Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM

Faktor Yang Mempengaruhi Korosi Pada Paku

Disusun oleh :

1. Dea Nur Azizah (09)


2. Farida Helmi Yunita (15)
3. Halimatus Syaiyah (18)
4. Rizqi Dwi Elfiana (30)
A. Tujuan Praktikum
Perserta didik dapat mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya
korosi dengan benar setelah melakukan percobaan.
B. Alat dan Bahan
1. Tabung reaksi
2. Rak tabung reaksi
3. Sumbatan
4. Air
5. plastik
6. Paku besi
7. Karet
8. Air mendidih
9. Minyak tanah
10. Larutan NaCl
11. Amplas
12. Aquades
13. Kabel/tembaga
C. Cara Kerja
1. Ambilah enam buah tabung reaksi. Kemudian,lakukan tindakan berikut.
a. Tambahkan Mg ke dalam tabung reaksi pertama.
b. Tambahkan tembaga ke dalam tabung reaksi kedua.
c. tambahkan minyak ke dalam tabung reaksi ketiga.
d. Tambahkan air ke dalam tabung reaksi keempat.
e. Tambahkan air mendidih ke dalam tabung reaksi kelima
f. Tambahkan larutan garam ke dalam tabung reaksi keenam
2. Amplas enam paku besi hingga bersih.
3. Masukan masing-masing satu buah paku besi ke dalam enam tabung reaksi.
4. Tutup tabung reaksi kesatu, kedua dan kelima dengan sumbat karet sampai
rapat.
5. Letakan tabung reaksi dalam rak tabung reaksi dan simpan selama 5 hari.
6. Amati perubahan yang terjadi.
D. Hari Praktikum

E. Pertanyaan dan Disksi


1. Pada tabung reaksi nomor berapa paku mengalami korosi?
2. Paku pada tabung reaksi mana yang paling cepat mengalami korosi?
3. Paku pada tabung reaksi mana yang paling lambat mengalami korosi?
4. Berdasarkan percobaan, faktor-faktor apa saja yang memengaruhi terjadinya
korosi?

F. Lampiran

H-1 H-2 H-3

Anda mungkin juga menyukai