Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN KEGIATAN

PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)

SMA NEGERI 1 KECAMATAN HARAU

NAMA :NISA VEBRIANI

NIM :17029070

DOSEN PEMBIMBING : Dr. ARMIATI, M.Pd

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA

JURUSAN MATEMATIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

2020
TABEL KEGIATAN PPL DI SMA NEGERI 1 KECAMATAN HARAU

TAHUN AJARAN 2020/2021

N JENIS KEGIATAN DESKRIPSI


O
1 Kegiatan yang sudah dilakukan 1) Membuat silabus
2) Membuat RPP untuk materi pembelajaran
matematika wajib kelas XII MIPA KD 3.2
3) Membuat video pembelajaran untuk materi
statistika
− Penyajian data berkelompok ( tabel
distribusi frekuensi, histogram,
polygon, ogive)
− Ukuran pemusatan data
berkelompok ( rata-rata/mean,
median, modus)
− Ukuran letak data (kuartil, desil,
persentil)
4) Mengajar daring siswa kelas XII MIPA (1-
3)
− 25 agustus 2020, pertemuan
pertama materi statistika penyajian
data berkelompok (tabel distribusi
frekuensi )
− 28 agustus 2020, penyajian data
berkelompok (histogram dan
polygon, ogive)
− 1 september 2020, ukuran
pemusatan data (rata-rata/mean)
− 4 september 2020, ukuran
pemusatan data (modus dan
median)
− 5 september 2020, latihan soal
untuk materi ukuran pemusatan data
(mean, media, modus)
− 10 september 2020, ukuran letak
data (kuartil, desil, persentil).
Untuk shift A
− 11 september 2020, mengulang
kembali materi ukuran letak data
serta latihan soal untuk materi
tersebut.
Untuk shift A
− 17 september 2020, ukuran letak
data (kuartil, desil, persentil).
Untuk shift B
− 18 september 2020, latihan soal
untuk materi ukuran letak data
Untuk shift B
5) Mengajar tatap muka/ klinik belajar kelas
XII MIPA (1-3)
Mulai tanggal 7 september
− Selasa, klinik belajar untuk siswa
kelas XII MIPA 2, XII MIPA 3
− Rabu, klinik belajar untuk siswa XII
MIPA 1, XII MIPA 2
− Jum’at, klinik belajar untuk siswa
XII MIPA 1
− Sabtu, klinik belajar untuk siswa
XII MIPA 3
6) Ulangan harian bersama (5-13 Oktober
2020), dilakukan secara daring

2 Kegiatan yang sedang dilakukan 1) Menyiapkan materi pembelajaran untuk


pertemuan tatap muka/ klinik belajar yang
akan dimulai pada hari senin 19 oktober
2020 tentang ukuran penyebaran data pada
data tunggal dan data berkelompok
2) Latihan untuk kegiatan upacara bendera
yang akan dilaksanakan pada hari senin, 19
oktober 2020 (catt: upacara ini hanya
dilakukan oleh mahasiswa PL dalam
rangka mempersiapkan diri untuk menjadi
guru di masa yang akan datang)
3) Latihan untuk kegiatan muhadarah yang
akan dilaksanakn pada hari jum’at 23
oktober 2020
3 Kegiatan yang akan dilakukan 1) Upacara bendera, senin 19 oktober 2020
2) Mengajar tatap muka/ klinik belajar di
kelas XII MIPA mulai hari senin 19
oktober 2020

Tanjung pati, 15 Oktober 2020

Kepala Sekolah, Pamong,

Drs. Afrizal Cendro Cesbajar, S.Pd

NIP. 196412311989031106 NIP. 198208092006041009

Anda mungkin juga menyukai