Anda di halaman 1dari 4

Logbook week 3

GUNA
• Menunjuk pada segi Keterampilan/ kemampuan
• PEMANFAATAN (use) yang diperoleh
• PELAYANAN (comfort) yang kita dapat
• Ber-DAYA guna

CITRA
• Menunjuk suatu Gambaran (image)
• Menjelaskan TINGKAT KEBUDAYAAN
• LAMBANG yang MEMBAHASAKAN

GATRA
Sesuatu yang tampak terwujud
Garis dan bidang pembatas
Penyusun ruang
Pembeda ruang dalam dan ruang luar

RUANG
• Ruang – Yunani; tempat (topos) atau lokasi (choros) = ruang
yang memiliki ekspresi kualitas tiga dimensi
• Menurut Aristoteles, ruang = suatu yang terukur dan terlihat,
dibatasi oleh kejelasan fisik, enclosure yang terlihat
sehingga dapat dipahami keberadaanya dengan jelas dan
mudah.

CONTOH
Aspek Guna:
- Struktur dari kuil ini sebagian besar terbuat dari marmer
berwarna putih membentuk 27 kelopak
- Tidak memiliki pilar, dan memiliki 2.500 tempat duduk
dengan atap kaca yang memungkinkan cahaya alami
masuk.
Aspek Citra :
- Membentuk 9 sisi dan memiliki 9 kolam, karena angka 9
angka yang agung dan menyimbolkan kesempurnaan.
Logbook week 4

TEORI VITRUVIUS
STRUKTUR : Alat untuk mewujudkan gaya-gaya
ekstern menjadi mekanisme pemikulan beban intern
untuk menopang dan memperkuat suatu konsep
utilitas arsitektural (Snyder)

syarat Konstruksi : • Kegiatan membangun sarana maupun prasarana


arsitektur • Satuan infrastruktur pada sebuah area atau pada beberapa area
firmitas venustas
• Objek keseluruhan bangun(an) yang terdiri dari bagian-bagian
struktur

HUBUNGAN STRUKTUR DAN ARSITEKTUR FUNGSI STRUKTUR


• Struktur sebagai Faktor Penentu Bentuk • Struktur berfungsi sebagai tanggapan
• Struktur sebagai Prinsip yang Mengatur terhadap Gaya Luar
• Bentuk Alami sebagai Analogi Struktural • Struktur sebagai penyalur beban
• Struktur melawan gaya gravitasi

KARAKTERISTIK MATERIAL
• Tegangan Tarik
• Tegangan Tekan
• Lenturan
• Gaya Geser
• Deformasi ~ Elastisitas

TEKNOLOGI BANGUNAN

Struktur Material

Teknologi
bangunan Sistem
Konstruksi pengendalian
lingkungan

SISTEM PENGENDALIAN LINGKUNGAN


• Sistem Air
• Sistem HVAC (Heating Ventilation Air Conditioning)
• Pencahayaan
• Akustik
Logbook week 5
ESTETIKA BENTUK DAPAT DICAPAI DARI : SKALA : ukuran sesuatu dibandingkan
• Pergerakan dalam Ruang dengan sebuah standar referensi ataupun
– Organisasi Bentuk dan Ruang ukuran sesuatu yang lain
– Sirkulasi
• Harmonisasi
– Proporsi dan Skala
– Prinsip – Prinsip Penyusunan

PROPORSI MATERIAL DAN PROPORSI STRUKTUR


• Karakteristik material mempengaruhi proporsi
rasionalnya. PROPORSI : kepantasan atau hubungan
• Karakteristik ini dipengaruhi oleh kekuatan dan harmonis satu bagian dengan bagian lainnya
kelemahan material atau dengan bagian keseluruhan
• Ukuran dan proporsi elemen-elemen struktur
berbanding lurus dengan peranan strukturalnya.
• Contoh = tebal dan bentang pada balok

Proporsi dipengaruhi oleh :


• Kualitas visual
• Rasio = perbandingan kuantitatif
• Perbandingan karakteristik
PROPORSI PABRIKAN
• Kegunaan ruang dan sifat aktivitas
• Adanya ukuran dan proporsi
standar dari blok-blok modul
PENAMPANG EMAS (GOLDEN SECTION)
bangunan
• Ukuran standar dan proporsi Berasal dari proporsi tubuh manusia
antar unsur mempengaruhi
ukuran, proporsi dan jarak
bahan-bahan lain

TATANAN KLASIK
• Diameter kolom sebagai unit dimensi dasar TEORI RENAISANCE
• Diameter kolom ini selanjutnya menentukan dimensi • Menentukan Ketinggian Ruang
kolom, puncak kolom, kaki kolom dan balok di Ketinggian suatu ruang bisa setara garis tengah
atasnya. (b),
antara lebar ekstrem (a), dan panjang (c) ruangan
TEORI RENAISANCE
tersebut
ANTROPOMETRI
• Menentukan Ketinggian Ruang
Ketinggian suatu ruang bisa setara garis tengah (b), • Merujuk pada ukuran proporsi dan besaran tubuh
antara lebar ekstrem (a), dan panjang (c) ruangan manusia
tersebut • Merupakan metode fungsional
• Memuat dimensi rata-rata
Logbook week 6

PRINSIP – PRINSIP PENYUSUNAN

SUMBU IRAMA
• Sebuah garis yang dihasilkan 2 titik di dalam ruang • Merujuk pada pengulangan elemen atau motif
• Bentuk dan ruang dapat disusun secara simetris, dapat • Adanya pola interval-interval yang beraturan
pula tidak maupun tidak
• Sumbu dapat menjadi alat yang kuat dan mendominasi • Hampir seluruh bangunan menyatukan elemen-
elemen yang berulang secara alami, contoh :
kolom dan balok
• Bukaan pada dinding; pintu dan jendela

SIMETRI
Simentri bilateral; Dimana sebuah bangunan jika
dipotong vertikal / horizontal ditengah, maka
akan sama potongan kanan dan kirinya TRANSFORMASI
Simentri radial: Bangunan yang memiliki suatu Prinsip transformasi memungkinkan arsitek
pusat ditengah sehingga jika dipotong merancang menggunakan studi masa lalu yang
darimanapun potongan akan selalu sama dimanipulasi agar dapat
merespon kondisi-kondisi khusus dan konteks
desain

HIRARKI
DATUM
• Perbedaan di antara komposisi bentuk dan ruang
• Merujuk pada garis (ex: sumbu), bidang atau
• Mencerminkan tingkat kepentingan : peran
volume rujukan
fungsional, formal atau simbolis
• Tempat elemen-elemen lain dalam suatu komposisi
dapat berhubungan
• Mengatur suatu pola elemen acak dengan
keteraturan, kemenerusan dan kehadirannya yang
konstan

Anda mungkin juga menyukai