Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMPIT Al-Qur’an Bina Insan


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester : VII /I
Materi Pokok : Enenrgi dalam Kehidupan
Alokasi Waktu : 12 JP (2 × 30 Menit )

A. KOMPETENSI INTI:
KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI-3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
KI-4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang
dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN


Kompetensi Dasar Indikator
3.5 Menganalisis konsep energi, berbagai 3.5.1 Menyebutkan pengertian energi
sumber energi, dan perubahan bentuk dalam kehidupan.
energi dalam kehidupan sehari-hari 3.5.2 Menganalisis pengaruh energi
termasuk fotosintesis. terhadap kehidupan.
3.5.3 Menjelaskan macam-macam
sumber energi.
3.5.4 Menganalisis perubahan bentuk
energi dalam kehidupan sehari-hari.
3.5.5 Membedakan jenis-jenis energi
dalam kehidupan.
3.5.6 Menjelaskan transormasi energi
dalam sel.
3.5.7 Menganalisis proses fotosintesis.
3.5.8 Mendeskripsikan proses respirasi.
3.5.9 Menyebutkan factor yang
mempengaruhi respirasi.
3.5.10 Membedakan usaha dan daya.
4.5 Menyajikan hasil percobaan tentang 4.5.1 Melakukan praktikum perubahan
perubahan bentuk energi, termasuk bentuk energi.
fotosintesis. 4.5.2 Membuat laporan hasil praktikum
perubahan bentuk energi.
4.5.3 Mendemonstrasikan proses
fotosintesis pada tumbuhan.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui penjelasan guru dan kegiatan diskusi siswa mampu menyebutkan pengertian
energi dalam kehidupan dengan benar.
2. Melalui kegiatan diskusi siswa mampu menganalisis pengaruh energi terhadap kehidupan
dengan baik.
3. Melalui kegiatan diskusi siswa mampu menjelaskan macam-macam sumber energi.
4. Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi kelompok siswa mampu menganalisis perubahan
bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari dengan benar.
5. Melalui kegiatan tanya jawab siswa mampu membedakan jenis-jenis energi dalam
kehidupan dengan benar.
6. Melalui penjelasan guru dan kegiatan diskusi siswa mampu menjelaskan transormasi
energi dalam sel dengan benar.
7. Melalui kegiatan praktikum siswa mampu menganalisis proses fotosintesis dengan baik.
8. Melalui penjelasan guru siswa mampu mendeskripsikan proses respirasi dengan benar.
9. Melalui kegiatan tanya jawab siswa mampu menyebutkan faktor yang mempengaruhi
respirasi dengan benar.
10. Melalui penjelasan guru siswa mampu membedakan usaha dan daya dengan benar.
11. Melalui kegiatan praktikum siswa mampu membuktikan perubahan energi pada benda-
benda sekitar dengan baik.
12. Melalui penjelasan guru dan kegiatan praktikum siswa mampu membuat laporan hasil
praktikum perubahan energi.
13. Melalui kegiatan praktikum siswa mampu mendemonstrasikan proses fotosintesis pada
tumbuhan.

D. Materi Pembelajaran
Energi Dalam Kehidupan

E. Metode Pembelajaran
Make a match, Diskusi, Ceramah, Praktikum

F. Media, Alat/Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media : LKPD, gambar, video.
2. Alat/Bahan : spidol, laptop.
3. Sumber Pembelajaran : buku paket dan internet.

G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


a. Pendahuluan / kegiatan awal (15 menit)
 Guru mengucapkan salam dan meminta salah satu peserta didik memimpin doa.
 Guru menanyakan kabar dan mengabsen kehadiran siswa.
 Guru mempersiapkan fisik dan psikis peserta didik melalui kegiatan bernyanyi.
Energi
Cip. Septiyenti Fuadah

Semua aktivitas membutuhkan energi


Semua kehidupan membutuhkan energi
Matahari, air, angin, minyak, gas, batu bara
Itulah sumber daya alam penghasil energi
Matahari adalah sumber energi terbesar
Sinarnya menyinari kehidupan di bumi
Air dapat dimanfaatkan menjadi PLTA
Pembangkit Listrik Tenaga Air
Minyak bumi, gas dan batu bara
itu adalah sumber energi
yang tidak dapat diperbaharui
Energi tidak dapat diciptakan
Enargi tidak dapat dimusnahkan
Untuk itu kita harus menjaga
Dan menghemat sumua sumber energi yang ada di bumi

 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai

b. Kegiatan Inti (40 menit)


Pertemuan ke-1
- Mengamati
1) Peserta didik mengamati video yang ditampilkan guru terkait Energi Dalam
Kehidupan.
2) Peserta didik mengamati penjelasan guru tentang sumber energi dan bentuk-bentuk
energi.
- Menanya
1) Peserta didik dipersilahkan untuk bertanya terkait materi yang telah disampaikan
guru.
2) Peserta didik yang lain diperbolehkan untuk menanggapi pertanyaan temannya
dengan bimbingan guru.
- Mengeksplorasi
1) Peserta didik diminta untuk membentuk kelompok yang terdiri dari 3-4 orang.
2) Peserta didik dengan kelompoknya mengerjakan LKPD yang telah diberikan guru.
- Mengasosiasi
1) Peserta didik dengan kelompoknya mencari informasi terkait permasalahan yang
disajikan guru tentang sumber dan bentuk-bentuk energi melalui buku, atau sumber
yang lain.
2) Peserta didik bersama kelompoknya berdiksusi tentang permasalahan yang disajikan
dalam LKPD.
- Mengkomunikasikan
Peserta didik bersama kelompoknya menyajikan secara tertulis dan mempresentasikan
hasil diskusi kelompoknya di depan kelas secara bergantian lalu di tanggapi oleh
kelompok lain.

Pertemuan ke-2
- Mengamati
1) Peserta didik mengamati video jenis-jenis energi dan perubahan bentuk energi yang
ditampilkan guru.
2) Peserta didik mengamati penjelasan guru tentang jenis-jenis energi dan perubahan
bentuk energi.
- Menanya
1) Peserta didik dipersilahkan untuk bertanya terkait video yang ditampilkan dan materi
yang telah disampaikan guru.
2) Peserta didik yang lain diperbolehkan untuk menanggapi pertanyaan temannya
dengan bimbingan guru.

- Mengeksplorasi
Peserta didik dengan kelompoknya mengerjakan LKPD yang telah diberikan guru.

- Mengasosiasi
1) Peserta didik dengan kelompoknya mencari informasi terkait permasalahan yang
disajikan guru tentang jenis-jenis energi dan perubahan bentuk energi melalui buku
atau sumber yang lain.
2) Peserta didik bersama kelompoknya berdiksusi tentang permasalahan yang disajikan
dalam LKPD.
- Mengkomunikasikan
Peserta didik bersama kelompoknya menyajikan secara tertulis dan mempresentasikan
hasil diskusi kelompoknya di depan kelas secara bergantian lalu di tanggapi oleh
kelompok lain.

Pertemuan ke-3
- Mengamati
Peserta didik mengamati video yang ditampilkan guru terkait transformasi energi dalam
sel, fotosintesis dan respirasi.
- Menanya
1) Peserta didik dipersilahkan untuk bertanya terkait video yang ditampilkan guru.
2) Peserta didik yang lain diperbolehkan untuk menanggapi pertanyaan temannya
dengan bimbingan guru.
- Mengeksplorasi
1) Peserta didik bersama kelompoknya mengeksplor materi yang disajikan oleh guru
melalui LKPD
2) Peserta didik dengan kelompoknya mengerjakan LKPD yang telah diberikan guru.
- Mengasosiasi
1) Peserta didik dengan kelompoknya mencari informasi terkait permasalahan yang
disajikan guru tentang transformasi energi dalam sel, fotosintesis, dan respirasi sel
melalui buku atau sumber yang lain.
3) Peserta didik bersama kelompoknya berdiksusi tentang permasalahan yang disajikan
dalam LKPD.
- Mengkomunikasikan
Peserta didik bersama kelompoknya menyajikan secara tertulis dan mempresentasikan
hasil diskusi kelompoknya di depan kelas secara bergantian lalu di tanggapi oleh
kelompok lain.
Pertemuan ke-4
- Mengamati
1) Peserta didik mengamati video yang ditampilkan guru terkait usaha dan daya.
2) Peserta didik mengamati penjelasan guru tentang usaha dan daya.
- Menanya
1) Peserta didik dipersilahkan untuk bertanya terkait video yang ditampilkan dan materi
yang disampaikan guru.
2) Peserta didik yang lain diperbolehkan untuk menanggapi pertanyaan temannya
dengan bimbingan guru.
- Mengeksplorasi
Peserta didik dengan kelompoknya mengerjakan LKPD yang telah diberikan guru.
- Mengasosiasi
1) Peserta didik dengan kelompoknya mencari informasi terkait permasalahan yang
disajikan guru tentang usaha dan daya melalui buku, internet atau yang lain.
2) Peserta didik bersama kelompoknya berdiksusi tentang permasalahan yang disajikan
dalam LKPD.
- Mengkomunikasikan
Peserta didik bersama kelompoknya menyajikan secara tertulis dan mempresentasikan
hasil diskusi kelompoknya di depan kelas secara bergantian lalu di tanggapi oleh
kelompok lain.

Pertemuan ke-5
Latihan soal (Buku paket evaluasi bab 5)

Pertemuan ke-6
Ulangan Harian

c. Kegiatan Penutup (5 menit)


 Peserta didik melakukan refleksi dengan dibimbing oleh guru terhadap pembelajaran
yang telah dilaksanakan.
 Peserta didik dibimbing guru untuk melakukan penilaian dan evaluasi.
 Guru menyampaikan materi pembelajaran yang akan dibahas untuk pertemuan
selanjutnya dan bersama peserta didik berdoa sebagai penutup belajar.

H. PENILAIAN
1. Penilaian Sikap
RUBRIK PENILAIAN SIKAP
Petunjuk : Berilah tanda ceklis (√ ¿ pada kolom iya/tidak di bawah ini!

Sikap

Nama Bertanggung
No Keaktifan Disiplin Kemandirian Teliti Total
Siswa jawab

Iya Tidak Iya Tidak Iya Tidak Iya Tidak Iya Tidak
1
2
Dst
.
Keterangan:

Penilaian = Total Skor ×2

- Indikator Keaktifan yang diamati:


a. Aktif mengikuti pembelajaran
b. Aktif bertanya selama pembelajaran
c. Aktif memberikan solusi terhadap masalah yang dihadapi peserta lain

- Indikator Kedisiplinan yang diamati:


a. Mengikuti pembelajaran.
b. Mengumpulkan tugas tepat waktu

- Indikator Kemandirian yang diamati:


a. Tidak tergantung dengan peserta lain dalam meneyelesaikan tugas
b. Kreatif dalam menyelesaikan tugas
- Indikator Teliti
Teliti dalam melaksanakan tugas

- Indikator Bertanggung jawab


Bertanggung jawab terhadap penyelesaian tugas dan materi

2. Penilaian Pengetahuan
Tes tulis : LKPD, ulangan harian
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN

No
Butir Soal Jawaban
Soal

1 Sumber energi dapat


diperbaharui

2 Sumber energi tidak


dapat diperbaharui

3 Contoh pemanfaatan
energi cahaya
4 Contoh pemanfaatan
energi panas/termal

5 Contoh pemanfaatan
energi bunyi

6 Contoh pemanfaatan
energi kimia

7 Contoh pemanfaatan
energi listrik

8 Contoh pemanfaatan
energi magnet

9 Contoh pemanfaatan
energi nuklir

10 Hasil diskusi dan


kesimpulan kelompok

RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN

Nama Jawaban Butir Soal Jumlah


No Nilai
siswa 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 (x2)

Keterangan point:
0 : tidak menjawab
1 : menjawab tetapi tidak benar
2 : menjawab tetapi tidak lengkap dan salah satu jawaban tidak tepat
3 : menjawab tetapi salah satu jawaban ada yang tidak tepat
4 : menjawab tetapi kurang lengkap
5 : jawaban benar

Nilai=Jumlah benar ×2
3. Penilaian Keterampilan
Diskusi, praktikum

RUBRIK PENILAIAN DISKUSI

Kriteria

No Nama Siswa Kemampuan Jumlah


Ketepatan
Kerjasama mengungkapkan Keaktifan
jawaban
pendapat

Keterangan point:
0 : tidak melakukan
1 : melakukan tapi tidak maksimal
2 : melakukan tapi kurang maksimal
3 : melakukan dengan maksimal

Jumlah Skor ×100


Nilai=
skor maksimal

Kragilan, Juli 2022


Kepala Sekolah Guru IPA

Sri Dewi Komalasari, S.Pd.I Septiyenti Fuadah, S.Pd.


NIY. 19871225 201807 02 001 NIY. 19950918 201907 083

Anda mungkin juga menyukai