Anda di halaman 1dari 1

Apnea tidur 

atau sleep apnea adalah Pengobatan Apnea


gangguan tidur yang menyebabkan
pernapasan seseorang berhenti sementara Perawatan diri
selama beberapa kali saat sedang tidur. a. Latihan fisik
Kondisi ini dapat ditandai dengan mengorok b. Penurunan berat badan
saat tidur dan tetap merasa mengantuk Perawatan pendukung
setelah tidur lama. a. CPAP
Dmana alat ini berfungsi memompa
aliran udara saat tidur dimalam hari.
Apnea ini terjadi dengan beberapa gejala
yaitu: b. Manajemen saluran pernafasan.

Tidur dengan mendengkur keras Alat ini berfungsi membersihkan udara


Suka pusing ketika bangun tidur dari benda asing,cairan dan sisa
Sesekali bangun dengan rasa tercekik makanan, alat ini menjadi pertolongan
Insomdia pertama saat dalam keadaan darurat.
Mudah gelisah
Spesialis
Mengantuk di pagi hari
a. Ahli pulmonologi

Mengatasi masalah pernafasan


Walauopun begitu sleep apnea atau apnea tidur
b. Ahli otolaringologi
bisa dipengaruhi atau ada penyebabnya yaitu:

Obesitas
Stroke
Konsumsi narkoba
Konsumsi alcohol
Merokok

Apnea tidur sendiri ada beberapa jenis yaitu:

Obstructive Sleep Apnea (OSA)

Tipe ini merupakan jenis gangguan yang


paling sering terjadi. OSA terjadi karena
adanya sumbatan pada jalan napas. Biasanya
disebabkan oleh jaringan lunak pada
tenggorokan belakang yang terjatuh saat
seseorang tidur.

Central sleep apnea

Pada tipe ini tidak terjadi sumbatan pada jalan


napas. Akan tetapi otak gagal memberikan
sinyal ke otot untuk bernapas. Hal ini
disebabkan oleh ketidakstabilan pusat
pengendali pernapasan.

Complex sleep apnea

Pada tipe ini adalah perpaduan atara OSA dan


CSA.

Anda mungkin juga menyukai