Anda di halaman 1dari 3

MANAJEMEN RESIKO

No. Dokumen : Pemilik Klinik


No. Revisi : Nur Aini
SOP
Tanggal terbit :
Halaman :
Klinik Pratama dr. Wardani
Nur Aini
a. Manajemen Resiko Klinis merupakan suatu upaya sistematis
yang dilakukan baik di rumah sakit maupun Klinik dalam rangka
1.Pengertian mengurangi resiko akibat pelaksanaan pelayanan medic.
b. Lingkungan meliputi : Staf Klinik, sasaran program, pengguna
layanan, masyarakat umum, maupun lingkungan fisik
Sebagai bahan acuan petugas dalam menerapkan langkah-langkah

2.Tujuan untuk melakukan kajian dampak negatif kegiatan Puskesmas


terhadap lingkungan
Surat Keputusan Pemilik Klinik Pratama Nur Aini nomor

3.Kebijakan ……………………… tentang manajemen resiko Klinik Pratama


Nur Aini.
1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2009
tentang Praktik Kedokteran;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 39
Tahun 2016 tentang Pedoman Penyelenggaraan Program
Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga;
4.Referensi
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 43
tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11
Tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien;
5. Prosedur 1. Tim manajemen risiko bersama dengan penanggung jawab
program/ pelayanan, melakukan identifikasi kegiatan
program/ pelayanan yang kemungkinan memberikan
dampak negatif terhadap lingkungan
2. Tim manajemen risiko bersama dengan penanggung jawab
program/ pelayanan melakukan identifikasi dampak negatif
dari setiap kegiatan program/ pelayanan
3. Tim manajemen risiko bersama dengan penanggung jawab
program/ pelayanan melakukan analisis penyebab terjadinya
dampak negatif tersebut
4. Tim manajemen risiko bersama dengan penanggung jawab
program/ pelayanan Tim mutu menyusun rencana tindak
lanjut penanganan dampak negatif
5. Penanggung jawab beserta pelaksana program/ pelayanan
melakukan tindak lanjut penanganan dampak negatif
6. Tim mutu, sesuai dengan tupoksinya, melakukan verifikasi
atas upaya tindak lanjut yang dilakukan oleh masing-masing
penanggung jawab beserta pelaksana program/ pelayanan
7. Tim mutu melakukan evaluasi atas upaya tindak lanjut yang
dilakukan oleh masing-masing penanggung jawab beserta
pelaksana program/ pelayanan
8. Tim manajemen risiko menyusun rencana tindak lanjut
berikutnya.
6. Unit Terkait Seluruh petugas klinik Pratama Nur Aini
1. Rekaman Histori Perubahan
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai