Anda di halaman 1dari 5

1

adalah keyakinan kalbu yang bulat, yang realitasnya bisa


AQIDAH ISLAMIYAH -1 dibuktikan
( Sekilas tentang Kehidupan, Manusia dan alam
semesta Pemecahan Aqidah) YAQÎN,
secara etimologis artinya sama dengan ‘ilm, dan secara
Defenisi AQIDAH terminologis berarti meyakini sesuatu, bahwa sesuatu
Secara Bahasa  Ikatan tadi adalah begini, dengan keyakinan bahwa sesuatu tadi
Secara Syara’ Pemikiran yang mendasar dan meyeluruh tidak
Mengenai mungkin kecuali begini, yang sesuai dengan realitas, dan
 Alam semesta, Kehidupan dan Manusia tidak akan pernah hilang
 Dan tentang apa yang pada kehidupan, sebelum
Kehidupan, dan sesudah kehidupan QATH’I adalah lawan dari dhanni, yang artinya tegas; tidak
 serta hubungan antar ketiganya mempunyai konotasi lain,selain satu makna. Jika
Yang akan Mengikat Pemahaman / Pemikiran, Perasaan, dinyatakan A adalah A, bukan B atau yang lain
dan Perbuatan manusia Sehingga menghasilkan
Pembenaran (KEIIMANAN) DZHANNI
IMAN adalah Adalah keyakinan kuat, yang mempunyai dua
Pembenaran yang bersifat 100 %, tidak ada keraguan kemungkinan, antara YAQÎN DAN SYAKK. keyakinan
Sesuai dengan Kenyataan dari adanya Dalil / Bukti dan dhanni lebih dari 50 % yakin, tetapi tidak sampai pada
disertai dengan ketundukkan dan penyerahan Jiwa 100%
SYAKK
Defenisi AQIDAH ISLAMIYAH hanya 50% yakin, dan 50% menolak
Pemikiran tentang adanya Allah, Malaikat, Kitab, Rasul, WAHM,
Hari Kiamat, Qadha’ & Qadar dimana baik dan buruknya ketika keyakinan wahm kurang dari 50% yakin.
semata-mata dari Allah, YANG DIYAKINI OLEH KALBU
(WIJDÂN) DAN DITERIMA OLEH AKAL, sehingga MENJADI Jika REALITAS AKIDAH MERUPAKAN KEYAKINAN YANG
PEMBENARAN (KEYAKINAN) YANG BULAT, SESUAI QATH’I, ATAU 100% YAKIN PADA PEMIKIRAN YANG
DENGAN REALITAS, DAN BERSUMBER dari DALIL. DIYAKINI,
MAKA ketika akidah tersebut dibangun berdasarkan
Bangkitnya manusia tergantung pada pemikirannya keyakinan 50% (syakk) atau 90% (dhann), tentu yang
tentang hidup, alam semesta, dan manusia, serta dihasilkan bukan merupakan akidah yang kuat dan kokoh
hubungan ketiganya dengan sesuatu yang ada Akidah seperti ini biasanya mudah runtuh dan luntur.
sebelum kehidupan dunia dan yang ada sesudahnya.
Agar manusia mampu bangkit harus ada perubahan Firman Allah
‫ﻳﻦ َﻻ ﻳـُ ْﺆِﻣﻨُﻮ َن ِ ْﻵ ِﺧَﺮِة ﻟَﻴُ َﺴ ﱡﻤﻮ َن اﻟْ َﻤ َﻼﺋِ َﻜ َﺔ ﺗَ ْﺴ ِﻤﻴَ َﺔ‬ ِ‫ِ ﱠ‬
َ ‫إ ﱠن اﻟﺬ‬
mendasar dan menyeluruh terhadap pemikiran
manusia dewasa ini, untuk kemudian diganti dengan
pemikiran lain.
‫ْاﻷُﻧْـﺜَ ٰﻰ‬
Definisi (deskripsi realitas)di atas memberikan gambaran Sesungguhnya orang-orang yang tiada beriman kepada
mengenai: kehidupan akhirat, mereka benar-benar menamakan
malaikat itu dengan nama perempuan.
Wilayah akidah
sebagai konsepsi holistik (menyeluruh), dan di dalam ‫َوَﻣﺎ َﳍُْﻢ ﺑِِﻪ ِﻣ ْﻦ ِﻋ ْﻠ ٍﻢ ۖ إِ ْن ﻳـَﺘﱠﺒِ ُﻌﻮ َن إِﱠﻻ اﻟﻈﱠ ﱠﻦ ۖ َوإِ ﱠن اﻟﻈﱠ ﱠﻦ َﻻ‬
konteks Islam, meliputi konsep mengenai wujud Allah,
Malaikat, Kitab, Rasul, Hari Kiamat serta Qadha’ dan ْ ‫ﻳـُ ْﻐ ِﲏ ِﻣ َﻦ‬
‫اﳊَِّﻖ َﺷْﻴـﺌًﺎ‬
Qadar,dimana baik dan buruknya semata-mata dari Dan mereka tidak mempunyai sesuatu pengetahuanpun
Allah tentang itu. Mereka tidak lain hanyalah mengikuti
persangkaan sedang sesungguhnya persangkaan itu tiada
Sifat atau hakikat akidah; berfaedah sedikitpun terhadap kebenaran. Q.S. AnNajm:
sebagai keyakinan hati (wijdân)yang diterima oleh akal, 27-28
dan adapun sesuatu yang diyakin oleh kalbu, harus
bersifat qath’’i (pasti) & jâzim (tegas) Dalil-dalil di atas menjelaskan, bahwa akidah wajib
dibangun berdasarkan keyakinan yang teguh. Bahkan,
Metode membangun keyakinan; HARAM HUKUMNYA membangun akidah DENGAN DASAR
melalui pembuktian terhadap realitas pemikiran DZHANN
(konsepsi) yang diyakini dengan dalil.
Hanya tetap harus difahami, bahwa sekalipun ada
PERBEDAAN TINGKAT KEYAKINAN ( AKTIFITAS HATI ) perbedaan antara akidah dengan hukum syara’, tetapi
orang yang MENOLAK HUKUM SYARA’ JUGA DAPAT
‘ILM DIANGGAP MURTAD, sama seperti ketika dia menolak
2

akidah. Karena seseorang tersebut MENOLAK HUKUM- BAGI KALANGAN ULAMA’USHUL dalil berkonotasi yaqîn
HUKUM ALLAH yang yang sudah dinyatakan oleh NAS dan ‘ilm. Karena KEDUDUKAN DALIL tersebut sebagai
YANG QATH’I, seperti menolak hukum potong tangan bagi “PENENTU” ATAU “BUKTI”, lebih-lebih yang dibuktikan
pencuri, rajam dan cambuk bagi orang yang berzina, serta tersebut adalah keyakinan yang 100% yakin, maka dalil
hukum syara’ lain yang dinyatakan oleh nas qath’i dari akidah mutlak 100% menghasilkan keyakinan.
segi sumber (qath’iyu attsubût) dan qath’idari segi
maknanya (qath’iyu ad-dalâlah) Karena itu, banyak ulama’ menolak Hadits Ahâd sebagai
dalil akidah. Sebab, sifat hadits tersebut yang hanya
CARA MEMBANGUN AKIDAH DAN KEYAKINAN mampu mengahsilkan dhann. Di antara ulama’ YANG
Karena keimanan seorang muslim wajib 100% yakin, maka MENOLAK HADITS AHÂD sebagai dalil akidah adalah
tidak ada taqlîd pada orang lain mazhab Hanafi, Mâliki, Syâfi’i dan Hambali (dalam satu
dalam masalah keimanan ini. Karena itu, al-Ghazâli riwayat).
menyatakan: Taklid adalah mengikuti pendapat tanpa
hujah. dan hal itu bukanlah jalan memperoleh keyakinan, Semuanya berpendapat, bahwa Hadits Ahâd hanya bisa
baik dalam bidang ushûl (akidah) maupun furû’ mencapai derajat dhann, tidak sampai pada derajat
(syariah). yaqîn. Ini tentu bisa dimaklumi, karena dalil tersebut
hanya bisa menetapkan di bawah 100% keyakinan, dan
Maka DALAM MASALAH AKIDAH TIDAK ADA TAQLÎD tidak sampai
PADA ORANG LAIN, dan setiap muslim wajib menggali 100%. Padahal akidah harus 100% yakin
sendiri akidahnya. Karena itu, dia harus memahami dalil- Adapun dalil yang bisa menghasilkan keyakinan dengan
dalil yang dapat digunakan, termasuk cara yakin 100% dan berhasil membentuk
menggunakannya sehingga sampai kepada kongklusi akidah, dua macam
yang diharapkan.
DALÎL AQLI
Dan inilah yang pertama kali harus diupayakan oleh bukti yang dibawa oleh akal, dan bukan bukti yang
seorang muslim yang mukallaf. Dalam konteks inilah, difahami oleh akal. Yang dimaksud dengan bukti yang
As-Syâfi’i mengatakan: dibawa oleh akal adalah bukti yang bisa dijangkau oleh
akal, ketika bukti tersebut dihasilkan oleh (1) AKUMULASI
”Ketahuilah, bahwa KEWAJIBAN YANG PERTAMA KALI DARI REALITAS, (2) PENGINDERAAN, (3) OTAK DAN
bagi seorang mukallaf ADALAH BERFIKIR DAN MENCARI (4)INFORMASI AWAL
DALIL UNTUK MA’RIFAT (MENGENAL) ALLAH SWT. Arti Misalnya,bukti bahwa al-Qur’an adalah kalam Allah
berfikir adalah melakukan penalaran dan perenungan adalah bukti yang DIBAWA OLEH AKAL, BUKAN BUKTI
kalbu. Dalam keadaan orang yang berfikir tersebut YANG DIFAHAMI OLEH AKAL. Ini setelah realitas GAYA
dituntut untuk mengenal Allah.” BAHASA ALQURAN diindera oleh penginderaan manusia,
lalu dibandingkan dengan GAYA BAHASA MANUSIA,
“Dengan cara seperti itu, dia mampu mencapai ma’rifat maka dari sana bisa disimpulkan bahwa al-Qur’an bukan
kepada hal-hal yang gaib dari pengamatannya dengan lah kalam manusia, tetapi kalam Allah SWT.
indera, dan aktivitas tersebut merupakan suatu
kewajiban. Hal ini merupakan kewajiban dalam bidang DALÎL NAQLI
ushuluddin.” bukti yang difahami oleh akal melalui proses penukilan.
Misalnya, bukti bahwa di surga ada bidadari yang menjadi
Berdasarkan uraian sebelumnya, ada tiga aspek yang isteri manusia, yang mereka selalu disucikan oleh Allah,
harus ada dalam keyakinan, sehingga keyakinan tersebut adalah bukti yang difahami oleh akal manusia melalui
bisa dijadikan sebagai akidah proses penukilan, bukan bukti yang dibawa oleh akal.
Karena realitasnya hanya bisa difahami, tetapi tidak bisa
Pertama, dijangkau oleh indera manusia.
adanya kepastian (al-jazm) dan tidak berubah
Kedua, Mengenai tema pembahasan KEIMANAN YANG
sesuai dengan realitas; artinya bahwa keyakinan yang DIYAKINI DENGAN DALIL ‘AQLI ada tiga macam:
diyakini harus bisa dibuktikan realitasnya, serta tidak
bertentangan dengan realitas. Pertama, iman pada adanya Allah SWT.
Ketiga, Kedua, iman pada al-Qur‘an sebagai kalam Allah
harus bersumber dari dalil, baik dalil ‘aqli maupun naqli SWT.yang diturunkan oleh Allah kepada Nabi
Muhammad.
Dengan memperhatikan deskripsi di atas, maka Ketiga, Muhammad adalah utusan Allah.
kedudukan DALIL menjadi sangat penting untuk
menentukan kepastian (al-jazm);  yakni menentukan Ketiga tema pembahasan ini wajib dibuktikan dengan
apakah pemikiran yang diyakini itu sesuai dengan dalil ‘aqli, karena ketiganya memenuhi keempat
realitasnya (al-muthâbiq li al-wâqiq) atau tidak komponen akal di atas.
3

Sedangkan Rukun iman yang lain, yaitu keimanan pada 45 Super Cluster Laniakea 520 Juta Ly
Malaikat dan Hari Kiamat, harus menggunakan DALIL 46 Tembok Bsr BOSS 1 Milyar Ly
NAQLI, baik berupa al-Qur’an maupun Hadits Mutawâtir. 47 Huge LQG 4 Milyar Ly
48 Tembok bsr Herkules 10 Milyar Ly
Karena realitas masing-masing rukun iman tersebut
tidak bisa dijangkau oleh panca indera manusia.
 Manusia dengan Bumi Manusia ibaratkan Debu
 Jarak Bumi dengan Bulan  30 Bumi kalau dijejerkan
 Jarak Bumi dgn Matahari 150 Juta Km ( 1 SA )
SEKILAS TENTANG ALAM SEMESTA  Jarak Bumi dengan Pluto 50 SA = 7,5 Milyar Km
 Wilayah Terjauh dari tata surya KITA namanya Awan
 Miliaran bintang yang kita lihat di langit malam OORT jaraknya 100 SA
hanyalah secuil dari tanda kebesaran Allah SWT.  1 Tahun Cahaya ( Ly ) 9,4 Triliyun Km, 100.000 SA =
1,87 Ly
 Alam semesta adalah sebuah wadah nyaris tanpa  Luas Tata surya Kita 1,87 Ly = 18 Triliyun Km
batas bagi banyak bintang, planet, tata surya, galaksi,
 Luas Galaksi Bima Sakti 100.000 Ly
lubang hitam, nebula, dan semua materi fisik dan
nonfisik (energi) yang semuanya bekerja berinteraksi  Dan Galaxi Bima sakti berada dalam LOKAL Group
secara berkesinambungan sesuai dengan ketetuan Galaxi yg berisi 54 Galaxi yang saling berinteraksi
Allah SWT.  Lokal Group Galaxi merupakan bagian Kecil dari Virgo
Super Cluster
No Planet/Nebula/Galaxi Diameter
 Virgo Super Cluster tempat berkumpulnya Group
1 Bulan 3500 Km
GALAXI
2 Merkuri 5000 Km  Lannea Kea Super Cluster di dalamya 100.000 Galaxy
3 yupiter Moon 5500 Km  Universe terdiri dari 2 triliyun galaxy dan diameter 93
4 Mars 7000 Km Milyar Ly, SAMPAI DISINI BATAS PENGETAHUAN
5 Venus 12.500 Km MANUSIA
6 Bumi 13.000 Km  Dan dijagad Raya ini diduga ada Milyaran Universe....
7 Kepler 31.000 Km
Neptunus
Lalu Kursinya Allah.... Arasy Allah dan Allah Sendiri...?
8 50.000 Km
9 Uranus 51.000 Km
ALLAHU AKBAR
10 Saturnus 123.000 Km  Kemungkinan adanya makhluk hidup di luar bumi.

‫ﺚ ﻓِﻴ ِﻬ َﻤﺎ‬ ِ ‫وِﻣﻦ آ ﺗِِﻪ ﺧْﻠﻖ اﻟ ﱠﺴﻤﺎو‬


11 2 MASS 125.000Km
12 Yupiter 168.094 Km
‫ض َوَﻣﺎ ﺑَ ﱠ‬ ِ ‫ات َو ْاﻷ َْر‬ َ َ ُ ٍَ َ ِ ْ َ
ِ ِ
13 HD 100546b 900.000 Km
14
15
Matahari
Sirius
1.400.000 Km
2.500.000 Km
ِ ِ
‫ﻣ ْﻦ َداﺑﱠﺔ ۚ َوُﻫ َﻮ َﻋﻠَ ٰﻰ َﲨْﻌﻬ ْﻢ إ َذا ﻳَ َﺸﺎءُ ﻗَﺪ ٌﻳﺮ‬
16 Orange Giant 12.800.000 Km
17 Actuturus 36.000.000 Km
Di antara (ayat-ayat) tanda-tanda-Nya ialah menciptakan
18 Aldeberan 64.000.000 Km langit dan bumi dan makhluk-makhluk yang melata Yang
19 Rigel 90.000.000 KM
Dia sebarkan pada keduanya. Dan Dia Maha Kuasa
20 Pistol Star 440.000.000 Km
21 Antares 1.250.000.000 Km mengumpulkan semuanya apabila dikehendaki-Nya. Asy-
22 BetelGeus 1.550.000.000 Km Syura Ayat 29
23 Kanis Mayoris 2.000.000.000 Km
24
25
Uy Scuti
Sambrero
2.500.000.000 Km
5,9 Miliar Km
SEKILAS TENTANG KEHIDUPAN
26 Meisier Lh 38 Miliar Km Keistimewaan UNTA
27 Holmberg 15 A 59 Miliar Km  Punuk unta adalah gundukan lemak. Gundukan lemak
28 IC 1101 0,03 Ly ini berfungsi ketika terjadi kekurangan makanan.
29 Ton 618 0,04 Ly Lemak ini bisa diubah menjadi sumber tenaga dan air.
30 Neb. Shigray 0,3 Ly  Unta mampu minum air sebanyak sepertiga berat
31 Neb.Eakimo 0,68 Ly badannya dalam waktu sepuluh menit.
32 Neb.Bumerang 1,7 Ly  Bagian kelopak mata unta dapat tembus cahaya
33 Neb.Kupu Kupu 3,5 Ly
34 Neb Undan 7,1 Ly
sehingga dia bisa tetap melihat walaupun matanya
35 Neb.Omega 22 Ly
tertutup. Kelopak mata dan bulu matanya yang
36 Neb.Kpla KUDA 80 Ly panjang berfungsi melindungi mata dari masuknya
37 Neb.Trantula 650 Ly debu dan butiran pasir akibat hembusan badai pasir.
38 NGC 604 1500 Ly  Unta memiliki hidung yang dapat menutup ketika ada
39 Meisier 32 6500 Ly badai pasir, sehingga pasirnya tidak dapat
40 Awan Magelan BSR 14.000Ly mengganggu pernafasannya.
41 Galaxi Bima Sakti 100.000 Ly  Allah menciptakan kakinya lebar sehingga bisa
42 IC 1101 2 Juta Ly
menahan tubuhnya agar tidak tenggelam ke pasir.
43 Groub Lokal ( Gugus Galaksi 10.Juta LY
44 Super kelas Virgo 110.Juta Ly
Kemudian juga, Allah menciptakan kaki unta panjang
4

untuk menjauhkan tubuhnya dari pasir yang panas Setiap telinga mengandung 24.000 serabut yag
membakar di wajahnya. mendeteksi getaran molekul di udara
 Allah menciptakan lapisan-lapisan tebal tubuhnya Jantung
pada bagian-bagian tertentu yang bersentuhan Hanya memerlukan 23 detik untuk mengdarkan
dengan tanah darah ke seluruh pembuluh darah
 unta juga bisa menghasilkan susu dan urin yang Per tahun jantung berdetak 36 juta kali dan
berkhasiat bagi kesehatan manusia memompa 2,7 liter darah Jantung bekerja secara
‫أﻓﻼ ﻳﻨﻈﺮون إ اﻹﺑﻞ ﻛﻴﻒ ﺧﻠﻘﺖ‬ otomatis dalam 24 jam
Mata
Artinya: "apakah mereka tidak memperhatikan
bagaimana unta diciptakan?" Setiap mata manusia mengandung 130 juta
penerima cahaya
Fenomena tidak tercampurnya air laut dengan ar tawar Hidung
 Air laut dan air tawar tidak dapat bercampur. Mampu mengenali bau kimiawi suatu benda dalam satu
Fenomena ini bisa disaksikan di selat Gibraltar, di per triliun bagian udara
mana tampak dua laut yang berbeda warna, tidak Mulut
dapat bersatu. Laboratorium kimia tercanggih yang pernah dikenal di
 Karena perbedaan massa jenis ini, tegangan planet bumi dan mengenali milyaran rasa
permukaan mencegah dua lautan untuk saling Pembuluh darah
bercampur, seolah-olah terdapat dinding tipis yang Panjang pembuluh darah dalam tubuh 96.000Km atau 2,5
memisahkan keduanya. kali keliling bumi
 Pembatas yang ada di antara pertemuan dua jenis air
Pertanyaannya...
ini dijelaskan sekira 14 abad lalu di dalam salah satu Apakah ALAM SEMESTA, KEHIDUPAN, MANUSIA terjadi
ayat Alquran. dengan sendirinya..atau ada yang menciptakan...
Darimana Asal MUASAL MANUSIA, Alam dan Kehidupan
Fenomena api muncul dari dasar lautan INI...
 fenomena api muncul dari dasar lautan itu nyata. Hal
ini terjadi karena letusan gunung api bawah laut PEMECAHAN AL UQDATUL KUBRO 1
terbukti adanya berdasarkan temuan para imuwan.  Akidah menjelaskan bahwa di balik alam semesta,
manusia, dan hidup, terdapat Pencipta (Al-Khaliq)
 Namun 14 abad lalu, jauh sebelum para ilmuwan itu yang telahmeciptakan ketiganya, serta yang telah
lahir, Alquran sudah menyebutkan ada api di dasar meciptakan segala sesuatu lainnya. Dialah Allah SWT.
laut  Pencipta telah menciptakan segala sesuatu dari tidak
 Alquran telah menjelaskan fenomena sains tersebut ada menjadi ada. Ia bersifat wajibul wujud, wajib
seribuan tahun silam. Seperti tertulis dalam Surah At- adanya
Tur ayat 1 sampai 6  Bukti bahwa segala sesuatu mengharuskan adanya
Pencipta yang menciptakannya, dapat diterangkan
sebagai berikut:
SEKILAS TENTANG MANUSIA  bahwa segala sesuatu yang dapat dijangkau oleh akal
Proses penciptaan manusia terbagi dalam tiga unsur, yaitu (1) manusia, (2) alam
Proses penciptaan manusia di dalam rahim dijelaskan semesta, dan (3) kehidupan.
dalam Alquran surat al-Mu'minun ayat 12-14.  Ketiga unsur ini bersifat terbatas, lemah, serba
kurang, dan saling membutuhkan kepada yang lain
''Dan, sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia o Misalnya manusia. Manusia terbatas sifatnya,
dari suatu saripati (berasal) dari tanah. Kemudian, Kami karena ia tumbuh dan berkembang sampai pada
jadikan saripati itu air mani (yang disimpan) dalam batas tertentu yang tidak dapat dilampuinya
tempat yang kokoh (rahim). Kemudian, air mani itu Kami lagi
jadikan segumpal darah. Lalu, segumpal darah itu kami o Begitu pula halnya dengan kehidupan,
jadikan segumpal daging dan segumpal daging itu Kami bersifat terbatas, karena penampakannya
jadikan tulang belulang. Lalu, tulang belulang itu Kami bersifat individual
bungkus daging. Kemudian, Kami jadikan dia makhluk o Alam semesta merupakan himpunan dari
yang (berbentuk) lain
benda-benda angkasa, yang setiap bendanya
Otak memiliki keterbatasan. Himpunan segala
Otak mampu mengingat 100 Milyar bit Informasi sesuatu yang terbatas, tentu terbatas pula
Kecepatan Berpikir . 300 mil/jam lebih cepat dari kereta sifatnya
tercepat  Berarti segala sesuatu yang bersifat terbatas,
akan kita simpulkan bahwa semuanya tidak azali
Telinga
5

 Dengan demikian segala yang terbatas pasti yang ada di sekelilingnya maupun yang
diciptakan oleh “sesuatu yang lain”. “Sesuatu yang berhubungan dengan keberadaan dirinya
lain” inilah yang disebut Al-Khaliq  Ajakan itu untuk dijadikan petunjuk akan adanya
 Dalam menentukan keberadaan Pencipta ini akan kita Pencipta yang Maha Pengatur, sehingga imannya
dapati tiga kemungkinan. kepada Allah SWT menjadi iman yang mantap,
o Pertama, Ia diciptakan oleh yang lain.
o Kedua, Ia menciptakan diri-Nya sendiri. yang berakar pada akal dan bukti yang nyata.
o Ketiga, Ia bersifat azalidan wajibul wujud.  iman kepada adanya Pencipta Yang Maha
 Fakta menunjukkan bahwa semua benda itu bersifat Pengatur merupakan hal yang FITRI PADA SETIAP
serba kurang, sangat lemah, dan saling MANUSIA
membutuhkan,  Hanya saja, iman yang fitri ini muncul dari
 Hal ini menggambarkan segala sesuatu yang ada perasaan yang berasal dari hati nurani belaka jika
hanyalah makhluk Cara seperti ini dibiarkan begitu saja, tanpa
 Jadi untuk membuktikan adanya Al-Khaliq Yang Maha dikaitkan dengan akal, maka akana
Pengatur, sebenarnya cukup HANYA DENGAN mengakibatkan
MENGARAHKAN PERHATIAN MANUSIA TERHADAP o Akibatnya keimanannya tidak dapat
BENDA-BENDA YANG ADA DI ALAM SEMESTA, dipertahankan lama
FENOMENA HIDUP, DAN DIRI MANUSIA SENDIRI
 Karena itu, dalam Al-Quran terdapat ajakan untuk o Dalam kenyataannya, perasaan tersebut
mengalihkan perhatian manusia terhadap benda- sering menambah-nambah apa yang diimani
benda yang ada Bahkan ada yang mengkhayalkannya
Firman Allah Ali Imran 190 dengan sifat-sifat tertentu yang dianggap
lumrah dan Tanpa sadar, cara tersebut justru
ِ ‫ض واﺧﺘِ َﻼ‬ ِ
‫ف اﻟﻠﱠْﻴ ِﻞ‬ ْ َ ِ ‫إِ ﱠن ِﰲ َﺧْﻠ ِﻖ اﻟ ﱠﺴ َﻤ َﺎوات َو ْاﻷَْر‬
menjerumuskannya ke arah kekufuran dan
kesesatan. Seperti KHURAFAT, AJARAN
ِ ‫ُوﱄ ْاﻷَﻟْﺒ‬ ِ ٍ
‫ﺎب‬ َ ِ ‫ﱠﻬﺎ ِر َﻵ َ ت ﻷ‬ َ ‫َواﻟﻨـ‬
KEBATINAN, syirik
 Karena itu, ISLAM MENEGASKAN AGAR
Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, dan SENANTIASA MENGGUNAKAN AKAL DISAMPING
silih bergantinya malam dan siang terdapat tanda-tanda ADANYA PERASAAN HATI.
bagi orang-orang yang berakal,  Islam mewajibkan setiap umatnya untuk
Firman Allah Ath –Thariq 5-7 menggunakan akal dalam beriman kepada Allah
SWT, serta melarang bertaqlid dalam masalah
‫اﻹﻧْ َﺴﺎ ُن ِﻣ ﱠﻢ ُﺧﻠِ َﻖ‬
ِْ ‫ﻓَـْﻠﻴَـْﻨﻈُِﺮ‬ akidah.
Maka hendaklah manusia memperhatikan dari apakah MASALAH BERIKUTNYA

‫ُﺧﻠِ َﻖ ِﻣ ْﻦ َﻣ ٍﺎء َداﻓِ ٍﻖ‬


dia diciptakan?  Jika manusia yang ada di bumi ini mau
menggunakan aqalnya, pasti mereka akan
Dia diciptakan dari air yang dipancarkan, mengakui adanya Pencipta (Tuhan).
‫ﺐ‬ِ ِ‫اﻟﱰاﺋ‬
َ ‫ﺐ َو ﱠ‬ ِ ‫ﺼْﻠ‬
‫ﲔ اﻟ ﱡ‬ ِ َْ‫َﳜْﺮج ِﻣﻦ ﺑ‬  Jika seluruh manusia di bumi sudah percaya
ْ ُُ
yang keluar dari antara tulang sulbi laki-laki dan
adanya Tuhan, apakah masalah di dunia ini akan
selesai?
tulang dada perempuan.  Kenyataannya, hampir 90% penduduk di bumi ini
percaya adanya Tuhan
Firman Allah Al Baqarah 164
Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi,  Tetapi, mengapa bumi ini tidak semakin aman,
silih bergantinya malam dan siang, bahtera yang semakin makmur dan semakin damai?
berlayar di laut membawa apa yang berguna bagi  Tetapi, mengapa bumi ini tidak semakin aman,
manusia, dan apa yang Allah turunkan dari langit semakin makmur dan semakin damai?
berupa air, lalu dengan air itu Dia hidupkan bumi  Tetapi, mengapa bumi ini tidak semakin aman,
sesudah mati (kering)-nya dan Dia sebarkan di bumi semakin makmur dan semakin damai?
itu segala jenis hewan, dan pengisaran angin dan  Hingga sampai kepada pertanyaan Pemecahan
awan yang dikendalikan antara langit dan bumi; Aqidah 2, yaitu
sungguh (terdapat) tanda-tanda (keesaan dan  APA TUJUAN HIDUP MANUSIA DI DUNIA INI?
kebesaran Allah) bagi kaum yang memikirkan.

 Banyak lagi ayat serupa lainnya, yang


mengajak manusia untuk memperhatikan benda-
benda alam dengan seksama, dan melihat apa

Anda mungkin juga menyukai