Anda di halaman 1dari 9

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.

J
DENGAN BRONKOPNEUMONIA
DALAM MASALAH HIPETERMI
DI RSMM KAB. MIMIKA

YULIANCE DEGEI
NIM : PO. 7120719046

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATA KEMENKES JAYAPURA
PROGRAM STUDI D-III KEPERAWATAN MIMIKA
KABUPATEN MIMIKA
2020
ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN. J
DENGAN BRONKOPNEUMONIA
DALAM MASALAH HIPETERMI
DI RSMM KAB. MIMIKA

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan


Pendidikan Diploma III Keperawatan Mimika Pada
Politeknik Kesehatan Kemenkes Jayapura

YULIANCE DEGEI
NIM: PO. 7120719046

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


POLITEKNIK KESEHATA KEMENKES JAYAPURA
PROGRAM STUDI D-III KEPERAWATAN MIMIKA
KABUPATEN MIMIKA
2022
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Yuliance Degei

NIM : PO. 7120719046

Program Studi : Prodi D III Keperawatan Mimika

Institusi : Poltekes Kemenkes Jayapura

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa Karya Tulis Ilmiah ini adalah benar-
benar merupakan hasil karya sendiri dan bukan merupakan pengambil alihan tulisan
atau pikiran orang lain yang saya akui sebagai hasil tulisan atau pikiran saya sendiri.

Apabila di kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan Karya Tulis Ilmiah
hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut.

Timika, 07 Mei 2022


Pembuat Pernyataan

Yuliance Degei
NIM:7120719046

Mengetahui :
Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

(Jeni O. Karundeng.,S.Kep,Ns.,M.Kep.,Sp.Kep.A) (Marselinus Fatie, S.Kep.,M.Kes)


NIP 19851001 200502 2 003 NIP 19651221 199002 1 001

LEMBAR PERSETUJUAN
Karya Tulis Ilmiah oleh Yuliance Degei, PO. 7120719046, Mahasiswa prodi D III
Keperawatan Mimika, dengan judul “ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN. J
DENGAN BRONKOPNEUMONIA DALAM MASALAH HIPETERMI DI
RSMM KAB. MIMIKA”, telah diperiksa dan disetujui untuk diujikan.

Timika, 07 Mei 2022

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

(Jeni O. Karundeng.,S.Kep,Ns.,M.Kep,Sp.Kep.A) (Marselinus Fatie, S.Kep.,M.Kes)


NIP 19851001 200502 2 003 NIP 19651221 199002 1 001

Mengetahui,

Ka Prodi D III Keperawatan Mimika

Johan Berwulo., S.Kep.,Ns. M.Kep.


NIP.197507292010041002

LEMBAR PENGESAHAN
ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN. J
DENGAN BRONKOPNEUMONIA
DALAM MASALAH HIPETERMI
DI RSMM KAB. MIMIKA

Dipersiapkan dan disusun oleh:


YULIANCE DEGEI
PO. 7120719046

Telah diuji dan dipersembahkan di depan Tim penguji


Pada tanggal, 09 Mei 2022

Susunan Penguji

1. Jeni O. Karundeng, S.Kep.,Ns.,M.Kep.,Sp.Kep.A (Ketua Penguji)

2. Meyke Tiku Pasang, S.Kep.Ners.M.Kep (Anggota I)

3. Godfread matuborong (Anggota II)

Telah diterima
Pada tanggal, 09 Mei 2022

Ketua Jurusan Politeknik Kesehatan Kementrian Jayapura

Dr. Nouvry Helda Warouw, S.Kep.,Ns.,MPH


NIP. 18741102 1997 03 2 004
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur saya panjatkan Kepada Tuhan, karena atas pertolongan-Nya saya

dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah (KTI) yang berjudul ‘’ASUHAN

KEPERAWATAN PADA AN. J DENGAN BRONKOPNEUMONIA DALAM

PRIORITAS MASALAH HIPETERMI DI RSMM KAB. MIMIKA“”. Tujuan dari

penulisan KTI ini adalah sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli

Madya Keperawatan dari jurusan keperawatan, Prodi DIII-Keperawatan Poltekkes

Kemenkes jayapura. Pada pembuatan KTI ini saya mengalami kesulitan. Namun

berkat bimbingan, dukungan, semangat dan doa dari orang terdekat sehingga Saya

dapat menyelesaikannya dengan baik.

Timika, 09 Mei 2022

Yuliance Degei

PO. 7120719046
ABSTRAK

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN. J DENGAN BRONCHOPNEUMONIA


DALAM MASALAH HIPERTERMI DI RSMM KAB. MIMIKA

Pendahuluan: Bronchopneumonia adalah proses infeksi akut yang mengenai


jaringan paru (alveoli) dan juga merupakan salah satu jenis penyakit pneumonia pada
anak yang disebabkan oleh beberapa hal yaitu bakteri, jamur, maupun virus. Menurut
riskesdas tahun 2020 menyebutkan bahwa angka prevalensi pneumonia pada balita
yaitu 4, 5/100 balita atau 4, 5 dari 100 balita. Sedangkan WHO tahun 2017
menyebutkan 15% dari kematian anak dibawah 5 tahun disebabkan pneumonia. Di
Indonesia 800.000 anak mengalami pneumonia. Tujuan: Mengaplikasikan proses
asuhan keperawatan. Metode: Deskriptif dengan pendekatan Askep melalui
pengkajian, diagnose, Intervensi, Implementasi dan evaluasi. Gambaran Kasus: An
J umur 1, 9 tahun dengan diagnose bronchopneumonia dan saat pengkajian
mengalami masalah Hipertermi. Untuk menurunkan demam dilakukan pemberian
kompres hangat. Hasil: Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama tiga hari,
tidak ditemukan masalah hipertermi dan pasien bisa pulang. Diskusi: Hipertermi
dapat diatasi dengan melakukan intervensi berbasis Evidence Based Practice dalam
menurunkan demam dan tindakan kolaboratorif untuk masalah infeksi.

Kata Kunci: Asuhan Keperawatan Anak, Bronchopneumonia, Hipertermi


ABSTRACT

NURSING CARE IN AN. J WITH BRONCHOPNEUMONIA IN


HYPERTHERMIC PROBLEMS IN RSMM KAB. MIMIKA

Introduction: Bronchopneumonia is an acute infectious process that affects lung


tissue (alveoli) and is also a type of pneumonia in children caused by several things,
namely bacteria, fungi, and viruses. According to Riskesdas in 2020, the prevalence
rate of pneumonia in toddlers is 4.5/100 toddlers or 4.5 out of 100 toddlers. While the
WHO in 2017 stated that 15% of deaths in children under 5 years were caused by
pneumonia. In Indonesia 800,000 children have Pneumonia. Objective: Applying the
2000 Dormitory Intake process. Method: Descriptive with nursing care approach
through assessment, diagnosis, intervention, implementation and evaluation. Case
Description: An. J aged 1.9 years with a diagnosis of bronchopneumonia and at the
time of assessment had problems with hyperthermia. For fevers that are carried out
offer warm compresses. Results: After three days of treatment, no hyperthermia
problems were found and the patient was able to go home. Discussion: Hyperthermia
can be overcome by conducting interventions based on Evidence Based Practice in
reducing fever and collaborative measures for infection problems.

Keywords: Child Nursing, Bronchopneumonia, Hyperthermia


DAFTAR ISI

SAMPUL DALAM

LEMBAR SAMPUL DALAM dan PRASYARAT GELAR

Anda mungkin juga menyukai