Anda di halaman 1dari 5

Dimensi dan Sub Elemen dari Profil Pelajar Pancasila Berdasarkan Aktivitas Untuk Rubrik

Penilaian

No Dimensi Elemen Aktivitas Sesuai Sub Tema

a. Akhlak beragama

Beriman, bertakwa b. Akhlak pribadi


kepada Tuhan Yang
1 c. Akhlak kepada manusia Sub Tema : Aktivitas 2, 10
Maha Esa, dan
berakhlak mulia d. Akhlak kepada alam, dan
e. Akhlak bernegara

a. Mengenal dan menghargai budaya


b. Kemampuan komunikasi intercultural dalam berinteraksi
Berkebhinekaan
2 dengan sesama dan Sub Tema : Aktivitas 5,10
global
c. Refleksi dan tanggung jawab terhadap pengalaman
kebhinekaan.

a. Kolaborasi
3 Bergotong-royong b. Kepedulian dan Sub tema : aktivitas 4,5 dan 6
c. Berbagi

a. kemandirian keadaan seseorang dapat berdiri sendiri


4 Mandiri Sub tema : aktivitas 1, 2, 3, 5, 6,7 dan 10
b. tidak bergantung kepada orang lain
a. Memperoleh dan memproses informasi dan gagasan
b. Menganalisis dan mengevaluasi penalaran
5 Bernalar kritis Sub tema : aktivitas 1,2,3,4,5,6 dan 8
c. Merefleksikan pemikiran dan proses berpikir
d. Mengambil keputusan

a. Menghasilkan gagasan yang orisinal dan


6 Kreatif Sub tema : aktivitas 2, 3, 4, 7 dan 10
b. Menghasilkan karya dan tindakan yang orisinal

RUBRIK PENILAIAN MEMBANGUN IMPIAN PESERTA DIDIK SMK (1)


Berkembang Sesuai
Belum Berkembang Mulai Berkembang Sangat Berkembang
Dimensi Harapan
<30 % 30% - <60 % >90 %
60% - <90 %

Mandiri Peserta didik belum Peserta didik sudah mulai Peserta didik telah mampu Peserta didik telah
sepenuhnya mampu dapat melihat gambaran merancang beberapa jenis sepenuhnya mampu
merancang karier karier masa depan. karier masa depan. merancang berbagai karier
masa depan.

Bernalar Kritis Peserta didik belum Peserta didik sudah Peserta didik telah mampu Peserta didik telah
sepenuhnya mampu mampu mengemukakan, mengemukakan, atau sepenuhnya mampu
mengemukakan, atau atau menyetujui, atau menyetujui, atau menyangkal mengemukakan, atau
menyetujui, atau menyangkal beberapa ide banyak ide atas dasar penalaran menyetujui, atau
menyangkal suatu ide atas atas dasar penalaran logis. logis. menyangkal banyak ide
dasar penalaran logis. atas dasar penalaran logis.

Kreatif Peserta didik mempunyai Peserta didik mempunyai Peserta didik mempunyai Peserta didik bisa
satu ide yang dapat beberapa ide dapat banyak ide dan bisa mengembangkan ide yang
memberikan sumbangan memberikan sumbangan mengembangkan satu ide dan berbeda sebagai terobosan
pemikiran kepada orang pemikiran kepada orang melakukan usaha untuk dan mewujudkannya
lain lain mewujudkannya menjadi nyata. menjadi nyata

Beriman, Bertakwa Belum mampu mengenali Mengenali potensi diri Potensi dan Bekal diri semakin Potensi dan Bekal diri
kepada Tuhan Yang potensi diri. dan sudah mulai dapat bertambah serta mampu berkembang sangat pesat
Maha Esa, dan mewujudkan rasa menjadikannya sebagai solusi serta terwujud ke dalam
Berakhlak Mulia syukurnya untuk masalah yang dihadapi kebermanfaatan dirinya
sebagai manifestasi rasa syukur bagi sesama sebagai
terhadap Tuhan YME. manifestasi rasa syukur
terhadap Tuhan YME.

Bergotong Royong Peserta didik belum Peserta didik mulai Peserta didik sudah mampu Peserta didik Mampu
mampu beradaptasi mampu beradaptasi berperan dan melakukan tugas beradaptasi dengan cepat
dengan rekan dalam dengan rekan dalam yang didelegasikan dalam kegiatan kelompok
kelompok. kelompok dan dapat serta mampu
Serta mampu
menyelesaikan tugasnya. mengkomunikasikan
mengkomunikasikan dengan
berbagai tantangan dan
baik
solusinya.

Berkebhinekaan Peserta didik belum bisa Peserta didik bisa Peserta didik bisa menerima dan Peserta didik bisa
Global menerima perbedaan menyebutkan satu menyebutkan beberapa menerima perbedaan
pendapat sepenuhnya dari pemikiran/pendapat yang pemikiran/pendapat yang pendapat dan menjelaskan
orang lain. berbeda sebagai respons berbeda sebagai respons pemikiran dengan detail
terhadap pemikiran orang terhadap pemikiran orang lain. sebagai respons terhadap
lain. pemikiran orang lain.

Anda mungkin juga menyukai