Anda di halaman 1dari 21

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

“ PUDDING EKSTRAK DAUN MANGGA SEBAGAI SOLUSI


MENGURANGI KADAR GULA DARAH PADA
PENDERITA DIABETES MELLITUS”

BIDANG KEGIATAN:

PKM- KEWIRAUSAHAAN

Diusulkan Oleh:

Regilda Garcia 1910070100014


Aulia Nopriyanti 1910070100007
Dwi Wahyu Susanti 1910070100012
Nadilla Nurrifdah 1910070100030
Dhea Salsabila F 1910070130003

UNIVERSITAS BAITURRAHMAH
2022
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI .................................................................................................................... i

BAB 1 PENDAHULUAN .............................................................................................. 1

BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA .................................................... 3

2.1 Keunikan Produk...................................................................................................... 3

2.2 Pangsa Pasar ............................................................................................................. 3

2.3 Lokasi Usaha ............................................................................................................ 4

BAB 3. METODE PELAKSANAAN ............................................................................ 5

3.1 Pengamatan Lingkungan .......................................................................................... 5

3.2 Alat dan Bahan ......................................................................................................... 5

3.3 Proses Pembuatan .................................................................................................... 5

3.4 Proses Pemasaran ..................................................................................................... 6

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN .............................................................. 8

4.1 Anggaran Biaya........................................................................................................ 8

4.2 Jadwal Kegiatan ....................................................................................................... 8

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................................... 9

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota serta Dosen Pendamping ................................... 10

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran ................................................................................. 16

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas ....................... 18

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana ........................................................... 19

i
1

BAB 1 PENDAHULUAN

Diabetes Melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit


metabolic dengan karakteristik hyperglikemia yang terjadi karena
kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau kedua-duanya.(Prasetyo,
2019) World Health Organization (WHO) sebelumnya telah
merumuskan bahwa DM merupakan sesuatu yang tidak dapat
dituangkan dalam satu jawaban yang jelas dan singkat tetapi secara
umum dapat dikatakan sebagai suatu kumpulan problema anatomic
dan kimiawi akibat dari sejumlah faktor dimana didapat defisiensi
insulin absolut atau relative dan gangguan fungsi insulin.

Prevalensi penderita DM diseluruh dunia sangat tinggi.


Jumlah penderita DM diseluruh dunia mencapai 422 juta penderita
pada tahun 2014. Jumlah penderita DM yang tinggi terdapat di
wilayah South East Asia dan Western Pacific yang jumlahnya
mencapai setengah dari jumlah penderita DM diseluruh dunia. Satu
dari sebelas penduduk adalah penderita DM dan 3,7 juta kematian
disebabkan oleh DM maupun komplikasi dari DM(Prasetyo, 2019).
Penderita DM di Indonesia berdasarkan data dari IDF pada tahun
2014 berjumlah 9,1 juta atau 5,7% dari total penduduk. Indonesia
merupakan Negara peringkat ke-5 dengan jumlah penderita DM
terbanyak pada tahun 2014.(Safitri, Sudarman and Nur, 2021)

Pengobatan DM biasanya diberi obat oral antidiabetik atau


insulin yang jika diberikan secara terus menerus dapat
menghabiskan biaya yang besar serta menjadi beban berat bagi
penderitanya(Risda Arba Ulfa, Sarah Permatasari, Tri Cahyanto,
2018). Penggunaan obat kimia pada penderita DM dalam jangka
panjang juga dapat meursak organ. Salah satu indikator seseorang
menderita DM yaitu kadar glukosa darahnya tinggi dan memiliki
nilai melebihi normal.(Risda Arba Ulfa, Sarah Permatasari, Tri
Cahyanto, 2018) Makanan dengan indeks glikemik rendah akan
membantu menurunkan laju penyerapan glukosa dan menekan
sekresi hormone insulin pancreas sehingga tidak terjadi kenaikan
kadar gula darah. Banyak dari penderita DM berusaha
mengendalikan glukosa darahnya dengan menggunakan cara
tradisional yaitu dengan tanaman herbal. Penderita DM dianjurkan
untuk tetap memiliki pola makan teratur yaitu 3 kali sehari dan
ditambahkan dengan cemilan atau snack sehat (Fajri et al., 2020).
Tanaman herbal ini memiliki banyak keuntungan diantaranya
mudah diperoleh, harga murah, dan efek samping relative kecil
(Risda Arba Ulfa, Sarah Permatasari, Tri Cahyanto, 2018). Tanaman
herbal yang dapat digunakan sebagai obat penurun kadar glukosa
darah salah satunya adalah pucuk daun mangga (Mangifera Indica
L).Pada beberapa penelitian daun manga terbukti memiliki
2

kandungan mangiferin yang berkhasiat sebagai zat anti diabetik


ataupun penurun kadar glukosa darah.(Risda Arba Ulfa, Sarah
Permatasari, Tri Cahyanto, 2018)

Ekstrak pucuk daun mangga (Mangifera Indica L) kultivar


cengkir memiliki aktivitas dalam penurunan kadar glukosa
darah.(Risda Arba Ulfa, Sarah Permatasari, Tri Cahyanto, 2018)
Ekstrak pucuk daun mangga kultivar cengkir dengan dosis ke-1
(105 mg/kg BB) merupakan dosis yang optimal dalam penurunan
kadar glukosa darah pada mencit yang diinduksi dengan
menggunakan fruktosa.(Harsanti and Ida, 2020)

Cemilan bagi penderita DM yang sehat dapat terbuat dari


tanaman herbal yang biasanya berasal dari bahan alam yang lebih
mudah diterima tubuh.(Fajri et al., 2020) Sehingga penggunaan
tanaman herbal sebagai obat diabetes dipercaya lebih aman,
terutama untuk penggunaan dalam waktu yang lama. Salah satu
contoh tanaman herbal yang bisa dimanfaatkan untuk dibuat
cemilan sehat bagi penderita DM adalah ekstrak daun mangga
(Mangifera Indica L) yang bisa dijadikan sebagai pudding. Obat-
obatan herbal rata-rata tidak dijual mahal karena ketersediaannya
yang melimpah dan tidak adanya campur tangan bahan kimia di
dalam obat.

Peluang bisnis pudding ekstrak daun mangga cukup


menjanjikan dikarenakan belum ada penjual atau pesaing untuk
produk jenis ini. Pemasaran pudding ekstrak daun mangga akan
ditujukan kepada calon konsumen yang dimulai dari masyarakat dan
lingkungan sekitar dengan sasaran utama penderita DM. Pudding
ekstrak daun mangga akan memberikan kemudahan bagi
masyarakat yang tidak suka mengkonsumsi obat herbal dengan cara
lain yaitu menjadikan obat herbal dalam bentuk yang lebih unik
seperti pudding .

Keunggulan produk ini adalah bentuknya yang lebih


beragam akan menambah keunikan tersendiri dari produk ini. Selain
itu, ekstrak daun mangga juga memiliki banyak manfaat yang baik
untuk tubuh terutama bagi penderita DM sebagai kontrol gula dalam
darah serta mengatasi diabetes secara alami dan baik untuk
memperlancar pencernaan serta menurunkan tekanan darah tinggi
(Hipertensi).
3

BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Keunikan Produk

Pudding daun mangga merupakan produk yang masih sangat


jarang diketahui oleh masyarakat, hal ini dikarenakan banyak
masyarakat yang menginginkan produk herbal tetapi tidak mencari
tahu apakah tanaman disekitar mereka memiliki manfaat yang
sangat bagus seperti daun mangga yaitu untuk mengontrol kadar
gula darah.

Oleh karena itu, kami mencoba untuk membuat produk baru


yang lebih mudah untuk dikonsumsi yaitu Pudding daun mangga.
Ini sebagai bentuk usaha yang berbeda dengan usaha herbal lain
karena kami mengkhususkan untuk para penderita diabetes. Produk
pudding daun mangga ini memiliki beberapa keunggulan antara
lain:

1) Cara mengkonsusmsi obat herbal yang unik yaitu dalam


bentuk pudding. Ini merupakan cara yang mudah untuk
mengatasi rasa pahit dari tanaman herbal.
2) Produk pudding daun mangga ini sangat aman untuk
dikonsumsi setiap hari dan dalam jangka panjang.
3) Selain untuk penderita DM , pudding daun mangga juga
dipercaya untuk memperlancar pencernaan serta
menurunkan tekanan darah tinggi (Hipertensi)

2.2 Pangsa Pasar

Pudding daun mangga ini selain rasanya enak, juga


4

bermanfaat bagi tubuh, seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya,


pudding daun mangga ini bermanfaat untuk mengontrol kadar gula
darah sehingga sangat dianjurkan untuk penderita diabetes. Pudding
daun mangga juga bermanfaat untuk memperlancar pencernaan dan
menurunkan tekanan darah.
Oleh karena itu, target pasar kami adalah semua kalangan
baik usia tua maupun muda, pelajar, karyawan, mahasiswa, anak-
anak dan khususnya penderita DM. Untuk merealisasikannya, maka
kami menentukan lokasi outlet kami nantinya haruslah berdekatan
dengan tempat keramaian dan sering dilalui atau menjadi akses bagi
banyak orang.

2.3 Lokasi Usaha

Lokasi usaha merupakan suatu hal yang penting dan sangat


menunjang bagi berkembang atau tidaknya suatu usaha nantinya.
Dalam menentukan lokasi usaha, berikut ini adalah beberapa hal
yang kami pertimbangkan:

1) Lokasi usaha strategis, berdekatan dengan keramaian dan


merupakan tempat dimana lokasi kuliner berada
2) Lokasi dekat dengan sekolah, kos-kosan dan pemukiman masyarakat
3) Kawasan rekreasi, perumahan, perkantoran, dan kampus

Oleh karena itu, kami telah memilih lokasi tempat usaha kami
adalah didaerah Gunung Panggilun, Padang, Sumatera Barat.
5

BAB 3. METODE PELAKSANAAN

3.1 Pengamatan Lingkungan

Sebagai awal dari pendirian suatu usaha, hal yang pertama


dilakukan adalah melakukan pengamatan langsung terhadap
lingkungan sekitar. Tujuan dari dilakukannya pengamatan
lingkungan sekitar adalah untuk mencari peluang usaha yang
sekiranya nanti bisa berkembang baik kedepannya.

Dari hasil pengamatan dilingkungan sekitar didapatkan


bahwa masyarakat lebih ingin menggunakan obat-obatan herbal
untuk mengobati penyakitnya dari pada pergi ke dokter di
karenakan biaya yang cukup mahal. Dari kalangan anak- anak
maupun remaja juga sangat gemar mengkonsumsi pudding dari
kalangan orangtua pun sangat senang jika ada inovasi makanan
yang gemar di konsumsi tetapi punya manfaat yang sangat baik
untuk kesehatan. Oleh karena itu, kami mencoba untuk membuat
suatu produk kuliner untuk kesehatan yaitu pudding daun mangga.

3.2 Alat dan Bahan

Alat yang dibutuhkan untuk membuat pudding ekstrak daun


mangga adalah sebagai berikut:
Alat yang diperlukan sebagai berikut
a. Panci
b. Kompor gas
c. Sendok pengaduk
d. Cetakan
e. Kemasan
Bahan yang diperlukan
a. Agar-agar swallow
b. Gula jagung
c. Daun mangga muda
d. Air mineral

3.3 Proses Pembuatan

1) Persiapkan alat dan bahan terlebih dahulu

2) Cuci bersih daun mangga


6

3) Rebus daun mangga hingga mendidih, setelah itu saring


air daun mangga yang telah direbus dan didinginkan

4) Siapkan bubuk agar dan gula jagung secukupnya

5) Masukkan rebusan air daun mangga

6) Aduk hingga mendidih, lalu matikan kompor

7) Tuang rebusan tersebut kedalam cetakan dan tunggu


hingga menjadi pudding lalu masukkan ke dalam kulkas

8) Potong pudding sesuai selera, lalu masukkan pudding


kedalam kemasan

9) Pudding siap di nikmati

3.4 Proses Pemasaran

a. Produk

a) Segmentasi

Segmen sasaran usaha ini adalah masyarakat yang ada di


kota Padang.

b) Targeting

Target market usaha adalah semua kalangan usia khususnya


penderita diabetes melitus.

c) Positioning

Usaha menempatkan diri sebagai peminimalisiran tingkat


penderita diabetes melitus.

d) Startegi pemasaran

1) Penyebaran informasi secara langsung

Penyebaran ini dilakukan kepada kelompok atau


individu, yaitu dari mulut ke mulut. Penyampaian
langsung pada kelompok dapat dilakukan dengan
mengikuti berbagai pameran kewirausahaan ataupun
seminar kewirausahaan. Sedangkan penyampaian
secara langsung kepada individu dapat dilakukan
secara langsung kepada individu yang bersangkutan.
7

1) Penyebaran informasi secara tidak langsung

Penyebaran informasi secara tidak langsung dapat


melalui media sosial yang biasa disebut dengan
strategi “ internet marketing” seperti facebook,
instagram, whatsapp

2) Membuat pengemasan yang menarik

Untuk menarik konsumen, maka dalam pengemasan


produk pudding ekstrak daun mangga dibuat
semanarik mungkin. Dengan kemasan yang berbeda
akan dapat menarik minat konsumen.

b. Harga

Produk pudding ekstrak daun mangga nantinya akan tersedia dengan


tiga ukuran dan dijual dengan harga mulai dari Rp. 10.000 hingga
Rp. 55.000 tergantung ukuran.

3.5 Memulai Usaha


Setelah semua persiapan diatas dilakukan dengan baik, barulah
usaha pudding daun mangga untuk mengontrol kadar gula darah
ini bisa dimulai.
8

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya

No Jenis Pengeluaran Sumber Dana Besaran Dana (Rp)


1 Bahan habis pakai Belmawa 1.962.000
2 Sewa dan jasa Belmawa 2.035.000
3 Transportasi local Belmawa 2.000.000
4 Lain-lain Belmawa 1.000.000
Jumlah 6.997.000

4.2 Jadwal Kegiatan

No Kegiatan Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3 Bulan 4


1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Persiapan
2 Pembuatan
Proposal
3 Proses
Produksi
4 Monitorin
g dan
Pemasaran
5 Pembuatan
Laporan
Akhir
9

DAFTAR PUSTAKA

Fajri, A. N. et al. (2020) ‘Snack Bars : Camilan Sehat Rendah Indeks Glikemik Sebagai Alternatif
Pencegahan Penderita Diabetes’, Jurnal ABDI Vol.2, 2(1), pp. 59–67.

Harsanti, B. D. and Ida, M. (2020) ‘Pemanfaatan Daun Mangga (Mangifera Indica L.) Sebagai Obat
Herbal Untuk Diabetes Mellitus’, Farmaka, 17(3), pp. 33–39. Available at:
http://jurnal.unpad.ac.id/farmaka/article/view/22001/pdf.

Hartanto, R. et al. (2020) ‘Efek penambahan ekstrak daun mangga arumanis (Mangifera indica L.)
pada antibiotik klindamisin dalam menghambat pertumbuhan bakteri Stapylococcus aureus’, Jurnal
Prima Medika Sains, 2(1), pp. 14–17. doi: 10.1616/jpms.v2i1.955.

Ningsih, D. R. (2017) ‘EKSTRAK DAUN MANGGA (Mangifera indica L.) SEBAGAI


ANTIJAMUR TERHADAP JAMUR Candida albicans DAN IDENTIFIKASI GOLONGAN
SENYAWANYA’, Jurnal Kimia Riset, 2(1), p. 61. doi: 10.20473/jkr.v2i1.3690.

Prasetyo, A. (2019) ‘Tatalaksana Diabetes Melitus pada Pasien Geriatri’, Cddk-277, 46(6), pp. 420–
422.

Rachman, T. (2018) ‘済無No Title No Title No Title’, Angewandte Chemie International Edition,
6(11), 951–952., 6, pp. 10–27.

Risda Arba Ulfa, Sarah Permatasari, Tri Cahyanto, Y. A. (2018) ‘PUCUK DAUN MANGGA
(Mangifera indica L.) KULTIVAR CENGKIR SEBAGAI PENURUN KADAR GLUKOSA
DARAH’, Bioma : Jurnal Biologi dan Pembelajaran Biologi, 3(2), pp. 102–112. doi:
10.32528/bioma.v3i2.1609.

Safitri, E., Sudarman, S. and Nur, N. H. (2021) ‘Eating Pattern Relationship With Events Diabetes
Mellitus Type 2 In The Working Area Of The Pertiwi Health Center, Makassar City’, Pancasakti
Journal Of Public Health Science And Research, 1(1), pp. 30–38. doi: 10.47650/pjphsr.v1i1.209.
10

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota serta Dosen Pendamping


Biodata Ketua
A. Identitas Diri

1. Nama Lengkap Regilda Garcia


2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi Kedokteran
4. NPM 1910070100014
5. Tempat dan Tanggal Lahir Jambi, 22 November 2000
6. E-mail regildagarcia@gmail.com
7. No.Telp/HP 085210069223

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu dan Tempat


Kegiatan
1. (Scientific And Art Of 24 November 2019 di Aula FK
Ranah Peserta UNAND Padang, Sumatera Barat
Seni)
2. Langkah Kaki Dengan 09 November 2019
Niat, Tetapkan Dengan Universitas Baiturrahmah
Peserta
Iman Satukan Asa Padang
Dalam Islam
3. “KPLA Webinar Series 21 Juni Fakultas Kedokteran
Upadte Peserta Universitas Airlangga Via Zoom
For You”

C. Penghargaan yang Pernah Diterima

No Jenis Pengahargaan Pihak Pemberi Tahun


Penghargaan
1 Juara 1 Lomba Semaphore - Kwarcab Pramuka Prov. 2013
morse Jambi

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-K.

Padang, 19 Maret 2022


Ketua

Regilda Garcia
11

Anggota 1

A. Identitas Diri

1. Nama Lengkap Nadilla Nurrifdah


2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi Kedokteran
4. NPM 1910070100030
5. Tempat, tanggal lahir Jambi, 16 September 2001
6. E-mail Nadillanurrifdah11@gmail.com
7. No. Telp/ HP 082177062597

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu dan Tempat
Kegiatan
1. (Scientific And Art Of 24 November 2019 di Aula FK
Ranah Peserta UNAND Padang, Sumatera Barat
Seni)
2. Langkah Kaki Dengan 09 November 2019
Niat, Tetapkan Dengan Universitas Baiturrahmah
Peserta
Iman Satukan Asa Padang
Dalam Islam
3. “KPLA Webinar Series 21 Juni Fakultas Kedokteran
Upadte Peserta Universitas Airlangga Via Zoom
For You”

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima

No Jenis Pengahargaan Pihak Pemberi Tahun


Penghargaan
1

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila kemudian hari ternyata
menjumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Program Mahasiswa dibidang kewirausahaan.

Padang 19 Maret 2022


Anggota

Nadilla Nurrifdah
12

Anggota 2

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Aulia Nopriyanti
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi Kedokteran
4. NPM 1910070100007
5. Tempat. Tanggal Desa Tengah, 24 November 2001
Lahir
6. E-mail nopriyantiaulia@gmail.com
7. No. Telp/ HP 082278905899

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu dan Tempat
Kegiatan
1. (Scientific And Art Of 24 November 2019 di Aula FK
Ranah Peserta UNAND Padang, Sumatera Barat
Seni)
2. Langkah Kaki Dengan 09 November 2019
Niat, Tetapkan Dengan Universitas Baiturrahmah
Peserta
Iman Satukan Asa Padang
Dalam Islam
3. “KPLA Webinar Series 21 Juni Fakultas Kedokteran
Upadte Peserta Universitas Airlangga Via Zoom
For You”
C. Penghargaan yang Pernah Diterima

No Jenis Pengahargaan Pihak Pemberi Tahun


Penghargaan
1

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila kemudian hari ternyata
menjumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Program Mahasiswa dibidang kewirausahaan.

Padang, 19 Maret 2022


Anggota

Aulia Nopriyanti
13

Anggota 3

A. Identitas Diri

1. Nama Lengkap Dwi Wahyu Susanti


2. Jenis Kelamin Perempuann
3. Program Studi Kedokteran
4. NPM 1910070100012
5. Tempat, tanggal lahir Patak Empat, 12 September 2001
6. E-mail Dwiwahyususanti237@gmail.com
7. No. Telp/ HP 081369814619

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu dan Tempat
Kegiatan
1. (Scientific And Art Of 24 November 2019 di Aula FK
Ranah Peserta UNAND Padang, Sumatera Barat
Seni)
2. Langkah Kaki Dengan 09 November 2019
Niat, Tetapkan Dengan Universitas Baiturrahmah
Peserta
Iman Satukan Asa Padang
Dalam Islam
3. “KPLA Webinar Series 21 Juni Fakultas Kedokteran
Upadte Peserta Universitas Airlangga Via Zoom
For You”

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Pengahargaan Pihak Pemberi Tahun
Penghargaan
1

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila kemudian hari ternyata
menjumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Program Mahasiswa dibidang kewirausahaan.
Padang, 19 Maret 2022
Anggota

Dwi Wahyu Susanti


14

Anggota 4

A. Identitas Diri

1. Nama Lengkap Dhea Salsabila Fahmi


2. Jenis Kelamin Perempuann
3. Program Studi Kebidanan
4. NPM 1910070130003
5. Tempat, tanggal lahir Bukittinggi, 22 Juni 2001
6. E-mail Dheasalsabila2206@gmail.com
7. No. Telp/ HP 082285559827

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status Dalam Waktu dan Tempat
Kegiatan
1.
2.
3.

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Pengahargaan Pihak Pemberi Tahun
Penghargaan
1

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila kemudian hari ternyata
menjumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Program Mahasiswa dibidang kewirausahaan.

Padang, 19 Maret 2022


Anggota

Dhea Salsabila Fahmi


15

Biodata dosen Pendamping

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap dr. Mutiara Anissa, Sp.KJ
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Pendidikan Dokter
4 NIDN 1001018405
5 Tempat Tanggal Lahir Padang, 01 Januari 1984
6 Alamat Rumah Jl. Ikhlas X, no C8, Perumahan
rayhan village, Andalas
7 No.HP 08126624236
8 Alamat E-mail mutiaraanissa@fk.unbrah.ac.id
B. Riwayat Pendidikan
Tahun
No Jenjang Bidang Ilmu Institusi
Lulus
Universitas
1 Sarjana (S1) Kedokteran Umum 2008
Andalas
Universitas
2 Magister (S2) Kedokteran Jiwa 2015
Indonesia
3 Doctor (S3)
C. Rekam Jejak Tri Dharma PT
Pendidikan / Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan sks
Pengantar Pembelajaran
1 Wajib 5
Kedokteran
2 Neuropsikiatri wajib 5
3 Keterampilan Klinik wajib 1
Penelitian
Penyandang
No Judul Penelitian Tahun
Dana
Gambaran Tingkat
Depresi Pada Lansia Di
Wilayah Kerja
1 Puskesmas Guguak Yayasan 2018
Kabupaten 50 Kota
Payakumbuh
Prevalensi gangguan
mental emosional
Pada
mahasiswa kedokteran
2 retaker Uji kompetensi Pribadi 2018
mahasiwa program
profesi dokter (ukmppd)
di fakultas kedokteran
baiturrahmah
16
17

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran


Harga
No Jenis Pengeluaran Volume Total (Rp)
Satuan (Rp)
1 Belanja Bahan
Agar-agar swallow 1 Dus 1.035.000 1.035.000
Gula jagung 10 Kg 30.000/Kg 300.000
Daun manga muda 1000 Lembar 10.000/100 lbr 100.000
Air mineral 7 Galon 20.000 140.000
Cup kecil 100 Pcs 200 20.000
Cup sedang 100 Pcs 920 92.000
Cup besar 100 Pcs 2.750 275.000
SUB TOTAL 1.962.000
2 Belanja Sewa
Panci 3 Pcs 140.000 420.000
Sendok pengaduk 3 Pcs 40.000 120.000
Cetakan 10 Pcs 15.000 150.000
Kompor gas 2 Pcs 330.000 660.000
Gas 3Kg 2 Pcs 20.000 40.000
Kantong Kresek 10 Pcs 16.500 165.000
SUB TOTAL 1.555.000
3 Perjalanan Lokal
Pemasaran produk 2 500.000 1.000.000
Trasnportasi Pembelian
2 500.000 1.000.000
Bahan
Ongkos Kirim Pembelian
1 100.000 100.000
Bahan
SUB TOTAL 2.100.000
4 Lain-lain
Laporan Hasil 6 20.000 120.000
SUB TOTAL 120.000
GRAND TOTAL 5.337.000
GRAND TOTAL (Lima Juta Tiga Ratus Tiga Puluh Tujuh Ribu Rupiah)
18

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

No Nama / NIM Program Bidang Alokasi Uraian


Studi Ilmu Waktu Tugas
(Jam/Minggu)
1 Regilda Garcia Pendidikan Kedokteran 24 jam Analisis
Dokter data,
pembuatan
laporan
akhir
penelitian,
luaran
penelitian,
pengambilan
sampel
2 Nadilla Pendidikan Kedokteran 22 jam Pembuatan
Nurrifdah Dokter laporan
akhir
penelitian,
luaran
penelitian,
pengambilan
sampel
2 Aulia Nopriyanti Pendidikan Kedokteran 20 jam Pengambilan
Dokter sampel,
pengolahan
sampel,
pembuatan
sampel
3 Dwi Wahyu Pendidikan Kedokteran 16 Jam Monitoring,
Susanti Dokter pengemasan
produk dan
pemasaran
4 Dhea Salsabila Kebidanan Vokasi 16 Jam Monitoring,
Fahmi pengemasan
produk dan
pemasaran
19

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

Anda mungkin juga menyukai