekunder bisa dipenuhi setelah
primer. Sekarang ini kebutuhan sekunder
menjadi hal penting untuk kehidupan
manusia. Contoh kebutuhan sekunder
yaitu kendaraan pribadi, kulkas, mesin
cuci, telepon, rak, dan masih banyak
lagi. Kebutuhan sekunder ini sifatnya
menjadi pelengkap kebutuhan primer

Kebutuhan Tersier

Contoh kebutuhan tersier adalah membeli


mobil mewah, kapal pesiar, liburan
keluar negeri, naik jet pribadi, dan
belanja perhiasan mewah. Kebutuhan
tersier setiap daerah atau negara bisa
berbeda

Kebutuhan Sekarang

Kebutuhan sekarang merupakan


kebutuhan untuk keperluan saat ini yang
harus dipenuhi dalam waktu yang cukup
cepat. Contohnya kebutuhan akan
makanan dan minuman, kebutuhan
akan obat-obatan bagi yang sedang
sakit. Merupakan kebutuhan yang
pemenuhannya bisa ditunda (tidak terburu-
buru oleh waktu)

Kebutuhan Jasmani

Kebutuhan jasmani merupakan kebutuhan


yang berhubungan dengan fisik manusia.
Contohnya adalah makanan, minuman,
pakaian, dan olah
Kebutuhan Rohani

Kebutuhan rohani merupakan kebutuhan


yang diperlukan oleh batin atau jiwa,
pengaruh jika kebutuhan ini dipenuhi
adalah, manusia mendapat kebahagiaan.
Sebagai contoh adalah ibadah, hiburan,
kumpul bersama teman, dan yang
lainnya

Kebutuhan Individu

Kebutuhan individu merupakan kebutuhan


yang harus dipenuhi secara individu atau
perorangan. Contoh dari kebutuhan ini
seperti makan, minum, pakaian, sepatu,
dan sikat gigi. Kebutuhan individu setiap
orang berbeda-beda

Kebutuhan bersama

Kebutuhan kolektif adalah kebutuhan


yang harus dipenuhi untuk kepentingan
bersama dan dilakukan secara bersama-
sama. Kebutuhan bersama yang
berwujud misalnya jalan, jembatan,
listrik, dan angkutan umum.

Kebutuhan Akan Datang

Kebutuhan yang akan datang adalah


kebutuhan yang pemenuhannya
dilakukan sekarang dengan tujuan untuk
menjamin pemenuhan kebutuhan pada
masa yang akan datang,
contoh: menabung untuk pendidikan,
asuransi

Anda mungkin juga menyukai