Anda di halaman 1dari 15

BUKU PENILAIAN

MELAKUKAN PERCAKAPAN SEHARI-HARI


TINGKAT DASAR DI TEMPAT KERJA/
BASIC DAILY CONVERSATION AT WORK
BHS.IS01.006.01

KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN R.I.


DIREKTORAT JENDERAL PEMBINAAN PELATIHAN DAN PRODUKTIVITAS
DIREKTORAT BINA STANDARDISASI KOMPETENSI DAN PELATIHAN KERJA
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 51 Lt. 6.A Jakarta Selatan
2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ---------------------------------------------------------------------------------------- 1


BAB I PENILAIAN TEORI --------------------------------------------------------------------- 2
A. Lembar Penilaian Teori ----------------------------------------------------------- 2
B. Ceklis Penilaian Teori ------------------------------------------------------------- 6
BAB II PENILAIAN PRAKTIK --------------------------------------------------------------------- 7
A. Lembar Penilaian Praktik -------------------------------------------------------- 7
B. Ceklis Aktivitas Praktik --------------------------------------------------------- 9
BAB III CEKLIS PENILAIAN SIKAP KERJA ............................................................ 11
A. Penilaian Sikap Kerja ------------------------------------------------------------ 11
LAMPIRAN ............................................................................................................ 12
Lampiran 1 Kunci Jawaban --------------------------------------------------------------------- 13

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 1 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

BAB I
PENILAIAN TEORI

A. Lembar Penilaian Teori

Unit kompetensi : Melakukan Percakapan Sehari-Hari


Tingkat Dasar Di Tempat Kerja/Basic
Daily Conversation At Work

Pelatihan :

Waktu : 90 menit

PETUNJUK UMUM

 Jawablah materi tes ini pada lembar jawaban/kertas yang sudah disediakan.
 Modul terkait dengan unit kompetensi agar disimpan.
 Bacalah materi tes secara cermat dan teliti.
A. Fill in the Blank
Complete the following sentences by using the appropriate words on the right
column.

1. The baby ..…………………….. for ten hours every night. 1. watch


2. like
2. I usually …………………….. at the same desk in class 3. going
every day. 4. is
5. is
3. Henry ……………. French. French …………… his native. 6. drinks
4. It’s 7:00 p.m. Jane is at home. She always …………….. 7. eats
dinner with her family around seven o’clock. 8. shines
5. The sun ………………., and the sky ……………….. blue. 9. reads
10. are
6. Marvel and Jessica …………………… in the airport. They 11. speaks
want to go to abroad. 12. sit
13. sleeps
7. He ……………………….. the newspaper every morning.
8. John …………………… two cups of coffee every day
before ……………. to work.
9. The children usually ……………………….. cartoons in the
morning.
10. They ………………………… to watch cartoons.
Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat
Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 2 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

B. True – False
Decide the following sentences with True (T) or False (F).

T F 1. You had better driving a car by yourself.

T F 2. You should be take the English course.

T F 3. As far as I am concerned, you cannot stop smoking.

T F 4. Alice want to take the vacation in the end of this year

T F 5. They were the winner soccer team several years ago.

T F 6. Would you borrowing me your money?

T F 7. If you like I could accompany you to the cinema.

T F 8. I apologize for what I have done to you.

T F 9. I Will brought you some souvenirs after going back from Singapore.

T F 10. They are going to finishing their duty during in Myanmar.

C. Multiple Choice
Answer the following sentences by choosing the right answers a, b, c, or d options.

1. Susi : She looks very happy. What happened with Jessie?


Nina : She got grade “A” on her English Examination.
Susi : I’m Sorry........................? It’s very noisy here.
Nina : I said, she got grade “A” on her English Examination.
Susi : Really? That’s great
a. How come b. what did you say?
c. is it important? d. Can I belive it?

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 3 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

2. Budi : Hallo. Can I speak to Mr. Jackson?


Sammy : I’m sorry, I didn’t catch your words.
The underlined phrase is showing....
a. agreement b. certainty
c. hesitation d. repetition

3. Which of the following sentences is asking for repetition?


a. really? b. Sorry. I beg your pardon,madam?
c. well, that’s all right. d. Sorry, I’m not so sure.

4. Which of the following sentence is the respond of asking for repetition?


a. Ok. Listen it well. b. Really?
c. What did you say? d. Do you understand?

5. Which of the following sentence is the giving suggestion?


a. I think you are the winner. b. I don’t think so.
c. In my opinion, you are right. d. You ought to study hard.

6. Budi ....................... in America today for automotive training.


a. was b. is
c. study d. travel

7. Veronica ................ the novel in the library yesterday.


a. read b. reads
c. readed d. road

8. Liora ....................... visit her grand mother in USA next week.


a. would b. is going to be
c. was going to d. is going to

9. Indonesian will ................... the independence day next month.


a. celebrates b. celebrate
c. celebrating d. to celebrate

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 4 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

10. I arrange to borrow some money because I .................. buy a motorcycle


tommorrow.
a. am to be going to b. would
c. to be going to d. will

D. Essay

1. What do you do every Monday?


2. Do you usually help your mother when you stay at home?
3. What did you study yesterday?
4. Where did you have lunch two days ago?
5. What are you going to be?
6. When will you continue your study after finishing the Senior High School?
7. What kind phrases do you use to give a suggestion?
8. What kind phrases do you usually use to give an opinion?
9. What kind phrases do use to ask for repetition if you haven’t understood
about the other explanations?
10. What kind phrases do use to give a help to other people?

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 5 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

B. Ceklis Penilaian Teori

NO. PENILAIAN
NO. SOAL KUNCI JAWABAN JAWABAN PESERTA KETERANGAN
KUK
K BK
A. Fill In The Blank
1. Sleeps
2. Sit
3. Speaks, is
4. Eats
5. Shines, is
6. Are
7. Reads
8. Drinks, going
9. Watch
10. Like
B. True - False
1. F
2. F
3. T
4. F
5. T
6. F
7. T
8. T
9. F
10. F
C. Multiple Choice
1. B
2. D
3. B
4. C
5. D
6. B
7. A
8. D
9. B
10. D
D. 1 Terlampir

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 6 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

BAB II
PENILAIAN PRAKTIK

A. Lembar Penilaian Praktik


Tugas Unjuk Kerja Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar Di Tempat Kerja
1. Waktu : 180 Menit
2. Alat : laptop, printer, projector
3. Bahan : program pelatihan, modul pelatihan, rencana
jam pembinaan/jadwal pelatihan,kertas HVS A4, penjepit
kertas, klip, staples, tinta printer, pensil, sign pen merah
4. Indikator Unjuk Kerja :
a. Mampu mengemukakan saran dan pendapat kepada orang lain.
b. Mampu menyampaikan penjelasan yang berkaitan dengan kegiatan sehari-
hari di tempat kerja.
c. Mampu meminta penjelasan ulang apabila penjelasan yang disampaikan
belum dipahami dengan baik.
d. Mampu menawarkan bantuan kepada orang lain.
e. Mampu mengungkapkan permintaan maaf kepada orang lain
f. Mampu memberikan penjelasan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan
kegiatan institusi
5. Standar Kinerja
a. Selesai dikerjakan tidak melebihi waktu yang telah ditetapkan.
b. Toleransi kesalahan 5% (lima persen), tetapi tidak pada aspek kritis.
6. Instruksi Kerja
Abstraksi tugas:
Dalam rangka melakukan percakapan sehari-hari tingkat dasar di tempat kerja.
Maka perlu untuk mengikuti instruksi di bawah ini.
a. Buatlah satu dialog mengenai :
1) Mengemukakan saran dan pendapat kepada orang lain
2) Menyampaikan penjelasan yang berkaitan dengan kegiatan sehari-hari di
tempat kerja.

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 7 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

3) Meminta penjelasan ulang apabila penjelasan yang disampaikan belum


dipahami dengan baik.
4) Menawarkan bantuan kepada orang lain.
5) Mengungkapkan permintaan maaf kepada orang lain.
6) Memberikan penjelasan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan
kegiatan institusi.
7) Memberikan informasi mengenai hal-hal yang berkaitan dengan kegiatan
institusi.

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 8 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

B. Ceklis Aktivitas Praktik

Kode Unit Kompetensi : BHS.IS01.006.01


Judul Unit Kompetensi : Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar Di Tempat
Kerja/Basic Daily Conversation At Work
Nama Peserta/Asesi : ......................................................................................

INDIKATOR UNJUK PENILAIAN


TUGAS HAL-HAL YANG DIAMATI
KERJA K BK
1. Mampu mengemukakan 1.1 . Buatlah dialog mengenai  Kesesuaian struktur
saran dan pendapat mengemukakan saran dan kalimat, alur dialog dan
pendapat. pelafalan yang benar
1.2 . Praktekkan dialog tersebut  Sikap penyampaian
di depan kelas dengan dalam dialog
teman satu kelompok .

2. Mampu menyampaikan 2.1 . Buatlah dialog mengenai  Kesesuaian struktur


penjelasan mengenai penyampaian penjelasan kalimat, alur dialog dan
hal-hal yang berkaitan terkait dengan kegiatan pelafalan yang benar
dengan kegiatan sehari- sehari-hari di tempat kerja.  Sikap penyampaian
hari di tempat kerja. 2.2 Praktekkan dialog tersebut di dalam dialog.
depan kelas dengan teman
satu kelompok .

3. Mampu meminta 3.1 . Buatlah dialog tentang  Kesesuaian struktur


penjelasan ulang. meminta penjelasan ulang . kalimat, alur dialog dan
3.2 . Praktekkan dialog tersebut pelafalan yang benar
. di depan kelas dengan  Sikap penyampaian
teman satu kelompok. dalam dialog.

4. Mampu menawarkan 4.1 . Buatlah dialog mengenai  Kesesuaian struktur


bantuan kepada menawarkan bantuan kalimat, alur dialog dan
kepada orang lain. pelafalan yang benar
orang lain.
4.2 . Praktekkan dialog tersebut  Sikap penyampaian
di depan kelas dengan dalam dialog.
teman satu kelompok.

5. Mampu 5.1 . Buatlah dialog mengenai  Kesesuaian struktur


mengungkapkan mengungkapkan permintaan kalimat, alur dialog dan
permintaan maaf. maaf. pelafalan yang benar
5.2 . Praktekkan dialog tersebut  Sikap penyampaian
di depan kelas dengan dalam dialog.
teman satu kelompok.
6. Mampu memberikan 6.1 . Buatlah dialog tentang  Kesesuaian struktur
penjelasan mengenai memberikan penjelasan kalimat, alur dialog dan
hal-hal yang berkaitan mengenai hal-hal yang pelafalan yang benar
dengan kegiatan terkait dengan kegiatan  Sikap penyampaian
institusi. institusi. dalam dialog.
6.2 . Praktekkan dialog tersebut
di depan kelas dengan
teman satu kelompok.
Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat
Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 9 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

7. Mampu memberikan 7.1. Buatlah dialog tentang  Kesesuaian struktur


informasi mengenai memberikan informasi kalimat, alur dialog dan
hal-hal yang berkaitan terkait dengan kegiatan pelafalan yang benar
dengan kegiatan institusi.  Sikap penyampaian
institusi dalam dialog.
7.2. Praktekkan dialog
tersebut di depan kelas
dengan teman satu
kelompok.

Catatan :

………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
Tanda Tangan Perserta Pelatihan : ………………………….

Tanda Tangan Instruktur: …………………………..

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 10 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

BAB III
PENILAIAN SIKAP KERJA

CEK LIS PENILAIAN SIKAP KERJA


Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat Kerja
INDIKATOR UNJUK KERJA NO. KUK K BK KETERANGAN

1. Harus dilakukan dengan cermat, teliti dan 1.1


sopan
2. Harus dilakukan dengan cermat, teliti dan 1.2
sopan
3. Harus dilakukan dengan cermat, teliti dan 1.3
sopan
4. Harus dilakukan dengan cermat, teliti dan 2.1
sopan
5. Harus dilakukan dengan cermat, teliti dan 2.2
sopan
6. Harus dilakukan dengan cermat, teliti dan
2.3
sopan
7. Harus dilakukan dengan cermat, teliti dan
2.4
sopan

Catatan :

………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………

Tanda Tangan Peserta : ………………………….

Tanda Tangan Instruktur: …………………………..

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 11 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 12 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

Lampiran 1
Kunci Jawaban Penilaian Teori

NO.
NO. SOAL KUNCI JAWABAN
KUK
A. Fill In The Blank

1. Sleeps
2. Sit
3. Speaks, is
4. Eats
5. Shines, is
6. Are
7. Reads
8. Drinks, going
9. Watch
10. Like
B. True – False
1. F
2. F
3. T
4. F
5. T
6. F
7. T
8. T
9. F
10. F
C. Multiple Choice
1. B
2. D
3. B
4. C
5. D
6. B
7. A
8. D
9. B
10. D
D. 1 Terlampir

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 13 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Sektor Jasa Kegiatan Lainnya Bidang Bahasa Inggris BHS.IS01.006.01

Jawaban soal essay

1. I go to school every Monday.


2. Yes, I do. I usually help my mother when I stay at home.
3. I studied English yesterday.
4. I had lunch in the Chinese Restaurant two days ago.
5. I am going to be a successful person.
6. I wil continue my study in the Indonesia University after finishing my Senior High
School.
7. I use the phrase of “You had better + V1” to give a suggestion.
8. I usually use the phrase of “As far as I am concerned, .......” to give an opinion.
9. I use the phrase of “I’m sorry, I didn’t catch your words” to ask for repetition.
10. I use the phrase of “Can I help you?” to give a help to other people.

Judul Modul: Melakukan Percakapan Sehari-hari Tingkat Dasar di Tempat


Kerja/Basic Daily Conversation At Work Halaman: 14 dari 14
Buku Penilaian Versi: 2015

Anda mungkin juga menyukai