Anda di halaman 1dari 8

BAB III

METODE PENELITIAN

A. Rancangan Penelitian

Rancangan penelitian adalah suatu rencana, struktur, dan strategi

penelitian yang dimaksudkan untuk menjawab permasalahan yang dihadapi,

dengan mengupayakan optimasi yang berimbang antara validitas dalam dan

validitas luar, dengan melakukan pengendalian varians (Pratiknya, 2010).

Penelitian ini merupakan penelitian analitik yaitu penelitian yang mencoba

menggali bagaimana dan mengapa fenomena kesehatan itu terjadi, dengan

rancangan penelitian cross sectional, yaitu suatu penelitian untuk mempelajari

suatu dinamika korelasi antara faktor-faktor resiko dengan efek, dengan

pendekatan, observasi atau pengumpulan data sekaligus pada suatu saat (point

time approach) (Notoatmodjo, 2010). Rancangan penelitian ini digunakan untuk

mengetahui hubungan persalinan prematur dengan kejadian hiperbilirubin pada

neonatus.

B. Subjek Penelitian

1. Populasi

Populasi menurut Sugiono (2010) adalah wilayah generalisasi yang terdiri

atas objek atau subjek yang mempunyai kuantitas dan karakteristik tertentu yang

ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya.

Menurut Arikunto (2010) populasi adalah keseluruhan subjek penelitian.

Populasi dalam penelitian ini adalah semua bayi baru lahir di ruang neonatus

27
28

RSUD Ahmad Yani Kota Metro dari bulan Januari sampai Desember tahun 2013

yang berjumlah 289 bayi.

2. Sampel

Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh

populasi (Sugiyono, 2010). Menurut Notoatmodjo (2012) sampel adalah objek

yang diteliti dan dianggap mewakili seluruh populasi. Menurut Hidayat (2009),

sampel merupakan bagian populasi yang akan diteliti atau sebagian jumlah dari

karakteristik yang dimiliki oleh populasi.

Penetapan besarnya atau jumlah sampel suatu penelitian tergantung pada

dua hal, yaitu adanya sumber-sumber yang dapat digunakan untuk menentukan

batas maksimal dari besarnya sampel dan kebutuhan dari rencana analisis yang

membutuhkan batas minimal dari besarnya sampel. Besar sampel yang

digunakan dalam penelitian ini memiliki tingkat kesalahan 5% dengan

menggunakan rumus sebagai berikut :

N
n=
1+ N (d 2)

Keterangan :

n = besar sampel

N = besar populasi

d = tingkat kesalahan 5%

(Notoatmodjo, 2005)
29

yaitu:

289
n= 2
1+289 (0,05 )

289
n=
1+0,7225

n = 167,78 dibulatkan menjadi 168

Berdasarkan rumus di atas maka jumlah sampel penelitian ini berjumlah

168. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling yang

dibedakan menjadi dua yaitu teknik undian dan teknik angka acak. Teknik yang

digunakan dalam penelitian ini yaitu pengambilan sampel dengan teknik undian.

C. Lokasi dan Waktu Penelitian

1. Lokasi Penelitian

Lokasi penelitian ini dilakukan di RSUD Ahmad Yani Kota Metro karena

angka kejadian hiperbilirubin pada neonatus di RSUD Ahmad Yani Kota Metro

tahun 2013 lebih tinggi dibandingkan dengan RS Mardi Waluyo.

2. Waktu Penelitian

Penelitian dilakukan tanggal 2-10 Juni 2014.

D. Pengumpulan Data

Pengumpulan data adalah semua bentuk penerimaan data yang dilakukan

dengan cara merekam kejadian, menghitungnya, mengukurnya dan mencatatnya

(Arikunto, 2010). Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data

sekunder dengan menggunakan metode pengumpulan data dengan studi

dokumentasi. Menurut Arikunto (2010) yaitu metode pengumpulan data dengan


30

mencari data mengenai variabel yang berupa transkip, buku, surat kabar, notulen

rapat, dan catatan materi penting yang memenuhi syarat yaitu berisi catatan

variabel-variabel yang akan diteliti.

1. Instrumen Penelitian

Instrumen penelitian adalah alat-alat yang digunakan untuk

mengumpulkan data. Instrumen dan alat yang digunakan dalam penelitian ini

adalah kuesioner (daftar pernyataan), formulir observasi, formulir-formulir lain

yang berkaitan dengan pencatatan data (Notoatmodjo, 2010).

Instrumen pengumpulan data yang digunakan adalah check list dengan

hasil ukur masing-masing variabel penelitian sebagai berikut:

a. Varibel persalinan prematur dengan hasil ukur:

1) Bila matur lahir usia kehamilan ≥37 minggu diberi kode 0.

2) Bila prematur lahir usia kehamilan <37 minggu diberi kode 1.

b. Variabel hiperbilirubin dengan hasil ukur:

1) Bila tidak hiperbilirubin dengan kadar bilirubin total serum ≤12

mg% diberi kode 0.

2) Bila hiperbilirubin dengan kadar bilirubin total serum >12 mg%

diberi kode 1.

2. Cara Pengumpulan Data

Prosedur pengumpulan data penelitian akan dilaksanakan dengan langkah-

langkah sebagai berikut:

a. Menyelesaikan administrasi dan izin penelitian di RSUD Ahmad Yani

Kota Metro pada tanggal 07 April 2014

b. Menerima surat balasan izin penelitian pada tanggal 12 Mei 2014


31

c. Menentukan populasi penelitian yaitu seluruh neonatus yang dirawat di

ruang neonatus RSUD Ahmad Yani Kota Metro pada tahun 2013 yaitu

sebanyak 289 neonatus.

d. Menentukan jumlah sampel penelitian menggunakan rumus solvin

dengan metode simple random sampling dengan teknik undian yang

dilakukan oleh peneliti sendiri dan diperoleh jumlah sampel 168

neonatus.

e. Melakukan penelitian tanggal 2-10 Juni 2014.

f. Pengumpulan data dilakukan menggunakan ceklist untuk setiap

responden.

g. Pengolahan data dilakukan dengan komputerisasi.

E. Pengelohan dan Analisis Data

1. Pengolahan Data

Menurut Notoatmodjo (2010), langkah-langkah pengolahan data adalah

sebagai berikut:

a. Editing

Editing merupakan kegiatan untuk pengecekan dan perbaikan isian

formulir atau kuesioner tersebut. Editing dapat dilakukan pada tahap

pengumpulan data atau setelah data terkumpul.

b. Coding

Coding merupakan kegiatan pemberian kode tertentu terhadap tiap-tiap

data sehingga memudahkan analisis data.

c. Data Entry (memasukkan data)


32

Yakni mengisi kolom-kolom lembar kode atau kartu kode sesuai dengan

jawaban masing-masing responden.

d. Cleaning (pembersihan data)

Cleaning merupakan pengecekan kembali untuk melihat kemungkinan-

kemungkinan adanya kesalahan kode, ketidaklengkapan, dan sebagainya,

kemudian dilakukan pembetulan atau koreksi.

2. Analisis Data

a. Analisis Univariat

Analisis univariat bertujuan untuk menjelaskan atau mendiskripsikan

karakteristik setiap variabel penelitian. Pada umumnya dalam analisis ini hanya

menghasilkan distribusi frekuensi dan presentase dari tiap variabel (Notoatmodjo,

2010).

Analisis univariat yang dilakukan dengan tujuan untuk menggambarkan

distribusi frekuensi variabel penelitian yaitu proporsi persalinan prematur dan

proporsi neonatus yang mengalami hiperbilirubin.

Analisis univariat untuk variabel yang akan diteliti menggunakan

presentase dengan rumus:

C
P= x 100%
D

Keterangan:

P : angka kejadian variabel penelitian dalam persentase (%)

C : frekuensi kejadian pada setiap variabel

D: jumlah sampel

(Pratiknya, 2010)
33

b. Analisis Bivariat

Analisis bivariat yang dilakukan terhadap dua variabel yang diduga

berhubungan atau berkorelasi (Notoatmodjo, 2010). Analisis bivariat dilakukan

untuk melihat hubungan antara persalinan prematur dengan hiperbilirubin pada

neonatus dengan menggunakan komputer.

Untuk menentukan derajat kemaknaan, digunakan selang kepercayaan

95% dan tingkat kesalahan (α) = 5%. Berdasarkan rumus di atas dan pengolahan

data jika didapatkan hasil p-value >α maka Ho diterima dan p-value <α maka Ha

diterima (Hastono, 2010).

Analisis dalam penelitian cross sectional untuk memperoleh perbandingan

antara prevalens efek (dependen) pada kelompok risiko dengan prevalens efek

pada kelompok tanpa risiko. Pada penelitian cross sectional perbandingan tersebut

diperoleh dengan menghitung Prevalens Odds Rasio (POR), yang dimaksud

dengan POR adalah perbandingan antara jumlah responden dengan kasus kejadian

penyakit pada satu saat dengan seluruh responden yang ada (Riyanto, 2011).

Tabel 2
Tabel cross sectional 2x2

Faktor Risiko Faktor efek (dependen)


(Independen) Positif Negatif Jumlah

Positif A B A+B
Negatif C D C+D

A/(A + B)
POR =
C/(C+ D)

Keterangan:
34

A : Responden dengan faktor risiko yang mengalami efek

B : Responden dengan faktor risiko yang tidak mengalami efek

C : Responden tanpa faktor risiko yang mengalami efek

D : Responden dengan faktor risiko yang tidak mengalami efek

Interpretasi hasil POR, sebagai berikut:


1) Bila POR=1 maka variabel yang diduga menjadi faktor risiko ternyata tidak

ada pengaruhnya terhadap terjadinya efek, dengan kata lain bersifat netral dan

bukan merupakan faktor risiko terjadinya efek.

2) Bila POR>1 dengan tingkat kepercayaan 95% tidak melewati angka 1,

variabel yang diduga merupakan faktor risiko efek.

3) Bila POR>1 dengan tingkat kepercayaan 95% melewati angka 1, variabel

yang diduga bukan merupakan faktor risiko terjadinya efek.

4) Bila POR <1 dengan tingkat kepercayaan 95% tidak melewati angka 1,

variabel yang diteliti dapat mengurangi kejadian penyakit.

5) Bila POR<1 dengan tingkat kepercayaan 95% melewati angka 1, variabel

yang diteliti dapat meningkatkan kejadian penyakit (Riyanto, 2011).

Anda mungkin juga menyukai

  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen9 halaman
    Bab Iv
    sdefri178
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv Metodologi Penelitian Semhas
    Bab Iv Metodologi Penelitian Semhas
    Dokumen12 halaman
    Bab Iv Metodologi Penelitian Semhas
    Dika Anugrah Pratama
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii Tin
    Bab Iii Tin
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii Tin
    Iswandi Iswandi
    Belum ada peringkat
  • Persetujuan Melakukan Penelitian
    Persetujuan Melakukan Penelitian
    Dokumen11 halaman
    Persetujuan Melakukan Penelitian
    Gede Surya Prana RA
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii
    eduardus gusman
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv DBD
    Bab Iv DBD
    Dokumen7 halaman
    Bab Iv DBD
    Rahmat Tachir
    Belum ada peringkat
  • Bab 3 - 2
    Bab 3 - 2
    Dokumen6 halaman
    Bab 3 - 2
    Nabila Marsa
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv Metodologi Proposal Penelitian Benar
    Bab Iv Metodologi Proposal Penelitian Benar
    Dokumen12 halaman
    Bab Iv Metodologi Proposal Penelitian Benar
    Dika Anugrah Pratama
    Belum ada peringkat
  • Bab 4 Skripsi
    Bab 4 Skripsi
    Dokumen4 halaman
    Bab 4 Skripsi
    Nurmasita
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii
    ENDE HUMOR
    Belum ada peringkat
  • BAB III Metode Kanguru
    BAB III Metode Kanguru
    Dokumen6 halaman
    BAB III Metode Kanguru
    Dicka Edo Juvetalia
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii
    Mita Frelly
    Belum ada peringkat
  • BAB IV Referensi
    BAB IV Referensi
    Dokumen6 halaman
    BAB IV Referensi
    Muhammad Wirawan
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen6 halaman
    Bab Iii
    Nengke Puspita Sari
    Belum ada peringkat
  • DSCF5584 Jpeg
    DSCF5584 Jpeg
    Dokumen10 halaman
    DSCF5584 Jpeg
    wz82kr49nr
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen6 halaman
    Bab Iv
    bima
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii: Experiment Yang Menggunakan Pendekatan One Group Pretest Posttest. Dalam
    Bab Iii: Experiment Yang Menggunakan Pendekatan One Group Pretest Posttest. Dalam
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii: Experiment Yang Menggunakan Pendekatan One Group Pretest Posttest. Dalam
    Aulia Rosa
    Belum ada peringkat
  • Bab 4
    Bab 4
    Dokumen11 halaman
    Bab 4
    aisyah eka1404
    Belum ada peringkat
  • BAB IV-Amalina Febiani Fathin 3A
    BAB IV-Amalina Febiani Fathin 3A
    Dokumen13 halaman
    BAB IV-Amalina Febiani Fathin 3A
    Timor Saja
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv Dwi Ajeng
    Bab Iv Dwi Ajeng
    Dokumen6 halaman
    Bab Iv Dwi Ajeng
    azwar
    Belum ada peringkat
  • Tugas Bios Proposal Bab Iii
    Tugas Bios Proposal Bab Iii
    Dokumen14 halaman
    Tugas Bios Proposal Bab Iii
    Nining Yudha
    Belum ada peringkat
  • BAB III - Dedy Eko Siswanto
    BAB III - Dedy Eko Siswanto
    Dokumen9 halaman
    BAB III - Dedy Eko Siswanto
    mipk manyaran
    Belum ada peringkat
  • BAB III TB Bayan
    BAB III TB Bayan
    Dokumen3 halaman
    BAB III TB Bayan
    Fandi
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen5 halaman
    Bab Iv
    Anjani Abudyawati
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen11 halaman
    Bab Iii
    Wahyu Putra
    Belum ada peringkat
  • BAB IV Metode Penelitian
    BAB IV Metode Penelitian
    Dokumen11 halaman
    BAB IV Metode Penelitian
    Zulfitri Sahid hakim
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii
    liaaprilia
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii
    minaldi inal
    Belum ada peringkat
  • Bab 3 Efektivitas
    Bab 3 Efektivitas
    Dokumen11 halaman
    Bab 3 Efektivitas
    kharisma
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen6 halaman
    Bab Iv
    Evi Nursani
    Belum ada peringkat
  • BAB III Metodologi Penelitian
    BAB III Metodologi Penelitian
    Dokumen9 halaman
    BAB III Metodologi Penelitian
    Mita Frelly
    Belum ada peringkat
  • Bab III Teknik Menyusui
    Bab III Teknik Menyusui
    Dokumen13 halaman
    Bab III Teknik Menyusui
    heryfajar23
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen6 halaman
    Bab Iv
    Verytha Sari
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen6 halaman
    Bab Iv
    Dewi Ratih Purnamasari
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen8 halaman
    Bab Iv
    afif
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen10 halaman
    Bab Iv
    mahmudah
    Belum ada peringkat
  • BAB IV Perbaiki-4
    BAB IV Perbaiki-4
    Dokumen7 halaman
    BAB IV Perbaiki-4
    rita
    Belum ada peringkat
  • Bab III Metodologi Penelitian
    Bab III Metodologi Penelitian
    Dokumen6 halaman
    Bab III Metodologi Penelitian
    Wida Pkp
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii
    Muhammad Arif
    Belum ada peringkat
  • BAB 3 Isi
    BAB 3 Isi
    Dokumen8 halaman
    BAB 3 Isi
    Nova Rachmayanti
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv 13
    Bab Iv 13
    Dokumen11 halaman
    Bab Iv 13
    Irwanto Ana Kaka
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii
    titik wuryani
    Belum ada peringkat
  • BAB II (Ibu.)
    BAB II (Ibu.)
    Dokumen4 halaman
    BAB II (Ibu.)
    Betriz
    Belum ada peringkat
  • Bab 3 2.0
    Bab 3 2.0
    Dokumen15 halaman
    Bab 3 2.0
    Sulpina Novia Wiriani
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii Ivy
    Bab Iii Ivy
    Dokumen8 halaman
    Bab Iii Ivy
    Panglawa
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen12 halaman
    Bab Iii
    Nindes Ayu Nurfitri
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen10 halaman
    Bab Iii
    Wantoro
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii Metode Penelitian
    Bab Iii Metode Penelitian
    Dokumen8 halaman
    Bab Iii Metode Penelitian
    DheWie VeNelove
    Belum ada peringkat
  • BAB IV Metode Penelitian
    BAB IV Metode Penelitian
    Dokumen10 halaman
    BAB IV Metode Penelitian
    Jasman
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv Andi
    Bab Iv Andi
    Dokumen8 halaman
    Bab Iv Andi
    Jhoni Saputra
    Belum ada peringkat
  • BAB III Discharge
    BAB III Discharge
    Dokumen4 halaman
    BAB III Discharge
    Cut Naja Sovia
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii
    malau
    Belum ada peringkat
  • Mandat
    Mandat
    Dokumen6 halaman
    Mandat
    dila laila nafisa
    Belum ada peringkat
  • Deskripsi Manajemen
    Deskripsi Manajemen
    Dokumen9 halaman
    Deskripsi Manajemen
    LM 165
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen7 halaman
    Bab Iv
    Hafidz Mokodompit
    Belum ada peringkat
  • BAB IV Metode Penelitian
    BAB IV Metode Penelitian
    Dokumen10 halaman
    BAB IV Metode Penelitian
    Alfina nuryanti
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen11 halaman
    Bab Iii
    cute
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii
    Haslindah Hasan1995
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv KK Riza
    Bab Iv KK Riza
    Dokumen5 halaman
    Bab Iv KK Riza
    Lola
    Belum ada peringkat
  • Machine Learning
    Machine Learning
    Dari Everand
    Machine Learning
    Penilaian: 2.5 dari 5 bintang
    2.5/5 (7)
  • Bab 2 New 1
    Bab 2 New 1
    Dokumen25 halaman
    Bab 2 New 1
    Rosiana Ast
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen4 halaman
    Bab Iii
    Rosiana Ast
    Belum ada peringkat
  • PENGUMUMAN
    PENGUMUMAN
    Dokumen2 halaman
    PENGUMUMAN
    Rosiana Ast
    Belum ada peringkat
  • LEMBAR KUISIONE Rvisi
    LEMBAR KUISIONE Rvisi
    Dokumen2 halaman
    LEMBAR KUISIONE Rvisi
    Rosiana Ast
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen6 halaman
    Bab I
    Rosiana Ast
    Belum ada peringkat
  • BAB IV Alis
    BAB IV Alis
    Dokumen13 halaman
    BAB IV Alis
    Rosiana Ast
    Belum ada peringkat