Anda di halaman 1dari 3

1.

Dari ilustrasi pembelajaran yang dilakukan bu dedeh ada beberapa identifikasih masalah
yang saya temukan antara lain
a. Mengapa bu dedeh membawa alat – alat elektronik masuk ke dalam kelas?
b. Mengapa bu dedeh juga menyiapkan pewarna kue cair dan kartu huruf didalam
pembelajarannya ?
c. Mengapa bu dedeh tidak memerikan kesempatan pada anak didik untuk bertanya?
d. Mengapa bu dedeh tidak melakukan pembelajaran tentang motorik halus sesuai
dengan apa yang bu dedeh rencanakan?
e. Mengapa bu dedeh tidak membimbing dan menanyakan siswa yang kesulitan dalam
mengerjakan, justru malah bu dedeh hanya membaca buku dan melihat sekelilinnya
saja?
2. Dari ilustrasi pmebelajaran diatas kelebihan yang dimiliki bu dedeh yakni :
a. Sebelum memulai pembelajaran bu dedeh mennyapa perserta didinya.
b. Bu dedeh mengabsen satu persatu peserta didiknya .
c. Bu dedeh menjelaskan secara rinci tentang konsep meronce bentuk geometri mulai
dari pengertian , alat bahan sampai dengan contoh hasil meronce geometri.
3. Rencana perbaikan yang saya gunakan ddari ilustrasi diatas adalah :

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MOTORIK HALUS MELALUI


KEGIATAN MERONCE DENGAN BENTUK GEOMETRI
BAGI ANAK KELOMPOK A TK NUSANTARA
TAHUN PEMBELAJARAN 2022/2023

A. IDENTIFIKASI MASALAH
kurangnya motivasi dalam meningkatkan pembelajaran di tk nusantara Dari 10 anak,
yang terlihat kreatif dan mengikuti alur namun belum tentu benar dalam mengerjakan
dan sedangkan 5 anak tidak bisa mengerkajan. hal ini berarti pembelajaran motorik
halus di tk nusantara sangat lah tidak sesuai dan kurangnya kreativitas guru dalam
mnegajar agar anak lebih bersemangat.
B. Analisis masalah
banyak yang terlihat bosan, kurang tertarik,
dan bahkan ada yang main sendiri saat mengerjakan kegiatan , Padahal jika anak  tida
k  bosan  mengerjakan  kegiatan  hasil  kegiatan  atau  prakarya anak
dapat meningkatkan kecerdasan anak didik.
C. Rumusan Masalah
Setelah dilakukan observasi di TK nusantara maka perbaikan ini berfokus pada:
bagaimanakah meningkatkan kemampuan fisik motorik halus melalui kegiatan
meronce dengan benda bentuk geometri bagi anak Kelompok A TK Nusantara?
D. Tujuan Perbaikan
= agar dapat meningkat kemampuan fisik motorik halus melalui kegiatan meronce
dengan benda bentuk geometri .
menambah wawasan tentang stimulasi / motivasi yang tepat dalam merangasang
-
dan meningkatkan kemampuan fisik motorik halus anak sesuai dengan tingkat
kematangan usianya.
- mendukung anak untuk meningkatkan kemampuan fisik motorik halus dalam
mengembangkan kreativitas dan kognitif.
E. Langakah – Langkah Perbaikan
Tujuan perbaikan : Meningkatkan kreativitas anak melalui kegiatan meronce dengan bentuk
geometri
Hal yang perlu diperbaiki/ditingkatkan :

Kegiatan pengembangan I ( pembukaan )


 Judul kegiatan : bercakap-cakap tentang meronce dengan bentuk geometr
 Pengelolaan kelas
Penataan ruang:
1. Penataan ruang Meja Diubah menjadu Bentuk U
2. Pengorganisasian : posisi anak duduk di kursi sesuai dengan meja yang ditata oleh
guru.

 Langkah-langkah perbaikan
1. Guru mengajak anak untuk membuat barisan.
2. Guru menunjukkan cara meronce dengan bentuk geometri
3. Guru mengadakan tanya jawab pada anak tentang meronce dengan bentuk
geometri

kegiatan pengembangan 2 ( inti )


 Judul kegiatan : meronce dengan bentuk geometri
 Pengelolaan kelas
1. Penataan ruang diubah sehingga terdapat area kosong untuk tempat anak-anak.
2. Pengorganisasian anak juga diubah posisi anak melingkar menjadi 3 kelompok
diatas Meja

 Langkah-langkah perbaikan
1. Anak diminta duduk sesuai dengan kelompoknya masing-masing.
2. Guru mempersiapkan benang, potongan – potongan geometri, dan reward berpentuk
geometri.
3. Guru mendemonstrasikan kepada anak langkah-langkah meronce
4. Anak – anak memperhatikan apa yang dicontohkan guru.
5. Guru membimbing dan memotivasi anak.
6. Guru menyuruh anak menunjukkan hasil karyanya.

Kegiatan pengembangan 3 ( Penutup )


 Judul kegiatan : Menyanyikan lagu bersama
 Pengelolaan kelas
1. Penataan ruang anak sama dengan pembukaan.
2. Pengorganisasian anak sama dengan pembukaan posisi anak duduk membuat
barisan.
 Langkah-langkah perbaikan
1. Guru meminta anak untuk membuat barisan
2. Guru bertanya kepada anak tentang kegiatannya.
3. Guru member reward pada anak.

Anda mungkin juga menyukai