Anda di halaman 1dari 4

PELENGKAP TES MID THERMODINAMIKA

NAMA : Dodi Saputra lesmana


NIM : 210103511003
KELAS : PEND. FISIKA ICP
SOAL no 4 dan 3
1. Soal no 3
 Hukum Boyle
 Hukum gay-lussac
 Hukum Charless
Answer
a. Pembuktian hukum boyle
Hukum boyle  menyatakan bahwa “Tekanan (p) sejumlah gas tertentu berbanding terbalik
dengan volumenya (v) pada suhu konstan” .Berdasarkan pada percobaan phet simulation
diperoleh data sebagai berikut :
T = 300 k
n = 200 mol
No Volume (Panjang) Tekanan (atm) P.V
.
1. 5.0 nm 46.9 234.5
2. 10.0 nm 23.4 234
3. 15.0 nm 15.3 299.5
Berdasarkan percobaan diatas dapat disimpulkan bahwa tekanan pada sejumlah gas
berbanding terbalik dengan volumenya pada suhu konstan sesuai dengan hukum boyle
1
p
v
Selain itu diperoleh juga bahwa hasil kali volume dan tekanan pada suhu konstan akan
selalu sama
p . v=C
Adapun grafik hubungan tekan dan volume berdasarkan percobaan yakni sbb;
Grafik P-V
16
14
12
10

P (Tekanan)
8
6
4
2
0
10 15 20 25 30 35 40 45 50
V (volume)

b. Pembuktian Hukum gay-lussac


Hukum gay lussac berbunyi ; Jika volume gas konstan, maka besaran makroskopis gas
yang lain, seperti tekanan dan suhu akan berubah ketika salah satu besaran diubah. Besarnya
perubahan tekanan (P) gas akan berbanding lurus dengan besarnya perubahan suhu mutlak
(T) gas tersebut.
Dimana pada percobaan dengan phet simulation diperoleh hasil sebagai berikut ;
V = 10 nm
n = 200 mol
No Temperatur (K) Tekanan (p) p
. (atm) T
1. 250 19.8 0.079
2. 300 23.1 0.077
3. 350 27.7 0.079
Berdasarkan percobaan dengan phet simulation diperoleh kesimpulan yang sama dengan
hukum gay- lussac yakni padaVolume konstan tekanan akan berubah sebanding dengan
temperature.
P T
Dan volume pertemperatur akan selalu konstan ;
P
=C
T
Adapun grafik yang diperoleh yakni ;
Grafik P - V
12
10
8

Tekanan
6
4
2
0
19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29
Volume

c. Pembuktian Hukum Charles


hukum Charles: “Apabila tekanan gas yang berada dalam ruang tertutup dijaga konstan
maka volume gas berbanding lurus dengan suhu mutlaknya”. Pernyataan dalam hukum
tentang gas tersebut memiliki pengertian bahwa kenaikan suhu akan menyebabkan kenaikan
volume.
Adapun hasil percobaan berdasarkan phet simulation yakni sebagai berikut ;
P = 23.3 atm
n = 200 mol
No Temperatur (K) Volume V
. (Panjang) T
1. 250 8.4 nm 0.033
2. 300 10.0 nm 0.033
3. 350 11.7 0.033
Berdasarkan hasil percobaan diperoleh kesimpulan sesuai dengan hukum Charles yakni
kenaikan temperature akan berbanding lurus dengan kenaikan Panjang
T V
Dimana volume per temperature akan selalu konstan dimana dapat dituliskan
V
=C
T
Adapun grafik yang diperoleh berdasarkan bercobaan yakni ;
Grafik P - V
14
12
10
8
Tekanan
6
4
2
0
20 25 30 35 40 45 50
Volume

4. Pembuktian Hukum Gas ideal


PV =nRT
Pada percobaan phet simulation diperoleh hasil sebagai berikut
R = 0.0821 L.atm/mol.K
n = 200 mol
No. Tekanan (atm) Temeperatur Volume P.V PV
(K) T
1. 39.9 250 5.0 nm 199.5 0.798
2. 23.3 300 10.0 nm 233 0.776
3. 18.4 350 15.0 nm 276 0.788
Berdasarkan hasil data diperoleh persamaan ;
PV
=C
T
dimana C = nR sehinga dapat dituliskan bahwa P.V = nRT

Anda mungkin juga menyukai