Anda di halaman 1dari 3

SILABUS PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : FIKIH


Satuan pendidikan : Madrasah Aliyah
Kelas : XI (Sebelas)
Semester : Satu
Peminatan : IPA IPS BHS

KOMPETENSI INTI :
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif
dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta
dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan baksat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Indikator Pencapaian Alokasi Sumber/
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Kompetensi Teknik Bentuk Waktu Bahan/Alat
Penilaian Instrumen
5.2. Menjelaskan Hukum waris  Membaca  Menjelaskan pengertian Tes tulis Isian 8 x 45’  Buku Fiqih
ketentuan literatur tentang dan hukum ilmu untuk Madrah
hukum waris waris mewarisi Aliyah
dalam Islam  Mengidentifikasi  Menjelaskan tujuan dan  Media massa,
perubahan kedudukan ilmu baik cetak
bagian pada mewarisi maupun
ahli waris elektronik
 Menjelaskan sebab-
 Mendiskusikan sebab waris mewarisi
ketentuan waris
 Menjelaskan halangan
yang
waris mewarisi
menyimpang
dari ketentuan  Menjelaskan macam-
utama macam ahli waris dan
bagiannya
 Menjelaskan tentang
cara pembagian waris
dengan aul dan radd
 Menjelaskan masalah
gharrawain, musyarakah
dan akhdariyah
 Menjelaskan bagian
anak dalam kandungan
dan orang hilang
 Menjelaskan tentang
pembagian harta
bersama
 Menjelaskan hikmah
pembagian warisan
5.4. Menjelaskan Kaitan waris dan  Mengidentifikasi  Menjelaskan pengertian Tes tulis Isian 1 x 45’  Buku Fiqih
keterkaitan wasiat kadar wasiat wasiat untuk Madrah
waris sebelem dibagi  Menjelaskan keterkaitan Aliyah
dengan sebagai harta waris dengan wasiat  Media massa,
wasiat warisan baik cetak
 Menjelaskan ketentuan
 Menganalisis maupun
wasiat dan hikmahnya
orang-orang elektronik
yang berhak
menerima
wasiat
5.6. Menunjukk- Pelaksanaan  Mengidentifikasi  Mengidentifikasi Tes tulis Isian 1 x 45’  Buku Fiqih
an contoh waris dan wasiat persoalan yang pelaksanaan wasiat untuk Madrah
cara muncul di yang tidak sesuai Aliyah
pelaksanaan masya-rakat dengan syari’at Islam  Media massa,
waris dan tentang wasiat  Menelaah praktek baik cetak
wasiat dan waris wasiat dan waris yang maupun
sesuai dengan Islam elektronik

Anda mungkin juga menyukai