Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata pelajaran : BahasaInggris Materi : CHAPTER 1 Offer and Suggestions


Sekolah : SMA TERPADU SEMAYOEN AlokasiWaktu : 4pertemuan (2 x 45 menit)
NUSANTARA
Kelas/Semester : XI / Ganjil

TujuanPembelajaran
Menerapkanfungsisosial, strukturteks, danunsurkebahasaanteksinteraksitransaksionallisandantulis yang
melibatkantindakanmemberidanmemintainformasiterkait saran dantawaran, sesuaidengankontekspenggunaannya.
(Perhatikanunsurkebahasaan should, can)sertamenyusunteksinteraksitransaksional, lisandantulis, pendekdansederhana,
yang melibatkantindakanmemberidanmemintainformasiterkait saran dantawaran, denganmemperhatikanfungsisosial,
strukturteks, danunsurkebahasaan yang benardansesuaikonteks

KegiatanPembelajaran
KegiatanPendahuluan
 Menyampaikantujuanpembelajaranpertemuanhariini.
 MembuatapersepsimengenaiOffer and Suggestions.
KegiatanInti
Pertemuan 1
Reading Activities
 Siswadimintamembentukpasangan.
 Bersamatemanpasangannyasiswamembacatekspercakapan 1 dan 2 yang ada di awal Bab 1.
 Setelahmembaca guru menanyakanapaisipercakapan yang merekabaca, lalumemintasiswamenjelaskanjenisungkapan
yang adapadapercakapan 1 danpercakapan 2 tersebut.
 Siswadimintamenuliskanjawabannyapadalembaran yang telahdisediakan.
Pertemuan 2
Active Conversation
 DenganmenggunakanVisible Thinking Technic yakniThink, Pair, Share, siswadimintamemecahkanmasalah yang
disajikan di bagianini, yaitusiswadimintamemikirkankalimattawaranatau saran yang
tepatuntukmendamaikanduateman yang sedangbermusuhan.
 Siswabekerjasecaraberpasangan.
 Setelahselesaimenyusunpercakapan, masing-masingpasanganmelakukanpercakapandi depankelas.
 Guru menilaipenampilanmasing-masingpasanganberdasarkan rubric penilaian.
Pertemuan3
Active Conversation
 DenganmenggunakanVisible Thinking Technic yakniThink, Pair, Share, siswadimintamemecahkanmasalah yang
disajikan di bagianini, yaitusiswadimintamemikirkankalimattawaranatau saran yang
tepatuntukmendamaikanduateman yang sedangbermusuhan.
 Siswabekerjasecaraberpasangan.
 Setelahselesaimenyusunpercakapan, masing-masingpasanganmelakukanpercakapandi depankelas.
 Guru menilaipenampilanmasing-masingpasanganberdasarkan rubric penilaian.
Pertemuan 4
Let’s Practice
 PadakegiatanLet’s Create/Contribute siswamenggunakanapa yang sudahdipelajarinyauntukmenghasilkansuatukarya
yang dapatbermanfaatbagidirisendiri, teman, danlingkungan.
 Siswaakanbekerjasecaraberpasangan. Siswadimintamemilihsalahsatudarikegiatan yang sudahditentukan di
bagianLet’s Create/Contribute.
 Siswamerancangdanmembuatproyek yang sudahdipilihnya. Merekadiberiwaktu 1
mingguuntukmenyelesaikanproyektersebut.
 Selama proses pembuatanproyek di kelas, guru melakukanpengamatanterhadapcarakerjamasing-
masingpasangansertamemberifeedback kepadakelompok yang membutuhkan.
 Setelahselesaitiap-tiapkelompokmenyerahkandanmempresentasikanhasilproyeknyakepada guru di luar jam pelajaran.
Refleksidankonfirmasi
 Refleksipencapaiansiswa/formatifasesmen, danrefleksi guru untukmengetahuiketercapaian proses
pembelajarandanperbaikan

Penilaian
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Latihansoal di bagianLets Unjukkerjaberupa: 1.
Practice - Melakukanpercakapanberisitawaranda Bekerjasamadalamdiskusimkelompo
n saran. k.
- Menulis dialog 2. Menggunakanbahasa yang
berisikalimattawarandan saran. baikdanbenar.
- Membuatproyek. 3. Tanggungjawabmengerjakantugas

Mengetahui Bener Meriah, 13 July 2020


Kepala SMA, Guru Mata Pelajaran,

AGUSTIARMAN,S.Pd YULIZAR,S.Pd
NIP. 198408132008031001 NIP. 1980021822009042001

Anda mungkin juga menyukai