Anda di halaman 1dari 39

PERANGKAT PEMBELAJARAN

(KOORDINAT KARTESIUS)

Disusun Oleh:
Nama : Wa Emi, S.Si
NIM :-
Kelompok : 3 (Tiga)

PENDIDIKAN PROFESI GURU BIDANG MATEMATIKA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
2022
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI......................................................................................................................................................................... 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)........................................................................................... 3
Bagian I. Identitas Umum..................................................................................................................................... 3
Bagian II. Kompetensi Inti................................................................................................................................... 3
Tujuan Pembelajaran........................................................................................................................................ 3
Pemahaman Bermakna.................................................................................................................................... 3
Pertanyaan Pemantik........................................................................................................................................ 4
Persiapan Pembelajaran................................................................................................................................. 4
Kegiatan Pembelajaran.................................................................................................................................... 4
BAGIAN III. Lampiran.......................................................................................................................................... 11
A. Langkah-langkah Pembelajaran............................................................................................................... 11
BAHAN AJAR................................................................................................................................................................... 12
KOMPETENSI INTI................................................................................................................................................... 13
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN.............................................................................13
PETA KONSEP............................................................................................................................................................ 13
A. PENDAHULUAN............................................................................................................................................... 12
B. CAPAIAN PEMBELAJARAN......................................................................................................................... 13
C. POKOK POKOK MATERI............................................................................................................................... 12
D. URAIAN MATERI............................................................................................................................................. 13
E. RANGKUMAN................................................................................................................................................... 21
F. DAFTAR PUSTAKA......................................................................................................................................... 22
G. KUNCI JAWABAN TES FORMATIF............................................................................................................ 22
MEDIA PEMBELAJARAN............................................................................................................................................. 23
Tujuan........................................................................................................................................................................... 23
Appersepsi.................................................................................................................................................................. 23
Media............................................................................................................................................................................. 23
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK............................................................................................................................ 24
INSTRUMEN EVALUASI BERBASIS HOTS........................................................................................................... 29
A. Kisi-kisi............................................................................................................................................................... 29
B. Instrumen.......................................................................................................................................................... 30
C. Rubrik Penilaian.............................................................................................................................................. 31
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Bagian I. Identitas Umum

Identitas Sekolah : SMP Negeri 9 Buru

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : VIII / Semester Ganjil

Alokasi Waktu : 5 JP @ (2xPertemuan) @40 menit

Tahun Pelajaran : 2022-2023

Fase CP / Kelas : D/8


Kompetensi Awal : - Bilangan Bulat
- Garis
- Garis Bilangan
Profil Pelajar Pancasila : Bernalar Kritis
Sarana dan Prasarana : LCD dan Laptop
Target Peserta Didik : Reguler

Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Berbasis Masalah (PBL)

Metode Pembelajaran : Tanya Jawab dan Diskusi

Bagian II. Kompetensi Inti


A. Tujuan Pembelajaran : 1. Diberikan suatu gambar bidang koordinat kartesius,
siswa dapat menentukan kedudukan titik terhadap
sumbu-X dan sumbu-Y dengan tepat. (Pertemuan
Pertama)

2. Diberikan suatu bidang koordinat kartesius, siswa


dapat menentukan kedudukan garis terhadap
sumbu X dan sumbu Y dengan tepat (Pertemuan
kedua)

3. Melalui kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan


diharapkan peserta didik dapat menumbuhkan
karakter profil pelajar Pancasila yaitu bernalar
kritis.

B. Pemahaman Bermakna : Peserta didik dapat menerapkan penyelesaian


masalah dalam menentukan kedudukan titik dan garis
pada bidang koordinat kartesius yang berkaitan
dengan masalah sehari-hari (seperti kedudukan objek)

C. Pertanyaan Pemantik : 1. Apa yang dimaksud dengan koordinat kartesius?


(Pertemuan 1)

2. Apa saja bagian-bagian yang ada pada bidang


koordinat kartesius? (Pertemuan 1)

3. bagaimana kedudukan titik terhadap sumbu-X dan


sumbu-Y pada bidang koordinat kartesius
(Pertemuan 2)

4. bagaimana kedudukan garis terhadap bidang


koordinat kartesius. (Pertemuan 2)

D. Persiapan Pembelajaran : 1. Menyiapkan ruangan

2. Menyiapkan sarana dan prasarana yang akan


digunakan dalam peroses pembelajaran

3. Menyiapkan kondisi peserta didik


E. Kegiatan Pembelajaran
 Proses Pembelajaran
 Pertemuan ke-1 (3 JP @ 40 Menit)

Kegiatan Pembelajaran
Pendahuluan (15 menit)  Orientasi :
1) Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka
2) Guru menanyakan kabar peserta didik
3) Guru mengarahkan peserta didik untuk berdoa
sebelum memulai pembelajaran.
4) Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai
sikap disiplin
5) Guru menyiapkan kondisi peserta didik untuk siap
mengikuti pembelajaran
 Motivasi :
Guru memberikan motivasi kepada seluruh peserta didik
agar semangat dan fokus dalam mengikuti pembelajaran.
 Apersepsi :
Guru memberikan apersepsi berupa Pertanyaan sebagai
pemantik terkait materi koordinat kartesius
 Tujuan :
1) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada
peserta didik.
2) Guru menyampaikan profil pelajar pancasila yang akan
dicapai selama pembelajaran berlangsung
 Manfaat
Guru menyampaikan manfaat yang dapat diambil dari
pembelajaran koordinat kartesius.
 Cakupan Materi dan Teknik Penilaian
- Guru menyampaikan cakupan materi yang akan
dipelajari pada pertemuan ini yaitu tentang
menentukan titik koordinat terhadap sumbu-X dan
sumbu-Y.
- Guru menyampaikan langkah-langkah kegiatan yang
akan dilakukan pada kegiatan pembelajaran.
- Guru menyampaikan teknik penilaian yang akan
digunakan pada pertemuan ini
Kegiatan Inti (90 menit) 1) Orientasi Masalah
 Guru meminta peserta didik menyimak materi dan
masalah yang disajikan guru melalui media power point
mengenai penentuan kedudukan titik pada koordinat
kartesius (Critical Thinking)
 Peserta didik diminta untuk menanggapi masalah yang
ditampilkan pada media powerpoint. (Communicative
& Collaborative)

2) Mengorganisasikan Siswa untuk Belajar


 Guru membagi peserta didik menjadi beberapa
kelompok yang terdiri dari 4-5 orang. (Communicative
& Collaborative)
 Guru membagikan LKPD kepada masing-masing
kelompok yang telah dibentuk.
 Peserta didik untuk mencermati permasalahan yang
diberikan di dalam LKPD dengan arahan dari guru
mengenai informasi terkait permasalahan yang
diberikan mengenai kedudukan titik terhadap sumbu-X
dan sumbu-Y (Creative & Critical Thinking)

3) Membimbing Penyelidikan Individual dan Kelompok


 Peserta didik dipersilahkan untuk berdiskusi mengenai
masalah terkait penentuan kedudukan titik koordinat
kartesius pada LKPD yang telah diberikan dengan
bimbingan dari guru. (Creative & Critical Thinking)
 Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam
kelompok dan menemukan berbagai kesulitan yang di
alami peserta didik dan memberikan kesempatan untuk
mempertanyakan hal-hal yang belum dipahami.
(Communicative & Collaborative)

4) Menyajikan Hasil Karya


 Peserta didik diminta oleh guru untuk
mempresentasikan hasil pekerjaannya
(Communicative & Collaborative)

5) Menganalisis dan Mengevaluasi Pemecahan Masalah


 Peserta didik diberi kesempatan oleh guru untuk
menanggapi hasil pekerjaan dari kelompok lain sehingga
terjadi diskusi (Critical Thinking & Communicative)
 Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya terkait
materi yang sudah di berikan (Critical Thinking &
Communicative)
 Peserta didik dipersilahkan untuk melengkapi dan
memperbaiki jika hasil pengerjaannya kurang tepat.
(Creative & Communicative)
 peserta didik mendengarkan jawaban dari guru terkait
pertanyaan yang sudah diajukan (Critical Thinking)
 Peserta didik diminta untuk menyimpulkan
pembelajaran pada hari itu (Creative &
Communicative)
Penutup (15 Menit)  Guru memberi penguatan terhadap hasil kesimpulan
peserta didik dan melakukan refleksi terkait materi yang
diajarkan , seperti :
- Apa yang sudah kita pelajari hari ini?
- Bagian mana yang paling menarik dalam kegiatan
belajar ini.
- Bagian mana yang masih dirasa kesulitan untuk
dipahami pada kegiatan belajar ini?
 Guru memberikan soal evaluasi.
 Seluruh peserta didik mengerjakan soal evaluasi dan
mengumpulkannya.
 Guru mengakhiri pembelajaran dengan salam penutup

 Pertemuan ke-2 (2 JP @ 40 Menit)


Pendahuluan (10 menit)  Orientasi :
1) Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka
2) Guru menanyakan kabar peserta didik
3) Mengarahkan peserta didik untuk berdoa sebelum
memulai pembelajaran.
4) Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap
disiplin
5) Guru menyiapkan kondisi peserta didik untuk siap
mengikuti pembelajaran
 Motivasi :
Guru memberikan motivasi kepada seluruh peserta didik
agar semangat dan fokus dalam mengikuti pembelajaran .
 Apersepsi :
- Guru memberikan apersepsi berupa Pertanyaan sebagai
pemantik terkait materi koordinat kartesius : kedudukan
garis terhadap bidang koordinat kartesius
 Tujuan :
1) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada
peserta didik.
2) Guru menyampaikan profil pelajar pancasila yang akan
dicapai selama pembelajaran berlangsung
 Manfaat
Guru menyampaikan manfaat yang dapat diambil dari
pembelajaran koordinat kartesius : kedudukan garis
terhadap bidang koordinat kartesius
 Cakupan Materi dan Teknik Penilaian
1) Guru menyampaikan cakupan materi yang akan
dipelajari pada pertemuan ini.
2) Guru menyampaikan langkah-langkah kegiatan yang
akan dilakukan pada kegiatan pembelajaran
3) Guru menyampaikan teknik penilaian yang akan
digunakan pada pertemuan ini
Kegiatan Inti (50 menit) 1) Orientasi Masalah
 Guru meminta peserta didik menyimak materi dan
masalah yang disajikan guru melalui media powerpoint
mengenai penentuan kedudukan garis pada koordinat
kartesius (Critical Thinking)

2) Mengorganisasikan Siswa untuk Belajar


 Guru mempersilahkan peserta didik untuk duduk sesuai
kelompok yang telah dibagi pada sesi sebelumnnya.
(Communicative & Collaborative)
 Guru membagikan LKPD kepada masing-masing
kelompok.
 Peserta didik mencermati permasalahan yang diberikan
di dalam LKPD dengan arahan dari guru mengenai
informasi terkait permasalahan yang diberikan
mengenai kedudukan garis terhadap bidang koordinat
kartesius (Creative & Critical Thinking)

3) Membimbing Penyelidikan Individual dan Kelompok


 Peserta didik dipersilahkan untuk berdiskusi mengenai
masalah terkait penentuan kedudukan garis pada
koordinat kartesius pada LKPD yang telah diberikan
dengan bimbingan dari guru. (Creative & Critical
Thinking)
 Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam
kelompok dan menemukan berbagai kesulitan yang di
alami peserta didik dan memberikan kesempatan untuk
mempertanyakan hal-hal yang belum dipahami.
(Communicative & Collaborative)
4) Menyajikan Hasil Karya
 Peserta didik diminta oleh guru untuk
mempresentasikan hasil pekerjaannya
(Communicative & Collaborative)
5) Menganalisis dan Mengevaluasi Pemecahan Masalah
 Peserta didik diberi kesempatan oleh guru untuk
menanggapi hasil pekerjaan temannya sehingga terjadi
diskusi (Critical Thinking & Communicative)
 Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya terkait
materi yang sudah di berikan (Critical Thinking &
Communicative)
 Peserta didik dipersilahkan untuk melengkapi dan
memperbaiki jika hasil pengerjaannya kurang tepat.
(Creative & Communicative)
 peserta didik mendengarkan jawaban dari guru terkait
pertanyaan yang sudah diajukan (Critical Thinking)
 Peserta didik diminta untuk menyimpulkan
pembelajaran pada hari itu (Creative &
Communicative)
Penutup (15 Menit)  Guru memberi penguatan terhadap hasil kesimpulan
peserta didik dan melakukan refleksi terkait materi yang
diajarkan , seperti :
- Apa yang sudah kita pelajari hari ini?
- Bagian mana yang paling menarik dalam kegiatan
belajar ini.
- Bagian mana yang masih belum dipahami peserta
didik?
 Guru memberikan soal evaluasi
 Peserta didik mengerjakan soal evaluasi dan
mengumpulkannya.
 Guru mengakhiri pembelajaran dengan salam penutup.

F. Asesmen
1. Sikap Sosial
Teknik Penilaian : Observasi
Bentuk Instrumen : Lembar observasi (Terlampir)
2. Pengetahuan
Teknik Penilaian : Tes tertulis
Bentuk Instrumen : Uraian (Terlampir)
3. Profil Pelajar Pancasila
Teknik Penilaian : Observasi
Bentuk Instrumen : Lembar observasi/pengamatan (Terlampir)
G. Pengayaan dan Remedial

a. Remedial
 Remidial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM.
 Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum
mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam
bentuk:
 bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≤ 20%;
 belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan
50%;
 pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas ≥ 50%.

b. Pengayaan
 Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai
materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah
tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
 Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan
dengan peserta didik.
 Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang
membutuhkan pengembangan lebih luas

H. Refleksi Peserta Didik dan Guru

 Refleksi Peserta didik :


- Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
- Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
- Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran
ini?
- Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa
bintang akan kamu berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?

 Refleksi Guru :
- Apakah tujuan pembelajaran tercapai?

- Apakah nampak peserta didik belajar secara aktif?

- Apakah seluruh peserta didik mengikuti pelajaran dengan baik?

- Apakah pembelajaran yang saya lakukan sudah sesuai


dengan apa yang saya rencanakan?

- Hal-hal apa yang berjalan dengan baik?

- Kegiatan pembelajaran akan lebih baik jika siswa dilibatkan dengan


media pembelajaran interaktif agar pembelajaran yang dilakukan
bisa lebih dipahami dan dapat meningkatkan motivasi siswa dalam
belajar.
BAGIAN III. Lampiran

1. Lembar kerja peserta didik


2. Bahan Bacaan Guru dan Peserta didik
3. Glosarium
4. Daftar Pustaka

Lembar kerja peserta Lampiran 1 LKPD tentang kedudukan titik pada bidang
didik koordinat kartesius

Lampiran 2 LKPD tentang kedudukan garis pada bidang


koordinat kartesius

Bahan Bacaan Guru Lampiran Bahan Ajar Koordinat Kartesius dan buku
dan peserta didik paket

Glosarium - Sistem koordinat kartesius adalah sistem koordinat


berupa susunan garis dan titik dalam dua dimensi
- Absis atau Sumbu-X adalah Garis bilangan
horizontal pada bidang koordinat.
- Ordinat Sumbu-Y adalah Garis bilangan vertikal
pada bidang koordinat.

Daftar Pustaka As’ari,dkk. 2017. Matematika SMP Kelas VIII. Jakarta:


Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan
Teknologi

Namlea, 11 Agustus 2022


Mengetahui Guru Mata Pelajaran,
Kepala SMP Negeri 9 Buru

La Pou, S.Pd.,M.M Wa Emi, S.Si


NIP. 19651231 199403 1 138 NIP -
BAHAN AJAR

A. PENDAHULUAN
Bahan ajar matematika materi sistem koordinat disusun untuk membantu peserta
didik kelas VIII SMP Negeri 9 Buru dalam meningkatkan komunikasi matematikanya.
Dalam penyusunannya, bahan ajar ini disesuaikan dengan kompetensi inti dan
kompetensi dasar kurikulum 2013 Yang berlaku saat ini. Bahan ajar ini juga diharapkan
dapat menjadi referensi bagi pendidik dalam membimbing peserta didik mempelajari
matematika khususnya dalam materi sistem koordinat.
Penyajian materi dalam bahan ajar ini disusun dengan menggunakan model
Problem Based Learning sehingga peserta didik dituntut agar dapat menyelesaikan
masalah dengan kemampuan dan mental yang dimilikinya.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Diberikan suatu gambar bidang koordinat kartesius, siswa dapat menentukan
kedudukan titik terhadap titik asal dan titik tertentu dengan tepat. (Pertemuan
pertama)
2. Diberikan suatu bidang koordinat kartesius, siswa dapat menentukan kedudukan
garis terhadap sumbu X dan sumbu Y dengan tepat (Pertemuan kedua)
3. Melalui kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan diharapkan peserta didik
dapat menumbuhkan karakter profil pelajar Pancasila yaitu bernalar kritis.

C. POKOK POKOK MATERI


 Sistem koordinat karteius
 Posisi titik terhadap sumbu-X dan sumbu-Y.
 Memahami Posisi Garis Terhadap sumbu X dan sumbu Y.
D. URAIAN MATERI

KOORDINAT KARTESIUS
(Pertemuan Pertama)

Koordinat adalah letak suatu titik (objek) yang ditulis (x,y) dimana x disebut absis dan y adalah
ordinat.
Pada gambar grafik 1 di samping, titik A dapat
dinyatakan sebagai pasangan berurutan A(x, y)
Keterangan:
x : jarak titik A terhadap sumbu-Y
y : jarak titik A terhadap sumbu-X
Gambar 1

1. Posisi titik terhadap sumbu-X dan sumbu-Y.

Titik-titik pada bidang koordinat


Kartesius memiliki jarak terhadap
sumbu-X dan sumbu-Y.
Coba sekarang amati posisi
titik A, B, C, D, E, F, G, dan H
terhadap sumbu-X dan sumbu-Y
pada Gambar.

Gambar 2. Koordinat Kartesius

Alternatif Pemecahan Masalah


Untuk menuliskan koordinat titik-titik tersebut, amati kembali jarak titik-titik A, B, C, D, E, F, G dan H
terhadap sumbu X dan sumbu Y. Dari gambar di atas dapat ditulis posisi titik-titik, Yaitu :
Titik A berjarak 3 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 6 satuan dari sumbu-X.
Titik B berjarak 4 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 4 satuan dari sumbu-X.
Titik C berjarak 4 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 3 satuan dari sumbu-X.
Titik D berjarak 6 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 5 satuan dari sumbu-X.
Titik E berjarak 5 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 5 satuan dari sumbu-X.
Titik F berjarak 3 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 3 satuan dari sumbu-X.
Titik G berjarak 2 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 6 satuan dari sumbu-X.
Titik H berjarak 6 satuan dari sumbu-Y dan berjarak 5 satuan dari sumbu-X.
Sumbu diagram terdiri dari dua garis yang berpotongan tegak lurus. Garis yang
mendatar disebut sumbu X dan yang tegak disebut sumbu Y. Titik potong sumbu X dan Y
disebut titik asal. Titik ini dinyatakan sebagai titik nol.
Pada sumbu X dan sumbu Y terletak titik yang berjarak sama. Pada sumbu X dari titik
nol ke kanan dan seterusnya merupakan bilangan positif, sedangkan dari titik nol ke kiri dan
seterusnya merupakan bilangan negatif. Pada sumbu Y, dari titik nol ke atas merupakan
bilangan positif, dan dari titik nol ke bawah merupakan bilangan negatif.
Setiap titik pada bidang cartesius dihubungkan pada jarak tertentu ke sumbu X yang
disebut absis, sedangkan jarak tertentu ke sumbu Y disebut ordinat. Absis dan ordinat
mewakili pasangan bilangan (pasangan berurut) yang disebut koordinat. Penulisan
koordinat ditulis dalam tanda kurung. Koordinat x selalu ditulis terlebih dahulu diikuti tanda
koma dan kemudian koordinat y menjadi (x, y)

 Titik-titik yang memiliki jarak yang sama dengan


sumbu-Y jika titik tersebut koordinat X-nya sama dan
tidak memperdulikan positif dan negatif.
 Titik-titik yang memiliki jarak yang sama dengan
sumbu- X jika titik tersebut koordinat Y-nya sama
dan tidak memperdulikan positif dan negatif.

Sumbu X dan sumbu Y membagi


bidang koordinat menjadi 4
kuadran, yaitu :

Gambar 4
Gambar 3
Contoh 1:
Tentukan posisi titik B(-3, -1) pada
koordinat Cartesius !
Jawab :
Titik B berjarak 3 satuan terhadap sumbu Y
dan berada di sebelah kiri sumbu Y.
Titik B berjarak 1 satuan terhadap sumbu X
dan berada di bawah sumbu X.

Gambar 4
Contoh 2:

Gambarlah titik A(4, 3), B(5, 5), C(4, 0), dan D(-5, -6) pada koordinat kartesius !

Gambar 5
Contoh 3 :

Berdasarkan gambar di atas, tentukan titik-titik yang


berada pada kuadran I, II, III, dan IV !

titik-titik yang terletak di kuadran I adalah titik A(2,6),


B(3.0) dan D(0.4)
titik-titik yang terletak di kuadran II adalah titik C(-2,3)
dan E (-5, 0)
titik-titik yang terletak di kuadran III adalah titik F (-5,-3)
titik-titik yang terletak di kuadran IV adalah titik G(5,-4)
dan H (0,-5)

Gambar 6

2. Memahami Posisi garis terhadap sumbu X dan sumbu Y

(Pertemuan Kedua)
Kalian sudah paham mengenai posisi garis terhadap sumbu x dan sumbu y pada materi 1, kalau
sudah mari kita lanjutkan materi 2 yaitu Garis-garis yang saling sejajar, tegak lurus dan
berpotongan pada bidang koordinat kartesius .

Perhatikan garis l, garis m, dan garis n pada koordinat Kartesius di bawah ini terhadap sumbu-X
dan sumbu-Y.
Gambar 8. Garis-garis pada bidang koordinat Kartesius
Berdasarkan Gambar 8 dapat ditulis beberapa garis sebagai berikut.
Tabel garis-garis yang sejajar, tegak lurus dan memotong sumbu X dan sumbu Y

Contoh 1:
Gambarlah garis l yang melalui titik A(3, –5) yang tidak sejajar dengan sumbu-X dan tidak
sejajar dengan sumbu-Y.

Alternatif Penyelesaian:
Gambar garis l yang melalui titik A(3, –5)
yang tidak sejajar dengan sumbu-X dan
tidak sejajar dengan sumbu-Y
dapat dilihat pada gambar disamping
Contoh 2 :
Diketahui titik A(3, 2), B(3, −6), dan C(−5, 2).
a. Jika dibuat garis melalui titik A dan B, bagaimana kedudukan garis tersebut terhadap
sumbu-X dan sumbu-Y
b. Jika dibuat garis melalui titik A dan C, bagaimana kedudukan garis tersebut terhadap
sumbu-X dan sumbu-Y
c. Jika dibuat garis melalui titik B dan C, bagaimana kedudukan garis tersebut terhadap
sumbu-X dan sumbu-Y

Alternatif Penyelesaian :
Untuk menyelesaikan pertanyaan tersebut, lakukan prosedur berikut.

-Langkah 1 Gambarlah bidang


koordinat Kartesius yang
memuat 4 kuadran.
-Langkah 2 Gambarlah titik A(3, 2),
B(3, –6), dan C(–5, 2) pada bidang
koordinat Kartesius
-Langkah 3 Buatlah garis melalui
titik A dan B, melalui titik A dan
C, dan melalui titik B dan C
seperti pada gambar disamping
E. Rangkuman

Dari beberapa kegiatan maka dapat disimpulkan bahwa :


1. Koordinat adalah dua bilangan atau huruf yang dipakai untuk menunjukkan posisi suatu
titik pada peta, grafik dan bagan. Koordinat dapat memudahkan kita dalam menemukan
letak benda.
2. Setiap titik pada bidang kartesius dihubungkan dengan jarak tertentu ke sumbu X yang
disebut absis, sedangkan jarak tertentu ke sumbu Y disebut oordinat. Absis dan ordinat
mewakili pasangan bilangan atau pasangan berurut yang disebut koordinat.
3. Sumbu X dan sumbu Y membagi bidang koordinat menjadi 4 kuadran, yaitu :
1) Kuadran I : (x, y) 3) Kuadran III : (-x, -y)
2) Kuadran II : (-x, y) 4) Kuadran IV : (x, -y)
Dengan :
 Pada kuadran I, nilai pada sumbu x dan y selalu positif (+)
 Pada kuadran II, nilai pada sumbu x negatif (-) dan pada nilai sumbu y positif (+)
 Pada kuadran III, nilai pada sumbu x negatif (-) dan nilai pada sumbu y negatif (-)
 Pada kuadran IV, nilai pada sumbu x positif (+) dan nilai pada sumbu y negatif (-)
4. Dua buah garis dikatakan saling sejajar jika  kedua buah garis tersebut memiliki
kemiringan yang sama, sehingga apabila kita perpanjang maka kedua garis tersebut
tidak akan berpotongan
5. Dua buah garis dikatakan saling tegak lurus jika kedua buah garis tersebut berpotongan
dan membentuk sudut 900 atau siku-siku
6. Dua buah garis dikatakan saling berpotongan jika  kedua buah garis tersebut saling
memotong satu dengan yang lainnya
F. DAFTAR PUSTAKA

Achmad, Harmitha. 2020. Artikel : Posisi Titik terhadap titik asal (0,0) dan titik tertentu
(a,b).
https://mathematics4us.com/posisi-titik-terhadap-titik-asal-0-0-dan-titik-tertentu-a-b/
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Buku Panduan Guru Matematika Kelas
VIII SMP/MTS. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Buku Panduan Siswa Matematika Kelas
VIII SMP/MTS. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Kurniawati, Desi. 2022. Bahan Ajar-1 Materi Koordinat Kartesius Kelas VIII SMP/MTs.
https://fliphtml5.com/ffgco/ddch/basic
MEDIA PEMBELAJARAN
Tujuan :
1. Diberikan suatu gambar bidang koordinat kartesius, siswa dapat menentukan
kedudukan titik terhadap sumbu-X dan sumbu-Y dengan tepat. (Pertemuan
Pertama)
2. Diberikan suatu bidang koordinat kartesius, siswa dapat menentukan kedudukan
garis terhadap sumbu X dan sumbu Y dengan tepat (Pertemuan kedua)
3. Melalui kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan diharapkan peserta didik
dapat menumbuhkan karakter profil pelajar Pancasila yaitu bernalar kritis.

Appersepsi :
Guru memberikan apersepsi berupa Pertanyaan sebagai pemantik terkait materi
koordinat kartesius

Media :
Powerpoint
 Pertemuan 1
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Pertemuan ke - 1

Satuan pendidikan : SMP Negeri 9 Buru


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : VIII / Ganjil
Materi Pokok : Koordinat Kartesius
Alokasi Waktu : 30 Menit

Tujuan Pembelajaran :
1. Diberikan suatu gambar bidang koordinat kartesius, siswa dapat menentukan
kedudukan/posisi titik terhadap sumbu-X dan sumbu-Y dengan tepat.
2. Disajikan beberapa titik koordinat, siswa dapat menggambar titik-titik pada
koordinat kartesius.
Appersepsi :
Guru memberikan apersepsi berupa Pertanyaan sebagai pemantik terkait materi
koordinat kartesius
Petunjuk Pengisian LKPD:
1. Perhatikan petunjuk yang ada pada LKPD secara teratur
2. Tulislah nama kelompok dan anggota kelompok
3. Pahami masalah dengan baik
4. Buatlah penyelesaian maslah secara terstruktur
Masalah 1
Gambar di bawah ini menunjukkan aliran sungai yang melewati beberapa titik dalam bidang
koordinat berikut ini!
5. Setelah kalian mengamati aliran sungai tersebut, maka lengkapilah tabel berikut ini !

Titik Koordinat (x,y) Sumbu - X Sumbu - Y Kuadran


A
B
C
D
E
F
G
H
J
M

Masalah 2 :
1. Gambarlah titik M(3, -6), N(-3, 4), O(2, 5), P(-1, -5), Q(5, -4) dan R(-5, 1) pada bidang
koordinat Kartesius berikut !

2. Bagaimanakah kedudukan titik – titik koordinat pada kuadran I,II, III dan IV ? Jelaskan!
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................

Kesimpulan

Periksa kembali hasil kerja kalian dan buatlah kesimpulan dari tahapan kegiatan yang telah
dikerjakan!
.................................................................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Pertemuan ke - 2

Satuan pendidikan : SMP Negeri 9 Buru


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : VIII / Ganjil
Materi Pokok : Koordinat Kartesius
Alokasi Waktu : 30 Menit

Tujuan Pembelajaran :

Diberikan suatu bidang koordinat kartesius, siswa dapat menentukan kedudukan garis
terhadap sumbu X dan sumbu Y dengan tepat.

Appersepsi :
Guru memberikan apersepsi berupa Pertanyaan sebagai pemantik terkait materi
koordinat kartesius

Perhatikan gambar berikut !


a. Apakah ada garis melalui titik A yang tegak lurus dengan sumbu - X dan sejajar
sumbu – Y ? jika ada, maka tunjukkan dan jika tidak ada, coba jelaskan alasannya !
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................

b. Apakah ada garis melalui titik B yang tidak sejajar dengan sumbu - X dan tidak
sejajar dengan sumbu – Y ? jika ada, maka tunjukkan dan jika tidak ada, coba
jelaskan alasannya !
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................

c. Apakah ada garis melalui titik C yang sejajar dengan sumbu - X sekaligus sejajar
dengan sumbu – Y ? jika ada, maka tunjukkan dan jika tidak ada, coba jelaskan
alasannya !
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................

d. Apakah ada garis melalui titik D yang sejajar dengan sumbu - X dan tegak lurus
pada sumbu – Y ? jika ada, maka tunjukkan dan jika tidak ada, coba jelaskan
alasannya !
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
e. Apakah ada garis yang memotong sumbu – X dan sumbu – Y pada satu titik ? jika
ada tunjukkan dan jika tidak ada jelaskan alasannya!
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................
.................................................................................................................................................................................................................

Kesimpulan

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................

..................................................................................................................................................................
INSTRUMEN PENILAIAN EVALUASI BERBASIS HOTS
A. Kisi-kisi

Identitas Sekolah : SMP Negeri 9 Buru


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII / Ganjil
Alokasi Waktu : 5 JP (@40 menit)
Tahun Pelajaran : 2022-2023

Lingkup Level Level Bentuk Skor Nomor


No. Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal
Materi Soal Kognitif Soal Soal Soal
1 Peserta didik dapat Koordinat Posisi titik Disajikan sebuah gambar, sehingga siswa Mudah C4 Isian 5 1
menentukan kedudukan titik kartesius terhadap dapat menentukan titik-titik koordinat yang
koordinat memiliki jarak yang sama terhadap sumbu-X
terhadap titik asal dan titik
kartesius
tertentu dengan tepat. siswa dapat menentukan titik yang memiliki Sedang C3 Isian 5 2
jarak yang sama terhadap sumbu X
(Pertemuan 1)
berdasarkan gambar yang dibuat pada bidang
koordinat kartesius

2 Diberikan suatu bidang Koordinat Posisi garis siswa dapat menentukan garis yang melalui Sedang C4 Isian 5 3
koordinat kartesius, siswa kartesius terhadap salah satu titik koordinat yang tidak tegak
koordinat lurus terhadap sumbu- X dan sumbu –Y.
dapat menentukan
kartesius
kedudukan garis terhadap
sumbu X dan sumbu Y
dengan tepat. (Pertemuan 2)
B. Instrumen Penilaian

Identitas Sekolah : SMP Negeri 9 Buru


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII / Semester Ganjil
Alokasi Waktu : 5 JP (@40 menit)
Tahun Pelajaran : 2022-2023

Tujuan Skor Nomor


No. Soal Kunci jawaban
Pembelajaran Soal Soal
1 Peserta didik 1. Perhatikanlah bidang kartesius dibawah ini ! 1. Jawab 1
dapat Jarak ke
Berdasarkan bidang kartesius di Koordinat Jarak ke
menentukan titik
sumbu –
sumbu-Y
samping, lengkapilah tabel berikut X
kedudukan ! A (7,5) 5 satuan 7 satuan
titik terhadap Jarak Jarak
titik asal dan No
Koordinat ke ke B (4,3) 3 satuan 4 satuan
titik sumb sumbu
titik tertentu u –X -Y C (-4,4) 4 satuan 4 satuan
dengan tepat. 1 D (-7,6) 6 satuan 7 satuan
(Pertemuan 2
1) 3 E (-3,3) 3 satuan 3 satuan
4 F (-8,-6) 6 satuan 8 satuan
5
6 G (2,-8) 8 satuan 2 satuan
7 H (6,-5) 5 satuan 6 satuan
8
2 Diberikan 2. Bangun yang terbentuk dari  titik A (-4,1), B (-1,4) , C 2. Gambar bangun jajar genjang 2
suatu bidang (4,4) dan D (1,1) adalah bangun ?
koordinat
Tujuan Skor Nomor
No. Soal Kunci jawaban
Pembelajaran Soal Soal
kartesius,
siswa dapat
menentukan
kedudukan
garis
terhadap
sumbu X dan
sumbu Y
dengan tepat.
(Pertemuan
2)

C. Rubrik Penilaian
Skor
No. Tujuan Pembelajaran Hasil Pengerjaan Soal Skor
Soal
1  Peserta didik dapat menentukan 1. Soal terlampir
posisi titik terhadap sumbu –X a. Jika mengerjakan soal secara benar dan tepat 20 20
dan sumbu –Y b. Jika mengerjakan soal hanya sebagian 10
c. Jika mengerjakan tetapi salah 5
 Peserta didik dapat menentukan d. Jika tidak menjawab 0
Skor
No. Tujuan Pembelajaran Hasil Pengerjaan Soal Skor
Soal
posisi garis terhadap sumbu –X 2. Soal terlampir
dan sumbu –Y a. Jika mengerjakan soal secara benar dan tepat 20 20
b. Jika mengerjakan soal hanya sebagian 10
c. Jika mengerjakan tetapi salah 5
d. Jika tidak menjawab 0
3. Soal terlampir
a. Jika mengerjakan soal secara benar dan tepat 20 20
b. Jika mengerjakan soal hanya sebagian 10
c. Jika mengerjakan tetapi salah 5
d. Jika tidak menjawab 0

4. Soal terlampir
a. Jika mengerjakan soal secara benar dan tepat 20 20
b. Jika mengerjakan soal hanya sebagian 10
c. Jika mengerjakan tetapi salah 5
d. Jika tidak menjawab 0

skor perolehan
Nilai= ×100
skor max
Lampiran 1
Lembar Penilaian Sikap Sosial
(observasi saat pembelajaran berlangsung)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/ Semester : VIII/ Ganjil
Pokok Bahasan : Koordinat Kartesius
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku disiplin, Tanggung jawab, dan Aktif.

Aspek yang di nilai


No Nama peserta didik
Disiplin Tanggung Jawab Keaktifan Percaya Diri
1 Afdhal Mukadar
2 Al-Fian Azhar
3 Alisa Masahida
4 Angelina Oktaviani
5 Aradinda Dara Putri Tanamal
6 Arwansyah Buton
7 Bintang Akbar
8 Cantika Ramadani Souwakil
9 Dede Mahendra Wali
10 Dirman Pasarwajo
11 Farhan Baskara Salasiwa
12 Fedya Ermala Umarama
13 Filda Mamulaty
14 Indi Nur Rahmawati
15 La Ode Dilvan Idrus
16 Marsya Amelia
17 Nadya Gita Ananda
18 Naura Salsabila
19 Novita Sari Anggraeny
20 Rafael Zulfikar Isran
21 Reginna P. Wamnebo
22 Rika Sabrika
Aspek yang di nilai
No Nama peserta didik
Disiplin Tanggung Jawab Keaktifan Percaya Diri
23 Safril Ahmad Latupono
24 Sisy Anggraeni Umagaf
25 Roynald Meyguel Welson Febby
26 Devi Sintia Maskat

Kolom Aspek perilaku di nilai dengan angka yang sesuai kriteria berikut:
4 : Sudah Membudaya
3 : Mulai Berkembang
2 : Mulai Terlihat
1 : Belum Terlihat

Rubrik dan Kriteria Penilaian Sikap Sosial


Rubrik
Mulai
No Sikap Belum Terlihat Mulai Terlihat Sudah
Berkembang
(BT) (MT) Membudaya(SM)
(MB)
Disiplin:
a. Masuk kelas tepat waktu
Jika tidak ada Jika salah satu
b. Menyelesaikan tugas proyek Jika dua sikap Jika semua sikap
1 sikap yang sikap yang
sesuai dengan perencanaan ditunjukan ditunjukan
ditunjukan ditunjukan
c. Memakai seragam sekolah
yang sudah ditentukan
Tanggung jawab:
a. Berani bertanggungjawab
atas hasil kerjanya baik
secara mandiri ataupun
berkelompok
Jika tidak ada Jika salah satu
b. Bertanggungjawab dala Jika dua sikap Jika semua sikap
2 sikap yang sikap yang
menyelesaikan proyek ditunjukan ditunjukan
ditunjukan ditunjukan
sesuai dengan perintah
c. Membantu teman yang
mengalami kesulitan saat
menjalankan proyek
kelompok
Keaktifan:
a. Aktif dalam diskusi
kelompok Jika tidak ada Jika salah satu
Jika dua sikap Jika semua sikap
3 b. Aktif dalam mengeluarkan sikap yang sikap yang
ditunjukan ditunjukan
pendapat ditunjukan ditunjukan
c. Menghargaipendapat
anggota kelompok
Percaya Diri :
a. Tidak mudah putus asa Jika tidak ada Jika salah satu
Jika dua sikap Jika semua sikap
4 b. Tidak canggung dalam sikap yang sikap yang
ditunjukan ditunjukan
bertindak ditunjukan ditunjukan
c. Berani berpendapat
Lampiran 2
Lembar Penilaian Profil Pancasila
(observasi saat pembelajaran berlangsung)

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/ Semester : VIII/ Ganjil
Pokok Bahasan : Koordinat Kartesius
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku bergotong royong.

Bernalar Kritis
No Nama peserta didik
BT MT MB SM
1 Afdhal Mukadar
2 Al-Fian Azhar
3 Alisa Masahida
4 Angelina Oktaviani
5 Aradinda Dara Putri Tanamal
6 Arwansyah Buton
7 Bintang Akbar
8 Cantika Ramadani Souwakil
9 Dede Mahendra Wali
10 Dirman Pasarwajo
11 Farhan Baskara Salasiwa
12 Fedya Ermala Umarama
13 Filda Mamulaty
14 Indi Nur Rahmawati
15 La Ode Dilvan Idrus
16 Marsya Amelia
17 Nadya Gita Ananda
18 Naura Salsabila
19 Novita Sari Anggraeny
20 Rafael Zulfikar Isran
21 Reginna P. Wamnebo
22 Rika Sabrika
23 Safril Ahmad Latupono
24 Sisy Anggraeni Umagaf
25 Roynald Meyguel Welson Febby
26 Devi Sintia Maskat
Kolom Aspek perilaku di nilai dengan angka yang sesuai kreterian berikut:
4 : Sudah Membudaya
3 : Mulai Berkembang
2 : Mulai Terlihat
1 : Belum Terlihat

Rubrik dan Kriteria Penilaian Profil Pancasila : Bernalar Kritis


Rubrik
Mulai
No Sikap Belum Terlihat Mulai Terlihat Sudah
Berkembang
(BT) (MT) Membudaya(SM)
(MB)
Bernalar Kritis:
a. Memperoleh dan
memproses informasi Jika tidak ada Jika salah satu
Jika dua sikap Jika semua sikap
dan gagasan sikap yang sikap yang
ditunjukan ditunjukan
b. Merefleksi pemikiran ditunjukan ditunjukan
dan proses berpikir
c. Mengambil keputusan

LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN DISKUSI KELOMPOK

Berilah tanda cek (√) pada kolom skor untuk aktivitas peserta didik berdasarkan rubrik yang
disediakan.
Nama Kelompok:
Skor
No Aspek Pengamatan Ket
1 2 3 4
1 Kerjasama dalam kelompok
2 Tanggung jawab mengumpulkan tugas atau laporan
3 Menghargai pendapat orang lain
4 Kesopanan dalam menyampaikan pendapat
Jumlah Skor

Rubrik Penilaian Sikap


No Aspek Skor keterangan
1 Peserta didik keluar ruangan tidak ikut serta dalam diskusi
2 Peserta didik ikut terlibat tetapi main-main dalam diskusi
1 Kerjasama kelompok
3 Peserta didik ikut terlibat tetapi tidak semangat
4 Peserta didik ikut terlibat dalam diskusi dan semangat
1 Peserta didik tidak mengumpulkan laporan hasil diskusi
2 Peserta didik kumpul laporan kurang rapi dan terlambat
Tanggung jawab Peserta didik mengumpulkan laporan kurang rapi tetapi tepat
2 3
pengumpulan tugas waktu
Peserta didik mengumpulkan laporan dengan benar dan tepat
4
waktu
1 Tidak mau menerima saran dan masukan dari kelompok lain
2 Menerima saran dan masukan dengan marah-marah
Menghargai pendapat Menerima saran dan masukan dari kelompok lain tetapi
3 3
orang lain kurang suka
Menerima saran dan masukan dari kelompok lain dengan
4
baik
1 Menyampaikan pendapat dengan marah-marah
Kesopanan dalam 2 Menyampaikan pendapat dengan bahasa yang kurang baik
4 menyampaikan Menyampaikan pendapat dengan bahasa yang biasa-biasa
3
pendapat saja
4 Menyampaikan pendapat dengan bahasa yang sopan

Anda mungkin juga menyukai