Anda di halaman 1dari 2

4 | RABU, 7 AGUSTUS 2019 OPINI Kendari Pos

Bukan Proyek
“Kaleng-kaleng”
TIgA mega proyek yang digagas Gubernur Ali Mazi
bersama Wakil Gubernur Lukman Abunawas sudah
menunjukkan progres. Pasangan dengan akronim
AMAN ini memastikan proyek tersebut bisa ditun-
taskan. Tiga mega proyek tersebut adalah jalan pari-
wisata Kendari-Toronipa, perpusatakaan modern
dan pembangunan Rumah Sakit Jantung.
Untuk proyek jalan Kendari-Toronipa, uji kelaya-
kan sudah selesai. Sosialisasi kepada masyarakat
juga intens dilakukan. Rencana, peletakan batu
pertama dilakukan 5 September mendatang.
Sementara, pem- bangunan Perpustakaan Modern
masih berproses. Kontrak kerja sudah diteken 15
Juli lalu. Pembangu- nan gedung Perpustakaan
Modern kini siap action. Urusan aset yang harus
dihapuskan terlebih dulu kini sudah tuntas. Rencana,
menelan Rp 30 miliar untuk tahap pertama.
Selanjutnya akan mendapat suntikan anggaran lagi di
APBD tahun depan.
Adapun pembangunan Rumah Sakit Jantung, saat

Buton Bisa Selamatkan Demokrasi Indonesia


ini masih menunggu rekomendasi tim ahli bangunan
gedung. Kendati begitu, progresnya sudah cukup ba-
gus. Sebab, pekan lalu rekanan sudah melakukan
pen- cairan uang muka Rp 5 miliar. Hal ini
menunjukkan kalau pekerjaan lapangan sudah siap
dilakukan.
Gagasan cerdas AMAN membangun tiga mega

T Ir. La Ode Budi


proyek tersebut patut diapresiasi. Itu bukan proyek
“kaleng-kaleng” (bukan asal ada). Akan banyak man-
faat bisa dirasakan masyarakat jika terealisasi nanti-
nya. Sebagai contoh Tugu Religi (dulu namanya Tugu
Persatuan yang dibangun era Ali Mazi saat menjadi idak ada habis-ha- uang, dengan perhitungan hidup kami, jika dalam kuti dan kuat mengikat
Gubernur Sultra periode pertama. Sempat dicibir, bisnya berita kepala kalau terpilih akan memi- lih calon kepala yang bersumpah daripada
na- mun kini semua memuji. daerah terjaring Op- mengem- balikannya. Dan daerah ini, bukan semata hukum positif. Dan Buton
Begitupun tiga mega proyek tersebut. Cibiran erasi Tangkap Tangan ada juga yang jual karena kami timbang inilah dapat memulainya, karena
pasti ada. Nada sumbang dan sikap pesimis dari oleh Komisi kebijakan daerah sebelum yang terbaik untuk nyata bukti sejarah selama
segelintir orang yang tidak suka juga pasti ada. Pemberantasan Korupsi terpilih. membawa kemajuan tujuh ratus tahun
Namun, kita per- caya, pasangan yang didukung (KPI) terkait ka- sus suap. Sebenarnya sudah daerah kita,”. Kedua, ketika kesultanan Bu- ton berdiri
Golkar dan NasDem saat Pilgub Sultra ini punya Kalau tidak kar- ena uang komplit hukum positif para calon Kada sudah tegak dan tidak ada
pikiran jauh ke depan. Mereka bisa memperkirakan, dari fee proyek, OTT dari memagari atau mencegah ada, sebelum upacara perpecahan di dalam yang
bahwa di masa depan masyarakat membutuhkan jual beli jabatan strategis hal ini. Misalnya ada hu- tandatan- gan pakta lazim mengundang
ketiganya. ASN (Aparatur Sipil kuman bagi partai politik integritas, semua calon penjajahan oleh pihak luar.
Perpusatakaan Modern misalnya. Proyek ini mun- Negara). Kadang juga yang minta mahar dari Kada juga disumpah adat, Semua itu, salah satunya
cul dari kerisauan Ali Mazi-Lukman akan kurangnya Pimpinan Daerah yang calon, ada pakta integritas agar tidak membagikan
dicari cara agar KPK tidak disebabkan adanya sumpah
minat baca masyarakat Sultra. Padahal, literasi san- baru saja ceramah untuk tidak politik uang, uang dalam proses pemilu.
sampai tangkap. adat dan spiritual dalam
gat dibutuhkan. Bukan hanya menambah penge- integritas atau pentingnya calon dan penerima poli- Masyarakat juga yang “Saya bersumpah, di hada- pros- es pemilihan para
tahuan, tapi juga dalam membangun daerah dan birokrasi yang bersih, tik uang akan dipidana diupaya disadark- an pan semua rakyat dan leluhur Sultan. Dan bagusnya,
bangsa. Ali Mazi sadar, bahwa kemajuan sebuah ketangkap juga. dan ada hukuman bagi tentang bahwa nasib mer- saya, sayatidakakanselamatdi proses ini tidak menentang
bangsa, salah satunya ditentukan kualitas intelektu- KPU dan Bawaslu yang
Sebenarnya, kajian hal ini eka lima tahun jangan dunia ini, jika untuk meraih atau merubah proses yang
al warganya. Untuk mengasah intelektual itu, mem- “men- jual” wewenangnya
sudah sering dikemuka- dijual murah, jangan ke- menangan, saya telah ditetapkan UU/PKPU.
baca adalah sarananya. untuk kepentingan calon.
kan. Penyebabnya memilih kar- ena uang, membagikan uang atau Proses yang telah ada tetap
Selain itu, adanya Perpusataan Modern yang biasanya terkait dengan hadiah agar rakyat memilih
Tapi faktanya tidak kemiskinan telah membuat dijalankan. Hanya
terinte- grasi dengan taman budaya serta berdekatan biaya Pilkada yang tinggi. mem- pan juga. Dan dalam saya. Saya rela tanah tidak
“Mereka pelupa”. Mereka menjalankan kesepakatan
dengan Tugu Religi bakal menjadi icon baru bagi Dan setelah ter- pilih, proses pemilu, tim sukses menerima jasad saya, jika
dengan cepat men- daerah untuk menyelipkan
Sultra. Hal ini juga bakal memberi nilai plus dari pengeluaran atas biaya lebih berpegang pada saya meninggal. Kadang,
gasosiasikan bahwa calon Upacara Sumpah Adat
aspek penilaian pe- merintah pusat terkait tersebut“mengejar” sang “lebih baik curang tapi sebe- narnya bukan karena
yang “Kasih uang sekarang, dalam pilkadanya.
perkembangan pendidikan di Sultra. Sebab, pe- jabat. Darimana menang, daripa- da jujur tidak ber- sediauntuk tidak
akan kasih kemajuan Tiap daerah di
perpusataan menjadi salah satu indika- tor yang bayarnya? Tentu saja dari tapi kalah”. Masalah ini membagikan uang, tapi
nanti- nya”. Sesal mereka Indonesia, dapat
menunjang kemajuan dunia pendidikan. keuangan daerah (fee tidak hanya terjadi pada karena selalu ada info dari
karena harapan tinggal menjalankan sumpah adat
Hal lain tak kalah penting pembangunan RS Jantung proyek fisik atau non fisik) pemilukada, tapi juga tim sukses bahwa “sebelah”
harapan, juga tidak ada tersendiri, sesuai den- gan
berskala internasional. Ini tentu tidak diragukan lagi atau setoran atas jabatan pada pemilihan legislatif. sudah bersiap mem- bagikan
efeknya pada pilkada adat istiadat di daerah
manfaatya untuk masyarakat Sultra. Gagasan cemer- strategis di Pemda, dengan Yudi Latif, Ph.D penulis uang (kalau kita tidak
selanjutnya, karena saat masing-masing.
lang AMAN yang satu ini patut diapresiasi. alasan, “Saya saja jadi buku Nagara Paripurna membagiuangjuga,
pilkada lagi tiba, mereka Semoga gagasan ini dapat
Bayangkan saja, kalau dulu masyarakat Sultra harus kepala daerah tidak mu- (mantan Kepala BPIP) kitasudah pasti kalah).
“Lupa lagi”. disempurnakan dengan tam-
keluar duit banyak berobat ke luar daerah bahkan rah (biayanya)” atau kebi- tidak habis- habisnya Melalui dua sumpah adat
Lalu bagaimana Bu- bahan pikiran-pikiran dari
luar negeri un- tuk penyakit jantung, ke depan cukup jakan yang “marah-marah” (dalam di atas, diharapkan kepala
ton bisa menyelamatkan para pembaca dan
di daerah saja. Berapa banyak biaya yang bisa di menguntungkan pihak lain arti positif) atas for- mat daerah tidak dicalonkan
demokrasi Indonesia? akademisi. Dan semoga
saving. tapi mengurangi hak politik yang berbiaya karena keturunannya, tidak
Masyarakat di daerah dapat dilaksana- kan pada
Kemudian, dari provinsi lain, sangat daerah. Kalau ditambah tinggi ini. Dan sangat dipilih karena hartanya,
Kepulauan Buton (melalui Pilkada mendatang di
memungkink- an datang berobat di Sultra. Sebab, lagi sifat serakah dari istri, protes format politik di tapi dicalonkan dan dipilih
DPRD, misalnya) meminta wilayah Kepulauan Buton.
belum banyak RS Jantung berskala internasional anak, tim sukses, lengkap Indonesia, tidak didahului karena kapasitas
sumpah adat melengkapi Saatnya, KEARIFAN Buton
yang dibangun. Semua itu secara tidak langsung sudah. Tentu ini bukan arti- kajian aka- demik yang kompetensinya, re- kam
format pilkada yang saat tampil selamatkandemokrasi
akan memberi kontribusi secara ekonomi bagi nya semua kepala daerah tuntas dan be- lum ada ini dilaksanakan. Dengan jejaknya, kekuatan mor- Indonesia. Aamiin yra. Kaba-
daerah. Jalan wisata Kendari-To- demikian. terobosan yang bisa alnya dan berani untuk rakatikan tana Wolio.(**)
Biaya pengeluaran yang ber- janji mengabdi pada
tanah
ronipa juga begitu. Akses masyarakat makin mudah. besar untuk Pilkada, dian- menyelesaikan (biaya tinggi mendasarkan pada proses Buton, dengan prinsip “boli-
Para wisatawan juga sangat mungkin makin tertarik taranya adalah dari : (1) Pilkada). Pemilihan Sultan, sumpah mo karo somanamo lipu”.
berkunjung di beberapa lokasi wisata di Kendari dan Penulis adalah
Biaya Pintu, (2) Biaya tim Kekesalannya termuat adat diselipkan pada Ketiga, Kada terpilih Bendahara Umum
sekitarnya. Sebab, jalur itu menghubungkan beber- dan kampanye, (3) Politik lagi pada kolomnya di proses Pilkada di daerah sebe- Kibar Indonesia
apa kabupaten dan tentunya lokasi wisatanya juga. uang dan (4) Biaya saksi halaman 1 Koran Kompas, Kepulauan Buton. lum disumpah Gubernur/
Melihat begitu banyak manfaat bisa didapatkan jika dan pengawalan suara kamis – 1 Pertama, sebelum Presiden, sang Kada terlebih
mega proyek ini terealisasi, maka tidak ada salahnya
masyarakat dan seluruh elemen di daerah ini mem-
hingga perhitungan
penetapan pe- menang
Agustus 2019. Sebenarnya,
penghambat utama adalah
penjaringan calon Kada
(kepala daerah), semua
dahulu menjalani sumpah
adat di Batu Popaua. OPINI
berikan dukungan. (*) Pilkada. Besarnya biaya hukum positif UU/PKPU pimpinan Ketua dan “Saya bersumpah akan
ini, menjadikan mer- eka yangcoba“diikatkan” Seker- taris DPC/DPD mendapatkan bala jika
yang punya kapasitas dan kepara pihak terkait partai pen- gusung saya menghianati
memiliki rekam jejak Pilkada, tidak ada efeknya. menjalani sumpah adat, kepercayaan yang telah
melayani mayarakat, tidak Dibaca, dika- takan, jadi bahwa mereka akan saya terima dari rakyat.
bermodal, tidak akan argumen, dicera- mahkan memilih sang calon karena Kepada tanah Buton, saya
maju. Yang bisa maju (jujur dll), tapi tidak dirasa kapasitas dan semata demi berjanji akan adil dan
adalah mer- eka yang mengikat bagi para pihak yang terbaik dari yang ada menjadikan seluruh rakyat
kaya atau yang dimodali untuk melaksanakan atau untuk menjadi kepala adalah bagian dari
cukong (kita berharap mematuhinya. daer- ah di Tanah Buton. keluarga saya, dan
berkapa- Semua janji-janji dan Pros- esnya seperti tegakkan keadilan bagi
sitas tentunya). sumpah tersebut dijalani Siolimbona disumpah semua. Sara Pataangu- na
Tidak jarang sekadar formalitas. Petu- dalam penetapan calon- akan jadi pedoman saya
ada yang gas diyakini bisa diupaya calon Sultan. memerintah” (ini sumpah Naskah Opini panjang tulisan seki
mem- teeste (tahu sama tahu), Bunyinya, “Kami bersaksi, semisal saja) Kirim ke: atau diantar langsung ke
i nj am dan kalau terpilih nanti bahwa kami siap kena bala Telah terbukti di
kan bisa dan keberkahan dicabut Indone- sia, hukum adat
dari lebih dita-

Pembaca Menulis PEMBACA MENULIS


Tulis keresahan dan komentar anda soal layanan dan fasilitas publik

dengan alamat lengkap disertai identitas dan nomor tel

Jalan Menuju Kebun Raya Kendari Rusak Parah Atau bawa langsung ke Redaksi Kendari Pos, Jalan Malik Raya Nomo

KEPADA yang terhormat pemerintah kota kendari, jalan menuju kebun raya kendari rusak parah. Lubang yang lebar
sangat membahayakan pengguna jalan. Debu dari jalan sangat mengganggu aktivitas warga setempat. Mengingat
pent- ingnya akses jalan, mohon kiranya untuk diperhatikan . Terima kasih.

Burhan
Warga Nangananga
08539735XXXX

Kendari Pos
Untuk menghindari aksi-aksi tidak bertanggungjawab dari
oknum tertentu, masyarakat yang me-rasa ragu atau Pemimpin Umum/ Penanggung Jawab : Irwan Zainuddin Wakil Pemimpin Umum : La Ode Diada Nebansi Pemimpin Redaksi : Inong Saputra
mencurigai seseorang yang mengata- snamakan wartawan Redaktur Pelaksana : Hasruddin Laumara, Laode Iman (kendaripos.co.id)
Santun dan Menginspirasi Kendari Pos segera menghubungi Kantor Redaksi Harian
Kendari Pos.
Sekretaris Redaksi : Ariyani Arifin
Dewan Redaksi : Benyamin Bittikaka, Irwan Zainuddin, Sawaluddin Lakawa Redaktur : Darwin Sihombing, Emilia Ningsih, Amal Fadly Senga, Ramadhan Redaktur Foto :
LM Syuhada Ridzky Poetera F
Dalam melaksanakan tugas jurnal- Redaktur Perwajahan : LD. Kurniawan
istik, semua wartawan Harian Pagi Litbang : Linri Merinda
Kendari Pos dibekali tanda pengenal. Reporter : Elyn Ipo, Yogi Nebansi, Agus Setiawan, Adi Hidayat, Yuli, Rahma Safitri, Sintha Pus- pitha Ningrum, Maslindah • Koresponden : Akhirman (Baubau), La Ode Alfin (Muna),
Yafruddin Yadi (Muna Barat), Mursalin (Konkep), Helson April 1996, Terbit Sejak Tanggal 6 Juni 1970.
Mandala Putra (Konawe), Kamaluddin (Konsel), Helmin Tosuki Pendiri : PP Bittikaka (1995-2013) • Chairman : HM Alwi Hamu • Pembina : H.Syamsu Nur Alamat Redaksi / Tata Usaha : Jl. Malik Raya No. 50 Telp. Red. : (0401) 3126513 • Faks. Red. : (0401) 3126512, Faks. Bisnis & Keuangan : (0401) 3123771 • e-mail : redaksikend-
(Konut), Komaruddin (Bombana), Zulfadli (Kolaka), Kusdin • Komisaris Utama : H.Ridwan Arif • Komisaris : Jerry Bittikaka, Denny Ari, Benyamin B • aripos@gmail.com (0401)-3126515, Telp. Iklan : (0401)-3126110, Sirkulasi : (0401)-3126515, Fax (0401)-3126512• Alamat Agen: RAHA : La Sintere (085241969377)• BAUBAU , BUTON ,
(Kolaka Timur), Rusli (Kolut), Asty Novalista (Wakatobi), Direktur Utama : Irwan Zainuddin• Direktur : Laode Diada Nebansi • Wakil Direktur WANCI & MAWASANGKA : Wd. Amala (085394435050) • BUTON TENGAH/LOMBE: Anto (082348716512) • BOMBANA: Tajuddin (085280158509) •KOLAKA & POMALAA: Saenal (081319564527)
Hadrian Indra Mappa (Buton Utara), Wd. Amala (Buton), • Keuangan, Personalia dan Umum : Agus Tranhadi • Wakil Direktur Produksi dan Litbang •KOLAKA UTARA: Sulqia (085259705802) • KOLTIM: Mustakim (085333333392) • POLEANG: Mansyur (081341516525) • KONKEP: --• Kota Kendari : MANDONGA, KOTA LAMA &
Fotografer : Muh. Abdi Asmaul • Desain Grafis : Fahri Asmin : Arifuddin Mangka • Manager Keuangan : Nasruddin • Manager Iklan/Sponsorship : KAMPUNG SALO : Ira (085241761348) • SODOHOA, BY PASS & KOTA LAMA: Hamisu (081341958887) • WUA-WUA & LEPO-LEPO: Rusli (081341533733) • BALAIKOTA: Billy (085299953599) •
Awal Nurjadin• Manager Event & Promosi : Nursyamsi Abidin • Manager Sirkulasi : KEMARAYA, TIPULU & UNAAHA: Yusuf Tumora (082347352606) • MANDONGA & Anduonohu: Martha (082293107757) • PUNGGOLAKA & PUUWATU: Usman (085299571854) • BARUGA &
• Teknologi Informasi : Putera Pratama Anzar • Pracetak KONSEL: S.Lambay (081245610102) • ANDUONOHU & KAMPUS BARU: Marjani (081245584974) • ABELI & MORAMO: Amrin (085241692003) • LAUTE, MEKAR & MALIK RAYA: Umar
Iklan: Muhrisan (koordinator), Sahriyadi, Irwanto, Ryan Faizi • Resmin • Manager Personalia/Legal dan Umum: Aser Rerung
(081341880528) • KEMARAYA: Amran (081341855515) • Bank: BRI Cabang Kendari: 2.0192.01.008593.50.1 (BRITAMA)
Pracetak Redaksi : Yusri Zubair, LD Muslifan, Boy Herman Percetakan : PT Fajar Utama Intermedia Cabang Kendari •Alamat Percetakan : Jl.
Malik Raya No. 50 Kendari Telp/Faks: (0401) 3126513• Penerbit : PT Media Kita Alamat Perwakilan : • JAKARTA : Doedoe, Graha 19 Fajar Group, Jl. Kebayoran Lama pal 7 No.17 Jakarta Selatan, Tlp/HP 081316555912 • SURABAYA : Jl. Basuki Rachmad 129 - 137, Gedung
Sejahtera, SIUPP : SK/ Menpen No.191/SK/Menpen, SIUPP/B.I/1986/Tanggal 25 Juni 1986 Mandiri Lantai 5/ Ruangan 501 Surabaya, Telp. (031) 5465239, Fax: (031) 5323674 •Tarif Iklan Umum : Halaman 1 (Depan) Rp 80.000 /mm/klm, Halaman Dalam Rp 40.000/ mm/klm
No.131/Ditjen PPG/K/1995 Tanggal 3 Agustus 1995, No 42/Ditjen/PPG/K/1996 Tanggal 12 (FC), Rp 28.000/mm/klm (BW), Iklan Baris : 10.000/baris, Harga belum termasuk PPn 10%. • Harga Langganan : Kota Kendari Rp 100.000/Bulan, Luar Kota: Rp 110.000/Bulan
termasuk ongkos kirim, Eceran dalam Kota : Rp 5.000,-/Eksp

LAYOUT: BOI HERMAN/KP

Anda mungkin juga menyukai