Anda di halaman 1dari 14

Webinar BAPPENAS

11 Juni 2021

Business Survey BAPPENAS

Catatan Dunia Usaha

P. Agung Pambudhi
DPN APINDO
BUSINESS SURVEY BAPPENAS
• Survei longitudinal memotret perkembangan à bagaimana dengan pendalaman kualitatif ?
• Komprehensif implikasi pandemi terhadap kinerja dunia usaha (sales, profit, tenaga kerja,
kredit, arus kas, dll.) lintas sektor dan berdasar sektor serta skala usaha à bagaimana dengan
sebaran wilayah, adakah temuan yang memerlukan tindak lanjut khusus ?
• Intervensi program pemerintah, bermanfaat namun belum optimal hasilnya à perlu agenda
intervensi lain lintas sektor dan sektoral ?
• Tantangan ke depan: penggunaan platform digital à agenda berkelanjutan dukungan
ekosistem usaha bagi UKM
• Tantagan kekinian dan ke depan: Lingkungan Hidup, Energi Baru dan Terbarukan à dunia usaha
semakin meyakini bahwa selain Profit, compliance untuk People dan Planet menjamin
keberlanjutan dan pengembangan usaha, pencapaian goal Agenda SDG semakin menguat
setidaknya di tataran ide namun masih menjadi tantangan dalam praksisnya
• Bagaimana dengan intervensi peran Pemda? Apakah memungkinkan re-alokasi anggaran dari
APBD yang telah di earmarking untuk belanja daerah terhadap target 50% belanja barang &
jasa dan 50% belanja modal, Pilkada 2020 ?
32
PROYEKSI SEKTOR RIIL 2021
SURVEI APINDO
OUTLOOK 2021 – SURVEI APINDO (Januari 2021)
Survei Lintas Sektor, Skala Usaha dan Daerah

Sumber : Survey APINDO, 2021.


Proyeksi Sales dan Profit
Bagaimana Kinerja Perusahaan Anda di tahun 2019?
Mayoritas responden yang
berasal dari berbagai sektor
usaha mengaku bahwa
Pandemi Covid-19 berdampak
langsung terhadap penjualan
dan profit perusahaan.
Jika dibandingkan periode yang sama tahun 2019, bagaimana kondisi
penjualan atau omzet usaha Anda selama tahun 2020?

Pada tahun 2019, mayoritas


perusahaan memperoleh laba
dan dalam kondisi baik.
Namun dampak dari
pandemi, mayoritas omzet
Bagaimana proyeksi peredaran usaha (omzet) perusahaan Anda di 2021?
perusahaan turun lebih dari
50%. Pada tahun-tahun
berikutnya, omzet
perusahaan diproyeksi masih
turun di angka lebih dari 25%.
Sumber : Survey APINDO, 2021.
Proyeksi Omset dan Biaya
Estimasi Peredaran Usaha (Omzet) di Tahun 2021 Estimasi Total Biaya Perusahaan di Tahun 2021

• Mayoritas responden (25,9%+14,1%) : tahun 2021 omzet usaha akan membaik dan meningkat > 25%
• Total biaya perusahaan: akan tetap (28.1%), akan meningkat kurang dari 25% (27,4%)

Sumber : Survey APINDO, 2021.


Proyeksi
Keberlangsungan
Usaha
Hanya 33,3% Usaha yang dapat
bertahan lebih dari 1 tahun

Sumber : Survey APINDO, 2021.


Pinjaman
Perbankan

Kesulitan Pembayaran Hutang


(59,4%)

Harapan untuk rescheduling


pembayaran hutang,
keringanan bunga

Sumber : Survey APINDO, 2021.


Stimulus Pajak

Sumber : Survey APINDO, 2021.

Super Tax Deduction: Prasyarat rumit, sehingga minat pemanfaatannya kecil


HARAPAN DUNIA USAHA
HARAPAN DUNIA USAHA
Pariwisata
• Bunga bank untuk existing loan 4-6%, suku bunga modal kerja 1% dengan pengembalian waktu 5 tahun
termasuk grace period 2 tahun
• Melonggarkan aturan dasar pemberian kredit terkait cash flow, prospek bisnis dan resiko
Manufakrur
• Sinkronnya kebijakan hulu – hilir bahan baku
• Biaya Tinggi: Gas, Logistik (LPI di peringkat 5 ASEAN), Perda (SDA),Lingkungan (Plastik, tanggungjawab
bersama: produsen, konsumen, pemerintah)
• PPN barang konsumsi a g a r ditanggung Pemerintah
• Menjembatani Pengusaha untuk memperoleh kemudahaan (IOMKI = Izin Operasional dan Mobilitas
Kegiatan Industri) di masa pandemi melalui Kementerian Perindustrian ;
• Perlunya sarana/fasilitas untuk pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM)
Kawasan Industri
• Adanya jaminan kepastian hukum khususnya terkait hak atas tanah ;
• Pemberian jangka waktu hak atas tanah sekaligus 80 tahun dimuka dan adanya jaminan dapat diberikan
kembali untuk 80 tahun kemudian.
• Adanya peningkatan peran dan fungsi Pengelola Kawasan untuk memberikan layanan perizinan kepada para
investor yang ada di dalam Kawasan (RKL, RPL berdasar AMDAL, IMB;
32
46
PENGEMBANGAN EKOSISTEM UMKM/IKM
1. Memperlancar mekanisme LKPP di Pusat dan Daerah
2. Pendampingan yang berkelanjutan dan berjenjang melalui Pengelolaan Terpadu ter-klaster agar bisa terjadi Sourcing dari daerah.
3. Pendidikan Karakter Bangsa
4. Sertifikasi Management Koperasi dan Badan Pengawasan Koperasi (untuk Koperasi Menengah & Besar)
5. Fasilitasi Prosess Perizinan. Secara gratis untuk pendataan usaha
6. Penambahan Definisi dan kebijakan UMKM Secara Sektoral:
ü Pertanian, Perikanan, Perhutanan, Perkebunan, Peternakan
ü Perdagangan besar & eceran
ü Pariwisata
ü Industri pengolahan
ü Sektor lain-lain
7. PPh Progressive untuk penghasilan di atas 500 jt di hapuskan. 75% UMKM tidak memiliki laporan keuangan. Setoran Pajak UMKM
pada tahun 2018 hanya sebesar Rp 5,7 triliun. (0.43% total setoran Pajak oleh 2,3 juta wajib pajak badan dan orang pribadi).
USULAN:
ü Pajak Final 0.5% (sudah ada, sampai omset Rp. 4.8 milliar)
ü Usaha Kecil: Pajak Final 1%
ü Discount 50% dari PPh untuk penghasilan Export
8. Turunkan Suku Bunga Bank.
9. Tingkatkan Anggaran R&D Negara
10. Covid-19 Vaksinasi & Contact Tracing APP. Bekerja sama dengan pemerintah Singapore TracingTogether App

50
TERIMA KASIH

Permata Kuningan Building, 10th Fl.


Kuningan Mulia Kav. 9C Guntur – Setiabudi
Jakarta 12980 – Indonesia
Phone : (021) 8378 0824
Fax : (021) 8378 0823 / 8378 0746
Website : www.apindo.or.id

Anda mungkin juga menyukai