Anda di halaman 1dari 27

Observasi Bahan Alam Bahari Di Kampung

Nelayan Bondet
KELOMPOK 9

MUHAMMAD SAHRUL NURUL FATMA NELLY

MUHAMMAD ILHAM ABI


NISYATUL MAR’AH
Bondet merupakan nama sebuah sungai yang bermuara langsung di laut
01 jawa dan letaknya berada di Desa Mertasinga, namun kebiasaan
masyarakat menyebut wilayah Desa Mertasinga dengan sebutan Bondet

Secara administratif Desa Mertasinga termasuk ke dalam wilayah

Agenda 02
kecamatan Gunungjati. Sebelah utara berbatasan dengan Desa
Purwawinangun, sebelah selatan berbatasan dengan Desa Grogol, sebelah
barat berbatasan dengan Desa Sirnabaya dan sebelah timur berbatasan
dengan laut jawa

Style Geomorfologi pantai lunak sehingga menyebabkan daya dukung tanah


rendah dan proses intrusi air laut tinggi. Sedimen dasar didominasi oleh
03 lumpur. Total luas wilayah meurut penggunaan adalah 159.200,00 Ha
dengan spesifikasi penggunaan unruk persawahan seluas 2.500,00 Ha, luas
perkebunan yaitu 6.200,00 Ha dan luas prasarana umum lainnya yaitu
150.500,00 Ha

04 Rata-rata curah hujan di Desa Mertasinga sebanyak 1.500-2.000 mm


dengan jumlah bulan yaitu 4-6 bulan, suhu rata-rata 28-30 C dengan
kelembaban 4-6 pH.1

Penduduk yang menempati kawasan Desa Mertasinga pada umumnya


05 adalah nelayan yang tersebar di berbagai blok yang ada di Mertasinga.
Pada tahun 2013 tercatat sebanyak 6.681 jiwa yang menempati desa ini
dengan 1.595 jumlah kepala keluarga
TEMBAKUL
Tembakul
 Tembakul termasuk ke dalam dan Oxudercinae. Ikan-ikan ini dikenal karena penampilannya yang tidak biasa dan
kemampuan mereka untuk bertahan baik di dalam air maupun di darat. Salah satu nama lainnya adalah gelodok
disebut demikian karena kebiasaanya melompat lompat di lumpur. Dimana ikan ikan ini dikenal karena
penampilannya yang tidak biasa dan kemampuan mereka untuk bertahan baik didalam air maupun didarat
Tampang ikan ini sangatlah khas. Kedua matanya menonjol di atas kepal seperti mata kodok wajah yang dempak,
dan sirip-sirip punggung yang terkembang menawan. Badannya bulat panjang seperti torpedo, sementara sirip
ekornya membulat. Panjang tubuh bervariasi mulai dari beberapa sentimeter hingga mendekati 30 cm.

 Dari hasil analisa BBPMP pada tahun 1990, ikan gelodok mempunyai komposisi yaitu 7,91 % protein, 0,46 %
lemak, 3,82 % abu dan 72,80 % air. Sedangkan bila sudah dipanggang ikan glodok ini mempunyai kandungan
24,31 % protein, 0,85 % lemak,5,17 % abu dan 43,73 % air.

 Salah satu asam amino non esensial yang ada pada ikan gelodok dan memiliki manfaat dalam meningkatkan
tenaga yaitu taurin. Taurin di dalam tubuh manusia banyak dijumpai pada jaringan otot, otak, dan jantung yang
berperan untuk membuat jaringan-jaringan tersebut berfungsi dengan prima. Kandungan taurin ikan glodok 2732
mg/100g, Oyster 1178 mg/100g, gurita 871 mg/100g, scallop 669 mg/100g.
IKAN BELANAK
Ikan Belanak
 Belanak (Crenemugil seheli) adalah sejenis ikan laut tropis dan subtropis di suku Mugilidae yang
bentuknya hampir menyerupai bandeng. Ikan belanak secara umum bentuknya memanjang agak langsing
dan gepeng. Sirip punggung terdiri dari satu jari-jari keras dan delapan jari-jari lemah.
Sirip dubur berwarna putih kotor terdiri dari satu jari-jari keras dan sembilan jari-jari lemah. Bibir bagian
atas lebih tebal daripada bagian bawahnya ini berguna untuk mencari makan di dasar/organisme yang
terbenam dalam lumpur (kriswantoro dan Sunyoto, 1986). Ciri lain dari ikan belanak yaitu
mempunyai gigi yang amat kecil, tetapi kadang-kadang pada beberapa spesies tidak ditemukan sama
sekali.

 Ikan belanak Memiliki kandungan air 73,2%, protein 20 %, lemak 2,5%, Fosfor, vitamin B1, B2, B3 dan
B12 ( Hadiwiyoto 1993)

 Ikan belanak memiliki manfaat Sebagai sumber tenaga, untuk menjaga kesehatan kulit dan rambut.
Mempercepat penyembuhan luka dan memperkuat tulang dan gigi. Meningkatkan memori otak dan
menyehatkan reproduksi,
IKAN BANDENG
Ikan Bandeng
 Ikan bandeng (Chanos chanos) adalah ikan pangan populer di Asia Tenggara Ikan ini merupakan satu-
satunya spesies yang masih ada dalam suku Chanidae (Bersama enam genus tambahan yang dilaporkan
pernah ada namun sudah punah). Dalam bahasa Bugis dan Makassar dikenal sebagai ikan bolu, dan
dalam bahasa Inggris milkfish)

 Ikan ini mengandung protein yang tinggi yang terdiri dari asam amino glutamate 1,23% dan lisin 2,25% dan
kandungan asam lemak omega 3 yang mencapai 14,2 % ( Nusantari et al 2016) Ikan ini juga mengandung
fospor,kalium, kalsium, zat besi dan vitamin A

 Ikan bandeng memiliki manfaat untuk menyehatkan jantung dan menjaga Kesehatan mata, meningkatkan
fungsi otak, menjaga keseahatn tulang dan gigi, mencegah resiko anemia dan menjaga daya tahan tubuh
IKAN TERI
Ikan Teri
Ikan teri merupakan salah satu jenis boga bahari yang umum ditemukan di kawasan
pinggir pantai samudera Atlantik, Hindia, dan Pasifik, serta dikategorikan sebagai ikan
berminyak Ikan ini berasal dari famili Engraulidae yang terdiri dari ikan dengan ukuran
antara 2 cm hingga 40 cm tergantung spesiesnya

Ikan teri memiliki kandungan protein dan kalsium, lemak. Fospor, zat besi, vitamin A
dan vitamin B dan omega 3 ( endah ariyati e dkk 2014)

Ikan teri memiliki manfaat untuk proses perbaikan dan membangun jaringan tulang dan
gigi. Untuk menjaga kesehatan mata dan esehatan jantung ( Endah Ariyati e dkk 2014).
KEPITING BAKAU
Kepiting Bakau
Kepiting bakau (Scylla spp.) adalah sejenis kepiting yang hidup di hutan
bakau dan estuaria anggota suku ortunidae Kepiting yang mempunyai nilai ekonomis
penting ini didapati di pantai-pantai pesisir Afrika, Asia dan Australia Dalam bahasa
Inggris ia dikenal sebagai mangrove crab, mud crab, dan juga Indo-Pacific swamp crab.

Menurut karim 2005 daging kepiting bakau mengandung protein 44,85%-50,58 & lemak
10,52%-13,07%, energi 3579 Kkal-3924 Kkal dan kolesterol 76 mg/100 gram.
Mengandung vitamin c, omega 3 dan kalsium.

Kepiting bakau memiliki manfaat yaitu menunjang system kekebalan tubuh, menjaga
kesehatan jantung, memelihara kesehatan otak dan memelihara kesehatan tulang dan
pada masyarakat umum digunakan untuk mengurangi buang air kecil berlebihan pada
anak.
LOBSTER
Lobster
Lobster bercapit membentuk sebuah keluarga (Nephropidae, kadang kali
juga Homaridae) dari krustasea besar laut. Lobster juga biasa disebut udang
barong.

Lobster mengandung celenium, zink, asam lemak, omega 3, fosfor, zat besi,
kolin, kalsium, magenisum, vitamin A, vitamin E dan Vitamin B12.

Lobster memiliki manfaat tinggi protein dan rendah lemak, mendukung


kesehatan tulang, menyehatkan otak, menjaga system kesehatan tubuh,
menurunkan resiko kanker prostat dan menunjang kesehatan tyroid.
UDANG
Udang
Udang adalah binatang yang hidup di perairan, khususnya sungai, laut atau danau Udang
dapat ditemukan di hampir semua "genangan" air yang berukuran besar baik air tawar air
payau maupun air asin pada kedalaman bervariasi, dari dekat permukaan hingga beberapa
ribu meter di bawah permukaan.

Udang mengandung kalori 84 kal, protein 18 gram, celenium 48%, vitamin B12 21%, Zat
besi 15%. Fosfor 12%, Niacin 12%, Seng 9%, Magnesium 7%, dan mengandung Lemak,
Omega 3 dan Omega 6.

Manfaatnya adalah menurunkan berat badan, mengurangi resiko kelahiran prematur


Ketika kondisi hamil dan untuk perkembangan otak dan mata pada janin dan mencegah
rambut rontok. Meningkatkan kesehatan tulang, dan mengurangi nyeri haid.
KERANG HIJAU
Kerang Hijau
 Kerang Hijau (Perna viridis) atau dikenal sebagai green mussels. adalah binatang lunak (moluska) yang
hidup di laut bercangkang dua dan berwarna hijau. Kerang hijau merupakan organisme yang termasuk
kelas Pelecypoda. Golongan biota yang bertubuh lunak (mollusca). Kerang hijau termasuk Hewan dari
kelas pelecipoda kelas ini selalu mempunyai cangkang katup sepasang maka disebut sebagai Bivalvia. Hewan
ini disebut juga pelecys yang artinya kapak kecil dan podos yang artinya kaki. Jadi Pelecypoda berarti hewan
berkaki pipih seperti mata kapak. Hewan kelas ini pun berinsang berlapis-lapis sering disebut Lamelli
branchiate.

 Dalam 100 gram kerrang hijau mengandung nutrisi seperti : Protein 17,7 gram, lemak 2,9 gram, karbohidrat
3,9 gram, kalsium 163 mg. Zat besi 10,3 gram, zinc 1,5 gram, vitamin A total 38.7 microgram (mcg). Vitamin
b12 19 mcg dan vitamin e 0,74 mg.

 Kerang hijau memiliki manfaat untuk kesehatan jantung, meningkatkan fungsi sel, meningkatkan sirkulasi
darah, menjaga kesehatan otak, menjaga kesehatan tulang dan gigi dan kulit, mencegah asma dan anemia dan
meningkatkan system kekebalan tubuh.
MANGROVE
Mangrove
 Mangrove adalah jenis tanaman dikotil yang hidup di habitat air payau dan air laut. Mangrove merupakan
tanaman hasil dari kegiatan budidaya atau diambil dari alam. Tanaman mangrove tidak dilindungi/dilarang
untuk memanfaatkan bagian-bagian tanaman tersebut, misalnya dimanfaatkan untuk dijadikan bahan baku
kosmetik/farmasi atau bahan tambahan tekstil (Dirjen P2HP, 2015).

 Mangrove atau bakau mengandung alkaloid, saponin, dan glikosida yang cukup tinggi. Kandungan tanin yang
terdapat pada daun,biji serta kulit, biji, batang dan akar. Tetapi flavonoid pada daun dan getah berada dalam
jumlah yang lebih sedikit. Triterpenoid terdapat pada semua bagian, terutama pada daun dan akar. Dilain pihak
untuk seluruh bagian tanaman, tidak ada yang mengandung steroid.

 Tanaman mangrove atau bakau memiliki banyak manfaat seperti memberi nutrisi pada lingkungan sekitar, air
disekitar menjadi jernih, dapat dijadikan sebagai kayu bakar, menjadi katalis tanah dari air laut. Pda bidang
Kesehatan memiliki manfaat untuk mengatasi diare, kusta, demam, sakit gigi dan melancarkan haid.
CEMARA LAUT
Cemara Laut
 Cemara laut atau disebut juga cemara udang memiliki nama ilmiah yaitu Casuarina Equisetifolia umumnya ditemukan di
wilayah tepi pantai. Tumbuhan ini dapat tumbuh hingga 50 m dengan diameter 100 cm. Ranting pohonnya berbentuk seperti
jarum dengan panjang dapat mencapai sekitar 30 cm.

 Keberadaan cemara laut dapat meningkatkan agregasi tanah dengan cara memperbesar granulasi dan porositas tanah.
Cemara laut juga dapat memperbaiki unsur hara di dekat tempat tumbuhnya.

 Ahli psikologi lingkungan dari University of Surrey, Birgitta Gatersleben menjelaskan jika pohon cemara mampu meredakan
stres. Kemampuan ini dikaitkan dengan makna cemara yang berarti kesejahteraan dan kepuasan dalam kehidupan. Pohon ini
dapat memberikan suasana alam yang secara tak langsung mengatasi stress dan meringankan penyakit mental.

 Aroma menyegarkan dari pohon cemara tidak hanya untuk pengharum ruangan, tapi memberi efek menyembuhkan batuk
dan bronchitis. Minyak atsiri yang diolah dari pohon cemara ampuh mengatasi keluhan paru-paru, seperti batuk, sinus,
hingga bronchitis. Cukup teteskan minyak cemara ke air hangat, lalu hirup uap dari minyak tersebut.

 Pinecone yang dihasilkan pohon cemara ternyata mengandung senyawa vitamin C. Kandungan vitamin C ini teruji secara
klinis mencerahkan kulit dan mengusir tanda-tanda penuaan dini.
KUD MINA WALUYA BONDET
APA ITU KUD MINA WALUYA BONDET ????
 Merupakan suatu koperasi perikanan yang sudah memiliki legalitas kelembagaan. Dimana daerah kerja KUD
Mina Waluya Bondet ialah meliputi wilayah kabupaten Cirebon, khususnya Cirebon bagian utara. Sebelum
Indonesia merdeka, KUD ini sudah dibangun dengan komando penjajah jepang dan pembangunannya swadaya
atas dasar kepentingan nelayan. Awalnya bangunan KUD terletak di blok Jenawi, di tengah-tengah pemukiman
warga nelayan Desa Mertasinga. Namun pada tahun 1996, terjadi insiden kebakaran yang menyebabkan
rusaknya sebagian bangunan sehingga pengurus Koperasi pada waktu itu berinisiatif untuk merenovasi dengan
meminta bantuan kepada pemerintah atau dinas, baik itu dinas koperasi maupun dinas perikanan dan kelautan.

 Letaknya yang jauh dari pemukiman warga tidak memungkinkan tempat ini sepi, setiap harinya selalu di
kunjungi warga yang mempunyai kepentingan di KUD. Operasi pelelangan dimulai dari pukul 6.00 WIB sampai
pukul 15.00 WIB. Namun operasi pelelangan ini tidak setiap hari dilaksanakan, karena nelayan melaut
bergantung pada cuaca, jika cuacanya baik untuk melaut, maka kegiatan pelelangan ikan akan dilaksanakan. Jika
tidak ada kegiatan pelelangan, warga yang datang ditempat ini hanya melaksanakan kegiatan memancing ikan.

 Biasanya tempat ini menyelenggarakan pelelangan ikan dari hasil penangkapan nelayan dan ditempat ini
dijadikan juga sebagai tempat pengolahan ikan teri oleh koperasi KUD Mina Bondet.
LAMPIRAN
Thank You

Anda mungkin juga menyukai