Anda di halaman 1dari 3

PL4112 PERANCANGAN KOTA

EXERCISE: IDENTIFY AND STRUCTURE URBAN DESIGN PROBLEMS


Dinda Alshauma Dwi Harman 15417055

Kasus 1: Jalan Karanggetas, Kota Cirebon 2020


Design Problem Non Design Problem
Gambar Permasalahan Well- Ill- Well- Moderately Ill-
Wicked
defined defined Structure -Structure Structure
Minimnya lahan parkir yang
dapat mengakomodasi
seluruh pengunjung pusat
perbelanjaan.
Tidak ada tempat
pemberhentian khusus untuk
kendaraan umum sehingga
berhenti sembarangan.
Trotoar tidak nyaman
digunakan oleh pengguna
jalan ketika hujan turun
dikarenakan cukup licin.
Trotoar tidak nyaman
digunakan oleh pengguna
jalan karena dipenuhi oleh
PKL.
Indikasi bahwa pembangunan
hanya berorientasi pada
profit, belum berorientasi
pada kenyamanan
pengunjung dan pengguna
jalan secara umum.
Kasus 2: Pasar Baru, Kota Bandung 2018
Design Problem Non Design Problem
Gambar Permasalahan Well- Ill- Well- Moderately Ill-
Wicked
defined defined Structure -Structure Structure

Lebar trotoar cukup sempit


untuk pejalan kaki, ditambah
dengan keberadaan tiang di
tengah trotoar dan pagar. Jika
meninjau lebar minimum
trotoar berdasarkan
penggunaan lahan di
sekitarnya (PUPR), maka
lebar trotoar ini pun tidak
memenuhi standar tersebut
yakni selebar 2 meter.

Bahkan, penggunaan
efektifnya pun hanya separuh
dari lebar trotoar, sebab
separuh lainnya digunakan
untuk meletakkan barang
dagangan pedagang kios di
samping trotoar.
Design Problem Non Design Problem
Gambar Permasalahan Well- Ill- Well- Moderately Ill-
Wicked
defined defined Structure -Structure Structure

Banyak ubin yang mengalami


kerusakan.

Trotoar di kawasan ini tidak


memiliki Jalur Ramah
Disabilitas (Guiding Blocks)
yang seharusnya ditujukan
bagi pejalan kaki yang
mengalami disabilitas.

Keberadaan gelandangan
yang cukup menganggu
aktivitas para pengunjung.

Anda mungkin juga menyukai