Anda di halaman 1dari 1

RETENSI

RUMAH SAKIT UMUM No. Dokumen No. Revisi Halaman


ROYAL MATERNITY - 1/1

Tanggal terbit Ditetapkan oleh :


STANDAR
14 Oktober 2020
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. Andhita Namira Resky Sitompul
Retensi berarti kegiatan memilah berkas rekam medis non aktif
PENGERTIAN agar tidak menumpuk di rak penyimpanan status serta untuk tertib
administrasi.
1. Menghemat pemakaian tempat
TUJUAN
2. Merapikan berkas serta menjaga keselamatan berkas supaya
tidak menumpuk
Lembar dasar rekam medis harus ditinggalkan beserta hasil
KEBIJAKAN foto( Rontgen ) dan hasil Patologi, serta operasi.

1. Tentukan berkas rekam medis yang akan di retensi


2. Buka dan pisahkan isi rekam medis tiap-tiap berkas antara
lembar dasar isi rekam medis ( RM1 s/d RM 12 ), hasil foto,
hasil patologi dengan lembar lain.
3. Bila pasien menjalani operasi, tinggalkan informed consent,
persiapan operasi, laporan operasi, lembar anstesi dan post
operasi.
4. Pisahkan berkas yang masa aktifnya sudah habis ( 5 tahun
PROSEDUR
kebawah ) terhitung terakhir kali pasien berobat.
5. Pindahkan berkas yang sudah tidak aktif dengan rak
penyimpanan yang masih aktif ke ruangan non aktif.
6. Kemudian simpan berkas non aktif sampai mencapai waktu
untuk pemusnahan.
7. Kemudian simpan kembali berkas yang masih aktif ke rak
penyimpanan sesuai dengan nomor rekam medis yang sudah
di tentukan.

UNIT TERKAIT Unit Rekam Medis

Anda mungkin juga menyukai